Pengelolaan Pendapatan Daerah

1. Pengelolaan Pendapatan Daerah

Untuk memantapkan stabilitas ekonomi makro, kebijakan ekonomi makro melalui kebijakan fiskal dan moneter yang terkoordinasi dengan baik, harus didukung oleh kebijakan reformasi struktural, yang ditujukan untuk memperkuat dan memperbaiki fungsi pasar-pasar, Untuk memantapkan stabilitas ekonomi makro, kebijakan ekonomi makro melalui kebijakan fiskal dan moneter yang terkoordinasi dengan baik, harus didukung oleh kebijakan reformasi struktural, yang ditujukan untuk memperkuat dan memperbaiki fungsi pasar-pasar,

Sesuai dengan pasal 157 UU Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah dan pasal 5 UU Nomor 33 tahun 2004 tentang perimbangan keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah, pendapatan daerah terdiri atas :

a. Pendapatan Asli Daerah (PAD) yaitu ; (1) Hasil Pajak Daerah, (2) Hasil Retribusi Daerah, (3) Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang dipisahkan dan (4) Lain-lain PAD yang syah.

b. Dana Perimbangan.

c. Lain-Lain Pendapatan daerah yang Syah. Dalam rangka pelaksanaan otonomi Daerah sesuai ketentuan Undang-Undang No.32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah, untuk meningkatkan penerimaan Daerah, maka perlu adanya usaha untuk meningkatkan Penerimaan Daerah yang berasal dari Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang di pisahkan yaitu laba atas penyertaan Modal pada perusahaan Milik Daerah/BUMD serta lain- lain PAD yang sah, serta penerimaan dari sektor Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) yang merupakan penopang bagi penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan di Daerah.

a. Intensifikasi dan Ektensifikasi

Intensifikasi pengelolaan Pendapatan Daerah dilakukan dengan kegiatan penekanan pada peningkatan intensitas pemungutan PAD melalui pendekatan persuasif dan edukatif kepada wajib pajak dan retribusi daerah, baik dalam bentuk pemungutan pajak dan retribusi terhutang pada tahun berjalan, serta tunggakan tahun yang lalu. Sedangkan untuk meningkatkan kesadaran para wajib pajak dan retribusi agar mematuhi kewajibannya membayar pajak, juga telah diadakan pembinaan secara rutin oleh para petugas pungut dari Dinas teknis pengelola PAD pada saat melakukan pemungutan/penagihan pajak.

Ektensifikasi pengelolaan pendapatan daerah yang sudah dilakukan dengan cara mendata obyek dan wajib pajak yang belum didata dan juga dengan melakukan pendataan ulang terhadap obyek pajak dan wajib pajak yang mengalami perubahan. Dengan melakukan pendataan tersebut diharapkan dapat mengetahui potensi PAD baik secara kuantitatif maupun kualitatif antara lain dengan cara meningkatkan serta menggali potensi Wajib Pajak yang ada di wilayah. Disamping itu sebagai bentuk ektensifikasi terhadap pendapatan daerah, pada tahun 2011 telah ditetapkan beberapa Peraturan Daerah sebagai dasar hukum Pendapatan Asli Daerah yaitu:

1. Perda Nomor 2 Tahun 2010 tentang Pajak Penerangan Jalan

2. Perda Nomor 3 Tahun 2010 tentang Pajak Restoran

3. Perda 1 Tahun 2011 tentang Pajak Air tanah

4. Perda 2 Tahun 2011 tentang Pajak Hiburan

5. Perda 3 Tahun 2011 tentang Pajak Hotel

6. Perda 4 Tahun 2011 tentang Pajak Parkir

7. Perda 5 Tahun 2011 tentang Pajak Reklame

8. Perda 6 Tahun 2011 tentang Bea Perolehan Hak atas Tanahdan Bangunan

9. Perda 7 Tahun 2011 tentang Pajak Sarang Burung Walet

10. Perda 8 Tahun 2011 tentang Pajak mineral Bukan Logam dan Batuan

11. Perda 12 Tahun 2011 tentang Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan

12. Perda 13 Tahun 2011 tentang Retribusi Jasa Umum

13. Perda 14 Tahun 2011 tentang Retribusi Jasa Usaha

14. Perda 13 Tahun 2012 tentang Retribusi Perijinan Tertentu Dalam melaksanakan pemungutan Pendapatan Asli Daerah juga telah dilakukan upaya- upaya untuk dapat mengintensifkan penerimaan daerah melalui kegiatan sebagai berikut :

1. Menggali potensi yang ada dan mewujudkan Peraturan Perundang-Undangan serta kebijakan teknis di bidang Pendapatan Asli Daerah sebagai dasar hukum pemungutan;

2. Mengadakan sosialisasi dan penyuluhan kepada wajib pajak / masyarakat akan pentingnya penerimaan pajak daerah untuk pembangunan Jembrana;

3. Meningkatkan kemampuan sumber daya aparatur dibidang pendapatan melalui bintek dan diklat secara bertahap;

4. Menyiapkan/membangun/mengadakan sarana pendukung serta melakukan penggantian terhadap sarana prasarana yang melampaui umur teknis dan ekonomis secara bertahap sesuai dengan anggaran;

5. Meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat wajib pajak dan wajib lainnya;

6. Mengadakan penagihan terhadap penunggak pajak dengan melakukan penertiban obyek pajak dan obyek retribusi serta mengadakan penagihan langsung kepada subyek pajak dan subyek retribusi.

Adapun jenis-jenis sumber Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Jembrana adalah sebagai berikut :

a. Pajak Daerah terdiri dari :

1. Pajak Hotel

2. Pajak Restoran

3. Pajak Air Tanah

4. Pajak Hiburan

5. Pajak Reklame

6. Pajak BPHTB

7. Pajak Penerangan Jalan

8. Pajak Parkir

9. Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan/Pasir Batu Kali

10. Pajak Sarang Burung Walet

11. Pajak PBB-P2

b. Retribusi Daerah terdiri dari :  Retribusi Jasa Umum terdiri dari 9 jenis meliputi:

1. Retribusi Pelayanan Kesehatan

2. Retribusi Pelayanan Persampahan/kebersihan

3. Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum

4. Retribusi Pelayanan Pasar

5. Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor

6. Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran

7. Retribusi Penyediaan dan atau Penyedotan Kakus

8. Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang

9. Retribusi Pengendalian Menara Telekomunikasi  Retribusi Jasa Usaha terdiri dari 6 jenis meliputi:

1. Retribusi pemakaian kekayaan daerah

2. Retribusi tempat pelelangan

3. Retribusi terminal

4. Retribusi rumah potong hewan

5. Retribusi tempat rekreasi dan olah raga

6. Retribusi penjualan produksi usaha daerah  Retribusi Perijinan Tertentu terdiri dari 5 jenis meliputi:

1. Retribusi Ijin Mendirikan Bangunan

2. Retribusi Ijin Gangguan Keamanan

3. Retribusi Ijin Trayek

4. Retribusi Ijin usaha Perikanan

5. Retribusi Ijin Tempat Penjualan Minuman Beralkohol.

c. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang dipisahkan yaitu bagian Laba atas Penyertaan Modal pada Perusahaan Milik Daerah/BUMD ( PT. Bank Pembangunan Daerah Bali).

d. Lain-lain PAD yang Sah terdiri dari:

1. Penerimaan Jasa Giro

2. Bunga Deposito

3. Lain-lain PAD

b. Target dan Realisasi Pendapatan Daerah

Target dan Realisasi Pendapatan Daerah Kabupaten Jembrana sampai dengan tahun 2012 adalah sebagai berikut:

Tabel 3.86 Target dan Realisasi Pendapatan Daerah

PENINGKATAN No.

REALISASI

TAHUN TARGET (Rp) %

99.38 83.136.969.511,25 14,63 *Realisasi sebelum audit BPK

Pada tahun 2012 Realisasi Pendapatan Daerah meningkat sebesar Rp.83.136.969.511,25 atau 14,63% dibandingkan anggaran tahun sebelumnya terdiri dari kenaikan terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Perimbangan, maupun lain-lain Pendapatan Daerah yang sah sebagai berikut:

a. Pendapatan Asli Daerah (PAD)

Tabel 3.87 Target dan Realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD)

PENINGKATAN REALISASI No.

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

*Realisasi sebelum audit BPK Realisasi Pendapatan Asli Daerah Pada tahun 2012 meningkat sebesar Rp.5.139.505.226,17 atau sebesar 12,43% apabila dibandingkan dengan anggaran tahun sebelumnya. Adanya peningkatan PAD yang cukup signifikan dibandingkan tahun 2011 sejalan dengan upaya-upaya yang telah dilakukan dalam rangka ektensifikasi maupun

intensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah.

b. Dana Perimbangan Penerimaan Dana Perimbangan tahun 2012 meningkat sebesar Rp.37.752.447.322,00 atau 8,86% dibandingkan anggaran tahun 2011, yaitu sebagai berikut:

Tabel 3.88 Target dan Realisasi Dana Perimbangan

KENAIKAN/PENURUNAN No.

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

37.752.447.322,00 8,86 *Realisasi sebelum audit BPK

Dana perimbangan terdiri dari dana bagi hasil pajak/bagi hasil bukan pajak, Dana Alokasi

Umum (DAU), Dana Alokasi Khusus (DAK) maupun dana penyesuaian sebagai berikut:

b.1 Dana Bagi Hasil Pajak/Bukan Pajak

Tabel 3.89

Target dan Realisasi Dana Bagi Hasil Pajak/Bukan Pajak

KENAIKAN/PENURUNAN No

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

Rp.

Rp %

KENAIKAN/PENURUNAN No

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

5.723.833.062,00 26,41 *Realisasi sebelum audit BPK

Dana bagi hasil Pajak/bukan pajak pada tahun 2012 naik sebesar Rp.5.723.833.062,00 atau 26,41% dibandingkan anggaran tahun 2011.

b.2 Dana Alokasi Umum (DAU)

Tabel 3.90 Target dan Realisasi Dana Alokasi Umum (DAU)

KENAIKAN/PENURUNAN No

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

57.260.353.000,00 16,87 *Realisasi sebelum audit BPK

Realisasi Dana Alokasi Umum (DAU) tahun 2012 meningkat cukup tinggi, yaitu sebesar Rp.57.260.353.000,00 atau meningkat sebesar 16,87% dibandingkan anggaran

tahun 2011.

b.3 Dana Alokasi Khusus (DAK)

Tabel 3.91 Target dan Realisasi Dana Alokasi Khusus (DAK)

KENAIKAN/PENURUNAN No

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

Rp % 1 2005

Rp.

17.177.200.000,00 -33,10

KENAIKAN/PENURUNAN No

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

*Realisasi sebelum audit BPK

Dana alokasi khusus (DAK) tahun 2012 mengalami kenaikan sebesar Rp.4.681.950.000,00 atau 13,19% dari anggaran tahun sebelumnya. Namun demikian, Alokasi DAK yang diterima masih lebih kecil dari DAK yang diterima pada tahun 2008 dan

b.4 Dana Penyesuaian

Tabel 3.92 Target dan Realisasi Dana Penyesuaian

KENAIKAN/PENURUNAN No.

REALISASI

TAHUN

TARGET (Rp)

*Realisasi sebelum audit BPK

c. Lain-Lain Pendapatan Daerah Yang Syah

Tabel 3.93

Target dan Realisasi Lain-Lain Pendapatan Daerah Yang Sah

PENINGKATAN REALISASI No.

TAHU

REALISASI

TARGET (Rp)

40.245.016.963,08 40,10 *Realisasi sebelum audit BPK

Lain-lain pendapatan daerah yang sah pada APBD Kabupaten Jembrana tahun 2012 terdiri dari pendapatan dana bagi hasil pajak provinsi dan pemerintah daerah lainnya dan bantuan keuangan dari Provinsi dan Pemerintah Daerah lainnya yang mengalami kenaikan yang cukup tinggi yaitu sebesar Rp. 40.245.016.963, 08 atau mencapai 40,10%.

c. Permasalahan dan solusi

Pada tahun 2012, terdapat beberapa permasalahan yang dihadapi dalam pengelolaan pendapatan daerah antara lain: Pada tahun 2012, terdapat beberapa permasalahan yang dihadapi dalam pengelolaan pendapatan daerah antara lain:

b. Kurang tertibnya Administrasi pemungutan dan penyetoran Pendapatan Asli Daerah

c. Kemampuan SDM masih perlu ditingkatkan.

Dari permasalahan tersebut, akan diambil langkah – langkah solusi sebagai berikut:

a. Penyempurnaan sistem dan prosedur pengelolaan pendapatan dengan melakukan Pendataan yang sifatnya menyeluruh dalam rangka penerapan sistem informasi pendapatan daerah.

b. Melakukan pemantauan kepada petugas pungut, baik terhadap pencatatan (Administrasi), maupun pungutan (penerimaan) sehingga penerimaan PAD lebih meningkat.

c. Meningkatkan kemampuan Sumber Daya Manusia melalui latihan-latihan dan bimbingan teknis.

Dokumen yang terkait

PERAN PERAWAT DALAM IMPLEMENTASI KOLABORATIF PEMBERIAN TERAPI INSULIN SEBAGAI TINDAKAN DALAM PENURUNAN KADAR GULA DALAM DARAH PADA KLIEN DENGAN HIPERGLIKEMI DI RUANG AIRLANGGA RSUD KANJURUHAN KEPANJEN TAHUN 2012

1 55 23

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KONFLIK ETNIS RAKHINE DAN ROHINGYA DI MYANMAR TAHUN 2012

4 102 18

KAJIAN YURIDIS PENGAWASAN OLEH PANWASLU TERHADAP PELAKSANAAN PEMILUKADA DI KOTA MOJOKERTO MENURUT PERATURAN BAWASLU NO 1 TAHUN 2012 TENTANG PENGAWASAN PEMILIHAN UMUM KEPALA DAERAH DAN WAKIL KEPALA DAERAH

1 68 95

Dampak konsensus Washington dan ratifikasi gats terhadap kebijakan pendidikan tinggi di Indonesia studi kasus : undang- undang pendidikan tinggi no. 12 tahun 2012

0 66 212

Perilaku Konsumsi Serat pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta Tahun 2012

21 162 166

Perilaku Kesehatan pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Dokter UIN Syarif Hidayatullah Jakrta Angkatan 2012 pada tahun2015

8 93 81

kisi kisi un sma ma th 2012 2013

2 89 31

PENGARUH KONFLIK PEREBUTAN LAHAN TERHADAP KEHIDUPAN MASYARAKAT DESA NIPAH KUNING KECAMATAN MESUJI KABUPATEN MESUJI LAMPUNG TAHUN 2012

9 59 54

Uji Efek Antibakteri Minyak Jintan Hitam (Nigella Sativa) Dalam Kapsul yang Dijual Bebas Selama Tahun 2012 di Kota Padang Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus dan Escherichia coli Secara In Vitro

0 7 5