Pengekalan Empat Bunyi dari Setiap Kata

Pada contoh 82 Kapolri memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Kapolri pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Kapolri menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga kepolisian. contoh 83 Wakapolri memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Wakapolri pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Wakapolri menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga kepolisian. Pada contoh 84 Kapolda memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Kapolda pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Kapolda menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga kepolisian. Contoh 85 Wakapolda memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Wakapolda pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Wakapolda menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga kepolisian. Pada contoh 86 Kapolresta memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Kapolresta pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Kapolresta menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga kepolisian. Contoh 87 Kapolsek memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Kapolsek pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Kapolsek menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga kepolisian. Contoh 88 Wakasat memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Wakasat pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Wakasat menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga kepolisian. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Pada contoh 89 Danyon memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Danyon pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Danyon menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga militer. Contoh 90 Danton memiliki konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Danton pada contoh di atas sebagai bukti yang menjelaskan bahwa kependekan Danton menunjuk referen „jabatan‟ di lembaga militer. Di samping contoh-contoh di atas, dapat dirangkum pada gambar di bawah ini yaitu kependekan yang menunjuk referen jabatan dalam lingkungan militer dan kepolisian di Indonesia. Struktur organisasi Kependekan - - - - - - - - - - - - - - - - „jabatan‟ Gambar 6: Kependekan yang Menunjuk Referen Jabatan Pada gambar di atas kependekan berupa tanda simbol dan mengacu pada referen „jabatan‟ dengan perantara konsep struktur organisasi. Dalam hal ini kependekan tidak memiliki hubungan langsung dengan jabatan ditunjukkan dengan garis putus-putus. Hubungan antara simbol yang berupa kependekan dan referen „jabatan‟ dalam lingkungan militer dan kepolisian harus melalui konsep yang berada di dalam pikiran yaitu struktur organisasi. Dapat dilihat penanda lingual pada contoh kependekan dalam lingkungan militer dan kepolisian di indonesia di atas seperti bunyi Ka, Dan, Waka, dan Kasat merupakan penanda bahwa kependekan tersebut menunjuk referen jabatan.

3.3 Kependekan yang Menunjuk Referen Pangkat

Pangkat merupakan tingkatan dalam dalam jabatan kepegawaian kemiliteran dan kepolisian, dsb Sugono, dkk., eds., 2008: 1013. Berikut ini contohnya 90 Mayjen Mayor Jendral 91 Brigjen Brigadir Jendral 92 Kol Kolonel 93 Let Kol Letnan Kolonel 94 Jen Jendral 95 Let Jen Letnan Jendral 96 Serma Sersan Mayor 97 Serka Sersan Kepala 98 Kopka Kopral Kepala 99 Koptu Kopral Satu 100 Aipda Ajun Inspektur Dua 101 Iptu Inspektur Polisi Satu 102 Komjen Pol Komisaris Jendral Polisi 103 Abripol Ajun Brigadir Polsi 104 Briptu Brigadir Polisi satu 105 Kombes Pol Komisaris Besar Polisi