Perbedaan pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan

Berdasarkan hasil tabel lampiran V, terlihat bahwa t hitung pada equal variances assumed adalah 1,184 dengan probabilitas 0,239. Oleh karena probabilitas 0,05, maka H0 tidak dapat ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa rata-rata tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 yang berada di semester tujuh adalah sama.

c. Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dua uji hipotesis di atas dapat disimpulkan bahwa tidak ada perbedaan tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 berdasarkan semester.

3. Perbedaan pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan

Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 berdasarkan Indeks Prestasi Kumulatif IPK Uji rata-rata populasi yang berIPK 1,00-2,99 H : Kedua rata-rata populasi identik rata-rata populasi tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 yang berIndeks Prestasi Kumulatif IPK 1,00-2,99 adalah sama. H 1 : Kedua rata-rata populasi tidak identik rata-rata populasi tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 yang berIndeks Prestasi Kumulatif IPK 1,00-2,99 adalah berbeda. Berdasarkan hasil tabel lampiran V, terlihat bahwa t hitung pada equal variances assumed adalah -0,544 dengan probabilitas 0,588. Oleh karena probabilitas 0,05, maka H0 tidak dapat ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa rata-rata tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 yang berIndeks Prestasi Kumulatif IPK 1,00- 2,99 adalah sama.

b. Uji rata-rata populasi yang berIPK 3,00-4,00

H : Kedua rata-rata populasi identik rata-rata populasi tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 yang berIndeks Prestasi Kumulatif IPK 3,00-4,00 adalah sama. H 1 : Kedua rata-rata populasi tidak identik rata-rata populasi tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 yang berIndeks Prestasi Kumulatif IPK 3,00-4,00 adalah berbeda. Berdasarkan hasil tabel lampiran V, terlihat bahwa t hitung pada equal variances assumed adalah 0,232 dengan probabilitas 0,817. Oleh karena probabilitas 0,05, maka H0 tidak dapat ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa rata-rata tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 yang berIndeks Prestasi Kumulatif IPK 3,00-4,00 adalah sama.

c. Kesimpulan :

Berdasarkan hasil dua uji hipotesis di atas dapat disimpulkan bahwa tidak ada perbedaan tingkat pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan Akuntansi FE mengenai PPh Pasal 21 berdasarkan Indeks Prestasi Kumulatif IPK.

4. Perbedaan pemahaman mahasiswa Pendidikan Akuntansi FKIP dan