Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

Amir Muhtar, 2012 Kontribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based Leadership Kepala Sekolah Dan Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah Pada Smp Negeri Di Kabupaten Halmahera Timur Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 2. Bagaimana Iklim Organisasi Sekolah pada SMP Negeri di Kab. Halmahera Timur. 3. Bagaimana Produktivitas Sekolah pada SMP Negeri di Kab. Halmahera Timur. 4. Seberapa besar kontribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based- Leadership Kepala Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah. 5. Seberapa besar kontribusi Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah. 6. Seberapa besar kontribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based- Leadership Kepala Sekolah Dan Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah.

D. Tujuan Penelitian

Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan Kontribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based-Leadership Kepala Sekolah Dan Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah. Adapun tujuan khusus penelitian ini adalah untuk memperoleh informasi tentang ; 1. Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based-Leadership Kepala Sekolah pada SMP Negeri di Kabupaten Halmahera Timur. 2. Iklim Organisasi Sekolah pada SMP Negeri di Kabupaten Halmahera Timur. 3. Produktivitas Sekolah pada SMP Negeri di Kabupaten Halmahera Timur. Amir Muhtar, 2012 Kontribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based Leadership Kepala Sekolah Dan Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah Pada Smp Negeri Di Kabupaten Halmahera Timur Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 4. Besarnya Konstribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based- Leadership Kepala Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah. 5. Besarnya Konstribusi Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah 6. Besarnya Konstribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based- Leadership Kepala Sekolah Dan Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah.

E. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan memberi manfaat untuk kepentingan teoritis dan praktis. 1. Secara Teoritis Secara teoritis penelitian ini diharapkan dapat berguna untuk: a. Menguji kembali beberapa teori yang berhubungan dengan masalah Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based-Leadership Kepala Sekolah, Iklim Organisasi Sekolah dan Produktivitas Sekolah. b. Bahan masukan bagi kepala sekolah dalam penerapan Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based Leadership, Pemahaman Tentang Iklim Sekolah Dan Produktivitas Sekolah. c. Pengembangan khasanah keilmuan yang berhubungan dengan kajian perilaku organisasi dan administrasi pendidikan secara luas. 2. Secara Praktis Secara praktis penelitian ini diharapkan dapat memberi manfaat; Amir Muhtar, 2012 Kontribusi Kepemimpinan Berbasis Nilai Value-Based Leadership Kepala Sekolah Dan Iklim Organisasi Sekolah Terhadap Produktivitas Sekolah Pada Smp Negeri Di Kabupaten Halmahera Timur Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu a. Sebagai rujukan bagi kepala sekolah dalam mengembangkan kepemimpinan berbasis nilai b. Sebagai rujukan bagi kepala sekolah dalam mengembangkan Iklim Organisasi Sekolah yang kondusif. c. Sebagai rujukan bagi kepala sekolah dalam meningkatkan Produktivitas Sekolah

F. Asumsi-asumsi

Dokumen yang terkait

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, PENDIDIKAN DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA SEKOLAH DASAR NEGERI KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, PENDIDIKAN DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN KEBONAGUNG PACITAN.

0 1 15

PRODUKTIVITAS SEKOLAH(Ditinjau dari Kepemimpinan Kepala Sekolah, Iklim Sekolah Produktivitas Sekolah (Ditinjau dari Kepemimpinan Kepala Sekolah, Iklim Sekolah dan Motivasi Kerja di MTs Negeri Kabupaten Pati).

0 1 15

PENGARUH KEPEMIMPINAN VISIONER KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM ORGANISASI SEKOLAH TERHADAP PRODUKTIVITAS SEKOLAH : Studi pada Sekolah Menengah Pertama di Kota Cirebon.

1 3 51

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, KEMAMPUAN PROFESIONAL GURU DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP Kontribusi Kepemimpinan Kepala Sekolah, Kemampuan Profesional Guru Dan Iklim Sekolah Terhadap Prestasi Sekolah Dasar Di Ekskawedanan Ambarawa Kabupaten Semarang

0 2 14

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP EFEKTIVITAS SEKOLAH PADA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN LEMAHSUGIH KABUPATEN MAJALENGKA.

0 0 97

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN VISIONER KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP SEKOLAH EFEKTIF PADA SEKOLAH DASAR NEGERI TERAKREDITASI A DI KABUPATEN MAJALENGKA.

0 5 60

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, BUDAYA SEKOLAH, KINERJA GURU DAN PENDANAAN SEKOLAH TERHADAP PRODUKTIVITAS SEKOLAH: Studi pada SMAN di Wilayah Priangan Timur.

0 0 62

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP PENINGKATAN EFEKTIVITAS SEKOLAH PADA SMP NEGERI SE-KABUAPTEN PURWAKARTA.

0 0 72

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM ORGANISASI TERHADAP MUTU SEKOLAH DI SMPN KOTA BANDUNG.

0 0 62

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM ORGANISASI SEKOLAH TERHADAP PRODUKTIVITAS SEKOLAH: Studi pada Madrasah Aliyah Kota dan Kabupaten Sorong.

0 0 67