BADAN INFORMASI PUBLIK Permen No. 25 thn 2008

Bidang Evaluasi dan Pelaporan mempunyai tugas melaksanakan evaluasi dan penyusunan laporan serta pendokumentasian penelitian dan pengembangan profesi komunikasi dan informatika. Pasal 609 Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 609, Bidang Evaluasi dan Pelaporan mempunyai fungsi: a. penyusunan bahan evaluasi pengembangan profesi komunikasi dan informatika; b. penyiapan bahan penyusunan laporan dan dokumentasi hasil pengembangan profesi komunikasi dan informatika. Pasal 610 Bidang Evaluasi dan Pelaporan, terdiri dari: a. Subbidang Evaluasi; b. Subbidang Pelaporan. Pasal 611 1 Sub Bidang Evaluasi mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan evaluasi hasil pengembangan di bidang profesi komunikasi dan informatika. 2 Sub Bidang Pelaporan mempunyai tugas mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan penyusunan laporan, dokumentasi hasil pengembangan di bidang profesi komunikasi dan informatika. Bagian Kedelapan Kelompok Jabatan Fungsional Pasal 612 Kelompok Jabatan Fungsional di lingkungan Badan Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia mempunyai tugas sesuai dengan jabatan fungsional masing-masing berdasarkan peraturan perundang- undangan yang berlaku. Pasal 613 1 Kelompok jabatan fungsional terdiri dari sejumlah jabatan fungsional yang terbagi dalam berbagai kelompok jabatan fungsional sesuai dengan bidang keahliannya. 2 Masing-masing kelompok jabatan fungsional sebagaimana dimaksud dalam ayat 1 dikoordinasikan oleh seorang tenaga fungsional senior yang ditunjuk oleh Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. 3 Jumlah tenaga fungsional sebagaimana dimaksud pada ayat 1 ditentukan berdasarkan kebutuhan dan beban kerja. 4 Jenis dan jenjang jabatan fungsional sebagaimana dimaksud pada ayat 1 diatur berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

BAB IX BADAN INFORMASI PUBLIK

Bagian Pertama Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Pasal 614 1 Badan Informasi Publik adalah unsur penunjang pelaksanaan tugas Departemen, berada di bawah dan bertanggungjawab langsung kepada Menteri. 2 Badan Informasi Publik dipimpin oleh seorang Kepala. Pasal 615 Badan Informasi Publik mempunyai tugas melaksanakan pelayanan informasi publik. 89 Pasal 616 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 616, Badan Informasi Publik menyelenggarakan fungsi: a. perumusan kebijakan teknis pengelolaan informasi publik di bidang politik, hukum, keamanan, pereko- nomian, dan kesejahteraan rakyat; b. pelaksanaan penyediaan informasi publik di bidang politik, hukum, keamanan, perekonomian, dan kese- jahteraan rakyat; c. pelaksanaan penyebaran informasi publik di bidang politik, hukum, keamanan, perekonomian, dan kese- jahteraan rakyat baik langsung kepada masyarakat maupun melalui media komunikasi; d. pelaksanaan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang politik, hukum, keaman- an, perekonomian, dan kesejahteraan rakyat; e. pelaksanaan pengelolaan pendapat umumopini publik ; f. pelaksanaan administrasi badan. Bagian Kedua Susunan Organisasi Pasal 617 Badan Informasi Publik terdiri dari: a. Sekretariat Badan; b. Pusat Informasi Politik, Hukum dan Keamanan; c. Pusat Informasi Perekonomian; d. Pusat Informasi Kesejahteraan Rakyat; e. Pusat Pengelolaan Pendapat Umum. Bagian Ketiga Sekretariat Badan Informasi Publik Pasal 618 Sekretariat Badan Informasi Publik mempunyai tugas melaksanakan pelayanan teknis dan administrasi kepada seluruh satuan organisasi di lingkungan Badan Informasi Publik. Pasal 619 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 619, Sekretariat Badan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengolahan data, penyusunan, rencana dan program, serta evaluasi dan pelaporan, di bidang pelayanan informasi politik, hukum dan keamanan, informasi perekonomian, informasi kesejahteraan rakyat, pengelolaan pendapat umum; b. pelaksanaan telaahan hukum dan penyusunan rancangan peraturan perundangan serta, kerjasama internasional di bidang pelayanan informasi publik; c. pelaksanaan urusan keuangan; d. pelaksanaan urusan kepegawaian, organisasi, tata laksana, tata usaha, dan rumah tangga. Pasal 620 Sekretariat Badan Informasi Publik terdiri dari: a. Bagian Penyusunan Program dan Laporan; b. Bagian Hukum dan Kerjasama Luar Negeri; c. Bagian Keuangan; d. Bagian Umum. 90 Bagian Penyusunan Program dan Laporan mempunyai tugas melaksanakan penyiapan koordinasi, pengolahan data, penyusunan rencana program dan anggaran, pelaksanaan tugas Badan Informasi Publik. Pasal 621 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 622, Bagian Penyusunan Program dan Laporan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data; b. pelaksanaan penyusunan program dan rencana anggaran; c. pelaksanaan evaluasi dan laporan. Pasal 622 Bagian Penyusunan Program dan Laporan terdiri dari: a. Subbagian Pengolahan Data; b. Subbagian Penyusunan Program; c. Subbagian Evaluasi dan Pelaporan. Pasal 623 1 Subbagian Pengolahan Data mempunyai tugas melakukan pengumpulan, pengolahan, penyajian, dan penyimpanan data. 2 Subbagian Penyusunan Program mempunyai tugas melakukan penyiapan penyusunan rencana program dan rencana anggaran. 3 Subbagian Evaluasi dan Pelaporan mempunyai tugas menyiapkan bahan evaluasi dan laporan pelaksanaan program kerja. Pasal 624 Bagian Hukum dan Kerjasama Luar Negeri mempunyai tugas melaksanakan telaahan hukum dan penyusunan rancangan peraturan perundangan dan kerjasama internasional di bidang pelayanan informasi publik. Pasal 625 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 626, Bagian Hukum dan Kerjasama Luar Negeri menyelenggarakan fungsi: a. penyiapan pelaksanaan penelaahan hukum dan penyiapan penyusunan rancangan peraturan perundangan; b. penyiapan pelaksanaan kerja sama internasional. Pasal 626 Bagian Hukum dan Kerjasama Luar Negeri terdiri dari: a. Sub Bagian Hukum; b. Sub Bagian Kerjasama Luar Negeri. Pasal 627 1 Sub Bagian Hukum mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan penelaahan hukum dan penyiapan rancangan peraturan perundang-undangan. 2 Sub Bagian Kerjasama Luar Negeri mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan kerjasama internasional. Pasal 628 Bagian Keuangan mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan keuangan di lingkungan badan. Pasal 629 91 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 630, Bagian Keuangan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan anggaran; b. pelaksanaan pembukuan, perhitungan dan verifikasi anggaran; c. pelaksanaan urusan perbendaharaan. Pasal 630 Bagian Keuangan terdiri dari: a. Subbagian Pelaksanaan Anggaran; b. Subbagian Verifikasi; c. Subbagian Perbendaharaan. Pasal 631 1 Subbagian Pelaksanaan Anggaran mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan pelaksanaan anggaran. 2 Subbagian Verifikasi mempunyai tugas melakukan pembukuan, perhitungan dan verifikasi pelaksanaan anggaran. 3 Subbagian Perbendaharaan mempunyai tugas melakukan urusan perbendaharaan dan pelaksanaan anggaran serta pembayaran gaji. Pasal 632 Bagian Umum mempunyai tugas melaksanakan urusan tata usaha, kepegawaian, organisasi dan tata laksana serta perlengkapan dan rumah tangga di lingkungan badan. Pasal 633 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 634, Bagian Umum mempunyai fungsi: a. pelaksanaan urusan tata usaha, persuratan dan kerasipan; b. pelaksanaan adminitrasi kepegawaian, organisasi dan tata laksana; c. pelaksanaan urusan perlengkapan dan rumah tangga. Pasal 634 Bagian Umum terdiri dari: a. Subbagian Tata Usaha; b. Subbagian Kepegawaian dan Organisasi; c. Subbagian Perlengkapan dan Rumah Tangga. Pasal 635 1 Subbagian Tata Usaha mempunyai tugas melakukan urusan surat menyurat, kearsipan, dan perjalanan dinas. 2 Subbagian Kepegawaian dan Organisasi mempunyai tugas melakukan urusan kepegawaian dan menyiapkan analisa bahan organisasi dan ketatalaksanaan. 3 Subbagian Perlengkapan dan Rumah Tangga mempunyai tugas melakukan urusan perlengkapan dan rumah tangga. Bagian Keempat Pusat Informasi Politik, Hukum Dan Keamanan Pasal 636 92 Pusat Informasi Politik, Hukum, dan Keamanan mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan informasi publik serta menyediakan, menyebarkan, dan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang politik, hukum, dan keamanan. Pasal 637 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 638, Pusat Informasi Politik, Hukum dan Keamanan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang politik; b. pelaksanaan pengelolaan, penyediaaan, penyebaran, dan penyiapan bahan koordina- si penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang hukum; c. pelaksanaan pengelolaan, penyediaaan, penyebaran, dan penyiapan bahan koordina- si penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang keamanan. Pasal 638 Pusat Informasi Politik Hukum dan Keamanan terdiri dari: a. Bidang Informasi Politik; b. Bidang Informasi Hukum; c. Bidang Informasi Keamanan. Pasal 639 Bidang Informasi Politik mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang politik. Pasal 640 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 641, Bidang Informasi Politik menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang politik; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang politik. Pasal 641 Bidang Informasi Politik terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Politik; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Infor- masi Politik. Pasal 642 1 Subbidang Pengolahan data Politik mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang politik. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Politik mempunyai tugas melakukan penyajian, pela- yanan, dan penyebaran informasi publik di bidang politik. 3 Pasal 643 Bidang Informasi Hukum mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang hukum. Pasal 644 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 645, Bidang Informasi Hukum menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang hukum; 93 b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang hukum. Pasal 645 Bidang Informasi Hukum terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Hukum; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Hukum. Pasal 646 1 Subbidang Pengolahan Data Hukum mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang hukum. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Hukum mempunyai tugas melakukan penyajian, pela- yanan, dan penyebaran informasi publik di bidang hukum. Pasal 647 Bidang Informasi Keamanan mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang keamanan. Pasal 648 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 649, Bidang Informasi Keamanan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang keamanan; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang keamanan. Pasal 649 Bidang Informasi Keamanan terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Keamanan; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Keamanan. Pasal 650 1 Subbidang Pengolahan Data Keamanan mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang keamanan. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Keamanan mempunyai tugas melakukan pe- nyajian, pelayanan, dan penyebaran informasi publik di bidang keamanan. Bagian Kelima Pusat Informasi Perekonomian Pasal 651 Pusat Informasi Perekonomian mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan informasi publik serta menyediakan, menyebarkan, dan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang perekonomian. Pasal 652 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 653, Pusat Informasi Perekonomian menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan pe- nyebaran informasi publik di bidang keuangan dan perbankan; b. pelaksanaan pengelolaan, penyediaaan, penyebaran, dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang industri dan perdagangan; c. pelaksanaan pengelolaan, penyediaaan, penyebaran, dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang jasa; 94 Pasal 653 Pusat Informasi Perekonomian terdiri dari: a. Bidang Informasi Keuangan dan Perbankan; b. Bidang Informasi Industri dan Perdagangan; c. Bidang Informasi Jasa. Pasal 654 Bidang Informasi Keuangan dan Perbankan mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang keuangan dan perbankan. Pasal 655 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 656, Bidang Informasi Keuangan dan Perbankan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang keuangan dan perbankan; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang keuangan dan perbankan. Pasal 656 Bidang Informasi Keuangan dan Perbankan terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Keuangan dan Perbankan; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Keuangan dan Perbankan. Pasal 657 1 Subbidang Pengolahan Data Keuangan dan Perbankan mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang keuangan dan perbankan. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Keuangan dan Perbankan mempunyai tugas melaku- kan penyajian, pelayanan, dan penyebaran informasi publik di bidang keuangan dan perbankan. Pasal 658 Bidang Informasi Industri dan Perdagangan mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang industri dan perdagangan. Pasal 659 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 660, Bidang Informasi Industri dan Perdagangan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang informasi industri dan perdagangan; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang informasi dan perdagang- an. Pasal 660 Bidang Informasi Industri dan Perdagangan terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Industri dan Perdagangan; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Industri dan Perdagangan. Pasal 661 1 Subbidang Pengolahan Data Industri dan Perdagangan mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang industri dan perdagangan. 95 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Industri dan Perdagangan mempunyai tugas melakukan penyajian, pelayanan, dan penyebaran informasi publik di bidang industri dan perdagangan. Pasal 662 Bidang Informasi Jasa mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang jasa. . Pasal 663 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 664, Bidang Informasi Jasa menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang Jasa; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang jasa. Pasal 664 Bidang Informasi Jasa terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Jasa; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Jasa. Pasal 665 1 Subbidang Pengolahan Data Jasa mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang jasa. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Jasa mempunyai tugas melakukan penyajian, pelayan- an, dan penyebaran informasi publik di bidang jasa. Bagian Keenam Pusat Informasi Kesejahteraan Rakyat Pasal 666 Pusat Informasi Kesejahteraan Rakyat mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan informasi publik serta menyediakan, menyebarkan, dan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang kesejahteraan rakyat. Pasal 667 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 668, Pusat Informasi Kesejahteraan Rakyat menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan pe- nyebaran informasi publik di bidang sosial budaya; b. pelaksanaan pengelolaan, penyediaaan, penyebaran, dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang agama dan pendidikan; c. pelaksanaan pengelolaan, penyediaaan, penyebaran, dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang kesehatan dan lingkungan hidup. Pasal 668 Pusat Informasi Kesejahteraan Rakyat terdiri dari: a. Bidang Informasi Sosial Budaya; b. Bidang Informasi Agama dan Pendidikan; c. Bidang Informasi Kesehatan dan Lingkungan Hidup. Pasal 669 96 Bidang Informasi Sosial Budaya mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang sosial budaya. Pasal 670 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 671, Bidang Informasi Sosial Budaya menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang sosial budaya; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang sosial budaya. Pasal 671 Bidang Informasi Sosial Budaya terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Sosial Budaya; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Sosial Budaya. Pasal 672 1 Subbidang Pengolahan Data Sosial Budaya mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengo - lahan data di bidang sosial budaya. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Sosial Budaya mempunyai tugas melakukan penyajian, pelayanan, dan penyebaran informasi publik di bidang sosial budaya. Pasal 673 Bidang Informasi Agama dan Pendidikan mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang agama dan pendidikan. Pasal 674 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 675, Bidang Informasi Agama dan Pendidikan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang agama dan pendidikan; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang agama dan pendidikan. Pasal 675 Bidang Informasi Agama dan Pendidikan terdiri dari: c. Subbidang Pengolahan Data Agama dan Pendidikan; d. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Agama dan Pendidikan. Pasal 676 1 Subbidang Pengolahan Data Agama dan Pendidikan mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang agama dan pendidikan. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Agama dan Pendidikan mempunyai tugas melakukan pe- nyajian, pelayanan, dan penyebaran informasi publik di bidang agama dan pendidikan. Pasal 677 Bidang Informasi Kesehatan dan Lingkungan Hidup mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan, penyediaan, penyebaran dan penyiapan bahan koordinasi penyediaan dan penyebaran informasi publik di bidang kesehatan dan lingkungan hidup. Pasal 678 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 680, Bidang Informasi Kesehatan dan Lingkungan Hidup menyelenggarakan fungsi: 97 a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan data di bidang kesehatan dan lingkungan hidup; b. pelaksanaan penyajian, pelayanan dan penyebaran informasi publik di bidang kesehatan dan lingkungan hidup. Pasal 679 Bidang Informasi Kesehatan dan Lingkungan Hidup terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Data Kesehatan dan Lingkungan Hidup; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Kesehatan dan Lingkungan Hidup. Pasal 680 1 Subbidang Pengolahan Data Kesehatan dan Lingkungan Hidup mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan dan pengolahan data di bidang kesehatan dan lingkungan hidup. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Informasi Kesehatan dan Lingkungan Hidup mempunyai tugas me- lakukan penyajian, pelayanan, dan penyebaran informasi publik di bidang kesehatan dan lingkungan hi- dup. Bagian Ketujuh Pusat Pengelolaan Pendapat Umum Pasal 681 Pusat Pengelolaan Pendapat Umum mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan dan pelayanan pendapat umum. Pasal 682 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 683, Pusat Pengelolaan Pendapat Umum menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengelolaan dan pelayanan pendapat umum di bidang politik, hukum dan kea- manan; b. pelaksanaan pengelolaan pendapat umum di bidang perekonomian; c. pelaksanaan pengelolaan pelayanan pendapat umum di bidang kesejahteraan rakyat. Pasal 683 Pusat Pengelolaan Pendapat Umum terdiri dari: a. Bidang Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan; b. Bidang Pendapat Umum Perekonomian; c. Bidang Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat. Pasal 684 Bidang Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan pendapat umumopini publik di bidang politik, hukum dan keamanan. Pasal 685 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 686, Bidang Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan pendapat umumopini publik di bidang poliitik, hu- kum dan keamanan; b. pelaksanaan penyajian dan pelayanan pendapat umumopini publik di bidang politik, hukum dan keamanan. Pasal 686 Bidang Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan terdiri dari: 98 a. Subbidang Pengolahan Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan. Pasal 687 1 Sub Bidang Pengolahan Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan mempunyai tugas melaku- kan penyiapan bahan pengumpulan dan pengolahan pendapat umum opini publik di bidang politik, hu - kum dan keamanan. 2 Sub Bidang Penyajian dan Pelayanan Pendapat Umum Politik, Hukum dan Keamanan mempunyai tu- gas melakukan penyiapan bahan penyajian dan pelayanan pendapat umumopini publik di bidang poli- tik, hukum dan keamanan. Pasal 688 Bidang Pendapat Umum Perekonomian mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan pendapat umumopini publik di bidang perekonomian. Pasal 689 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 690, Bidang Pendapat Umum Perekonomian menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan pendapat umumopini publik di bidang perekonomian; b. pelaksanaan penyajian dan pelayanan pendapat umumopini publik di bidang perekonomian. Pasal 690 Bidang Pendapat Umum Perekonomian terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Pendapat Umum Perekonomian; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Pendapat Umum Perekonomian. Pasal 691 1 Subbidang Pengolahan Pendapat Umum Perekonomian mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan pengumpulan dan pengolahan pendapat umum di bidang perekonomian. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Pendapat Umum Perekonomian mempunyai tugas melakukan pengolahan bahan penyajian dan pelayanan pendapat umum di bidang perekonomian. Pasal 692 Bidang Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat mempunyai tugas melaksanakan pengelolaan pendapat umumopini publik di bidang kesejahteraan rakyat. Pasal 693 Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 694, Bidang Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat menyelenggarakan fungsi: a. pelaksanaan pengumpulan dan pengolahan pendapat umumopini publik di bidang kesejahteraan rakyat; b. pelaksanaan penyajian dan pelayanan pendapat umumopini publik di bidang kesejahteraan rakyat. Pasal 694 Bidang Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat terdiri dari: a. Subbidang Pengolahan Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat; b. Subbidang Penyajian dan Pelayanan Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat. Pasal 695 99 1 Subbidang Pengolahan Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat mempunyai tugas melakukan penyiapan bahan pengumpulan dan pengolahan pendapat umum di bidang kesejahteraan rakyat. 2 Subbidang Penyajian dan Pelayanan Pendapat Umum Kesejahteraan Rakyat mempunyai tugas melakukan pengolahan bahan penyajian dan pelayanan pendapat umum di bidang kesejahteraan rakyat. Bagian Kedelapan Kelompok Jabatan Fungsional Pasal 696 Kelompok Jabatan Fungsional pada Badan Informasi Publik mempunyai tugas melakukan kegiatan sesuai dengan jabatan fungsional masing-masing berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Pasal 697 1 Kelompok Jabatan Fungsional terdiri dari sejumlah jabatan fungsional yang terbagi dalam berbagai kelompok jabatan fungsional sesuai dengan bidang keahliannya yang diangkat dan diatur berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 2 Masing-masing Kelompok Jabatan Fungsional sebagaimana dimaksud dalam ayat 1, dikoordinasikan oleh seorang tenaga fungsional senior yang ditetapkan oleh Kepala Badan Informasi Publik. 3 Jumlah tenaga fungsional sebagaimana dimaksud dalam ayat 1, ditentukan berdasarkan kebutuhan dan beban kerja. 4 Jenis dan jenjang jabatan fungsional sebagaimana dimaksud dalam ayat 1, diatur berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

BAB X STAF AHLI MENTERI