Pengklasifikasian Pengungkapan PERATURAN/ REGULASI – MAGISTER KEUANGAN DAERAH UNIVERSITAS CENDERAWASIH

N o Uraian S TS Penjelas an PEMBIAYAAN 1 Penerimaan pembiayaan diakui pada saat diterima pada Rekening Kas Umum Daerah 2 Pengeluaran pembiayaan diakui pada saat dikeluarkan dari Rekening Kas Umum Daerah SURPLUSDEFISIT, PEMBIAYAAN NETTO, SILPASIKPA 1 Selisih lebihkurang antara pendapatan dan belanja selama satu periode pelaporan dicatat dalam pos SurplusDefisit 2 Selisih lebihkurang antara penerimaan dan pengeluaran pembiayaan selama satu periode pelaporan dicatat dalam pos Pembiayaan Netto 3 Selisih lebihkurang antara realisasi penerimaan dan pengeluaran selama satu periode pelaporan dicatat dalam pos SILPASIKPA TRANSAKSI KHUSUS 1 Transaksi dalam mata uang asing dibukukan dalam mata uang rupiah menurut kurs tengah Bank Indonesia pada tanggal transaksi 2 Transaksi pendapatan, belanja, dan pembiayaan dalam bentuk barangjasa dilaporkan dalam Laporan Realisasi Anggaran dengan cara menaksir nilai barangjasa tersebut pada tanggal transaksi 2. 3. 4. 5. 6. 7.

8. Pengklasifikasian

N o Uraian S TS Penjelas an PENDAPATAN 1 Pendapatan diklasifikasikan menurut jenis pendapatan yaitu : Pendapatan Asli Daerah, Pendapatan Transfer, dan Lain-lain Pendapatan yang Sah 2 Pendapatan Asli Daerah diklasifikasikan dalam Pendapatan Pajak Daerah, Pendapatan rRre tribusi Daerah, Pendapatan hasil Pengelolaan kekayaan Daerah yang dipisahkan, dan Lain-lain PAD yang sah 3 Pendapatan Tt ransfer diklasifikasikan dalam Transfer Pemerintah Pusat-Dana Perimbangan, Transfer Pemerintah Pusat Lainnya, dan Transfer Pemerintah Provinsi 4 Transfer Pemerintah Pusat-Dana Perimbangan 39 N o Uraian S TS Penjelas an diklasifikasikan dalam Dana Bagi Hasil Pajak, Dana Bagi Hasil Sumber Daya Alam, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus 5 Transfer Pemerintah Pusat Lainnya diklasifikasikan dalam Dana Otonomi Khusus, Dana penyesuaian 6 Transfer Pemerintah Provinsi diklasifikasikan dalam Pendapatan Bagi Hasil Pajak, Pendapatan Bagi Hasil Lainnya BELANJA 1 Belanja diklasifikasikan menurut klasifikasi ekonomi jenis Belanja, Klasifikasi organisasi dan klasifikasi fungsi 2 Belanja yang diklasifikasi dalam jenis belanja yaitu Belanja Operasi,Belanja Modal, dan Belanja Tak terduga 3 Belanja Operasi diklasifikasikan dalam Belanja Pegawai, Belanja Barang, Bunga, Subsidi, Hibah, dan Bantuan Sosial 4 Belanja Modal diklasifikasikan dalam Belanja Tanah, Belanja Peralatan dan Mesin, Belanja Gedung dan Bangunan, Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan, Belanja Aset Tetap lainnya, serta Belanja Aset lainnya PEMBIAYAAN 1 Penerimaan Pembiayaan diklasifikasikan dalam penggunaan SILPA, Pencairan Dana Cadangan, Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang dipisahkan, Penerimaan Pinjaman Daerah, Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman dan Penerimaan Piutang Daerah 2 Pengeluaran Pembiayaan diklasifikasikan dalam Pembentukan Dana Cadangan, Penyertaan Modal Investasi Pemerintah Daerah, Pembayaran Pokok Utang, Pemberian Pinjaman Daerah

9. Pengungkapan

N o Uraian S TS Penjelas an 1 Yang mempengaruhi pelaksanaan anggaran seperti : kebijakan fiskal dan moneter, sebab sebab terjadinya perbedaan yang material antara anggaran dan realisasinya diungkap dalam catatan atas Laporan Keuangan 2 Daftar-daftar yang merinci lebih lanjut angka-angka diungkap dalam catatan atas Laporan Keuangan 3 Informasi yang relevan dengan transaksi pendapatan,belanja, dan pembiayaan dalam bentuk barangjasa diungkap dalam catatan atas Laporan Keuangan Keterangan: S = Sesuai TS = Tidak sesuai Nama SKPDSKPKD : KKR Nomor : InspektoratBawasda : Dibuat oleh : Aparat Pengawasan Intern : TanggalParaf : Direviu oleh : CONTOH PROSEDUR ANALITI SK N E R A C A

1. PengakuanPencatatan