Software dalam analisis Studi Pemodelan Sintetik Curah Hujan Harian Pada Beberapa Stasiun Hujan Di Kabupaten Pringsewu

mengikuti pola, 4, 8, 16, 32, 64, 128, 254, 512, 1024, … , 2m. Bila FTRANS dijalankan akan menghasilkan 3 file yaitu, file “FOURIER.I P”, file “SPECTRUM.OUT”, dan file “spectrum.ep ”. File “FOURIER.I P” merupakan input untuk program ANFOR. File “spectrum.ep ” merupakan file gambar yang hanya dapat dilihat dengan menggunakan program viewer Ghostview atau yang sejenis. Sedangkan file “SPECTRUM.OUT” berisi hasil keluaran spektrum dalam format 2 kolom. Kolom pertama berisi frekuensi sudut dan kolom kedua berisi amplitudo A. 2.9.6 ANFOR Program ANFOR dibuat dengan menggunakan teori Fourier. Program ANFOR merupakan program yang dapat dijalankan baik di Win32 operating system maupun under linux. Untuk menjalankan program FOR dibu uh a 2 i pu file yai u “ ig al .i p” da “f u ie .i p”. Setelah dijalankan, program ANFOR menghasilkan 3 file keluaran output yai u, file “f u ie . u ”, file “ ig al . u ” da file “ ig al .ep ”. 2.9.7 AUTOREG STOC Program AUTOREG STOC dibuat berdasarkan metode au eg e ive. I pu p g a i i adalah “ ig al . u ” Hasil keluaran da i p g a i i adalah be upa file “ ig alp . u ” da “au - eg. u ”. I i da i file “ ig alp . u ” adalah be upa de au eg e ive, esidu St, model stokastik Ŝ t , model periodik P, dan model periodik stokastik PS. III. METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Wilayah

Wilayah studi dari penelitian ini adalah stasiun hujan di Kabupaten Pringsewu provinsi Lampung, Indonesia. Stasiun hujan yang diteliti ada 3 tiga stasiun yaitu, stasiun Pringsewu, stasiun Wonokriyo, dan stasiun Banyuwangi. Gambar 5. Lokasi Stasiun Hujan 3.2 Data dan Alat 3.2.1 Data Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Data hujan harian dari beberapa daerah di Kabupaten Pringsewu diambil dari Balai Besar Wilayah Sungai Mesuji Sekampung BBWSMS Provinsi Lampung. Data hujan yang dipergunakan untuk penelitian ini dengan periode 25 tahun. 3.2.2 Alat Alat- alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah : a. Komputer atau laptop Sebagai perangkat keras yang digunakan untuk pembuatan pemodelan stokastik dan periodik. Dalam penelitian ini saya menggunakan laptop Asus, dengan Processor Intel Core i3, RAM 2 GB, System tipe 32-bit operating system. b. Mouse dan Keyboard c. Perangkat lunak Perangkat lunak atau software yang dipakai dalam analisis ini meliputi : 1. Software Utama: a. program F-TRANS b. ANFOR c. STOC 2. Software Pendukung: a. GStview 4.3 b. Ghostscript 7.04 c. Notepad d. LibreOffice 4.1

3.3 Pelaksanaan Penelitian

3.3.1 Pengolahan data Proses pengolahan data pada penelitian ini menggunakan program libreoffice. Berikut adalah tahapan pengerjaannya : a. Menentukan tahun yang akan digunakan. b. Melakukan pemeriksaan kelengkapan data curah hujan yang digunakan. c. Mengurutkan data curah hujan dalam bentuk time series. d. Melakukan uji konsistensi data curah hujan harian 3.3.2 Input data Proses meng-input data pada penelitian ini menggunakan program FTRANS. Tahapannya adalah sebagai berikut : a. Memasukkan data dalam bentuk time series ke dalam program notepad. b. Save as dengan nama signals.inp. c. Memasukkan data signals.inp kedalam directory FTRANS. d. Menjalankan FTRANS.exe yang akan menghasilkan 3 output, yaitu FOURIER.INP, SPECTRUM.OUT, dan spectrum.eps. e. Menjalankan FOURIER.exe yang akan menghasilkan SIGNALS.OUT, FOURIER.OUT, dan signals.eps. f.Menjalankan STOC.exe yang akan menghasilkan signalps.out dan auto-reg.out. g. Membuka program GSview untuk melihat hasil grafik dari file spectrum.eps. h. Menyajikan hasil pemodelan dalam bentuk grafik menggunakan program LIBREOFFICE. 3.3.3 Pengujian Data Proses pengujian pada penelitian ini yaitu : a. Menghitung koefisien korelasi dari hasil pemodelan dengan data curah hujan yang terukur. b. Mengecek hasil koefisien korelasi yang di dapat memenuhi syarat atau tidak.

3.4 Diagram Alir Penelitian

Diagram alir penelitian dapat dilihat dibawah ini : 1. Diagram alir penelitian Gambar 6. Diagram alir penelitian