General Manager Secretary Purchasing Manager Finance Manager

Muhammad Bayu Rahman : Analisa Sumber Dan Penggunaan Dana Pada CV. Ujang Jaya Medan, 2010. langsung di bawahi pimpinan tertinggi atau langsung di bawahi pimpinan tertinggi atau langsung di bawahi masing-masing kepala unit atau departemen yang menempatkan seorang pejabat atau lebih yang tidak mempunyai wewenang komando. Para pejabat tersebut bertugas memberikan bantuan, nasehat, saran dan pelayanan yang sebaik-baiknya. CV. Ujang Jaya mempunyai hubungan antara atasan dan bawahannya yang disusun seefektif mungkin. Hubungan ini biasanya digambarkan dalam garis organisasi yang meliputi pemberian perintah kerja sampai pengawasan dilapangan. Untuk lebih jelasnya struktur organisasi CV. Ujang Jaya dapat dilihat pada bagian lampiran. Secara garis besar, struktur kerja di CV. Ujang Jaya dapat diuraikan sebagai berikut :

1. General Manager

General Manager merupakan unit fungsionil tertinggi di lingkungan wilayah kerjanya, yang bertanggung jawab atas penetapan tujuan secara umum dan merumuskan kebijaksanaan perusahaan secara umum. Adapun tugas General Manager adalah : a. Melaksanakan koordinasi tugas masing-masing fungsi yang berada dibawah pengelohannya sesuai struktur kerja yang telah ditetapkan, b. Mengendalikan dan mengevaluasikan produksi dari segi biaya, mutu dan waktu secara berkala, c. Menagmbil keputusan dan kebijaksanaan sehubungan dengan arah dan sasaran perusahaan yang ingin dicapai, Muhammad Bayu Rahman : Analisa Sumber Dan Penggunaan Dana Pada CV. Ujang Jaya Medan, 2010. d. Mengupayakan terjadi hubungan yang setia dan saling menguntungkan dari pihak-pihak luar atau dari pihak-pihak yang berkaitan dengan lingkungan tugasnya, e. Membuat peraturan-peraturan intern pada perusahaan yang tidak bertentangan dengan Undang-Undang yang ditetapkan.

2. Secretary

Adapun tugas dari secretary adalah : a. Menyelenggarakan surat-menyurat dan mengisi semua janji, khususnya yang dipercayakan, b. Menyiapkan laporan bulanan bagi General Manager, c. Menyiapkan dan menghadiri rapat serta membuat laporan hasil rapat dan kemudian menyebarkannya, d. Mencatat surat-surat atau fax yang masuk dan yang keluar, e. Mengatur tamu-tamu CV. Ujang Jaya yang datang dari daerah maupun dari luar daerah dan juga yang datang dari luar negeri, seperti pengaturan akomodasinya, transportasinya, fasilitas dan penginapan, dan sebagainya, f. Menyusun dokumentasi.

3. Purchasing Manager

Adapun tugas dan tanggung jawab Purchasing Manager adalah : a. Mengkoordinir setiap pembelian yang dibutuhkan oleh requesting department, b. Mengadakan negosiasi terhadap supplier, Muhammad Bayu Rahman : Analisa Sumber Dan Penggunaan Dana Pada CV. Ujang Jaya Medan, 2010. c. Mempersiapkan barang sesuai dengan spesialisasi yang telah ditentukan, d. Bertanggung jawab kepada General Manager.

4. Finance Manager

Adapun tugas dan tanggung jawab Finance Manager adalah : a. Membantu pencapaian sasaran keuangan perusahaan dengan mempersiapkan laporan keuangan yang terkonsolidasi secara tepat waktu, b. Membantu General Manager mengumpulkan atau menyusun data untuk rencana financial jangka pendek maupun jangka panjang, c. Bertanggung jawab kepada General Manager.

5. General Sales Manager