Reaksi Adisi Reaksi Alkuna

Contoh : CH C CH 2 CH 3 CH 2 CH 3 + Cl 2 CH C Cl Cl 1-butuna 1,2-diklorobutena CH C CH 2 CH 3 + 2Cl 2 CH Cl Cl C CH 2 CH 3 Cl Cl 1-butuna 1,1,2,2-tetraklorobutana 3 Asam Halida HF, HCl, HBr disebut Markovnikov Aturan Markonikov lihat kembali penjelasan sebelumnya di reaksi adisi alkena. Contoh : CH C CH 2 CH 3 + HCl CH 2 C Cl CH 2 CH 3 1-butuna 2-kloro-1-butena

b. Reaski Oksidasi pembakaran

Reaksi oksidasi alkuna sama seperti yang terjadi pada alkana dan alkena. Contoh : C 2 H 2 + 52O 2 2CO 2 + H 2 O pembakaran sempurna etuna C 2 H 2 + 32O 2 2CO + H 2 O pembakaran tidak sempurna C 2 H 2 + 12O 2 2C + H 2 O pembakaran tidak sempurna

C. Metode Pembelajaran :

-Diskusi Informatif -Tanya Jawab -Latihan Soal -Penugasan

D. Langkah-Langkah Pembelajaran

No. Kegiatan Pembelajaran Waktu menit Keterangan

1. Kegiatan Pendahuluan

a. Orientasi

Salam pembuka, presensi, berdo’a

b. Apersepsi

“Minggu yang lalu, kalian sudah belajar tentang rumus umum, tata nama dan isomer dari senyawa alkena dan alkuna. Ada PR kan?”

c. Motivasi

“Ayo siapa yang berani menuliskan hasil pekerjaannya ke depan?”

d. Menyampaikan tujuan pembelajaran

Melalui studi literatur dan diskusi kelompok, siswa dapat: - Menuliskan reaksi substitusi oleh unsur-unsur halogen pada senyawa alkana. - Menuliskan reaksi oksidasi reaksi pembakaran sempurna dan tidak sempurna pada senyawa alkana. - Menuliskan reaksi eliminasi pada senyawa alkana. - Menuliskan reaksi adisi pada senyawa alkena yang meliputi adisi hidrogenasi, adisi halogenasi, dan adisi markovnikov. - Menuliskan reaksi oksidasi reaksi pembakaran sempurna dan reaksi pembakaran tidak sempurna pada senyawa alkena. - Menuliskan reaksi adisi pada senyawa alkuna, yang meliputi adisi hidrogenasi, adisi halogenasi, dan adisi markovnikov. - Menuliskan reaksi oksidasi reaksi pembakaran sempurna dan reaksi pembakaran tidak sempurna pada senyawa alkuna. 15’

2. Kegiatan Inti

a. Perwakilan siswa menuliskan hasil pekerjaannya tugas membuat isomer posisi, rangka, dan gugus fungsi dari senyawa pentuna. Guru mempersilahkan siswa dengan jawaban berbeda untuk menuliskan jawabannya di papan tulis. b. Guru dan siswa mendiskusikan bersama tentang jawaban di papan tulis. c. Guru memberikan penguatan teori isomer posisi, rangka, dan gugus fungsi dari senyawa alkuna d. Guru dan siswa mendiskusikan informasi tentang reaksi substitusi pada alkana. e. Guru memberikan penguatan teori. f. Guru dan siswa mendiskusikan informasi tentang reaksi eliminasi pada alkana. g. Guru memberikan penguatan teori h. Siswa berlatih mengerjakan soal reaksi kimia : oksidasi, substitusi, dan eliminasi pada alkana. i. Perwakilan siswa maju untuk menuliskan hasil pekerjaannya di papan tulis. Guru mempersilahkan siswa yang memiliki jawaban berbeda untuk menuliskan jawabannnya di papan tulis. j. Guru bersama siswa mendiskusikanmembahas jawaban 105’ Eksplorasi Elaborasi Konfirmasi Eksplorasi Elaborasi Konfirmasi