Usia Wanita Dianjurkan Melakukan SADARI Waktu Melakukan SADARI Tahap Melakukan SADARI

Tabel 4.11. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden Tentang Pengertian Deteksi Dini Kanker Payudara No Pengertian Deteksi Dini Kanker Payudara F 1. Upaya untuk menemukan kanker diseluruh tubuh. 7 7,9 2. Upaya untuk menyembuhkan kanker payudara dengan cara operasi. 5 5,6 3. Upaya untuk menyembuhkan kanker payudara tanpa perlu dilakukan pengobatan. 3 3,4 4 Upaya untuk menemukan benjolan atau kelainan pada payudara salah satunya dengan SADARI, sehingga kanker payudara dapat ditangani dengan segera. 74 83,1 Jumlah 89 100 Dari Tabel 4.11 dapat diketahui bahwa sebagian responden menjawab upaya untuk menemukan benjolan atau kelainan pada payudara salah satunya dengan SADARI sehingga kanker payudara dapat ditangani dengan segera yaitu sebanyak 74 orang 83,1, yang menjawab upaya untuk menemukan kanker diseluruh tubuh yaitu sebanyak 7 orang 7,9, yang menjawab upaya untuk menyembuhkan kanker payudara dengan cara operasi yaitu sebanyak 5 orang 5,6, sedangkan yang menjawab upaya untuk menyembuhkan kanker payudara tanpa perlu dilakukan pengobatan yaitu sebanyak 3 orang 3,4.

i. Usia Wanita Dianjurkan Melakukan SADARI

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, dapat dilihat pengetahuan responden tentang usia wanita dianjurkan melakukan SADARI pada tabel berikut ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.12. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden Tentang Usia Wanita Dianjurkan Melakukan SADARI No Usia Wanita Dianjurkan Melakukan SADARI F 1. 10 Tahun 27 30,3 2. 20 Tahun 59 66,3 3. 30 Tahun 3 3,4 4. 40 Tahun - - 5. 50 Tahun - - Jumlah 89 100 dari Tabel 4.12 dapat diketahui bahwa sebagian responden menjawab usia 20 tahun yaitu sebanyak 59 orang 66,3, yang menjawan usia 10 tahun yaitu sebanyak 27 orang 30,3, yang menjawab usia 30 tahun yaitu sebanyak 3 orang 3,4, sedangkan yang menjawab usia 40 tahun dan 50 tahun tidak ada.

j. Waktu Melakukan SADARI

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, dapat dilihat pengetahuan responden tentang waktu melakukan SADARI pada tabel berikut ini : Tabel 4.13. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden Tentang Waktu Wanita Melakukan SADARI No Waktu Melakukan SADARI F 1. Setiap bulan sebelum haid 23 25,8 2. Setiap bulan, dilakukan selama 7 hari setelah haid 37 41,6 3. Setiap bulan, dilakukan selama 7 hari sebelum haid 7 7,9 4. 3 bulan sekali setelah haid 22 24,7 Jumlah 89 100 Dari Tabel 4.13 dapat diketahui bahwa sebagian responden menjawab setiap bulan, dilakukan selama 7 hari setelah haid yaitu sebanyak 37 orang 41,6, yang menjawab setiap bulan sebelum haid yaitu sebanyak 23 orang 25,8, yang menjawab 3 bulan sekali setelah haid yaitu sebanyak 22 orang 24,7, sedangkan Universitas Sumatera Utara yang menjawab setiap bulan, dilakukan selama 7 hari sebelum haid yaitu sebanyak 7 orang 7,9.

k. Tahap Melakukan SADARI

Berrdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, dapat dilihat pengetahuan responden tentang tahap melakukan SADARI pada tabel berikut ini : Tabel 4.14. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden Tentang Tahap Melakukan SADARI No Tahap Melakukan SADARI F 1. 2 Tahap 30 33,7 2. 3 Tahap 27 30,3 3. 4 Tahap 29 32,6 4. 6 Tahap 3 3,4 Jumlah 89 100 Dari Tabel 4.14 dapat diketahui bahwa sebagian responden menjawab 2 tahap yaitu sebanyak 30 orang 33,7, yang menjawab 4 tahap yaitu sebanyak 29 orang 32,6, yang menjawab 3 tahap yaitu 27 orang 30,3, sedangkan yang menjawab 6 tahap yaitu sebanyak 3 orang 3,4.

l. Jari Yang Digunakan Saat Melakukan SADARI

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penyuluhan Kesehatan Tentang Sadari Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Dalam Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara Di Smk Negeri 3 Tebing Tinggi Tahun 2015

12 91 120

Pengaruh Pengetahuan dan Motivasi Terhadap Sikap Remaja Putri yang Melakukan Pemeriksaan Payudara Sendiri (SADARI) Sebagai Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara di SMA Negeri 1 Marbau Kabupaten Labuhanbatu Utara Tahun 2014

5 92 121

Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Sadari Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Dalam Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara di SMK Bisnis Manajemen Administrasi Perkantoran Bina Satria Medan Tahun 2010

1 92 88

EFEKTIFITAS SADARI (PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI) TERHADAP PERCEIVED SUSCEPTIBILITY DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA PADA REMAJA KELAS X DI SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

9 64 28

EFEKTIFITAS PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI (SADARI) TERHADAP MOTIVASI KESEHATAN DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA PADA REMAJA KELAS X DI SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

14 61 22

PENDIDIKAN KESEHATAN DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA BERBASIS SADARI

0 0 10

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 SADARI sebagai Alat Deteksi Dini Kanker Payudara 2.1.1 Deteksi Dini - Efektifitas Metode Simulasi terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri tentang Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara dengan SADARI di SMA Negeri 1 dan SMA Citra

0 1 34

II. PENGETAHUAN RESPONDEN TENTANG SADARI - Pengaruh Penyuluhan Kesehatan Tentang Sadari Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Dalam Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara Di Smk Negeri 3 Tebing Tinggi Tahun 2015

0 0 34

Pengaruh Penyuluhan Kesehatan Tentang Sadari Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Dalam Upaya Deteksi Dini Kanker Payudara Di Smk Negeri 3 Tebing Tinggi Tahun 2015

0 3 12

PENGARUH PENGETAHUAN DAN MOTIVASI TERHADAP SIKAP REMAJA PUTRI YANG MELAKUKAN PEMERIKSAAN PAYUDARA SENDIRI (SADARI) SEBAGAI UPAYA DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA DI SMA NEGERI 1 MARBAU KABUPATEN LABUHANBATU UTARA TAHUN 2014 SKRIPSI

0 0 13