Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran a. Kegiatan Pendahuluan 15 Menit

C. Materi Pembelajaran

Keanekaragaman Hayati Indonesia Perdagangan Ilegal Kerusakan dan Kehilangan Habitat Perburuan Eksploitasi Pencegahan Kepunahan Ancaman Kepunahan Kehati Indonesia Konservasi Penegakan Hukum Menjaga Habitat penyalahgunaan dengan meyebabkan dilakukan upaya karena dengan cara Eksitu Insitu dibagi menjadi Edukasi Teknologi Hibridisasi

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran a. Kegiatan Pendahuluan 15 Menit

a. Mengucap salam b. Melakukan presensi c. Mengecek kebersihan ruang dan kesiapan belajar peserta didik d. Menyampaikan kompetensi dasar yang akan dipelajari e. Menanyakan apakah ada pertanyaan mengenai materi sebelumnya f. Meminta siswa menyebutkan flora atau fauna yang mengalami ancaman kepunahan

b. Kegiatan Inti 105 Menit Mengamati, Menanya, Mengumpulkan data, Mengasosiasikan,

Mengomunikasikan a. Menggali pengetahuan awal mengenai keanekaragaman hayati Indonesia yang mengalami ancaman kepunahan dari berita atau artikel yang pernah dibaca stimulasi b. Siswa mengamati video tentang bentuk-bentuk ancaman kepunahan keanekaragaman hayati Indonesia stimulasi c. Guru memotivasi peserta didik agar bertanya dan mengarahkan pertanyaan pada ancaman kepunahan keanekaragaman hayati Indonesia pernyataanidentifikasi masalah d. Peserta didik diharapkan dapat bertanya : o Apa penyebab keanekaragaman hayati Indonesia mengalami ancaman kepunahan? o Apakah aktivitas manusia memengaruhi keanekaragaman hayati Indonesia? o Bagaimana upaya pencegahan kepunahan yang sebaiknya dilakukan? e. Peserta didik dibagi menjadi enam kelompok f. Peserta didik berdiskusi kelompok mengerjakan LKPD dengan bersumber pada artikel yang telah ditugaskan pada pertemuan sebelumnya pengumpulan data g. Peserta didik mengidentifikasi penyebab kepunahan keanekaragaman hayati Indonesia pengumpulan data h. Peserta didik mencari informasi tentang aktivitas manusia yang memengaruhi keanekaragman hayati pengolahan data i. Peserta didik menganalisis upaya pencegahan kepunahan yang sesuai dengan jenis penyebabnya pengolahan data j. Peserta didik mencari informasi mengenai konservasi insitu dan eksitu k. Membimbing peserta didik untuk menyampaikan hasil diskusi tentang ancaman kepunahan keanekaragaman hayati Indonesia serta usulan upaya pencegahannya verificationpembuktian