Jenis Penelitian Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel 1. Populasi Metode Pengumpulan Data Variabel dan Definisi Operasional 1. Variabel

45

BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1. Jenis Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif.

3.2. Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian

1. Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan pada BLU-RSD dr. Fauziah Kabupaten Bireuen 2. Waktu penelitian Penelitian ini dimulai dengan penelusuran daftar pustaka, survei awal, dan persiapan proposal penelitian, merancang kuesioner, pelaksanaan penelitian dan penyusunan laporan akhir. Penelitian ini sudah dilakukan selama 6 bulan sejak bulan Januari - Juni 2007.

3.3. Populasi dan Sampel 1. Populasi

Populasi adalah seluruh keputusan tertulis yang dibuat oleh direktur BLU- RSD dr. Fauziah Kabupaten Bireuen tahun 2006. 2. Sampel Sampel sama dengan populasi Mukhtar : Analisis Penerapan Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Oleh Direktur…, 2008 USU e-Repository © 2008 44 46

3.4. Metode Pengumpulan Data

1. Data primer Data primer pada penelitian ini diperoleh dengan : a. Wawancara langsung dengan direktur BLU-RSD dr.Fauziah Bireuen b. Wawancara langsung dengan Kabag, Kabid, Kasubag, Kasubid, Ka .Instalasi dan staf BLU-RSD dr. Fauziah Bireuen yang berkaitan dengan keputusan tersebut. c. Pengisian angket oleh Karyawan Kabag, Kabid, Kasubag, Kasubid, Ka. Instalasi dan staf BLU-RSD dr. Fauziah Bireuen 2. Data sekunder Data sekunder diperoleh di BLU-RSD dr. Fauziah Bireuen yang berhubungan dengan penelitian ini. 3.5. Variabel dan Definisi Operasional 3.5.1. Variabel Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah variabel tunggal yaitu penerapan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit yang digunakan oleh direktur dalam pengambilan keputusan. 3.5.2. Defenisi operasional 1. Penerapan Sistem Informasi Manajemen adalah penggunaan pemakaian informasi yang ada di BLU-RSD dr.Fauziah Bireuen oleh direktur. 2. Keputusan adalah suatu keadaan atau kebijakan yang dibuat oleh direktur. Mukhtar : Analisis Penerapan Sistem Informasi Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Oleh Direktur…, 2008 USU e-Repository © 2008 47

3.6. Metode Pengukuran