Uji Validitas Tes Uji Reliabilitas

1. Uji Validitas Tes

Validitas adalah suatu konsep sejauh mana suatu butir soal dapat mengukur apa yang seharusnya diukur. Suatu butir soal akan memiliki validitas yang tinggi jika skor butir soal tersebut memiliki dukungan yang besar terhadap seluruh soal yang ada. Validitas tes menggunakan perhitungan statistik berbantuan program komputer. Interpretasi besarnya koefisien korelasi dapat dilihat pada tabel 3.1 Menurut Arikunto 2006, butir soal yang valid adalah butir soal yang memiliki koefisien korelasi yang tinggi. Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh koefesien korelasi 0,4. Tabel 3.1. Kategori validitas butir soal Batasan Kategori 0,80 ≤ r ≤ 1,00 sangat tinggi 0,60 ≤ r 0,80 Tinggi 0,40 ≤ r 0,60 Sedang 0,20 ≤ r 0,40 Rendah r 0,20 sangat rendah Hasil lengkap perhitungan statistik disajikan pada lampiran 3A. Dari lampiran tampak bahwa 30 butir soal memiliki harga p 0,05, kecuali butir 2, 14, 17, 22, 29, 31, 33, 35, 38 dan 39, sehingga 10 butir soal tersebut dinyatakan tidak valid.

2. Uji Reliabilitas

Suatu butir soal dikatakan reliabel jika hasil-hasil tes tersebut bersifat tetap atau ajeg jika diteskan berkali-kali. Perhitungan koefisien reliabilitas instrumen diperoleh dengan cara belah dua Guttman berdasarkan nomor genap dan ganjil, sehingga diperoleh dua tes yang masing-masing panjangnya setengah panjang tes mula-mula. Kedua tes tersebut kemudian dikorelasikan, sedangkan untuk menghitung reliabilitas tes secara keseluruhan menggunakan uji korelasi Spearman-Brown. Perhitungan kedua uji korelasi ini dilaksanakan menggunakan perangkat lunak komputer. Interpretasi reliabilitas butir soal menurut Arikunto 2006 dapat dilihat pada tabel 3.2. Tabel 3.2. Kategori reliabilitas butir soal Batasan Kategori 0,80 r ≤ 1,00 sangat tinggi 0,60 r ≤ 0,80 Tinggi 0,40 r ≤ 0,60 Cukup 0,20 r ≤ 0,40 Rendah R ≤ 0,20 sangat rendah Hasil lengkap perhitungan statistik disajikan pada lampiran 3A. Dari hasil pengujian diperoleh koefisien korelasi adalah 0,57. Dari hasil analisis statistik disimpulkan bahwa perangkat tes ini reliabel. 3. Tingkat Kemudahan Tingkat kemudahan adalah bilangan yang menunjukkan sukar atau mudahnya suatu soal. Besarnya tingkat kesukaran berkisar antara 0,00 sampai 1,0. Soal dengan tingkat kesukaran 0,0 menunjukkan bahwa soal itu terlalu sukar, sebaliknya tingkat 1,0 menunjukkan bahwa soal tersebut terlalu mudah. tingkat kesukaran diberi simbol P proporsi yang dihitung dengan rumus: JS B P = Arikunto, 2006 Keterangan: P : tingkat kemudahan B : jumlah siswa yang menjawab soal itu dengan betul JS : jumlah seluruh siswa peserta tes Klasifikasi untuk tingkat kemudahan dapat dilihat pada tabel 3.3 berikut Tabel 3.3. Kategori tingkat kemudahan butir soal Batasan Kategori P = 0,00 soal sangat sukar 0,00 P ≤ 0,30 Soal sukar 0,30 P ≤ 0,70 soal sedang 0,70 P ≤ 1,00 soal mudah Hasil selengkapnya analisis tingkat kemudahan butir soal terdapat di lampiran 3B. Dari 40 soal pilihan ganda yang di uji cobakan, diperoleh 17 butir soal termasuk dalam kategori mudah; 53 butir soal dalam kategori sedang; serta 30 butir soal dalam kategori sukar.

4. Daya Pembeda

Dokumen yang terkait

PEMBELAJARAN PRAKTIKUM BERBASIS INKUIRI TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN.

0 12 47

PEMBELAJARAN HIDROKARBON DENGAN GEM-INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN INTELEKTUAL SISWA SMA.

0 1 35

PEMBELAJARAN INKUIRI PADA TOPIK LARUTAN PENYANGGA UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMA.

0 1 46

PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN BERPIKIR RASIONAL SISWA SMA PADA MATERI FLUIDA STATIS.

0 1 20

MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI LABORATORIUM TERBIMBING UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN GENERIK SISWA SMA PADA MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN.

0 0 41

PEMBELAJARAN EKOSISTEM BERBASIS LINGKUNGAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KETERAMPILAN GENERIK SAINS SISWA SMA.

0 1 51

PENERAPAN ASESMEN KINERJA PADA PEMBELAJARAN INKUIRI BERBASIS LABORATORIUM UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN PENGUASAAN KONSEP MATERI CAHAYA SISWA SMP.

5 9 32

MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS WEB PADA MATERI FLUIDA DINAMIS UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN GENERIK SAINS SISWA.

2 3 29

PEMBELAJARAN SISTEM SARAF BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP, KETERAMPILAN GENERIK SAINS, DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA.

0 3 28

PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS INTERACTIVE DEMONSTRATION UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA MATERI MEKANIKA FLUIDA.

0 0 17