Pengujian Aplikasi Studi Literatur

30 mengelola industri di mana bahan bau diterima, kemudian diproses melalui beberapa tahapan sampai kepada produk di tangan konsumen. Agar kualitas produk yang dihasilkan memenuhi standar maka setiap tahapan proses harus direncanakan dan dikendalikan sesuai dengan standard an spesifikasi yang telah diterapkan. Demikian juga di dalam pengelolaan SDM harus disesuaikan dengan standaryang telah ditetapkan dari setiap jabatan mulai dari tahapan rekrutmen, seleksi, penempatan, pengembangan karir dan pemutusan hubungan kerja.

2.12. Pengujian Aplikasi

Senurut Simarmata 2010: 323 menyebutkan bahpa “Pengujian adalah sebuah proses terhadap aplikasi atau program untuk menemukan segala kesalahan dan segala kemungkinan yang akan menimbulkan kesalahan sesuai dengan spesifikasi perangkat lunak yang telah ditentukan sebelum aplikasi tersebut diserahkan kepada pelanggan”. Adapun metode untuk pengujian aplikasi, yaitu: 1. Blackbox, yaitu pengujian terhadap program secara fungsional. 2. Whitebox, yaitu pengujian terhadap alur yang ada di dalam modul program. Dikarenakan permintaan dari pihak HR Human Resources mengenai kemudahan antarmuka user-friendly pada aplikasi agar dapat mudah dimengerti dan dioperasikan, maka rencananya pengujian aplikasi akan dilakukan dengan metode blackbox, yaitu menguji aplikasi dari segi fungsionalnya saja. 31

2.13. Studi Literatur

Studi literatur adalah mencari referensi teori yang relefan dengan kasus atau permasalahan yang ditemukan. Referensi ini dapat dicari dari buku, jurnal, artikel laporan penelitian, dan situs-situs di internet. Output dari studi literatur ini adalah terkoleksinya referensi yang relefan dengan perumusan masalah. Tujuannya adalah untuk memperkuat permasalahanserta sebagai dasar teori dalam melakukan studi dan juga menjadi dasar untuk melakukan desain rancang sistem aplikasi sistem. Berikut beberapa studi literature penulis: No. Judul Tahun Metode Pengembangan Sistem Rumusan Masalah Objek Penelitian Hasil Kelebihan Kekurangan 1. Rancang Bangun Aplikasi Sistem Informasi Eksekutif SDM Sumber Daya Manusia Untuk Mempercepat Pengambilan Keputusan 2012 RAD Rapid Application Development Bagaimana Melakukan analisis dan rancang bangun aplikasi sistem Eksekutif ESDM PT. Telkom Jakarta Selatan Aplikasi berbasis web Menggunaka n metode Mean Absolute Percentage Error Pembahasan metode Mean Absolute Percentage Error masih tidak cukup jelas 2. Perancangan Sistemn Informasi Cuti Karyawan Berbasis Web Pada 2012 SDLC System Development Life Cycle Ketidak jelasan laporan tentang karyawan yang mengajukan cuti PT. Integrasi Tri Tama Cendekia Aplikasi Cuti Online Aplikasi cuti online yang dapat diakses oleh karyawan Sistem keamanan kurang dan tampilan aplikasi yang kurang menarik 32 3. Aplikasi Monitoring Produktivitas Kinerja Mitra Perusahaan 2012 Model Proses Incremental Bagaimana membangun aplikasi monitoring produktivitas kerja PDAM PDAM Provinsi DKI Jakarta Aplikasi berbasis web Menggunaka n model proses incremental Incremental Process Model Aplikasi hanya mencakup untuk skala kecil 33 Dari studi literature dia atas penulis mendapat gambaran menyeluruh untuk pembuatan dan rangan aplikasi absensi. Aplikasi absensi memiliki kelebihan dalam sekuriti sistem. Sekuriti sistem ini memiliki beberapa hak akses yang dibedakan. Pada aplikasi absensi juga menggunakan jquery untuk tampilan. Sedangkan untuk kekurangan sistem aplikasi absensi belom bisa dilihatnya daftar hadir oleh setiap karyawan. 34

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Dalam melakukan pengembangan terhadap aplikasi HRIS, penulis menggunakan metode penelitian sebagai berikut :

3.1. Metode Pengumpulan Data

Metode pengumpulan data dalam pengembangan aplikasi ini terbagi menjadi beberapa tahap sebagai berikut : 1. Observasi Melalui pengamatan secara langsung atau observasi yang dilakukan di perusahaan guna mendapat data yang dimaksud Jogiyanto, 2008: 59. Observasi dilakukan dengan mengamati langsung proses sistem yang berjalan sejak 1 Juni 2014 sampai dengan 31 Agustus 2014 2. Wawancara Wawancara memungkinkan untuk mendapatkan data secara lebih mendalam karena bertatapan langsung dengan narasumber Jogiyanto, 2008: 59. Wawancara dilakukan dengan Analis Sistem PT. Repex Wahana pada tanggal 7 Agustus 2014. Hasil wawancara terlampir pada halaman L-3 3. Studi Pustaka Studi pustaka dilakukan untuk menambah referensi teori-teori yang diperlukan dalam penelitian dengan cara membaca dan mempelajari