MAKSUD DAN TUJUAN HARGA BARANG DAN ALAT BIAYA PRODUKSI

lapangan pekerjaan baru. Oleh sebab itu dalm pembuatan proposal ini kami juga punya motivasi sendiri. Dalam pembuatan proposal ini kami meberanikan diri membuka lapangan usaha baru yang nantinya kami harapkan dapat meningkatkan taraf hidup masyarakat. Usaha yang kami ajukan dalam proposal ini dapat memberikan kepuasan bagi masyarakat yang mengkonsumsinya.

B. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud dan tujuan kami dalam mengajukan proposal pembuatan “ WAJIT KETAN “ sebagai berikut : 1. Sebagai Tugas Praktek Pembelajaran Berwawasan Kemasyarakatan 2. Dapat mengembangkan kemampuan kami dalam bidang pembuatan makanan tradisional. 3. Dapat kami jadikan acuan dalam membuat usaha. 4. Mencari keuntungan atau laba. 5. Ikut serta dalam perdagangan.

BAB II ANALISIS PASAR

Sekarang ini adalah era bagi masyarakat untuk berusaha dan berinovasi untuk menciptakan suatu produk baru dalam usaha persaingan yang semakin ketat. Berdasarkan survey yang telah dilakukan , penikmat “ WAJIT KETAN ” setiap harinya terus meningkat. Anak-anak, bahkan orang dewasa pun dapat menikmati makanan ini diwaktu senggang maupun waktu luang serta acara-acara resmi dan tidak resmi pun “ WAJIT KETAN “ ini cocok untuk menjadi makanan sambilan. Bahan baku yang mudah didapat serta dekat dengan pasar yang luas menjadikan pangsa pasarnya pun akan terus mengalami peningkatan.

BAB III STRATEGI HARGA PRODUK

A. HARGA BARANG DAN ALAT

a. Harga Barang

Bahan yang diperlukan dalam pembuatan “ WAJIT KETAN “ adalah sebagai berikut : No Nama Bahan Volume Harga Rp Jumlah Ukuran Satuan Total 1 Ketan 1 kg 13.000 13.000 2 Kelapa 5 buah 2.500 12.500 3 Gula Pasir 2 kg 13.000 26.000 4 Gula Merah 2 kg 15.000 30.000 5 Daun Jagung 40 lembar 250 10.000 Jumlah 91.500

b. Alat

Peralata yang diperlukan dalam pembuatan “ WAJIT KETAN “ adalah sebagai berikut : No Nama Alat Jumlah Satuan 1 Baskom 2 buah 2 Panci 2 buah 3 Wajan 1 buah 4 Sotel 1 buah 5 Tungku 1 buah 6 Parut 1 buah 7 Pisau 1 buah

B. BIAYA PRODUKSI

a. Proses Produksi

1. Pertama-tama ketan direndam dengan air selama 1 -2 jam. 2. Parut Kelapa. 3. Ketan yang sudah direndam selama 1 – 2 jam, direbus. 4. Kemudian campurkan Parutan kelapa, gula pasir dan gula merah , selanjutnya dicampur jadi satu dan digoreng dipasak setengah matang. \ 5. Kemudian diamkan selama 1 malam, supaya gula menyerap kedalam beras ketan. 6. Keesokan harinya Wajit Ketan dipasak sampai matang, lalu didinginkan terlebih dahulu, lalu siapkan daun pelapah jagung yng sudah kering, lalu dipotong kecil-kecil untuk membungkus Wajit Ketan yang sudah mateng. 7. Dari tahap akhir, kita masukan Wajit Ketan kedalam daun jagung dengan menggunakan sendok, 1 sendok untuk 1 bungkus wajit ketan, kemudian lipat kedua ujung bungkus wajit itu dengan cara berlawanan, setelah selesai wajit ketan siap untuk di dan di distribusikan.

b. Biaya Produksi

Biaya uang kami butuhkan dalam pembuatan “ WAJIT KETAN “ Menghabiskan biaya sebagai berikut : 1. Harga bahan yang diperlukan = Rp 91.500, 00 2. Upah tenaga kerja 2 jam per 1 orang = Rp 4.000, 00 Total = Rp Rp 95.500, 00

C. HARGA JUAL DAN KEUNTUNGAN