Mencoba Mengkomunikasikan Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Kesatu

4.3.1 Menyajikan secara tertulis masalah ekonomi yang terdapat di lingkungannya dan pemecahan.

D. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat: 3.3.1 Mendeskripsikan masalah pokok ekonomi, yaitu tentang apa, bagaimana dan untuk siapa barang diproduksi 3.3.2 Mengidentifikasi biaya peluang 3.3.3 Menentukan skala prioritas 3.3.4 Menyebutkan prinsip pengelolaan keuangan 3.3.5 Mendeskripsikan pengertian sistem ekonomi. 3.3.6 Menyebutkan ciri-ciri, kebaikan, dan kelemahan sistem ekonomi. 4.3.1 Menyajikan secara tertulis masalah pokok ekonomi

E. Materi Ajar :

1. Kelangkaan sumber daya 2. Pilihan 3. Biaya peluang 4. Pengelolaan keuangan 5. Masalah pokok ekonomi menurut aliran klasik dan modern

F. PendekatanStrategiMetode Pembelajaran

1. Pendekatan Pembelajaran : Scientific 2. Metode Pembelajaran : Ceramah dan diskusi 3. Model pembelajaran : problem base learning dan discovery learning

G. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Alokasi waktu Pendahuluan  Guru memberi salam, mengkondisikan kelas kemudian memimpin berdoa dan melakukan presensi  Guru mengenalkan secara singkat mengenai metode yang akan digunakan dalam kegiatan belajar.  Guru menyampaikan topik pembelajaran tentang kelangkaan.  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, memberi penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan peserta didik dan metode pembelajaran termasuk rancangan penilaian.  Guru memberikan apersepsi peserta didik tentang kelangkaan.  Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok, tiap kelompok terdiri atas 5-6 orang. 10 Menit Inti 1. Mengamati  Peserta didik mengamati berbagai macam kebutuhan manusia  Peserta didik ditunjukkan berbagai berita dari media massa mengenai kelangkaan

2. Menanya

Melalui membaca buku teks dan browsing internet, peserta didik diminta untuk membuat pertanyaan, misalnya :  Apa yang dimaksud kelangkaan ?  Apa saja contoh kelangkaan yang sering terjadi dalam kehidupan sehari-hari?  Bagaimana contoh dari biaya peluang?

3. Mengeksplorasimengumpulkan informasi 70 Menit