Jenis Penelitian Variabel Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1. Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang dipilih pada penelitian dengan judul “Refleksi Kosmologi Terhadap Pola Kampung Studi kasus: Desa Bawömataluo,Nias Selatan ” adalah Jenis Penelitian Historis. Penelitian historis adalah penelitian yang bertujuan untuk mendeskripsikan keadaan pada masa lalu secara objektif dan sistematis dengan cara mengumpulkan dan menganalisis dan mengevaluasi bukti- bukti untuk dibuktikan kebenarannya setelah itu, kesimpulan dapat ditarik secara tepat oleh penelitiSinulingga, 2011. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. penelitian kualitatif adalah penelitian yang bertujuan untuk memahami suatu fenomena pada subjek penelitian yang diperoleh dengan cara mendeskripsikan fenomena tersebut ke dalam bentuk kata dan menggunakan berbagai metode alamiah oleh Moleong, 2005. Menurut Sugiyono 2008:14 pendekatan kualitatif menggunakan metode analisis yang berlandaskan pada filsafat post positivisme, digunakan untuk meneliti objek tertentu yang bersifat alamiah, dimana peneliti sebagai instrumen kunci.

3.2. Variabel Penelitian

Pada setiap penelitian pasti ditemukan banyak variabel yang ikut berperan dalam jalannya penelitian, namun tidak semua variabel perlu untuk dilibatkan. Oleh karena itu peneliti harus dapat mengidentifikasi variabel mana saja yang menjadi pokok permasalahan. Universitas Sumatera Utara 37 Menurut Sinulingga 2011, bahwa variabel merupakan objek penelitian yang menjadi titik perhatian pada penelitian. Tabel 3.1 Variabel Teori Interpretasi Variabel Metode Pengumpul an data Di dunia atas banyak terdapat dewa-dewa. Diantaranya dewa- dewa yang terpenting adalah “Lowolangi” yang dianggap sebagai raja di dunia atas Siahaan, 1979. Di dunia atas memiliki banyak dewa-dewa. Peran masing- masing dewa. Studi dokumen, wawancaa. Struktur yang ada pada kosmologis tersebut ditemukan juga pada penguasa wilayah seperti penguasa alam atas yaitu Lowalangi dan penguasa alam bawah yaitu Kosmologi merefleksikan Struktur sosial. Sistem atau struktur sosial masyarakat. Studi dokumen, wawancaa. Universitas Sumatera Utara 38 Laturedanb. Selain itu juga ditemukan pada berbagai struktur organisasi sosial maupun struktur pada masyarakat Hadiwinoto, 2008 Sumber: Data pribadi, 2015

3.5. Kawasan Penelitian