APLIKASI PENGOLAHAN DATA SISWA PADA LEMB

Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018

ISSN :2407-1730

APLIKASI PENGOLAHAN DATA SISWA PADA LEMBAGA KURSUS PROSPEK
MENGGUNAKAN METODE WATERFALL
Bakhtiar. K
Dosen Prodi. Manajemen Informatika Politeknik Anika
Email: bakhtiarkaseem@gmail.com

ABSTRAK
Institusi kursus khususnya di kota Palembang terbilang cukup banyak, bidang
kompetensi dan jumlah pesertanyapun cukup signifikan. Pengelolaan data-data yang
berkaitan dengan siswa kursus ini umumnya menggunakan buku-buku catatan manual yang
dirasa kurang tertib administrasi, kurang efisien dalam melayani sehingga kurang bergengsi
untuk bersaing, dengan demikian dirasa perlu dibangun sebuah aplikasi yang dapat
dugunakan untuk kebutuhan layanan adminstrasi dan keuangan yang memiliki kemampuan
cepat, akurat, akuntabel dan efisiensi tinggi karena jumlah data yang besar dan jumlah
transaksi yang terjadi setiap hari cukup banyak. Lembaga pendidikan non formal Prospek
adalah lembaga pendidikan yang bergerak dibidang pendidikan akuntansi, komputer dan
Bahasa Inggris, dan memang masih belum memiliki aplikasi khusus untuk mengelola data

yang berkaitan dengan layanan administrasi siswa dan keuangan. Aplikasi yang akan
dibangun pada penelitian ini memiliki kemampuan untuk pengelolaan layanan administrasi
seperti data-data peserta kursus, memfoto siswa secara langsung, data-data instruktur, jadwal
kursus, pencetakan sertifikat dan layanan keuangan seperti pembayaran biaya kursus atau
angsuran dengan cepat, akurat dan akuntabel.
Kata Kunci : Akuntabel, Akurat, Cepat, Efisien

I. PENDAHULUAN

buku catatan manual yang dirasa kurang
tertib administrasi, kurang efisien dalam
melayani sehingga kurang bergengsi untuk
bersaing, dengan demikian dirasa perlu
dibangun sebuah aplikasi yang dapat
dugunakan untuk kebutuhan layanan
adminstrasi dan keuangan yang memiliki
kemampuan cepat, akurat, akuntabel dan
efisiensi tinggi karena jumlah data yang
besar dan jumlah transaksi yang terjadi
setiap hari cukup banyak.

IV.
Lembaga pendidikan non
formal Prospek adalah lembaga pendidikan
yang
bergerak
dibidang
pendidikan
akuntansi, komputer dan Bahasa Inggris, dan
memang masih belum memiliki aplikasi
khusus untuk mengelola data yang berkaitan
dengan layanan administrasi siswa dan
keuangan, sehingga diperlukan aplikasi yang
memiliki kemampuan untuk pengelolaan
layanan administrasi seperti data-data peserta

1.1 Latar Belakang
II.
Perkembangan
teknologi
komputer dan teknologi informasi untuk

layanan publik sudah sangat cepat dan
semakin memudahkan para penggunanya
baik dari sisi kecepatan, akurasi dan
akuntabilitas.
Pemanfaatan
teknologi
informasi dirasa semakin menjadi kebutuhan
pokok
dalam
hal
layanan-layanan
administrasi
dan
keuangan
yang
membutuhkan kecepatan, akurasi dan
akuntabilitas tinggi.
III.
Institusi kursus khususnya di
kota Palembang terbilang cukup banyak,

bidang
kompetensi
dan
jumlah
pesertanyapun cukup signifikan. Pengelolaan
data-data yang berkaitan dengan siswa
kursus ini umumnya menggunakan buku25

Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018

ISSN :2407-1730

kursus, memfoto siswa secara langsung,
data-data
instruktur,
jadwal
kursus,
pencetakan sertifikat dan layanan keuangan
seperti pembayaran biaya kursus atau
angsuran dengan cepat, akurat dan

akuntabilitas tinggi karena jumlah data yang
besar dan mengingat jumlah transaksi yang
terjadi setiap hari cukup banyak dan semakin
meningkat.
V.
1.2 Rumusan Masalah
VI.
Bersdasarkan uraian latar
belakang di atas, dapat dirumuskan “
Bagaimana membanguan sebuah aplikasi
pengolahan data siswa pada lembaga kursus
prospek menggunakan metode waterfall ?”
VII.
1.3 Tujuan Penelitian
VIII.
Tujuan penelitian ini adalah
membangun aplikasi pengolahan data siswa,
untuk membantu Lembaga Pendidikan
Prospek mengelola data administrasi data
siswa dan data keuangan menggunakan

bahasa pemrograman Delphi dan MySql,
dengan kemampuan cepat, akurat, akuntabel
dan efisien.
IX.
1.4 Batasan Masalah

2.2 Pengertian Pengolahan Data
XVI.
Pengolahan data dengan
komputer terkenal dengan istilah Pengolahan
Data Elektronik (PDE atau EDP).
Pengolahan data (data processing) adalah
manipulasi data ke bentuk yang lebih
berguna dan lebih berarti berupa suatu
informasi. Data adalah kumpulan kejadian
yang diangkat dari suatu kenyataan. Data
dapat berupa huruf-huruf atau simbol-simbol
khusus atau gabungan darinya. Jadi
pengolahan
data

elektronik
adalah
manipulasi dari data ke dalam bentuk yang
lebih berarti berupa suatu informasi dengan
menggunakan
alat
elektronik
yakni
komputer, siklus pengolahan data terdiri dari
tiga tahapan dasar yakni input (input),
proses(processing) dan luaran(output).[3]
XVII.
XVIII. METODOLOGI PENELITIAN
3.1 Tempat Penelitian

X.
Pada penelitian ini, peneliti
membatasi permasalahan yang berkaitan
dengan administrasi data siswa dan
keuangan,

yakni
meliputi
layanan
administrasi data-data peserta kursus,
memfoto siswa secara langsung, data-data
instruktur, jadwal kursus, pencetakan
sertifikat dan layanan keuangan seperti
pembayaran biaya kursus atau angsuran.
XI.
XII.TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Pengertian Aplikasi
XIII.
Aplikasi
adalah
suatu
penerapan dari rancangan sistem untuk
pengolahan data yang menggunakan aturan
atau ketentuan bahasa pemrograman tertentu.
[1]
`

XIV.
Aplikasi adalah perangkat
lunak yang dirancang khusus untuk
kebutuhan tertentu.[2]
XV.

XXI.
Alat-alat yang digunakan
pada penelitian ini adalah berupa perangkat
keras dan perangkat lunak yakni seperangkat
satu buah laptop dengan processor Intel Core
i7 2,00 GHz 64 bit, memori 4 GB, hard disk
1 TB, sistem operasi Windows 8.1, dua web
browser
Google
Chrome
versi
63.0.3239.108 (Official Build) (64-bit) dan
Maxthon 4.4.8.1000.
XXII.

3.3 Metode Pengumpulan Data

XIX. Penelitian ini dilakukan di
kantor Lembaga Pendidikan Propek, Jl. Jend.
Sudirman Jl. Let. Sayuti No. 12 Samping
Pulau Mas Palembang.
XX.
3.2 Alat

XXIII. Data-data yang diperlukan
dalam penelitian ini dikumpulkan dari
sumber utama yakni Lembaga Pendidikan
Prospek Palembang, dengan metode atau
teknik atau cara yang dilakukan untuk
memenuhi kebutuhan data atau informasi
pada penelitian ini. Adapun metode tersebut
adalah :
A. Observasi

26


Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018
XXIV. Adalah peneliti melakukan
kegiatan pengamatan terhadap tata kelola
layanan adminstrasi siwa dan keuangan di
internal Lembaga Pendidikan Prospek
Palembang.
B. Wawancara.
XXV. Adalah peneliti melakukan
wawancara langsung dengan petugas layanan
adminstrasi siwa dan keuangan dan dengan
staf-staf yang terkait.
XXVI.

ISSN :2407-1730

b. Informasi, adalah aplikasi memiliki
ketersediaan data yang berkaitan dengan
layanan
administrasi
siswa
dan
keuangan.
c. Ekonomi, adalah biaya yang diperlukan
untuk membangun sistem ini lebih
murah dan biaya instalasi relatif murah.
d. Pengontrolan sistem, lebih dapat
mengontrol sistem ini karena aplikasi ini
adalah sebuah aplikasi yang dijalankan
di komputer dan dapat dipantau oleh
aministrator
dengan
data
yang
terintegrasi dan fleksibel.
e. Efisiensi, lebih mudah digunakan dan
lebih hemat waktu,
karena data
terintegrasi dalam host dan dpat diakses
dari setiap komputer yang terintegrasi
dengan internet.
f. Layanan,
aplikasi
ini
mudah
penggunaannya, capat dan praktis.
XXXIII.
B. Desain Sistem
XXXIV. Pada tahap desain sistem,
peneliti menggunakan model berorientasi
objek berupa diagram UML . Pada tahap ini
peneliti menggambarkan diagram yakni :
Use Case, dan diagram Class.
1. Use Case diagram adalah pemodelan
untuk kelakuan (behavior) sistem
informasi
yang
dibangun
atau
dikembangkan.
Use
case
mendeskripsikan sebuah interaksi antara
satu hal atau lebih aktor dalam sistem
informasi [1], berikut Use Case sistem
yang dibangun:
XXXV.

4.4 Metode Pengembangan Sistem
XXVII. Metode
pengembangan
perangkat lunak yang digunakan adalah
model Waterfall. Adapun tahapan-tahapan
pada model ini terdiri dari:[4]
XXVIII.
A. Analisis Kebutuhan
XXIX. Kebutuhan
yang
harus
dipenuhi oleh perangkat lunak terdiri dari
dua macam yakni kebutuhan fungsional dan
non fungsional [5].
1) Kebutuhan Fungsional
XXX. Kebutuhan fungsional yang
harus dimiliki perangkat lunak aplikasi yang
dibangun kelak adalah:
a.

Harus mampu menyimpan data-data
siswa, data instruktur, data jadwal, data
nilai, dan data pembayaran angsuran.
b. Dapat
memberikan
informasi
ketersediaan jadwal belajar, daftar siswa
belajar, daftar angsuran.
c. Harus
mampu
mencetak:
bukti
pembayaran angsuran, sertifikat, daftar
siswa peserta belajar per tanggal
tertentu,
dan daftar siswa yang
menunggak.
XXXI.
2) Kebutuhan Non Fungsional
XXXII. Kebutuhan non fungsional
dapat dikategorikan sesuai dengan PIECES
framework yakni : [5]
a. Kinerja, adalah waktu eksekusi aplikasi
dalam melayani siswa peserta belajar
sudah cepat.
27

Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018
XXXVI.

D. Pengujian
XLIV. Tahapan pengujian aplikasi
ini peneliti menggunakan Black Box Testing.
Pendekatan ini menggunakan struktur
kontrol dari masing-masing modul untuk
memastikan cakupan lengkap dan deteksi
kesalahan optimum.
XLV.
E. Penerapan dan Pemeliharaan
XLVI. Pada tahapan ini adalah
melakukan perbaikan sistem berdasarkan
evaluasi, Apabila pengguna merasa belum
sesuai dengan keinginannya(kebutuhannya),
maka ulangi tahapan awal hingga akhir ini
hingga sesuai kebutuhan pengguna.
XLVII.
XLVIII. HASIL DAN PEMBAHASAN
XLIX. 4.1
Menjalankan Aplikasi
L.
Cara menjalankan aplikasi
adalah dengan mengklik ganda pada file
Prospek.exe dari dalam folder
dimana
aplikasi dikopikan. Kemudian ditampilkan
form seperti berikut:
LI.
LII.

XXXVII. Gambar 3.1. Diagram Use
Case sistem
XXXVIII.
2. Diagram Class adalah digunakan untuk
menggambarkan
struktur
sistem.
Pemodelan data menggunakan diagram
Class sebagai berikut:
XXXIX.
Paket
+KP
+Paket
+Tingkat
+Reguler
+SemiPrivate
+Private
+Insert()
+Update()
+Delete()
+Select()
J adwal
Instruktur
+KI
+Nama
+Phone
+Insert()
+Update()
+Delete()
+Select()

+Hari
+Pkl
+TglMulai
+TglSelesai
+KI
+Kp
+Insert()
+Update()
+Delete()
+Select()

Peserta
+NoP
+Nama
+TglLhr
+Gender
+Alamat
+Phone
+Asal
+Hari
+Kls
+Paket
+BPak
+BReg
+BSer
+Tang
+TglMulai
+TglSelesai
+Ket

ISSN :2407-1730

Angsuran
+Nop
+AngsuranKe
+BesarAngsuran
+TglBayar
+Insert()
+Update()
+Delete()
+Select()

+Insert()
+Update()
+Delete()
+Select()

LIII. Gambar 4.1 Form Utama Sebelum
Login
LIV.
LV. 4.2
Form Login User

XL.

Gambar 3.2. Diagram Class
Sistem
XLI.
C. Penulisan Kode Program

LVI.
Sebelum dapat menggunakan
aplikasi ini, para pengguna diharuskan
melkukan login melalui Form Login User,
dengan menginput user dan sandi seperti
berikut:

XLII. Setelah
tahapan
desain,
selanjutnya adalah membangun program
aplikasi melalui tahap penulisan kode-kode
program
menggunakan
Bahasa
Pemrograman Pascal dengan Compiler
Borland Delphi 7 dan MySql sebagai basis
datanya.
XLIII.
28

Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018
LVII.

ISSN :2407-1730

LXVI.

LVIII. Gambar 4.2 Form Login User
LIX.

LXVII.

LX.
Setelah melakukan pengisian,
selanjutnya klik tombol “Login”, kemudian
ditampilkan form seperti berikut:

Gambar 4.4 Form Input
Peserta Kursus

LXVIII.
4.4 Input Pembayaran Angsuran
LXIX. Cara pembayaran angsuran
atau cicilan adalah mengklik nama siswa
yang ada pada tabel, atau mencari nama
siswa terlebih dahulu apabila tidak terlihat
pada tabel, caranya pada kolom paling kiri
klik icon menu, pilih menu “Search bar”
kemudin klik sebaris di bawah kolom
NAMA, kemudian ketikkan nama siswa
yang akan dicari, setelah ditemukan klik
baris namanya, jika fotonya sudah
ditampilkan, kemudian klik tab “Angsuran”
kemudian ketikkan Besar Angsuran,
kemudian klik “Simpan” kemudian klik
tombol “Cetak” untuk mencetak slip
pembayarannya.
LXX.

LXI.

LXII. Gambar 4.3 Form Utama Setelah
Login
LXIII.
4.3 Input Peserta Kursus
LXIV. Form Input Peserta Kursus
seperti berikut, setelah mengisi data-data
yang diperlukan dan mengambil foto peserta
dapat mengklik tombol “Simpan Baru” untuk
peserta baru belum pernah mendaftar atau
“Simpan” untuk peserta yang sudah pernah
mendaftar, data dapat dilihat langsung pada
bagian tabel di bawahnya.
LXV.

LXXI.

LXXII.

Gambar 4.5 Form Input
Angsuran Peserta
LXXIII.

4.5 Input Paket, Instruktur dan Jadwal
LXXIV. Input
jenis-jenis
paket
layanan kursus, nama-nama instuktur, dan
29

Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018
jadwal kursus dapat dilakukan dengan
mengklik tab ‘Paket & Jadwal” dan
kemudian dapat langsung mengetikkan pada
masing-masing tabel yang ada.
LXXV.

ISSN :2407-1730

LXXIX.

LXXX.

Gambar 4.7 Form Pencetakan
Sertifikat

LXXXI.
LXXVI.

Gambar 4.6 Form Input Paket,
Instruktur dan Jadwal

LXXVII.
4.6 Cetak Sertifikat
LXXVIII.
Untuk
mencetak
sertifikat siswa peserta kursus, klik tab
“Peserta”, perhatikan tabelnya temukan
nama pesertanya, apabila warna latar
belakang baris nama siswa berwarna hijau,
maka sertifikat dapat dicetak karena telah
melunasi pembayarannya, sebaliknya apabila
berwarna merah tidak. Setelah mengklik
namanya kemudian klik tab “Cetak
Sertifikat”,
kemudian
isilah
Nomor
Sertifikat, Tgl. Ujian, Tgl. Sertifikat
selanjutnya isikan pula nilai-nilainya serta
Nama Instrukturnya, lalu kemudian klik
tombol “Cetak Sertifikat” untuk bagian
depan sertifikat dan ‘Cetak Nilai” untuk
bagian belakang sertifikat.

LXXXII. Gambar 4.8 Sertifikat Tampak
Depan
LXXXIII.
LXXXIV.

LXXXV. Gambar 4.9 Sertifikat Tampak
Belakang
LXXXVI.
4.7 Cetak Daftar Peserta Kursus
LXXXVII.
Cetak daftar peserta
kursus terdiri dari semuanya, semua peserta,
belum lunas dan sudah lunas. Caranya klik
tab “Peserta” pada bagian bawah tabel isi
tanggal mulai kursus terlebih dahulu, klik
30

Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018
pilihan yang diinginkan apabila ada data tang
ditampilkan pada tabel kemudian klik tombol
“Cetak”, jika tidak ada data yang
ditampilkan tidak perlu mencetaknya.
LXXXVIII.
LXXXIX.

XC.

ISSN :2407-1730

mengubah password yang dapat dilakukan
oleh Master User.
XCIX.

Gambar 4.10 Cetak Daftar
Semua Peserta Yang Terdaftar

XCI.
XCII.
C.

Gambar 4.13.Form Ubah User
CI.
CII.

XCIII.

Gambar 4.11 Daftar Peserta
Sudah Lunas PerTgl.

XCIV.
XCV.
CIII. Gambar 4.14 Form Tambah User

XCVI.

CIV.
4.9 Setting Aplikasi
CV.
Form Setting digunakan untuk
merubah tampilan yang meliputi skin,
saturation dan hue dan menyimpan setting
yang kelak akan digunakan pada saat startup.
CVI.

Gambar 4.12 Cetak Daftar
Peserta Belum Lunas Per Tgl.

XCVII.
4.8 Ubah User dan Tambah User
XCVIII.Form ini digunakan untuk
menambah user operator baru atau

31

Jurnal Informanika, Volume 4 No.1, Januari-Juni 2018
CVII.

CXXII.
[2]
Sutabri, Tata, 2014,
Pengantar teknologi Informasi, Andi
Offset, Yogyakarta
CXXIII.
CXXIV.
[3]
Jogiyanto,
2005,
Pengenalan Komputer, Penerbit Andi,
Yogyakarta.
CXXV.
CXXVI.
[4]
Pressman, Roger S,
1997,
Software
Engineering:A
Practitioner’s Approach, 4th adition,
McGraw-Hill International Edition, New
York.
CXXVII.
CXXVIII.
[5]
Whitten Jefferey, and
Bantley, Lonnie, D., 2005, System
Analisis and Design Method, McGrawHill, New York.
CXXIX.
CXXX.

CVIII. Gambar 4.15 Form Setting
CIX.
CX.KESIMPULAN DAN SARAN
CXI. 5.1
Kesimpulan
CXII.
Berdasarkan
hasil
penelitian ini dan telah diuraikan di atas,
dapat disimpulkan sebagai berikut:
a.

ISSN :2407-1730

Dihasilkan sebuah perangkat lunak
aplikasi
yang
dapat
melakukan
fungsinya sesuai dengan kebutuhan
fungsional perangkat lunak yang
diharapkan seperti yang diuraikan di
atas.

b.

Fungsionalitas perangkat lunak aplikasi
yang dihasilkan pada penelitian ini telah
diuji menggunakan pendekatan teknik
black box dengan uji alfa.
CXIII.
CXIV.
CXV. 5.2
Saran
CXVI. Perangkat lunak aplikasi yang
dihasilkan pada penelitian ini belumlah
sempurna, belum mendukung jaringan,
peneliti menyarankan untuk pengembangan
lebih lanjut agar aplikasi dapat berjalan pada
jaringan LAN sehingga dapat melayani siswa
lebih banyak secara serentak.
CXVII.
CXVIII.
CXIX. DAFTAR PUSTAKA
CXX. [1]
A, S, Rosa dan Sholahuddin,
M, 2013, Rekayasa Perangkat Lunak
Terstruktur dan Berorientasi objek,
Informatika Bandung
CXXI.
32

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN BIJI PEPAYA (Carica Papaya L) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus strain wistar) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

23 199 21

KEPEKAAN ESCHERICHIA COLI UROPATOGENIK TERHADAP ANTIBIOTIK PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH DI RSU Dr. SAIFUL ANWAR MALANG (PERIODE JANUARI-DESEMBER 2008)

2 106 1

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

PENERIMAAN ATLET SILAT TENTANG ADEGAN PENCAK SILAT INDONESIA PADA FILM THE RAID REDEMPTION (STUDI RESEPSI PADA IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA MALANG)

43 322 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25