28
cara  menetapkan  satu  default  set  role  yang  aktif  pada  pengguna  di  session  awal. Komposisi  default set ini dapat diubah oleh pengguna selama  session  ini berlangsung
dengan  menambahkan  role  atau  menghapus  role.  Fungsi  ini  berkaitan  dengan menambah dan dropping pada role  yang aktif, penambahan pada  fungsi Ferraiolo et
al, 2001 ini adalah sebagai berikut: a.  CreateSession  berfungsi  untuk  menciptakan  session  pengguna  serta
memberikan pengguna dengan default set role aktif b.  DropActiveRole  berfungsi  untuk  menambahkan  role  sebagai    role  aktif  untuk
session pada saat ini c.  CheckAccess  yang  berfungsi  untuk  menentukan  apakah  session  subjek
memiliki permission untuk melakukan permintaan operasi pada objek
2.10.1.3 Review Functions
Saat  user-to-role  memberikan  izin  wewenang  kepada  role  yang  lain,  dimungkinkan untuk  melihat relasi dari kedua pengguna tersebut dari  sudut pandang  role. Misalnya,
dari relasi UA, administrator harus  memiliki  fasilitas  untuk  melihat aktifitas pengguna yang  telah  ditugaskan  ke  role  tertentu,  juga  dapat  melihat  semua  role  yang  telah
diberikan  kepada  pengguna.  Selain  itu,  administrator  dimungkinkan  untuk  melihat hasil  dukungan  dari  fungsi  sistem  untuk  menentukan  session  atribute  tertentu  seperti
role yang aktif dari session tertentu atau total izin domain untuk session tertentu. Oleh sebab itu tidak semua implementasi dalam RBAC menyediakan fasilitas untuk me lihat
role,  pengguna,  session  permissions,  atau  role  yang  aktif  pada  suatu  session.  Fungsi ini telah ditetapkan sebagai fungsi optionaladvance dalam persyaratan ini. Ulasan dari
fungsi  Mandatorym  M  dan  Optional  O  Ferraiolo  et  al,  2001  adalah  sebagai berikut:
a.  AssignedUsers  M  berfungsi  untuk  mengembalikan  set  pengguna  yang ditugaskan Assigned ke role tertentu
b.  AssignedRoles  M  berfungsi  untuk  melakukan  pengembalian  set  role  yang ditugaskan ke pengguna tertentu
c.  RolePermissions O berfungsi  untuk  mengembalikan  set of permissions  yang relah diberikan kepada role tertentu
Universita Sumatera Utara
29
d.  UserPermissions  O  berfungsi  untuk  mengembalikan  set  of  permissions pengguna atau assigned roles
e.  SessionRoles  O  berfungsi  untuk  mengembalikan  set  of  active  roles  yang berkaitan dengan session
f.  SessionPermissions  O  berfungsi  untuk  mengembalikan  set  of  permissions yang  tersedia  di  session  gabungan  dari  semua  permissions  assigned  ke
sesssion ’s active roles
g.  RoleOperationsOnObject  O  berfungsi  untuk  mengembalikan  set  of operations role yang akan ditampilkan pada objek
h.  UserOperationsOnObject  O  berfungsi  untuk  mengembalikan  set  of operations  pengguna  yang  mungkin  tampil  pada  suatu  objek  diperoleh  baik
secara langsung atau melalui assigned roles
2.10.2 Hierarchical  RBAC