Merawat dan menjaga benda-benda peninggalan sejarah Mengunjungi tempat-tempat peninggalan sejarah Menggunakan benda-benda peninggalan sejarah secara benar

102 102 102 102 102 D D D D D..... Menghar Menghar Menghar Menghar Mengharg g g g gai P ai P ai P ai P ai Pening ening ening ening eningg g g g galan Sejar alan Sejar alan Sejar alan Sejar alan Sejarah ah ah ah ah Negara kita memiliki banyak sekali benda-benda peninggalan sejarah. Benda-benda itu merupakan warisan masa lampau yang sangat berharga. Benda-benda itu menjadi milik negara. Benda-benda itu menjadi milik seluruh rakyat Indonesia. Benda-benda peninggalan sejarah menjadi kebanggaan bangsa Indonesia. Misalnya, kita bangga mempunyai Candi Borobudur. Ba- yangkan, pada abad ke-9 bangsa kita sudah mampu membuat ba- ngunan semegah dan seindah itu Sudah sepatutnya kita bersikap menghargai benda-benda pening- galan sejarah. Apa saja bentuk penghargaan kita itu? Mari kita mulai dengan kegiatan mendiskusikan berikut ini Pada akhir tahun 2007 beberapa arca yang disimpan di Museum Radya Pustaka, Solo, dicuri dan dipalsukan. Arca-arca yang asli dibuatkan tiruannya. Kemudian arca yang asli diambil dan dijual. 1. Bagaimana perasaan men- dengar berita ini? 2. Bolehkah kita menjual ben- da-benda purbakala? 3. Apakah dalam kasus itu benda-benda peninggalan sejarah sudah dihargai? Gambar 5.13 Petugas BP3 Balai Pelestarian Peninggalan Purbakala meneliti arca-arca yang hilang. Arca- arca itu disita dari seorang pembeli. Sumber: Tempo 24 Februari 2008 Kasus di atas menunjukkan peninggalan sejarah kurang dihargai. Benda-benda purbakala tidak boleh diperjualbelikan. Apalagi untuk mencari keuntungan pribadi. Seharusnya benda-benda peninggalan sejarah dihargai. Bagaimana caranya? Mari kita beberapa bentuk penghargaan terhadap benda-benda peninggalan sejarah.

1. Merawat dan menjaga benda-benda peninggalan sejarah

Banyak benda peninggalan sejarah berusia ratusan atau bah- kan ribuan tahun. Tak heran benda-benda tersebut rapuh. Bila tidak dirawat dengan baik bisa rusak dan hancur. Di unduh dari : Bukupaket.com 103 103 103 103 103 Pernahkah kamu mengun- jungi sebuah museum? Kalau belum cobalah melakukan- nya. Amati benda-benda apa saja yang disimpan di sana. Mengunjungi museum ter- masuk salah satu cara meng- hargai peninggalan sejarah. Kamu juga bisa mengun- jungi peninggalan sejarah lain- nya, misalnya: a. candi, b. makam pahlawan, c. monumen, dan d. istana. Merawat benda-benda peninggalan sejarah merupakan tugas kita semua. Tapi penanggungjawab utamanya adalah negara. Bagaimana cara merawatnya? Cara menjaga dan merawat antara lain sebagai berikut: a. Membangun museum-museum untuk menyimpan benda- benda peninggalan sejarah. b. Menjaga dan merawat daerah-daerah cagar budaya. Di daerah cagar budaya biasanya terdapat banyak benda-benda pening- galan sejarah. c. Turut menjaga agar benda-benda peninggalan sejarah tidak dirusak. Benda-benda peninggalan sejarah harus diamankan dari tangan-tangan jahil.

2. Mengunjungi tempat-tempat peninggalan sejarah

Sumber: Johnny TG, Kompas Gambar 5.14 Beberapa murid SD mengamati benda-benda sejarah di Museum Gajah. Mengunjungi museum termasuk bentuk penghargaan terhadap benda-benda peninggalan sejarah.

3. Menggunakan benda-benda peninggalan sejarah secara benar

Kamu sudah tahu bahwa benda-benda peninggalan sejarah adalah kekayaan negara. Kita harus menggunakan secara benar. Benda-benda itu boleh digunakan untuk keperluan penelitian. Benda-benda peninggalan sejarah juga boleh dikunjungi. Benda- benda peninggalan sejarah bukan milik pribadi. Kita tidak meman- faatkannya untuk kepentingan pribadi. Misalnya, kita tidak boleh memperjualbelikan benda-benda peninggalan sejarah. Di unduh dari : Bukupaket.com 104 104 104 104 104

I. Pilihlah jawaban yang paling tepat

1. Benda, barang atau segala sesuatu yang kita wariskan dari mereka yang sudah meninggal disebut ... . a. harta c. peninggalan b. gambar d. bangunan 2. Ada bermacam-macam bentuk peninggalan sejarah. Peninggalan sejarah berupa sisa-sisa tulang-belulang manusia dan hewan atau tumbuhan dari masa purba yang membatu disebut ... . a. candi c. kitab b. fosil d. prasasti Peninggalan sejarah adalah adalah warisan masa lampau yang memiliki nilai sejarah. Peninggalan sejarah ini bisa ber- bentuk fosil, peralatan hidup di masa lampau, prasasti, bangun- an, dan buku kitab. Contoh bangunan peninggalan sejarah antara lain candi, tempat ibadah, benteng, museum, monumen, dan makam. Tiap daerah memiliki peninggalan sejarah yang berbeda. Kita sebaiknya mengetahui macam-macam pening- galan sejarah di daerah kita sendiri. Selain berbentuk benda, ada juga peninggalan sejarah yang berupa cerita rakyat. Contoh bentuk cerita rakyat adalah legenda, mitos, dongeng, fabel, dan sage. Dalam cerita rakyat terdapat pesan-pesan moral yang harus dipatuhi. Benda-benda peninggalan sejarah adalah kekayaan negara. Kita harus menghargainya. Caranya antara lain dengan: 1. Menjaga dan merawatnya 2. Mengunjungi tempat-tempat peninggalan serajah 3. Tidak menyalahgunakan benda-benda peninggalan sejarah. Di unduh dari : Bukupaket.com 105 105 105 105 105 3. Peninggalan sejarah ini berupa tulisan dari masa lampau. Tulis- an itu ditulis pada batu, emas, perak, perunggu, tembaga, tanah liat, atau tanduk binatang. Peninggalan sejarah ini disebut ... . a. arca c. prasasti b. benteng d. tugu 4. Candi ini terletak di Magelang, Jawa Tengah. Candi ini dibangun oleh dinasti Sailendra pada tahun 746 saka. Candi yang dimak- sud adalah Candi ... . a. Borobudur c. Prambanan b. Muaratakus d. Singosari 5. Pada tahun 1714 Raffles membangun sebuah benteng. Nama- nya Benteng Malbourough. Benteng ini terdapat di ... . a. Yogyakarta c. Jakarta c. Maluku d. Bengkulu 6. Suatu bentuk bangunan yang didirikan untuk memperingati suatu peristiwa tertentu yang bernilai sejarah disebut ... . a. makam c. benteng b. tugu d. istana 7. Cerita rakyat Jawa Barat tentang terbentuknya Tangkuban Prahu termasuk jenis sumber sejarah kelompok ... . a. mitos c. fabel b. dongeng d. legenda 8. Cerita Bawang Putih Bawang Merah dalam masyarakat Betawi Jakarta termasuk sumber sejarah jenis ... . a. mitos c. fabel b. dongeng d. legenda 9. Pada tahun 1527 pasukan Demak menyerang Tentara Portugis di Sunda Kelapa. Pasukan Demak dipimpin oleh ... . a. Pangeran Diponegoro c. Fatahillah b. Sultan Agung d. Sultan Ageng Tirtayasa 10. Pendiri Kesultanan Yogyakarta di daerah Jawa bagian tengah adalah ... . a. Pangeran Mangkubumi b. Ken Arok c. Rakai Pikatan d. Raden Wijaya Di unduh dari : Bukupaket.com 106 106 106 106 106

II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat

1. Bangunan yang dipergunakan untuk mempertahankan diri dari serangan musuh disebut ... . 2. Benteng Duurstede terletak di ... . 3. Makam raja-raja Imogiri digunakan untuk mengebumikan raja- raja dari ... . 4. Monumen Nasional, Tugu Proklamasi, dan Monumen Pancasila Sakti terdapat di kota ... . 5. Cerita tentang tokoh-tokoh kebaikan hewan atau binatang disebut ... . 6. Makam Presiden pertama RI, Bung Karno, terdapat di ... . 7. Prasasti Ciareuteun terdapat di ... . 8. Candi Borobudur di Jawa Tengah merupakan bangunan suci agama ... . 9. Nama lain dari Pangeran Mangkubumi adalah ... . 10. Ketika dikuasai Belanda, Jakarta bernama ... .

III. Tugas

Ada banyak sekali peninggalan sejarah di negara kita. Coba kamu ceritakan apa saja yang kamu ketahui tentang peninggalan sejarah berikut ini Sumber: Indonesia Untaian Manikam di Khatulistiwa. Di unduh dari : Bukupaket.com 107 107 107 107 107 A. A. A. A.

A. P P

P P Pendahuluan endahuluan endahuluan endahuluan endahuluan Apakah kamu bisa menjelaskan siapa Jenderal Sudirman? Tahu- kah kamu bagaimana perjuangan Jenderal Sudirman? Apakah kamu juga mengetahui dari mana beliau berasal? Apa yang bisa kita teladani dari Jenderal Sudirman. Jenderal Sudirman adalah salah satu pahlawan bangsa. Negara kita mempunyai banyak sekali Pahlawan. Kita diharapkan bisa mene- ladani sikap kepahlawanan dan patriotisme mereka. Setelah mem- pelajari bab ini diharapkan kamu memiliki kemampuan berikut ini. 1. Menjelaskan pengertian pahlawan dan memberi contohnya. 2. Memahami pengertian cinta tanah air dan memberi contohnya. 3. Menyebutkan tokoh pahlawan dari daerah setempat. Semangat Kepahlawan- an dan Cinta Tanah Air P P P P Peta K eta K eta K eta K eta Konse onse onse onse onsep p p p p P P P P Peta K eta K eta K eta K eta Konse onse onse onse onsep p p p p Pahlawan- Pahlawan Bangsa 3 3 3 3 3 Kita akan belajar: Mendahulukan kepen- tingan orang lain Rela berkorban Pantang menyerah Semangat Kepahlawanan 1 1 1 1 1 Semangat Cinta Tanah Air 2 2 2 2 2 Meliputi: Berani Pahlawan Nasional Pahlawan Kemerdekaan Pahlawan Proklamator Pahlawan Revolusi Meliputi: Mennghargai Jasa Para Pahlawan Meneladani sikap kepahla- wanan dan patriotisme Bentuk-bentuk Penghargaan Meliputi: 4 4 4 4 4 Di unduh dari : Bukupaket.com