Uji Normalitas ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Setelah diperoleh perusahaan-perusahaan yang menjadi sampel penelitian, langkah selanjutnya adalah melakukan analisis data. Hasil analisis data yang telah dilakukan adalah sebagai berikut:

5.1. Uji Normalitas

Uji normalitas dalam penelitian ini digunakan untuk mengetahui apakah data discretionary accrual sebelum Initial Public Offering IPO yaitu pada periode t-2 dan periode t-1 terdistribusi secara normal atau tidak. Untuk membuktikan apakah discretionary accrual dalam penelitian ini terdistribusi normal atau tidak digunakan uji One-Sample Kolmogorov Smirnov-Z. Suatu data dikatakan terdistribusi normal jika nilai probabilitas p uji One-Sample Kolmogorov Smirnov-Z 0,05, dan sebaliknya jika nilai probabilitas p uji One-Sample Kolmogorov Smirnov-Z 0,05 maka data tersebut tidak terdistribusi secara normal. Berikut ini hasil uji normalitas yang telah dilakukan: Tabel 5.2 Uji Normalitas Discretionary Accrual Data Awal Sumber: data diolah, 2012 29 29 -.1269 -.6050 .40877 2.84361 .212 .466 .212 .324 -.164 -.466 1.144 2.511 .146 .000 N Mean Std. Deviation Normal Parameters Absolute Positive Negative Most Extreme Differences Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. 2-tailed DA t-2 DA t-1 Berdasarkan hasil uji normalitas yang disajikan pada tabel 5.2 dapat diketahui bahwa nilai probabilitas DA t-2 sebesar 0,146 dan nilai probabilitas DA t-1 sebesar 0,000, karena nilai probabilitas DA t-1 kurang dari 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa data discretionary accrual dalam penelitian ini tidak terdistribusi secara normal. Agar data dalam penelitian ini menjadi normal maka dilakukan metode trimming. Metode trimming merupakan metode yang dilakukan dengan cara menghilangkan data yang outlier. Data awal penelitian ini sebanyak 29 data, jumlah data yang ditrimming sebanyak 4 data dan data akhir dalam penelitian ini sebanyak 25 data. Berikut ini merupakan hasil uji normalitas data akhir: Tabel 5.3 Uji Normalitas Discretionary Accrual Data Akhir Sumber: data diolah, 2012 Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui bahwa nilai probabilitas DA t-2 dan DA t-1 lebih dari 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa data discretionary accrual penelitian ini terdistribusi secara normal. 25 25 -.1045 -.2140 .42886 .26243 .229 .094 .229 .094 -.180 -.083 1.144 .468 .146 .981 N Mean Std. Deviation Normal Parameters Absolute Positive Negative Most Extreme Differences Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. 2-tailed DA t-2 DA t-1

5.2. Analisis Regresi Moderating MRA

Dokumen yang terkait

Pengaruh Komite Audit Terhadap Kualitas Pelaporan Keuangan Dengan Kualitas Audit Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia (Bei)

14 239 98

PENGARUH VARIABEL-VARIABEL KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP INITIAL RETURN PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 3 19

ANALISIS PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Listing di Bursa Efek Indonesia)

0 14 20

Pengaruh Kualitas Audit terhadap Manajemen Laba dengan Fee Audit sebagai Variabel Intervening (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek)

1 13 109

PENGARUH MANAJEMEN LABA TERHADAP RETURN SAHAM DENGAN KECERDASAN INVESTOR SEBAGAI VARIABEL PENGARUH MANAJEMEN LABA TERHADAP RETURN SAHAM DENGAN KECERDASAN INVESTOR SEBAGAI VARIABEL MODERATING (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terd.

0 2 9

Pengaruh Komite Audit Terhadap Kualitas Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Listing Di Bursa Efek Jakarta).

0 1 6

Pengaruh manajemen laba terhadap return saham dengan kecerdasan investor sebagai variabel pemoderasi : studi empiris pada perusahaan manufaktur yang melakukan SEO dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2001-2011.

0 0 92

PENGARUH KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010-2013.

0 0 18

PENGARUH INFORMASI KEUANGAN DAN NON KEUANGAN TERHADAP INITIAL RETURN PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO DI BURSA EFEK INDONESIA (Studi Empiris pada Perusahaan Non Keuangan yang Listing di BEI).

0 0 124

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KUALITAS LABA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Empiris pada Perusahaan non-keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2010-2014)

0 0 104