VISI MISI ORGANISASI DI UNIVERSITAS DJUA

VISI MISI ORGANISASI DI UNIVERSITAS DJUANDA
UNIVERSITAS
VISI: Menjadi universitas riset yang menyatu dalam tauhid dan diakui dunia
MISI: Menyelenggarakan pancadharma pendidikan tinggi berkualitas dan modern yang
meliputi pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, profesionalitas dan
ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang cerdas intelektual, spiritual,
emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha yang bermanfaat bagi masyarakat dan
bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
JALUR 1
LPM
Visi:
Menjadi lembaga yang konsisten menjalankan sistem penjaminan mutu dan melakukan
peningkatan mutu secara terus-menerus
(continuous improvement) untuk mejamin
terwujudnya visi misi UNIDA.
Misi:
1. Menyelenggarakan sistem penjaminan mutu akademik dan non akademik di UNIDA.
2. Melakukan monitoring dan audit mutu internal di bidang akademik maupun non
akademik diseluruh unit kerja UNIDA.
3. Melakukan pengendalian dan peningkatan standar mutu UNIDA secara terus menerus
(continuous improvement).

Tujuan:
1. Terciptanya budaya mutu seluruh insan UNIDA.
2. Terbangunnya sistem penjaminan mutu (monitoring, evaluasi dan audit) akademik dan
non akademik yang di UNIDA.
3. Menghasilkan standar mutu yang menjadi acuan pencapaian mutu yang kompetitif
dengan PT lain.
BIRO ADMINISTRASI AKADEMIK DAN KEMAHASIWAAN
PERPUSTAKAAN

JALUR 2
BIRO SUMBER DAYA INSANI (BSDI)
VISI :
Menjadi Biro yang unggul dalam membantu pimpinan dalam pelaksanaan, pengelolaan dan
pengembangan sumber daya insani UNIDA untuk mewujudkan SDI yang profesional yang
Berakhlakul Karimah dalam menuju Universitas Riset yang Menyatu dalam Tauhid dan
diakui dunia
MISI :

Melaksanakan, Mengelola dan Mengembangkan Sumber Daya Insani UNIDA Dalam Rangka
mewujudkan SDI yang profesional yang Berakhlakul Kharimah dan Rahmatan Lil ‘alamin

TUJUAN :
1. Menyusun dan Melaksanakan rencana kerja tahunan yang berbasis anggaran, program
kerja bidang Sumber Daya Insani, sesuai dengan RENOP Universitas;
2. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang pengelolaan dan pengembangan Sumber
Daya Insani UNIDA;
3. Melaksanakan tata kelola Sumber Daya Insani secara profesional dan berlandaskan
Tauhid untuk mengahasilkan Sumber Daya Insani yang berahlakhul kharimah;
4. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas Sumber Daya Insani UNIDA dalam
mewujudkan mendukung visi UNIDA
BIRO ADMINISTRASI KEUANGAN & AKUNTANSI
VISI :
Menjadi Biro yang unggul dalam membantu pimpinan dalam pelaksanaan administrasi
keuangan dan akuntansi yang Responsibel, Akuntabel, Transparan dan Profesional untuk
mewujudkan Universitas Riset yang Menyatu dengan Tauhid dan diakui dunia
MISI :
Melaksanakan administrasi keuangan dan akuntansi yang Responsibel,
Transparan dan Profesional yang Menyatu Dalam Tauhid

Akuntabel,


TUJUAN :
1. Menyusun dan Melaksanakan rencana kerja tahunan yang berbasis anggaran, program
kerja bidang keuangan dan akuntansi, sesuai dengan RENOP Universitas
2. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang keuangan dan akuntansi;
3. Melaksanakan tata kelola keuangan dan akuntansi secara resposibel, akuntabel,
transparan dan profesional serta berlandaskan Tauhid;
4. Mendorong peningkatan kualitas pertanggungjawaban dalam bidang keuangan dan
akuntansi dalam mewujudkan mendukung visi UNIDA.
BIRO REKTORAT
VISI
:
Menjadi Biro yang unggul dalam membantu pimpinan dalam pelaksanaan administrasi
kesekretariatan, tata usaha, protokoler dan hubungan masyarakat yang unutk mewujudkan
Universitas Riset yang Menyatu dengan Tauhid dan diakui dunia
MISI :

Melaksanakan administrasi Kesekretariatan, Ketatausahaan, keprotokoler an dan Hubungan
Masyarakat yang berlandaskan Tauhid
TUJUAN :
1. Menyusun dan Melaksanakan rencana kerja tahunan yang berbasis anggaran, program

kerja bidang Kesekretariatan, Ketatausahaan, keprotokoleran dan Hubungan Masyarakat,
sesuai dengan RENOP Universitas;
2. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang Kesekretariatan, Ketatausahaan,
keprotokoler an dan Hubungan Masyarakat;
3. Melaksanakan tata kelola Kesekretariatan, Ketatausahaan, keprotokoleran dan Hubungan
Masyarakat secara profesional yang berlandaskan Tauhid;
4. Mendorong peningkatan kualitasdan kuantitas dalam bidang
Kesekretariatan,
Ketatausahaan, keprotokoleran dan Hubungan Masyarakat dalam mewujudkan
mendukung visi UNIDA.
BIRO UMUM, LOGISTIK DAN PENGELOLAAN ASSET (BULPA)
VISI
:
Menjadi Biro yang unggul dalam membantu pimpinan dalam pelaksanaan administrasi,
pelayanan dan penyediaan logistik, pemeliharaan sarana prasarana dan rumah tangga,
pelayanan umum dan pengelolaan asset yang Responsibel, Akuntabel, Transparan dan
Profesional untuk mewujudkan Universitas Riset yang Menyatu dengan Tauhid dan diakui
dunia
MISI :
Melaksanakan administrasi, pelayanan dan penyediaan logistik, pemeliharaan sarana

prasarana dan rumah tangga, pelayanan umum serta pengelolaan asset yang Responsibel,
Akuntabel, Transparan dan Profesional yang Menyatu Dalam Tauhid

TUJUAN :
1. Menyusun dan Melaksanakan rencana kerja tahunan yang berbasis anggaran, program
kerja bidang administrasi, pelayanan dan penyediaan logistik, pemeliharaan sarana
prasarana dan rumah tangga, pelayanan umum serta pengelolaan asset, sesuai dengan
RENOP Universitas;
2. Mewujudkan pengelolaan dan pengembangan pelayanan dan penyediaan logistik,
pemeliharaan sarana prasarana dan rumah tangga, pelayanan umum serta pengelolaan
asset dalam rangka menjaga harta kekayaan Universitas;
3. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang administrasi, pelayanan dan penyediaan
logistik, pemeliharaan sarana prasarana dan rumah tangga, pelayanan umum serta
pengelolaan asset;

Melaksanakan tata kelola administrasi, pelayanan dan penyediaan logistik, pemeliharaan
sarana prasarana dan rumah tangga, pelayanan umum serta pengelolaan asset secara
profesional yang berlandaskan Tauhid;
5. Mendorong peningkatan kualitasdan kuantitas dalam bidang administrasi, pelayanan dan
penyediaan logistik, pemeliharaan sarana prasarana dan rumah tangga, pelayanan umum

serta pengelolaan asset dalam mewujudkan mendukung visi UNIDA.
4.

JALUR 3
JALUR 4
BPPI
Visi: Menjadi biro yang menjalankan perencanaan dan pengembangan secara terstruktur
untuk mendukung terwujudnya universitas riset yang menyatu dalam tauhid dan diakui dunia
Misi: melakukan analisis dokumen dan kondisi eksisting untuk perencanaan dan
pengembangan institusi
PUSDATIN
Visi: Menjadi biro yang mengelola data dan informasi berbasis akreditasi untuk mendukung
terwujudnya universitas riset yang menyatu dalam tauhid dan diakui dunia
Misi: mendokumentasikan, mengolah, serta menyediakan data dan informasi untuk keperluan
akreditasi program studi dan institusi
BITIK
Visi: Menjadi biro yang menyediakan teknologi informasi dengan pelayanan prima untuk
mendukung terwujudnya universitas riset yang menyatu dalam tauhid dan diakui dunia
Misi: menyediakan sistem informasi dengan piranti lunak yang legal dan menyajikan
informasi terbarui dalam website

FAKULTAS PERTANIAN
Visi
Menjadi Fakultas Unggul dalam Riset Dibidang Ilmu dan Teknologi Pertanian yang Menyatu
dalam Tauhid dan Diakui Dunia
Misi
Menyelenggarakan Pancadharma meliputi
pendidikan, penelitian, pengabdian,
profesionalitas berbasis tauhid dan riset di bidang ilmu dan teknologi pertanian ramah
lingkungan untuk menghasilkan sumberdaya manusia yang cerdas intelektual, emosional,
spiritual, adversity, berjiwa wirausaha dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat
Tujuan
1.

Menghasilkan sarjana yang bertaqwa, jujur, profesional dan berjiwa wirausaha serta
dapat menerapkan dan mengembangkan ilmu dan teknologi pertanian yang ramah
lingkungan.

2.

Menghasilkan penelitian ilmu dan teknologi pertanian yang berkualitas, serta

memperkuat program pendidikan, bermanfaat bagi masyarakat dan diakui dunia

3.

Mengembangkan, menyebarluaskan dan menerapkan ilmu dan teknologi pertanian sesuai
dengan kebutuhan masyarakat

4.

Mengembangkan profesionalitas dan jiwa kewirausahaan seluruh insan fakultas
pertanian

5.

Mewujudkan pengelolaan fakultas yang terencana, terorganisasi, produktif dan
keberlanjutan.
No

Tujuan


Sasaran

1

Menghasilkan sarjana yang bertaqwa,
jujur,
profesional
dan
berjiwa
wirausaha serta dapat menerapkan dan
mengembangkan ilmu dan teknologi
pertanian yang ramah lingkungan.

a) Menyempurnakan kurikulum
b) Meningkatkan kualitas akademik
dosen dan tenaga kependidikan
c) Mengembangkan softskill mahasiswa
d) Meningkatkan IPK lulusan
e) Mempersingkat masa tunggu lulusan


2

Menghasilkan penelitian ilmu dan
teknologi pertanian yang berkualitas,
memadukan hasil penelitian dalam
program pendidikan, bermanfaat bagi
masyarakat dan diakui internasional

a) Jumlah penelitian dosen meningkat
b) Jumlah publikasi dosen meningkat
c) Jumlah publikasi yang disitasi
meningkat
d) Hasil penelitian yang dijadikan bahan
ajar meningkat
e) Hak paten meningkat
f) Lebih banyak riset yang disesuaikan
dengan kebutuhan masyarakat
g) Mahasiswa dan dosen muda yang ikut
penelitian dosen semakin meningkat


3

Mengembangkan, menyebarluaskan
dan menerapkan ilmu dan teknologi
pertanian sesuai dengan kebutuhan
masyarakat

a) Jumlah pengabdian pada masyarakat
meningkat
b) Jumlah publikasi pengabdian pada
masyarakat
c) Hasil penelitian dan pengabdian
berguna dan sesuai dengan kebutuhan
masyarakat

4

Mengembangkan profesionalitas dan
jiwa kewirausahaan seluruh insan
fakultas pertanian

a) Menumbuh kembangkan kompensi
dosen
(kognitif,
afektif
dan
psikomotorik)
b) Lebih mengembangkan UKM
c) Menumbuhkembangkan
jiwa
kewirausahaan yang produktif bagi
lembaga dan masyarakat

5

Mewujudkan pengelolaan fakultas
yang terencana, terogranisasi,

a)

Memiliki dan menjalankan renov dan
renstra

No

Tujuan
produktif dan keberlanjutan.

Sasaran
b)
c)
d)

Manajemen
yang
efektif
dan
akuntabel
Tertib administrasi sesuai program
kerja
Menjalankan monev

AGROTEKNOLOGI
AGRIBISNIS
BUDIDAYA PERAIRAN
PETERNAKAN
FAKULTAS ILMU PANGAN HALAL
Visi Fakultas:
Menjadi fakultas unggul dalam riset di bidang ilmu agroindustri dan pangan halal yang
menyatu dalam tauhid dan diakui dunia
Misi Fakultas:
Menyelenggarakan Pancadharma Pendidikan Tinggi berkualitas dan modern yang meliputi
Pendidikan, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, Profesionalitas di bidang
agroindustri dan pangan halal, serta Ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang
cerdas intelektual, spiritual, emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha yang
bermanfaat bagi masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
Tujuan Fakultas:
a. Melaksanakan pendidikan berasaskan tauhid, transparan, akuntabel, adil,
bertanggungjawab dan modern, dalam proses belajar mengajar berdasarkan
kurikulum terintegrasi, yang menuntut insan Fakultas Ilmu Pangan Halal
professional untuk menghasilkan lulusan yang cerdas intelektual, spiritual,
emosional dan social;
b. Membentuk dan mengembangkan sistem evaluasi dalam pengelolaan ilmu
pengetahuan, pengembangan kurikulum, proses belajar mengajar yang berbasis
kompetensi sesuai dengan kebutuhan Fakultas, masyarakat, dunia usaha dan dunia
kerja;
c. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat, memastikan ditegakkannya prinsip profesionalitas dan
ketauhidan untuk memenuhi kepuasan pemangku kepentingan;
d. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian di bidang ilmu
agroindustri dan pangan halal yang berorientasi kepada pengembangan bahan ajar
dan pengabdian kepada masyarakat;

e. Menghasilkan lulusan yang berkualitas di bidang ilmu agroindustri dan pangan
halal, berdaya guna, berhasil guna, kreatif, inovatif dan mandiri yang unggul pada
tingkat nasional dan Internasional yang menyatu dalam tauhid;
f. Membangun dan membina hubungan yang harmonis dan berkesinambungan antara
sesama alumni dan dengan almamater;
g. Membangun jaringan kerjasama dengan berbagai pihak yang saling menguntungkan,
baik tingkat nasional maupun internasional;
h. Mewujudkan Fakultas Ilmu Pangan Halal sebagai rujukan di bidang agroindustri dan
pangan halal yang berwawasan global dan bertaraf internasional pada Tahun 2020.
TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN
Visi prodi TIP:
Menjadi prodi unggul dalam riset di bidang ilmu agroindustri yang menyatu dalam tauhid dan
diakui dunia
Misi prodi TIP:
Menyelenggarakan Pancadharma Pendidikan Tinggi berkualitas dan modern yang meliputi
Pendidikan, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, Profesionalitas di bidang
agroindustri, serta Ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang cerdas intelektual,
spiritual, emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha yang bermanfaat bagi
masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
Tujuan prodi TIP:
a. Melaksanakan pendidikan berasaskan tauhid, transparan, akuntabel, adil,
bertanggungjawab dan modern, dalam proses belajar mengajar berdasarkan kurikulum
terintegrasi, yang menuntut insan Program Studi Teknologi Industri Pertanian
professional untuk menghasilkan lulusan yang cerdas intelektual, spiritual, emosional
dan social;
b. Membentuk dan mengembangkan sistem evaluasi dalam pengelolaan ilmu
pengetahuan, pengembangan kurikulum, proses belajar mengajar yang berbasis
kompetensi sesuai dengan kebutuhan Program Studi, masyarakat, dunia usaha dan
dunia kerja;
c. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat, memastikan ditegakkannya prinsip profesionalitas dan
ketauhidan untuk memenuhi kepuasan pemangku kepentingan;
d. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian di bidang ilmu
agroindustri yang berorientasi kepada pengembangan bahan ajar dan pengabdian
kepada masyarakat;
e. Menghasilkan lulusan yang berkualitas di bidang ilmu agroindustri, berdaya guna,
berhasil guna, kreatif, inovatif dan mandiri yang unggul pada tingkat nasional dan
Internasional yang menyatu dalam tauhid;
f. Membangun dan membina hubungan yang harmonis dan berkesinambungan antara
sesama alumni dan dengan almamater;

g. Membangun jaringan kerjasama dengan berbagai pihak yang saling menguntungkan,
baik tingkat nasional maupun internasional;
h. Mewujudkan Fakultas sebagai rujukan di bidang agroindustri yang berwawasan
global dan bertaraf internasional pada Tahun 2020.
TEKNOLOGI PANGAN
Visi prodi TP:
Menjadi prodi unggul dalam riset di bidang ilmu pangan halal yang menyatu dalam tauhid
dan diakui dunia
Misi prodi TP:
Menyelenggarakan Pancadharma Pendidikan Tinggi berkualitas dan modern yang meliputi
Pendidikan, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, Profesionalitas di bidang pangan
halal, serta Ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang cerdas intelektual,
spiritual, emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha yang bermanfaat bagi
masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
Tujuan prodi TP:
a. Melaksanakan pendidikan berasaskan tauhid, transparan, akuntabel, adil,
bertanggungjawab dan modern, dalam proses belajar mengajar berdasarkan kurikulum
terintegrasi, yang menuntut insan Program Studi Teknologi Pangan professional untuk
menghasilkan lulusan yang cerdas intelektual, spiritual, emosional dan social;
b. Membentuk dan mengembangkan sistem evaluasi dalam pengelolaan ilmu
pengetahuan, pengembangan kurikulum, proses belajar mengajar yang berbasis
kompetensi sesuai dengan kebutuhan Program Studi, masyarakat, dunia usaha dan
dunia kerja;
c. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat, memastikan ditegakkannya prinsip profesionalitas dan
ketauhidan untuk memenuhi kepuasan pemangku kepentingan;
d. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian di bidang ilmu pangan
halal yang berorientasi kepada pengembangan bahan ajar dan pengabdian kepada
masyarakat;
e. Menghasilkan lulusan yang berkualitas di bidang ilmu pangan halal, berdaya guna,
berhasil guna, kreatif, inovatif dan mandiri yang unggul pada tingkat nasional dan
Internasional yang menyatu dalam tauhid;
f. Membangun dan membina hubungan yang harmonis dan berkesinambungan antara
sesama alumni dan dengan almamater;
g. Membangun jaringan kerjasama dengan berbagai pihak yang saling menguntungkan,
baik tingkat nasional maupun internasional;
h. Mewujudkan Program Studi sebagai rujukan di bidang pangan halal yang
berwawasan global dan bertaraf internasional pada Tahun 2020.

FAKULTAS EKONOMI
Visi: menjadi fakultas unggul dalam riset di bidang ilmu ekonomi dan bisnis yang menyatu
dalam tauhid dan diakui dunia
Misi: menyelenggarakan pancadharma pendidikan tinggi berkualitas dan modern di bidang
ekonomi dan bisnis yang meliputi pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat,
profesionalitasdan ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang cerdas intelektual,
spiritual, emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha yang bermanfaat bagi
masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
Tujuan:
a. Melaksanakan pendidikan Ekonomi dan Bisnis yang berasaskan tauhid, transparan,
akuntabel, adil, bertanggung jawab dan modern, dalam proses belajar mengajar
berdasarkan kurikulum terintegrasi, yang menuntun Insan Unida profesional untuk
menghasilkan lulusan yang cerdas intelektual, spiritual, emosional dan sosial;
b. Membentuk dan mengembangkan sistem evaluasi dalam pengelolaan ilmu
pengetahuan, pengembangan kurikulum, proses belajar mengajar yang berbasis
kompetensi sesuai dengan kebutuhan Fakultas, Universitas, masyarakat, dunia usaha
dan dunia kerja;
c. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat, memastikan ditegakkannya prinsip profesionalitas dan ketauhidan
untuk memenuhi kepuasan pemangku kepentingan;
d. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian di bidang Ekonomi dan
Bisnis untuk menaikkan kluster penelitian Unida pada tahun 2020 menjadi Utama
yang berorientasi kepada pengembangan bahan ajar dan pengabdian kepada
masyarakat;
e. Menghasilkan lulusan yang berkualitas, berdaya guna, berhasil guna, kreatif, inovatif
dan mandiri yang unggul pada tingkat nasional dan Internasional yang menyatu dalam
tauhid;
f. Membangun dan membina hubungan yang harmonis dan berkesinambungan antara
sesama alumni dan dengan almamater;
g. Membangun jaringan kerjasama dengan berbagai pihak yang saling menguntungkan,
baik tingkat nasional maupun internasional;
h. Membudayakan adab kehidupan kampus bertauhid bagi segenap Insan UNIDA;
i. Mendorong terwujudnya Unida menjadi Universitas yang berwawasan global dan
bertaraf internasional pada Tahun 2020.

MANAJEMEN
Visi: menjadi program studi unggul dalam riset di bidang ilmu manajemen yang menyatu
dalam tauhid dan diakui dunia
Misi: menyelenggarakan pancadharma pendidikan tinggi berkualitas dan modern di bidang
manajemen yang meliputi pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat,
profesionalitas dan ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang cerdas

intelektual, spiritual, emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha yang bermanfaat
bagi masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
Tujuan:
a. Melaksanakan pendidikan Manajemen yang berasaskan tauhid, transparan, akuntabel,
adil, bertanggung jawab dan modern, dalam proses belajar mengajar berdasarkan
kurikulum terintegrasi, yang menuntun Insan Unida profesional untuk menghasilkan
lulusan yang cerdas intelektual, spiritual, emosional dan sosial;
b. Membentuk dan mengembangkan sistem evaluasi dalam pengelolaan ilmu
pengetahuan, pengembangan kurikulum, proses belajar mengajar yang berbasis
kompetensi sesuai dengan kebutuhan Fakultas, Universitas, masyarakat, dunia usaha
dan dunia kerja;
c. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat, memastikan ditegakkannya prinsip profesionalitas dan ketauhidan
untuk memenuhi kepuasan pemangku kepentingan;
d. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian di bidang Manajemen untuk
menaikkan kluster penelitian Unida pada tahun 2020 menjadi Utama yang
berorientasi kepada pengembangan bahan ajar dan pengabdian kepada masyarakat;
e. Menghasilkan lulusan yang berkualitas, berdaya guna, berhasil guna, kreatif, inovatif
dan mandiri yang unggul pada tingkat nasional dan Internasional yang menyatu dalam
tauhid;
f. Membangun dan membina hubungan yang harmonis dan berkesinambungan antara
sesama alumni dan dengan almamater;
g. Membangun jaringan kerjasama dengan berbagai pihak yang saling menguntungkan,
baik tingkat nasional maupun internasional;
h. Membudayakan adab kehidupan kampus bertauhid bagi segenap Insan UNIDA;
i. Mendorong terwujudnya Unida menjadi Universitas yang berwawasan global dan
bertaraf internasional pada Tahun 2020.

AKUNTANSI
Visi: menjadi program studi unggul dalam riset di bidang ilmu akuntansi yang menyatu
dalam tauhid dan diakui dunia
Misi: menyelenggarakan pancadharma pendidikan tinggi berkualitas dan modern di bidang
akuntansi yang meliputi pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat,
profesionalitas dan ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang cerdas
intelektual, spiritual, emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha yang bermanfaat
bagi masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
TUJUAN:

a. Melaksanakan pendidikan Akuntansi yang berasaskan tauhid, transparan, akuntabel,
adil, bertanggung jawab dan modern, dalam proses belajar mengajar berdasarkan
kurikulum terintegrasi, yang menuntun Insan Unida profesional untuk menghasilkan
lulusan yang cerdas intelektual, spiritual, emosional dan sosial;
b. Membentuk dan mengembangkan sistem evaluasi dalam pengelolaan ilmu
pengetahuan, pengembangan kurikulum, proses belajar mengajar yang berbasis
kompetensi sesuai dengan kebutuhan Fakultas, Universitas, masyarakat, dunia usaha
dan dunia kerja;
c. Mewujudkan pelayanan prima dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat, memastikan ditegakkannya prinsip profesionalitas dan ketauhidan
untuk memenuhi kepuasan pemangku kepentingan;
d. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian di bidang Akuntansi untuk
menaikkan kluster penelitian Unida pada tahun 2020 menjadi Utama yang
berorientasi kepada pengembangan bahan ajar dan pengabdian kepada masyarakat;
e. Menghasilkan lulusan yang berkualitas, berdaya guna, berhasil guna, kreatif, inovatif
dan mandiri yang unggul pada tingkat nasional dan Internasional yang menyatu dalam
tauhid;
f. Membangun dan membina hubungan yang harmonis dan berkesinambungan antara
sesama alumni dan dengan almamater;
g. Membangun jaringan kerjasama dengan berbagai pihak yang saling menguntungkan,
baik tingkat nasional maupun internasional;
h. Membudayakan adab kehidupan kampus bertauhid bagi segenap Insan UNIDA;
i. Mendorong terwujudnya Unida menjadi Universitas yang berwawasan global dan
bertaraf internasional pada Tahun 2020.
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
Visi:
Menjadi fakultas unggul dalam riset dibidang sosial dan politik yang menyatu dalam tauhid
dan diakui dunia.
Misi:
Menyelenggarakan Pancadharma Pendidikan Tinggi dengan manajemen Fakultas yang
berkualitas dan modern, meliputi Pendidikan, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat,
Profesionalitas dan Ketauhidan untuk mendorong terwujudnya lulusan yang cerdas
intelektual, spiritual, emosional, sosial, berkompeten, berjiwa wirausaha dalam bidang sosial
dan politik yang bermanfaat bagi masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil ‘alamin
Tujuan:
1. Menghasilkan lulusan yang beriman, berakhlak, serta memiliki kompetensi, dibidang
ilmu sosial dan ilmu politik yang mampu bekerja secara professional

2. Mendorong peningkatan kualitas dan kuantitas penelitian di bidang ilmu sosial dan
ilmu politik yang berorientasi kepada manfaat bagi masyarakat serta diakui
internasional
3. Membudayakan adab kehidupan kampus bertauhid bagi segenap sivitas akademika
Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Djuanda.
4. Mengembangkan profesionalitas dan jiwa entreprener pada sivitas akademika FISIP
dalam mewujudkan pelayanan prima dalam melaksanakan pancadharma untuk
memenuhi kepuasan pemangku kepentingan Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik;
5. Mewujudkan Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik (FISIP) yang produktif,
berwawasan global dan bertaraf internasional pada Tahun 2020 dan berkelanjutan.
FAKULTAS HUKUM
VISI :
Menjadi Fakultas Unggul Dalam Riset di Bidang Ilmu Hukum Yang Menyatu Dalam Tauhid
dan Diakui Dunia.
MISI :
a. Menyelenggarakan pendidikan hukum yang bersih, transparan, dan profesional untuk
mendukung prinsip Good Faculty Governance (GFG) menuju Good University
Governance (GUG) dalam kehidupan kampus bertauhid;
b. Menyelenggarakan penelitian dan pengembangan ilmu hukum untuk mencetak Sarjana
Hukum yang memiliki kualitas, integritas, inovatif yang dilandasi iman dan taqwa;
c. Mempublikasikan dan mensosialisasikan hasil kajian hukum serta melakukan pengabdian
dan advokasi hukum terhadap masyarakat.

FAKULTAS EKONOMI ISLAM
Visi:
Menjadi Fakultas unggul dalam riset di bidang ekonomi dan keuangan Islam yang menyatu
dalam tauhid dan diakui dunia
Misi:
Menyelenggarakan Pancadharma perguruan tinggi di bidang ekonomi dan keuangan Islam
yang berkualitas untuk menghasilkan Sumber Daya Manusia yang memiliki kemampuan
dalam mengaplikasikan nilai-nilai ekonomi Islam, yang cerdas intelektual, emosional,
spiritual, sosial, berkompeten, mandiri dan berjiwa wirausaha sehingga dapat bermanfaat bagi
masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil’alamin
Tujuan:
1. Menghasilkan lulusan yang beriman, berakhlak, serta memiliki kompetensi di bidang
ekonomi dan perbankan Islam yang mampu bekerja secara profesional.
2. Menghasilkan penelitian di bidang ekonomi dan perbankan Islam yang berkualitas,
bermanfaat bagi masyarakat dan diakui dunia.

3. Mewujudkan sivitas akademika yang dapat menjadi teladan dalam rangka
mewujudkan penerapan ketauhidan di lingkungan Fakultas Ekonomi Islam
4. Mengembangkan profesionalitas dan jiwa entrepreuner pada sivitas akademika
Fakultas Ekonomi Islam
5. Mewujudkan pengelolaan fakultas yang terencana, terorganisasi, produktif dan
berkelanjutan.

EKONOMI SYARIAH
Visi: Menjadi program studi unggul dalam riset di bidang ekonomi syariah yang menyatu
dalam tauhid dan diakui dunia.
Misi:
Menyelenggarakan Pancadharma perguruan tinggi di bidang ekonomi syariah yang
berkualitas untuk menghasilkan Sumber Daya Manusia yang memiliki kemampuan dalam
mengaplikasikan nilai-nilai ekonomi Islam, yang cerdas intelektual, emosional, spiritual,
sosial, berkompeten, mandiri dan berjiwa wirausaha sehingga dapat bermanfaat bagi
masyarakat dan bangsa, serta menjadi rahmatan lil’alamin.
Tujuan:
1. Menghasilkan lulusan yang beriman, berakhlak, serta memiliki kompetensi di bidang
ekonomi syariah yang mampu bekerja secara profesional.
2. Menghasilkan penelitian di bidang ekonomi syariah yang berkualitas, bermanfaat bagi
masyarakat dan diakui dunia.
3. Mewujudkan sivitas akademika yang dapat menjadi teladan dalam rangka
mewujudkan penerapan ketauhidan di lingkungan Program Studi Ekonomi Syariah.
4. Mengembangkan profesionalitas dan jiwa entrepreuner pada sivitas akademika
Program Studi Ekonomi Syariah.
5. Mewujudkan pengelolaan program studi yang terencana, terorganisasi, produktif dan
berkelanjutan.

PERBANKAN SYARIAH
Visi:
Menjadi program studi unggul dalam riset di bidang perbankan syariah yang menyatu dalam
tauhid dan diakui dunia.
Misi:
Menyelenggarakan Pancadharma perguruan tinggi di bidang perbankan syariah yang
berkualitas untuk menghasilkan Sumber Daya Manusia yang memiliki kemampuan dalam
mengaplikasikan nilai-nilai perbankan Islam, yang cerdas intelektual, emosional, spiritual,
sosial, berkompeten, mandiri dan mampu menumbuhkan inovasi untuk mengembangkan

lembaga perbankan syariah yang bermanfaat bagi masyarakat dan bangsa, serta menjadi
rahmatan lil’alamin.
Tujuan:
1. Menghasilkan lulusan yang beriman, berakhlak, serta memiliki kompetensi di bidang
perbankan syariah yang mampu bekerja secara profesional.
2. Menghasilkan penelitian di bidang perbankan syariah yang berkualitas, bermanfaat
bagi masyarakat dan diakui dunia.
3. Mewujudkan sivitas akademika yang dapat menjadi teladan dalam rangka
mewujudkan penerapan ketauhidan di lingkungan Program Studi Perbankan Syariah.
4. Mengembangkan profesionalitas dan jiwa entrepreuner pada sivitas akademika
Program Studi Perbankan Syariah.
5. Mewujudkan pengelolaan program studi yang terencana, terorganisasi, produktif dan
berkelanjutan.

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

PROGRAM PASCASARJANA
Visi:
Menjadi sekolah pascasarjana yang berbasis riset yang menyatu dalam tauhid dan diakui
dunia
Misi:
Menyelenggarakan sekolah pascasarjana yang berlandaskan pada pancadharma perguruan
tinggi guna mewujudkan lulusan yang cerdas intelektual, spiritual, emosional, sosial,
berkompeten, berjiwa wirausaha yang bermanfaat bagi masyarakat dan bangsa serta menjadi
rahmatan lil alamin

ILMU HUKUM
ADMNISTRASI PUBLIK
TEKNOLOGI PANGAN