DESKTOP DAN CONTROL CENTER PADA LINUX

 

Pemrograman Komputer B 

DESKTOP DAN CONTROL CENTER PADA LI NUX

A. KDE Dekstop
KDE ( K D esktop Environment) adalah lingkungan desktop ( desktop environment ) dan platform
pengembangan aplikasi yang dibangun dengan toolkit Qt dari Trolltech, yang berfungsi untuk
mengoperasikan Linux pada sisi GUI (Graphical User I nterface). Dengan menggunakan KDE, kita
dapat lebih mudah dan nyaman untuk mengoperasikan Linux. KDE berjalan pada banyak ragam
sistem Unix, termasuk Linux, BSD, dan Solaris. Terdapat pula versi KDE untuk Mac OS X dengan
bantuan lapisan X11 dan untuk Microsoft Windows dengan bantuan Cygwin.
Bagi yang telah terbiasa dengan system operasi windows 96/ 98/ NT tidak akan mengalami kesulitan
menggunakan KDE. Hal ini karena sifat-sifat dan interface dari KDE sendiri banyak kemiripan dengan
windows. Disisi lain, juga telah menyediakan platform komputasi secara bebas dan terbuka, yang
tersedia secara gratis termasuk source code yang diperuntukkan bagi siapa saja yang ingin
melakukan modifikasi. Dalam tahap perkembangannya sekarang, KDE juga telah berhasil membuat
aplikasi-aplikasi umum yang sering digunakan, seperti spreadsheet (Kspreadsheed), presentation
(Kpresentation), organizer (Korganizer), word processor (Kword) yang seluruhnya terintegrasi dalam
paket aplikasi perkantoran Koffice (http:/ / koffice.kde.org). Jadi dapat dikatakan sekarang tidak hanya

sekedar menjadi desktop manager biasa melainkan juga dapat menjadi paket aplikasi yang lengkap.

Menu I con dan Toolbar
Gambar icon/ toolbar

Keterangan
Tanda K ini merupakan tombol start (Application Starter) yang berisi
seluruh program yang sudah terinstall dalam komputer.

Menjalankan program console untuk menggunakan command line
berbasis text pada linux.

Membuka program KDE Control Center yang berfungsi untuk
mengkonfigurasi desktop KDE.

Membuka program Help yang berisi keseluruhan system help KDE.

Toolbar yang berfungsi untuk membuka program file manager
Konqueror yang berisi file di dalam direktori Home.


Membuka program web browser Konqueror.

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 



 

Pemrograman Komputer B 

Membuka program teks editor.

Tombol-tombol toolbar virtual desktop yang
berpindah dari satu layar ke layar yang lain.

berfungsi

untuk


Tombol pop up yang berfungsi untuk menampilkan seluruh nama
program yang sedang aktif saat itu.

Tekan tombol ini jika ingin keluar dari KDE.

Tombol ini berfungsi untuk mengunci keyboard, mouse dan layar
(biasanya untuk membuka kunci tersebut harus mengisikan
password).
Program klipper untuk menampung sementara hasil copy paste yang
kita lakukan.

Membuka program Kemail.

Fasilitas jam pada komputer dan dapat juga menampilkan calender

Jika menekan tombol ini maka seluruh toolbar akan bergeser ke kiri.

Konfigurasi dan control pada windows.

Membuka program file manager conqueror yang berisi file dalam CD

ROM.

Membuka program file manager conqueror yang berisi file dalam
disket/ floppy.

Fasilitas-fasilitas yang disediakan oleh KDE adalah:
1. Tampilan yang menarik, lingkungan grafisnya mudah digunakan dan penggunaannya hampir
mirip Windows (windows like)
2. Powerful dan mudah dalam penggunaan File manager.
3. Sederhana dan pengontrolan system secara terpusat.

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 



Pemrograman Komputer B 

 


4. Online Help yang dapat membantu sewaktu-waktu.
5. Pemakaian yang mudah dan akses pemrosesan Window Manager yang cepat.
6. Free, artinya tidak perlu mengeluarkan biaya untuk membeli lisensi program ini karena
lisensinya berada pada GNU GPL ( General Public License).
GNU General Public License adalah suatu lisensi yang pemilik program tetap memegang hak
ciptanya tetapi orang lain dimungkinkan menyebarkan, memodifikasi atau bahkan menjual
kembali program tersebut tetapi dengan syarat source code asli harus tetap di sertakan dalam
distribusinya.

Kelebihan KDE
1. I nterface dan penggunaannya sangat membantu bagi para pemakai pemula yang biasa
menggunakan windows.
2. Dokumentasi tersedia lengkap.
3. Kemudahan pemakaian, fleksibilitas, portabitilis, dan kekayaan fitur.

Kekurangan KDE
1. Banyak menggunakan ruang harddisk dan juga penggunaan memori.
2. Membutuhkan perangkat keras yang cukup tinggi (processor diatas 200 MHz, RAM 32 MB).

Menyembunyikan Panel Control

Panel control pada KDE juga dapat disembunyikan (hide panel) . Pada bagian kiri dan kanan panel
tersebut terdapat tanda panah ke kiri dan ke kanan. Untuk menyembunyikannya klik salah satu
panah tersebut.

Virtual Dekstop
Salah satu kemampuan KDE yang banyak dipuji oleh para developer adalah kemampuannya dalam
manipulasi desktop komputer. Virtual desktop adalah kemampuan untuk memanipulasi user seolaholah layar komputer tersebut menjadi banyak. Tanda dari virtual desktop ini terdapat pada bagian
panel control.

Angka 1,2,3,4 merupakan banyaknya layar desktop. Sedangkan angka 1 yang berwarna putih
menunjukkan layar desktop yang sedang aktif. Misalnya, mengaktifkan virtual desktop 1 dan
membuka berbagai program, kemudian menekan virtual desktop 1 dan menekan virtual desktop 2,
maka layar akan ditampilkan dalam keadaan bersih dan normal tanpa ada satu program pun yang
dibuka. Namun jika menekan kembali virtual desktop 1, akan ditampilkan kembali seperti semula.

Menjalankan Program
Pada bagian bawah layar terdapat desktop panel. Panel tersebut dapat digunakan untuk menjalankan
aplikasi tombol “K” besar pada bagian kiri disebut Application Starter atau di window dinamakan Start

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 

 



Pemrograman Komputer B 

 

Menu. Jiak mengklik tombol “K” tersebut akan keluar menu pop up yang berisi daftar seluruh
program.

Keluar dari KDE
Jika ingin keluar dari program KDE, maka dapat melakukan langkah-langkah berikut:
1. Pilih K > Logout , lalu keluar kotak End KDE Session.
2. Pada kotak tersebut, silahkan dipilih beberapa pilihan sebagai berikut:
• Logout dipilih jika ingin keluar dari KDE dan kembali ke kotak login KDE
• Halt dipilih jika ingin mematikan komputer.
• Reboot dipilih jika ingin mem-boot komputer.

Membuka program Konqueror

Konqueror adalah suatu program untuk mengatur file dan folder pada KDE. Disamping itu pula,
Konqueror dapat berfungsi sebagai web browser dan ftp client. Untuk membuka program Konqueror
lakukan langkah-langkah berikut:
1. Klik K > Home Directory, akan tampil program Konqueror.
2. Atau klik ganda icon Home Directory.

Membuat Folder
Kadang kita bermaksud untuk menyimpan beberapa file dalam suatu tempat khusus, karena itu perlu
dibuat suatu folder. Untuk membuat folder ikuti langkah-langkah berikut:
1. Pada program Konqueror pilih menu Edit > Create > New > Directory, lalu akan keluar
kotak untuk mengisi nama direktori tersebut.

2. Atau juga dengan mouse dilakukan dengan mengklik kanan, lalu pilih Create New >
Directory. Kemudian isikan nama directory yang akan dibuat.
3. Klik OK jika sudah selesai.

Menghapus, Rename dan Copy File dan Folder
Untuk menghapus, rename ataupun copy file dan folder caranya sama dengan menggunakan
perintah rename, copy, paste atau delete pada windows.


Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 



 

Pemrograman Komputer B 

Melihat dan Mengubah Properti
Sebuah file memiliki karakteristik atau property yang memberikan identitas file tersebut, misalnya
informasi yang menunjukkan isi file tersebut, izin dan kepemilikan file dan sebagainya.
1. Klik kanan file yang akan dilihat permissionnya lalu pilih menu Properties.

2. Setelah memilih menu Properties, selanjutnya keluar
menampilkan property dari file yang diklik.

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 


dari program

Properties yang



 

Pemrograman Komputer B 

3. Kemudian klik menu tab Permission. Pada tab ini kita dapat mengubah izin dan kepemilikan
dari file tersebut. Pada izin dan kepemilikan dari file ini dapat kita atur dengan tingkat hak
akses yang berbeda-beda, misalnya ada yang bisa membaca file (read) dan menulis (write)
tetapi tidak bisa mengeksekusi (execute) dan ada juga yang hanya bisa dieksekusi tetapi
tidak bisa di tulis.

4. Selanjutnya klik menu tab Author . Menu tab ini dapat digunakan sebagai informasi tentang
pembuatan dari file tersebut. Kita dapat isikan informasi yang dibutuhkan.

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 

 



Pemrograman Komputer B 

 

5. Terakhir, klik menu tab About yang merupakan deskripsi singkat tentang isi file tersebut.

Mengubah Background
Untuk mengubah background desktop lakukan langkah-langkah berikut:
1. Klik K > Configuration > KDE > LookNFeel > Background. Jendela Background
ditampilkan.
2. Pada jendela tersebut, pilih menu tab Background di baris Menu. Pilih jenis Background sesuai
yang kita inginkan dengan menekan tombol dropdown.
3. Kita juga dapat mengubah warna background tersebut hingga dua warna dengan menekan
tombol color 1 atau color 2. Jendela Select Color akan ditampilkan, kemudian tekan tombol
OK jika selesai memilih warna.

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 



Pemrograman Komputer B 

 

4. Tekan tombol Apply untuk mengaktifkan background pilihan kita. Selanjutnya, kita dapat
melihat perubahan background sekarang.

Mengubah Wallpaper
1. Klik tombol K > Configuration > KDE > LookNFeel > Wallpaper
2. Kemudian klik tab Wallpaper, pilih tombol pilihan Single Wallpaper.

3. Selanjutnya cari file gambar untuk digunakan sebagai wallpaper dengan menekan tombol

Brow se.
4. Setelah memilih wallpaper klik OK

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 



Pemrograman Komputer B 

 

5. Pilih tampilan wallpaper pada baris Mode
6. Untuk mengaktifkan pilihan wallpaper kita ke layar tekan Apply. Terakhir klik OK.

Memonitor Status Suatu Proses Komputer
Di Linux, kita dapat mengamati proses-proses apa saja yang sedang berlangsung. Untuk melihat
status proses komputer, dapat menggunakan program KPM. KPM berfungsi untuk melihat dan
memodifikasi proses-proses yang terjadi pada komputer linux. Program KPM juga menampilkan
informasi secara rinci terhadap proses-proses yang sedang berjalan pada hardware seperti RAM,
swap space, penggunaan CPU, dll, bahkan dapat melakukan kill proses dan memodifikasi prority -nya.
Jika sebagai super user (root) anda dapat juga mengubah penjadwalan proses. Untuk membuka
program KPM coba klik tombol K > Application > Monitoring > Proses Manager. Lalu jendela
KPM akan ditampilkan. Adapun arti dan fungsi masing-masing menu dari program KPM dapat dilihat
sbb:
PI D
User
Pri
Nice
Size
RSS
Shared

:
:
:
:
:
:
:

Status
% CPU

:
:

Time
Cmdline

:
:

I dentitas (I D) yang dipresentasikan dalam bentuk angka yang khusus
Login name yang menggunakan I D program yang sedang aktif
Prioritas suatu proses untuk dikerjakan
Penjadwalan prioritas suatu proses
Ukuran proses untuk dijalankan
Jumlah memori fisik yang digunakan (dalam ukuran kilo Bytes).
Jumlah memori fisik yang digunakan (dalam ukuran kilo bytes) yang berbagi
dengan proses lain
Status dari proses
Presentase penggunaan CPU oleh suatu proses (dalam ukuran kilo bytes) ini juga
termasuk perhitungan shared memory
Lama penggunaan suatu proses
Perintah yang digunakan untuk mengaktifkan proses

Melihat I nformasi Sistem Linux
Setiap menginstall Linux, secara otomatis Linux akan membentuk konfigursi system sendiri, seperti
partisi, Xwindow, memori dan lain sebagainya. Agar dapat melihat informasi system tersebut melalui
KDE, cukup klik Application Started K > Setting > I nformations. Pada bagian I nformation
akan terdapat menu untuk menampilkan informasi tentang partitions, Xwindos, Memoy, Processor
dan I O Ports, dll. Untuk lebih jelas perhatikan penjelasan berikut:
Partitions
X-Server

:
:

Memori

:

Processor

:

I O Ports

:

DMA-Channels

:

I nterrupt
PCI

:
:

fungsinya menampilkan tentang informasi pembagian partisi harddisk
menampilkan tentang penggunaan Xwindow server pada system Linux,
seperti nama vendor X Window yang digunakan, resolusi, dsb
menampilkan informasi tentang penggunaan memori, seperti total memori
yang digunakan, berapa memori yang bebas (tidak digunakan), swap
memory, buffer memory, dsb
menampilkan informasi dan karakteristik processor yang digunakan seperti
nama processor, model, kecepatan dsb
menampilkan tentang port-port mana saja yang telah digunakan dan untuk
aplikasi serta proses apa saja port-port tersebut digunakan
menampilkan informasi tentang channel DMA (Direct Memory Addressing)
yang digunakan oleh sebagian perangkat keras komputer
menampilkan tentang informasi interrupt Linux
menampilkan informasi tentang PCI

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 



 
Menggunakan Fasilitas Help

Pemrograman Komputer B 

Untuk mencari informasi dan penjelasan tentang penggunaan Linux dan KDE dapat diperoleh dengan
menekan tombol K > Documentations > Help. Jendela KDE Help Center akan ditampilkan. KDE
Help Center menggunakan Konqueror web browser sebagai media penampilannya. Sehingga untuk
mengakses file-file help yang terdapat di dalamnya dapat dilakukan selayaknya kita menggunakan
web biasa.

Menambah User Baru
Sebagaimana kita ketahui bahwa setiap orang yang ingin mengakses Linux harus memiliki login user
masing-masing. User yang paling tinggi tingkatannya adalah root. Disarankan sekali agar tidak selalu
sering login sebagai root. Sebab, jika ada kesalahan, akan sangat menghancurkan system. Oleh
karena itu, akan sangat baik jika kita login sebagai user biasa. Login sebagai user biasa ini terdiri
atas banyak user. Pada bagian ini akan dijelaskan tentang cara menambahkan user baru di KDE.
Langkah-langkahnya sbb:
1. Klik tombol K > Configuration > Other> UsherDrake. Lalu keluar Jendela yang meminta
kita memasukkan password root.
2. Pada jendela tersebut, isikan password root, lalu tekan tombol OK. Lalu jendela UserDrake
akan ditampilkan.
3. Pilih dan tekan menu Actions > Adduser , atau klik saja tombol yang ada tulisannya add.
Lalu jendela tempat mengisikan identitas user baru akan ditampilkan.
4. I sikan data yang diperlukan

Contoh :
Login
: ksl-uajy
Comment
: ksl-uajy (komentar mengenai Login atau bisa juga nama panjang)
Psswd
: k5lu4jy
Retype pwd : k5lu4jy (mengulangi isian password)
5. Tekan tombol OK jika selesai. Kemudian perhatikan kembali jendela program UserDrake yang
sudah terdapat data user baru yang sudah disimpan tadi.
6. Pilih dan klik menu File > Save menyimpan data user baru tersebut atau dengan menekan
tombol save yang ada gambar icon disket pada jendela userdrake.

Mengubah Passw ord
Mungkin suatu waktu kita rasa password kita untuk login ke Linux sudah tidak aman, dalam arti
sudah diketahui orang lain. Untuk itu kemungkinan kita akan mengubah password kita. Di KDE kita
bisa mengubah password login kita dengan melakukan langkah:
1. Klik tombol K > Configuration > Other > Change Passw ord. Jendela Change Password
akan ditampilkan.
2. Kita dapat memasukkan password lama pada baris isian Passw ord. Tekan OK jila selesai.
Kemudian jendela Change Password berikutnya akan ditampilkan.
3. I sikan passw ord baru pada baris Verify ulangi isian password anda tadi. Tekan OK.
4. Selanjutnya akan keluar pesan yang menginformasikan bahwa password telah diubah.

B. KFM
KFM (K File Manager) merupakan komponen dasar kedua KDE bersama dengan control panel. Suatu
aplikasi tool yang sangat bermanfaat. Beberapa kelebihannya antara lain:
1. Bisa berasosiasi dengan berbagai jenis file MI ME, tergantung pada ekstensinya.
2. Menampilkan struktur direktori.

Pertemuan 8‐9 ‐ Jeje, SKom, MMSI – Universitas Gunadarma 
 

10 

 

P
Pemrogr
raman K
Komputeer B 

3. Dra
ag dan dro
op antar jen
ndela yang berbeda, bahkan
b
di luar jendela
a, misalnya
a desktop d an
aplikasi lainnya.
n fungsinya, antara lain
n:
Sedangkan
1. KFM
M merupakan navigator jaring
gan yang lengkap, mendukun
ng program
m Java, d an
me
emungkinkan untuk me
engadakan proxy
p
dan menerima
m
c
cookies.
2. Bisa dijadikan sebagai FT
TP, baik ano
onymous attau bukan, dan meleta
akkan file yang ditranssfer
ara jelas dan lengkap.
ke dalam server FTP seca
endukung be
erbagai jeniis file gamb
bar dan men
nunjukkan thumbnail
t
p
pada saat diminta.
3. Me
h
sam
ma dengan Explorer
E
pad
da windowss. Untuk me
elakukan ko
onfigurasi ag
g ar
Jadi fungsi dari KFM hampir
a-cara berik
kut:
file yang ada dikenal oleh KFM, lakukan cara
1. Klikk icon KFM pada panel KDE
2. Mu ncul kotak dialog jend
dela KFM. Format file
e yang tidak dikenal a
akan ditamp
pilkan deng
g an
mbol tanda tanya
t
(?).
sim

Kotakk Dialog Jen
ndela KFM
3. Klikk kanan mo
ouse pada file tersebut..
4. Pilih item Prop
perties sehin
ngga akan muncul
m
tam
mpilan beriku
ut

Me
enu Disk Na
avigator

n 8‐9 ‐ Jeje, SSKom, MMSII – Universittas Gunadarrma
Pertemuan
 

11 

P
Pemrogr
raman K
Komputeer B 

 

5. Pilih tab Edit Shared
S
sehingga akan muncul kota
ak dialog se
eperti beriku
ut

Kotak Dia
alog Penjela
asan Jenis File
F untuk Dijalankan
D
a memilih tab
t
Browse
er, maka akkan terlihatt daftar me
enu KDE da
ari program
m terkait ya
ang
Jika
dip
pilih. Jika tid
dak, bisa dip
pilih program dengan mengetikka
m
an direktori dan nama filenya.
f
Di sini
s
kita
a harus tah
hu letak file
e pada direkktori. Jika tidak
t
maka aplikasi tid
dak akan be
erjalan sepe
erti
tam
mpak pada gambar
g
berrikut:

Kotak Dialog
D
Penje
elasan Jenis File untuk Dijalankan
6. Settelah selesa
ai, klik OK

Pengguna
aan KFM sebagai
s
We
eb Brow se
er
KFM bisa secara
s
langssung digun akan sebag
gai web browser, seperrti menggun
nakan Netscape dan web
w
browser la
ainnya. Untu
uk menjadikan KFM se
ebagai web
b browser d engan cara
a mengisika
an alamat URL
U
pada sesi location.
l
Misalnya, http
p:/ / www.lin
nux-mandrake.com, ma
aka akan lan
ngsung mas
suk pada sittus
linux man drake. Unt uk melakukkan setting
g browser semacam
s
b
bookmark,
dapat dilak
kukan deng
gan
erikut ini:
langkah be
1. Blo
ok tampilan salah situs,, misalnya situs
s
pada gambar
g
beriikut

2. Klikk kanan pad
da tampilan tersebut se
ehingga mu
uncul kotak dialog sepe
erti berikut

n 8‐9 ‐ Jeje, SSKom, MMSII – Universittas Gunadarrma
Pertemuan
 

12 

P
Pemrogr
raman K
Komputeer B 

 

3. Pilih tab URL
4. Kettikkan alam at situs terssebut di kottak yang terrsedia
5. Klikk tombol OK
K

Pengguna
aan KFM sebagai
s
FT
TP Client
ang paling menarik da
ari KFM adalah bisa dijadikan
d
se
ebagai ftp cclient. Untu
uk menjadikkan
Fasilitas ya
sebagai ftp
p client melalui langkah
h berikut in i:
1. Pad
da tab Loca
ation di jend
dela KFM, ke
etikkan ftp: / / (alamat ftp)
f
2. Kettik alamat fttp yang ingin dituju

3. Settelah anda mengetikka
m
an, tekan tombol Enter

Re
eferensi:
h
http:/
/ xa.yim
mg.com/ kq// groups/ 228
868600/ 112
29217775/ na
ame/ MODU
UL+ KDE.docc
b
books.google
e.com/ bookks?isbn= 979
97318435.. .
http:/ / bookss.google.co..id/ books?id
h
d= tvHXm1p
pJ30QC&prin
ntsec= fronttcover&hl= id# v= onepa
age&q&f= fa
als
e

n 8‐9 ‐ Jeje, SSKom, MMSII – Universittas Gunadarrma
Pertemuan
 

13 

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN BIJI PEPAYA (Carica Papaya L) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus strain wistar) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

23 199 21

KEPEKAAN ESCHERICHIA COLI UROPATOGENIK TERHADAP ANTIBIOTIK PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH DI RSU Dr. SAIFUL ANWAR MALANG (PERIODE JANUARI-DESEMBER 2008)

2 106 1

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

PENERIMAAN ATLET SILAT TENTANG ADEGAN PENCAK SILAT INDONESIA PADA FILM THE RAID REDEMPTION (STUDI RESEPSI PADA IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA MALANG)

43 322 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25