Teknik Penentuan Sampel Uji F Uji t

57 memperhatikan pemikiran atas faktor produksi yang dinyatakan dengan satuan Milyar Rp. 2. Tingkat Kemiskinan X 2 Tingkat Kemiskinan adalah rasiojumlah penduduk miskin dibagi dengan jumlah populasi atau penduduk dikalikan seratus persen yang dinyatakan dengan satuan . 3. Belanja Pegawai X 3 Adalah pengeluaran daerah yang terdiri dari belanja pegawai aparatur daerah dan belanja pegawai pelayanan publik yang dinyatakan dengan satuan Milyar Rp

3.2 Teknik Penentuan Sampel

Teknik penentuan sampel digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan data time series 15 lima belas tahun. Dari tahun 1994 – 2008. 3.3 Teknik Pengumpulan Data 3.3.1 Jenis Data Dalam penelitian ini jenis data yang digunakan adalah data sekunder.Data sekunder adalah data yang tidak diambil secara langsung dari lapangan,melainkan data yang diperoleh dengan mengambil data-data laporan, catatan-catatan yang berhubungan langsung dengan masalah yang dibahas, pada kantor-kantor Dinas atau Instansi yang terkait didalamnya 58

3.3.2 Sumber data

Data yang dipergunakan dalam penelitian ini diperoleh dari berbagai instansi yaitu: 1.Badan Pusat Stastitik Jawa Timur 2.Pemerintah Propinsi Jawa Timur 3.3.3 Pengumpulan Data Pengumpulan data dilakukan dengan metode : 1. Studi Kepustakaan Yaitu pengumpulan data yang dilakukan dengan membaca buku-buku literatur sebagai bahan pustaka yang berkaitan dengan permasalahan yang ada dalam penelitian ini. 2. Studi Lapangan Yaitu data diperoleh dengan berbagai teknik pengambilan data di lapangan atau tempat yang dilakukan deangan cara: Dokumentasi Yaitu pengumpulan data yang dilakukan dengan jalan mencatat atau mengutip data-data yang ada pada dokumen instansi terkait yang berkaitan dengan masalah yang dibahas. 59 3. 4 Teknik Analisa Data dan Uji Hipotesis 3.4.1 Teknik Analisa Data Sesuai dengan tujuan dan hipotesis penelitian yang diajukan,maka kaitan antar variabel penelitian dapat digambarkan secara spesifik dalam analisis regresi linier berganda dengan persamaan sebagai berikut: Yi =  +  1  1i +  2  2i +  3  3i + i …………..Sugiyono, 2002:86 Di mana: Y = Dana Alokasi Umum  1 = Produk Domestik Regional Bruto  2 = Tingkat Kemiskinan  3 = Belanja Pegawai  = Konstanta regresi  1 -  3 = Koefisien regresi variabel  1 -  3  = Variabel penganggu i = 1,2,3, …,n : pengamatan ke i sampai ke n

3.4.2 Uji Hipotesis

Selanjutnya untuk mengetahui pengaruh secara simultan antara variabel bebas dan variabel terikat maka digunakan hipotesis sebagai berikut :

a. Uji F

Disebut juga uji beda varians yaitu pengujian yang dilakukan untuk mengetahui pengaruh dari variabel bebas secara simultan atau serempak terhadap variabel terikat, dengan kriteria sebagai berikut : 60 H O = β 1 = β 2 = β 3 = 0 tidak ada pengaruh H 1 = paling tidak salah satu β ≠ 0 ada pengaruh Gambar 4 : Kurva uji hipotesis secara simultan Daerah penolakan Daerah penerimaan F  Sumber : Sugiyono, 2002. Statistik Untuk Pemula, Penerbit : Alfabeta, Bandung, hal:100 H diterima jika F hitung ≤ F tabel H ditolak jika F hitung ≥ F tabel Fhitung = KT Regresi Sugiyono, 2002:86 KT Galat Dengan derajat bebas = k, n – k – 1 Keterangan : n = Jumlah Sampel k = Jumlah Parameter Regresi KT = Kuadrat Tengah 61 Kaidah pengujiannya : 1. Bila F hitung F tabel, maka Ho diterima dan Hi ditolak, artinya variabel bebas tidak mempengaruhi variabel terikat secara simultan. 2. Bila F hitung F tabel, maka Ho ditolak dan Hi diterima, artinya variabel bebas mempengaruhi variabel terikat secara simultan.

b. Uji t

Yaitu pengujian yang dilakukan untuk mempengaruhi pengaruh dari masing- masing variabel bebas secara parsial atau individu atau terpisah terhadap variabel terikat dan kriterianya sebagai berikut : Ho : β 2 = 0 tidak ada pengaruh Hi : β 2 ≠ 0 ada pengaruh Gambar 5: Kurva Uji Hipotesis Secara Parsial Ho ditolak Daerah penerimaan Ho ditolak Ho -t  2 ; n-k-l t  2 ; n-k-l Sumber : Sugiyono, 2002. Statistik Untuk Pemula, Penerbit Alfabeta Bandung, Hal : 94 Ho diterima jika – t tabel ≤ t hitung ≥ t hitung Ho ditolak jika t hitung ≥ - t tabel atau t hitung ≤ t tabel t hitung = β j Sugiyono 2002:94 Se β j 62 Dengan derajat kebebasan sebesar n – k – 1 dimana : β = Koefisien Regresi Se = Standart Error n = Jumlah sampel k = Jumlah parameter regresi j = Variabel Bebas j = 1,2,3,4, Kaidah pengujian : a. Apabila t hitung ≥ t tabel maka Ho ditolak dan Hi diterima, berarti ada pengaruh antara variabel bebas dengan variabel terikat. b. Apabila t hitung ≤ t tabel maka Ho diterima dan Hi ditolak, berarti tidak ada pengaruh antara variabel bebas dengan variabel terikat.

3.5. Uji Asumsi Klasik