Biaya Variabel Tambahan Biaya Variabel Lainnya

M. Yashin Nahar : Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Asam Laurat dari Crude Palm Kernel Oil CPKO dengan Kapasitas 15.000 TonTahun Pajak yang Terutang 5 x NPOPKP Rp 457.327.250,- Maka, diperoleh Pajak Bumi dan Bangunan Z adalah Rp 457.327.250,- Sehingga, Total Biaya Tetap adalah : = P + Q + R + S + T + U + V + W + X + Y + Z = Rp 46.245.545.255,- LE.3.2 Biaya Variabel A. Biaya Variabel Bahan Baku Proses dan Utilitas per Tahun Biaya persediaan bahan baku proses dan utilitas selama 90 hari adalah = Rp 124.003.242.209,- Total biaya persediaan bahan baku proses dan utilitas selama 1 tahun = Rp 124.003.242.209,- x 330 90 = Rp 454.678.554.767,-

B. Biaya Variabel Tambahan

 Perawatan dan Penanganan Lingkungan Diperkirakan 10 dari biaya variabel bahan baku. Biaya perawatan lingkungan = 10 x Rp 454.678.554.767,- = Rp 45.467.855.477,-  Biaya Variabel Pemasaran dan Distribusi Diperkirakan 10 dari biaya variabel bahan baku. Biaya variabel pemasaran = 10 x Rp 454.678.554.767,- = Rp 45.467.855.477,- Maka, Total Biaya Variabel Tambahan adalah : = Rp 45.467.855.477,- + Rp 45.467.855.477,- = Rp 90.935.710.953,-

C. Biaya Variabel Lainnya

Diperkirakan 10 dari biaya variabel tambahan. = 10 x Rp 90.935.710.953,- = Rp 9.093.571.095,- Sehingga, diperoleh biaya variabel = Rp 554.707.836.816,- Total biaya produksi = Biaya Tetap + Biaya Variabel = Rp 46.245.545.255,- + Rp 554.707.836.816,- = Rp 600.953.382.041,- Universitas Sumatera Utara M. Yashin Nahar : Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Asam Laurat dari Crude Palm Kernel Oil CPKO dengan Kapasitas 15.000 TonTahun LE.4 Perkiraan LabaRugi Perusahaan LE.4.1 Laba Sebelum Pajak Bruto Laba atas penjualan = Total Penjualan - Total Biaya Produksi = Rp 767.846.187.915,- - Rp 600.953.382.041,- = Rp 166.892.805.874,- Bonus perusahaan untuk karyawan 1 dari keuntungan perusahaan adalah : = 1 x Rp 166.892.805.874,- = Rp 1.668.928.059,- Pengurangan bonus atas penghasilan bruto sesuai dengan UU RI No.17 Tahun 2000 Pasal 6 ayat 1, sehingga : Laba sebelum pajak Bruto = Rp 166.892.805.874,- - Rp 1.668.928.059,- = Rp 165.223.877.815,- LE.4.2 Pajak Penghasilan Berdasarkan UU RI Nomor 17 ayat 1 Tahun 2000, Tentang Perubahan Ketiga atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1983 Tentang Pajak Penghasilan adalah :  Penghasilan sampai dengan Rp 50.000.000,- dikenakan pajak sebesar 10.  Penghasilan Rp 50.000.000,- sampai dengan Rp 100.000.000,- dikenakan pajak sebesar 15.  Penghasilan di atas Rp 100.000.000,- dikenakan pajak sebesar 30. Maka, pajak penghasilan yang harus dibayar adalah :  10 x Rp 50.000.000,- = Rp 5.000.000,-  15 x Rp 100.000.000,- - Rp 50.000.000,- = Rp 7.500.000,-  30 x Bruto - Rp 100.000.000,- = Rp 49.537.163.345,- + Total PPh = Rp 49.549.663.345,- LE.4.3 Laba Setelah Pajak Laba setelah pajak = Laba sebelum pajak - PPh = Rp 165.223.877.815,- - Rp 49.549.663.345,- = Rp 115.674.214.471,- Universitas Sumatera Utara M. Yashin Nahar : Pra Rancangan Pabrik Pembuatan Asam Laurat dari Crude Palm Kernel Oil CPKO dengan Kapasitas 15.000 TonTahun LE.5 Analisa Aspek Ekonomi A. Profit Margin PM PM = Laba sebelum pajak Total penjualan x 100 = Rp 165.223.877.815.,- Rp 767.846.187.915,- x 100 = 21,5178

B. Break Even Point BEP