Paradigma, Pendekatan dan Jenis Fokus Penelitian

8 tanggung jawab untuk mengelola Pelabuhan Umum pada 7 wilayah provinsi yang meliputi wilayah Jawa Timur, Jawa Tengah, Bali, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur. PT Pelabuhan Indonesia III yang menjalankan bisnis inti sebagai penyedia fasilitas jasa kepelabuhanan, memiliki peran kunci untuk menjamin kelangsungan dan kelancaran angkutan laut, sehingga dengan tersedianya prasarana transportasi laut yang memadai tersebut akan mampu menggerakkan dan menggairahkan kegiatan ekonomi negara dan masyarakat. 3

F. Metode Penelitian

Metode penelitian pada dasarnya merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang menafsirkan dan menggambarkan keadaan sesuai dengan kenyataan yang sudah diperoleh.

1. Paradigma, Pendekatan dan Jenis

Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan paradigma definisi sosial. Pada jurnal karya Hakim, mengkaji paradigma ilmu sosial yang mengacu pada buku karangan Ritzer. Paradigma definisi sosial mencakup teori-teori yang menganggap subject matter dari sosiologi adalah tindakan sosial yang penuh arti. Paradigma ini diambil dari salah satu aspek yang sangat khusus dari karya Max Weber, yakni tentang tindakan social social action. Konsep Weber tentang fakta 3 http:www.bumn.go.idpelindo3tentang-kamitentang-perusahaan diakses pada tanggal 20 maret 2014 jam 09;00 9 sosial berbeda sekali dari konsep Durkheim. Weber tidak memisahkan dengan tegas antara struktur sosial dengan pranata sosial. Struktur sosial dan pranata sosial keduanya membantu untuk membentuk tindakan manusia yang penuh arti atau penuh makna. Walau penganut paradigma ini sangat besar kemungkinannya menggunakan metode interview-kuesioner, mereka lebih besar kemungkinannya menggunakan metode observasi ketimbang penganut paradigma lain, atau dengan kata lain, observasi adalah metode khusus penganut paradigma definisi sosial. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Penelitian deskriptif bertujuan menggambarkan secara sistematik dan akurat fakta dan karakteristik mengenai populasi atau mengenai bidang tertentu. Penelitian ini berusaha menggambarkan situasi atau kejadian. Data yang dikumpulkan semata-mata bersifat deskriptif sehingga tidak bermaksud mencari penjelasan, menguji hipotesis, membuat prediksi, maupun mempelajari implikasi. 4 Data yang dikumpulkan berupa kata- kata, gambar, dan bukan angka-angka. Hal ini disebabkan oleh adanya penerapan metode kualitatif. Selain itu, semua yang dikumpulkan berkemungkinan menjadi kunci terhadap apa yang sudah diteliti

2. Fokus Penelitian

Fokus penelitian diarahkan kepada perusahaan sebagai pemberi bantuan dan juga Masyarakat sekitar, sehingga konsep AGIL bisa terlihat jelas. peneliti mengetahui apakah kewajiban – kewajiban yang telah di tentukan oleh pemerintah 4 . Azwar, Saifudin Metode Penelitian, Thn 2001: Hlm: 7 10 telah dilakukan. Hal ini berkaitan dengan CSR atau lebih dikenal dalam dunia BUMN sebagai Program kemitraan Pinjaman Lunak. Selain itu fokus yang kedua peneliti tujukan kepada masyarakat untuk membandingkan sudah layak ataukah sudah memenuhi apa yang menjadi kebutuhan masyarakat yang dibinanya. Dengan membandingkan keduanya peneliti mampu melihat bagaimana konsep AGIL berjalan ataukah hanya sebatas konsep saja yang belum berjalan.

3. Lokasi Penelitian

Dokumen yang terkait

Penerapan Corporate Social Responsibility Terhadap Pemberdayaan Masyarakat (Studi Pada PT Tirta Investama)

4 73 131

Pengaruh Sikap Konsumen Tentang Penerapan Program Corporate Social Reponsibility (CSR) Terhadap Brand Loyalty The Body Shop Pada Pegawai PT. Indosat Cabang Medan

1 30 64

Pengaruh Corporate Social Responsibility Disclosure Terhadap Earning Response Coefficient (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia)

1 54 90

Pengaruh Implementasi Program Corporate Social Responsibility Beasiswa dan Citra Perusahaan(Studi Kasus Pengaruh Implementasi Program Corporate Social Responsibility Beasiswa Djarum Terhadap Peningkatan Citra Positif Perusahaan PT Djarum pada Mahasiswa US

4 66 121

Perbandingan Profitabilitas Sebelum dan Sesudah Penerapan Program Corporate Social Responsibilities (Studi Kasus pada PT. Pelabuhan Indonesia I Medan

8 78 105

Implementasi Corporate Social Responsibility Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan Perum Percetakan Uang Republik Indonesia

8 54 153

PA : Sistem Administrasi PT Pelabuhan Indonesia III (Persero)Cabang Tanjung Perak Surabaya.

1 19 72

Studi Tentang Penerapan Dan Pelaporan Corporate Social Responsibility (CSR) Pada PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero).

0 3 113

CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PT PELABUHAN INDONESIA (PELINDO) III (Studi tentang Efektivitas Pelaksanaan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan PT Pelindo III di Kampung Lawas Maspati Kecamatan Bubutan Kota Surabaya) Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 12

ANALISIS KEPUASAN PENGGUNA JASA PELAYANAN TERMINAL MIRAH PT PELABUHAN INDONESIA III (PERSERO), CABANG TANJUNG PERAK SURABAYA Tugas Akhir - Analisis Kepuasan Pengguna Jasa Terminal Mirah PT Pelabuhan Indonesia III Cabang Tanjung Perak - UNS Institutional R

0 1 14