Uraian Teoritis 1. Pengertian Pajak Ruang Lingkup Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM

untuk meningkatkan kinerja pada Kantor Pelayanan Pajak KPP Pratama Binjai. 2.3. Bagi Program Studi Diploma III Administrasi Perpajakan Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara a. Meningkatkan hubungan kerja sama Universitas Sumatera Utarara dengan Kantor Pelayanan Pajak KPP Pratama Binjai. b. Membuka interaksi antar mahasiswa, dosen dan instansi pemerintah di bangku perkuliahan. c. Mendapat masukan dan saran untuk perbaikan dan penyempurnaan kurikulum yang berlaku di Program Studi Diploma III Administrasi Perpajakan FISIP USU.

C. Uraian Teoritis 1. Pengertian Pajak

1.1. Menurut Undang-Undang Nomor 16 tahun 2009 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan. Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh orang pribadi atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan Undang-Undang dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan negara bagi sebesar-besarnya kemakmuran rakyat. 1.2. Menurut Prof. Dr. Rochmat Soemitro, SH Universitas Sumatera Utara Pajak adalah peralihan kekayaan dari pihak rakyat kepada kas negara untuk membiayai pengeluaran rutin dan surplusnya digunakan untuk public saving yang merupakan sumber utama untuk membiayai public investment Suandy, 2:2008. 1.3. Pajak Penghasilan adalah pajak yang dikenakan terhadap subjek pajak penghasilan atas penghasilan yang diterima atau diperolehnya dalam tahun pajak UU No.36 Tahun 2008 Tentang UU Pajak Penghasilan. 1.4. Subjek Pajak Penghasilan adalah orang pribadi, warisan yang belum terbagi sebagai satu kesatuan, menggantikan yang berhak, badan, dan bentuk usaha tetap BUT. 1.5. Objek Pajak Penghasilan adalah penghasilan yaitu setiap tambahan kemampuan ekonomis yang diterima atau diperoleh wajib pajak WP, baik yang berasal dari Indonesia maupun dari luar Indonesia, yang digunakan sebagai konsumsi atau menambah kekayaan wajib pajak yang bersangkutan dengan nama dan dalam bentuk apapun termasuk, penggantian atau imbalan berkenaan dengan pekerjaan atau jasa, hadiah, laba usaha, keuntungan penjualan, penerimaan kembali pembayaran pajak yang telah dibebankan sebagia biaya, bunga, deviden dengan nama dan dalam bentuk apapun, royalty, sewa dan penghasilan lain, premi asuransi.

D. Ruang Lingkup Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM

Universitas Sumatera Utara Melalui Praktik Kerja Lapangan Mandiri PKLM, penulis ingin mengetahui beberapa masalah berikut: 1. Untuk mengetahui Tata Cara Penyampaian Surat Pemberitahuan SPT Tahunan Pajak Penghasilan PPh orang pribadi. 2. Untuk mengetahui penyebab Wajib Pajak Orang Pribadi tidak menyampaikan Surat Pemberitahuan SPT Tahunan, dan Sanksi karena Tidak Menyampaikan SPT Tahunan Pajak Penghasilan PPh Wajib Pajak orang pribadi. 3. Untuk mengetahui keberlakuan lampiran Surat Pemberitahuan SPT Tahunan Pajak Penghasilan PPh Wajib Pajak Orang Pribadi. 4. Untuk mengetahui mekanisme pelaporan Pajak Penghasilan PPh orang pribadi.

E. Metode Praktik Kerja Lapangan Mandiri

Dokumen yang terkait

Praktik Kerja Lapangan Mandiri Tata Cara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

0 42 64

Tingkat Kepatuhan Pelaporan Surat Pemberitahuan Masa Pajak Penghasilan Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Polonia

1 94 65

Pelaksanaan Pengawasan Penerimaan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

1 59 110

Mekanisme Perekaman Data Informasi Surat Pemberitahuan Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

0 65 63

Tatacara Penerbitan Surat Tagihan Pajak (STP) Sanksi Administrasi Denda Terlambat Atau Tidak Menyampaikan Surat Pemberitahuan (SPT) Masa Pajak Penghasilan (PPH) Pasal 21 Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

9 116 58

Tata Cara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Masa Pajak Pertambahan Nilai (PPN) Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Timur

1 37 70

Prosedur Pengisian Dan Penyampaian Surat Pemberitahuan Pajak Penghasilan Pasal 21 Pada PT Jaminan Sosial Tenaga Kerja

0 52 66

Pelaksanaan Pengawasan Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) Orang Pribadi Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Petisah

1 56 66

Pelaksanaan Pengawasan Surat Pemberitahuan Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Medan Barat

0 43 43

Tatacara Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Binjai

0 0 12