Pengaruh Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance terhadap Kinerja Karyawan di Perusahaan (Studi Kasus PT. Indomarco Adi Prima Cabang Denpasar).

(1)

vi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT

This study aims to determine the application of the principles of good corporate governance and to find out the analysis of good corporate governance in improving the performance of the company's employees. The research method used is descriptive method with survey approach. The collected data is obtained by distributing questionnaires to the employees of PT. Indomarco Adi Prima. Then, to test the research hypothesis with a simple regression analysis.

The results showed that application of the principles of good corporate governance has a significant effect with a significant value of 0.002 and R square value of 16% of the employee's performance but the big impact of small firms. Besides, note also that, there is no close relationship between the performance of the company's employees with the application of the principles of good corporate governance. Thus, it can be informed that in addition to the principles of good corporate governance are still many factors that affect the performance of the company's employees by 84%.


(2)

vii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan prinsip-prinsip good corporate governance dan untuk mengetahui analisis good corporate governance dalam meningkatkan kinerja karyawan perusahaan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan survei. Data yang terkumpul diperoleh dengan penyebaran kuesioner pada karyawan PT. Indomarco Adi Prima. Kemudian, untuk menguji hipotesis penelitian dengan analisis regresi sederhana.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan prinsip-prinsip good corporate governance memiliki pengaruh yang signifikan dengan nilai signifikan 0,002 dan nilai R square sebesar 16% terhadap kinerja karyawan perusahaan tetapi besar pengaruhnya kecil. Disamping itu diketahui pula bahwa, tidak terdapat keterkaitan yang erat antara kinerja karyawan perusahaan dengan penerapan prinsip-prinsip good corporate governance. Dengan demikian, dapat diinformasikan bahwa selain prinsip-prinsip good corporate governance masih banyak faktor yang mempengaruhi kinerja karyawan perusahaan sebesar 84%.


(3)

viii Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

ABSTRACT ... vi

ABSTRAK ... vii

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Identifikasi Masalah ... 5

1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian ... 5

1.3.1 Maksud Penelitian ... 5

1.3.2 Tujuan Penelitian... 5

1.4 Manfaat Penelitian ... 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS ... 7


(4)

ix Universitas Kristen Maranatha

2.1.1 Pengertian Good Corporate Governance ... 7

2.1.2 Sejarah Good Corporate Governance ... 8

2.1.3 Prinsip-prinsip Good Corporate Governance ... 9

2.1.3.1 Transparansi ... 11

2.1.3.2 Kemandirian ... 12

2.1.3.3 kuntabilitas ... 13

2.1.3.4 Pertanggungjawaban ... 13

2.1.3.5 Kewajaran ... 14

2.1.4 Pengertian kinerja ... 14

2.1.5 Tujuan Penilaian Kinerja ... 16

2.1.6 Manfaat Penilaian Kinerja ... 17

2.1.7 Unsur-Unsur yang Digunakan dalam Penilaian Kinerja Karyawan... 18

2.1.8 Pelaku Penilaian Kinerja ... 19

2.1.9 Indikator-Indikator Kinerja ... 20

2.2 Kerangka Pemikiran... 20

2.3 Pengembangan Hipotesis ... 23

BAB III METODE PENELITIAN... 24

3.1 Metode Penelitian ... 24

3.1.1 Objek Penelitian ... 24

3.1.1.1 Sejarah Singkat Perusahaan ... 24

3.1.2 Jenis Penelitian ... 27


(5)

x Universitas Kristen Maranatha

3.1.4 Populasi dan Sampel ... 29

3.1.5 Teknik Pengumpulan Data ... 33

3.1.6 Analisis Data ... 35

3.1.6.1 Validitas dan Reliabilitas... 37

3.1.6.2 Uji Validitas ... 37

3.1.6.3 Uji Reliabilitas ... 38

3.1.6.4 Analisa Regresi... 39

3.1.6.5 Koefisien Determinasi (R²) ... 40

3.1.6.6 Rancangan Pengujian Hipotesis ... 40

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 42

4.1 Hasil Penelitian ... 42

4.1.1 Analisis Karakteristik Responden ... 42

4.1.1.1 Analisis Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ... 42

4.1.1.2 Analisis Karakteristik Responden Berdasarkan Usia ... 43

4.1.1.3 Analisis Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Bekerja ... 43

4.1.1.4 Analisis Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 44

4.1.1.5 Analisis Karakteristik Responden Berdasarkan Jabatan .. 44

4.1.2 Tanggapan Responden mengenai Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance (X) ... 46 4.1.3 Tanggapan Responden mengenai Kinerja Karyawan


(6)

xi Universitas Kristen Maranatha

Perusahaan (Y) ... 48

4.1.4 Uji Validitas dan Reliabilitas ... 50

4.1.4.1 Hasil Pengujian Validitas ... 50

4.1.4.2 Hasil Pengujian Reliabilitas ... 51

4.2 Pembahasan... 56

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ... 58

5.1 Simpulan ... 58

5.2 Saran ... 59

DAFTAR PUSTAKA ... 61

LAMPIRAN ... 64


(7)

xii Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 1 Bagan Kerangka Pemikiran ... 23


(8)

xiii Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel I Definisi Operasional Variabel ... 30

Tabel II Skor/Bobot Nilai Berdasarkan Skala Likert ... 36

Tabel III Bobot Nilai berdasarkan Skala Likert ... 45

Tabel IV Skala Kriteria Penilaian ... 46

Tabel V Tanggapan Responden Secara Keseluruhan Mengenai Variabel Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance (X) ... 46

Tabel VI Tanggapan Responden Secara Keseluruhan Mengenai Variabel Kinerja Karyawan Perusahaan (Y) ... 48

Tabel VII Uji Validitas Variabel Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance ... 50

Tabel VIII Uji Validitas Variabel Kinerja Karyawan Perusahaan ... 51

Tabel IX Hasil Uji Reliabilitas Variabel Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance ... 52

Tabel X Hasil Uji Reliabilitas Kinerja Karyawan Perusahaan ... 53


(9)

xiv Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman Lampiran A Kuesioner Penelitian ... 64 Lampiran B Skor untuk Item ... 69 Lampiran C Hasil Analisis ... 71


(10)

1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Sejak pertengahan tahun 1997 Indonesia dan negara-negara Asia lainnya mengalami krisis ekonomi, isu mengenai good corporate governance telah menjadi bahasan penting dalam rangka mendukung pemulihan kegiatan dunia usaha dan pertumbuhan perekonomian setelah masa-masa krisis tersebut. Berbagai pihak menyatakan bahwa lemahnya corporate governance menjadi salah satu penyebab krisis ekonomi tersebut. Kesimpulan yang dapat diambil yaitu bahwa good corporate governance merupakan faktor penting dalam pemulihan krisis ekonomi, mengingat good corporate governance merupakan alat terpenting dalam menciptakan organisasi yang efisien dan efektif. (Hidayah, 2008:53)

Lebih spesifik, Che Haat (2008:774) menyatakan bahwa lemahnya corporate governance dalam mengungkapkan informasi oleh perusahaan, serta tidak efektifnya lembaga penegak peraturan perundang-undangan dalam menghukum pelaku dan melindungi pemegang saham minoritas adalah hal yang dianggap sebagai penyebab runtuhnya beberapa perusahaan di Indonesia seperti Sarijaya Permana Sekuritas, Antaboga Sekuritas, dan PT Kimia Farma. Masalah-masalah ini telah menarik perhatian terhadap kebutuhan untuk mempertahankan standar good corporate governance, meningkatkan transparansi dan memperbaiki hubungan dengan investor.

Contoh kasus yang mengangkat corporate governance sebagai masalah utamanya yaitu kasus Dugaan Korupsi VLCC. Kasus yang dikutip dari Kompas, 3


(11)

BAB I PENDAHULUAN 2

Universitas Kristen Maranatha Oktober 2007 menceritakan bahwa Mantan Komisaris Pertamina yang saat ini menjabat Deputi Menteri Negara BUMN, Roes Aryawijaya, kembali diperiksa penyidik bagian Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung sebagai saksi dugaan korupsi dalam penjualan kapal tanker raksasa atau very large crude carrier (VLCC) Pertamina. Sesuai pemeriksaaan, Roes yang ditanya wartawan soal keputusan penjualan dua kapal tanker raksasa Pertamina tahun 2004 itu menjawab, “Penjualan tersebut sebenarnya usulan Direksi Pertamina. Oleh Komisaris dikaji dan dilihat. „Kan kalau tidak dijual perusahaannya bangkrut,” kata Roes. Keputusan menjual VLCC itu melibatkan seluruh direksi dan komisaris Pertamina. Dalam siaran pers yang dikeluarkan Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung, disebutkan bahwa direksi Pertamina bersama Komisaris Utama Pertamina, tanpa persetujuan Menteri Keuangan pada 11 Juni 2004 telah melakukan divestasi dua tanker VLCC milik Pertamina nomor Hull 1540 dan 1541 kepada Frontline dengan harga US$184 juta. Hal tersebut bertentangan dengan Keputusan Menteri Keuangan Nomor 89 Tahun 1991 Pasal 12 ayat 1 dan 2 karena persetujuan Menteri Keuangan baru terbit tanggal 7 Juli 2004. Secara terpisah, Jaksa Agung Hendraman Supandji menyatakan bahwa tersangka kasus dugaan korupsi pejualan VLCC itu ternyata lebih banyak dari yang semula disebutkan. (Agoes, 2009:119)

Almilia (2007:3) menyatakan bahwa perusahaan diharapkan lebih transparan dalam mengungkapkan informasi mengenai corporate governance, sehingga dapat membantu dalam pengambilan keputusan oleh investor, kreditur, dan pemakai informasi lainnya. Oleh karena itu, pengungkapan sebagai salah satu aspek good corporate governance diharapkan dapat menjadi dasar untuk melihat baik tidaknya kinerja perusahaan. (Hastuti, 2005:5)


(12)

BAB I PENDAHULUAN 3

Universitas Kristen Maranatha Rendahnya kualitas corporate governance dalam suatu negara berdampak negatif pada pasar saham dan nilai pasar ekuitas. Para investor akan mengambil keputusan investasi atas suatu perusahaan berdasarkan baik tidaknya perusahaan dari kinerjanya. Tanpa pengelolaan perusahaan yang baik, kinerja perusahaan tersebut akan buruk sehingga suatu perusahaan tidak akan mempunyai nilai pasar yang baik. Hal ini berarti baik tidaknya penerapan corporate governance dapat dilihat dari kinerja perusahaan. (Darmawati, 2005:67)

Keberadaan mekanisme corporate governance diharapkan dapat mengendalikan perilaku manajemen agar pengelolaan perusahaan dapat dilakukan secara terbuka/ transparan. Hal ini agar pemegang saham memiliki kesempatan untuk mengkaji berbagai informasi sebagai dasar keputusan yang diambil oleh manajemen serta menilai keefektifan keputusan yang diambil oleh manajemen. (Hidayah, 2008:61)

Mengingat semakin ketatnya persaingan antar perusahaan dewasa ini menuntut perusahaan harus mampu bertahan dan berkompetisi dengan perusahaan lain, salah satu hal yang dapat ditempuh perusahaan agar mampu bertahan dalam persaingan yang ketat. Peranan sumber manusia daya dalam perusahaan sangatlah penting kerena sebagai penggerak utama seluruh kegiatan atau aktivitas perusahaan dalam mencapai tujuannya. Berhasil tidaknya suatu perusahaan dalam mempertahankan eksitensi perusahaan dimulai dari manusia itu sendiri dalam mempertahankan perusahaan dalam meningkatkan afektivitas dan efisiensi secara maksimal. Kinerja organisasi atau perusahaan sangat dipengaruhi dan bahkan tergantung pada kualitas dan kemampuan kompetitif sumber daya manusia yang dimilikinya. Sumber daya manusia merupakan bagian yang cukup penting dalam


(13)

BAB I PENDAHULUAN 4

Universitas Kristen Maranatha pencapaian tujuan organisasi baik itu perusahaan besar maupun kecil, suatu perusahaan memiliki peralatan yang modern dengan teknologi tinggi. Sumber daya manusia merupakan salah satu motor penggerak utama bagi setiap operasi perusahaan, sehingga upaya dalam pengembangan SDM tersebut merupakan strategi yang utama untuk menegakkan kompetisi global. (Gibson, 2000:32)

Tingkat keberhasilan suatu perusahaan dapat dilihat dari kinerja perusahaan dalam mengelolah sumber daya yang dimiliki. Perusahaan dengan kinerja yang baik, mempunyai efektivitas dalam menangani sumber daya manusianya, menentukan sasaran yang harus dicapai baik secara individu maupun organisasinya. (Armstrong, 2004:44)

Kinerja merupakan suatu fungsi dari motivasi dan kemampuan. Untuk menyelesaikan tugas atau pekerjaan seseorang sepatutnya memiliki derajat kesediaan dan tingkat kemampuan tertentu. Kesediaan dan ketrampilan seseorang tidaklah cukup efektif .untuk mengerjakan sesuatu tanpa pemahaman yang jelas tentang apa yang dikerjakan dan bagaimana mengerjakannya. (Rivai, 2005:309)

Karyawan yang memiliki sikap perjuangan, pengabdian, disipin, dan kemampuan profesional sangat mungkin mempunyai prestasi dalam melaksanakan tugas, sehingga berdaya guna dan berhasil guna. Karyawan yang profesional dapat diartikan sebagai sebuah pandangan untuk selalu berpikir, kerja keras, bekerja sepenuh waktu, disiplin, jujur, loyalitas tinggi, dan penuh dedikasi demi untuk keberhasilan pekerjaannya. (Hamid, 2003:40 )

Melihat banyaknya sumbangan yang dapat diberikan oleh good corporate governance kepada manajemen, maka penulis mencoba untuk melihat pentingnya penerapan prinsip-prinsip good corporate governance membantu karyawan dalam


(14)

BAB I PENDAHULUAN 5

Universitas Kristen Maranatha menjalankan kegiatan perusahaan. Maka penulis melakukan peninjauan dan penelitian dengan judul ”Pengaruh Penerapan Prinsip-Prinsip Good Corporate

Governance terhadap Kinerja Karyawan di Perusahaan”. (Studi Kasus pada PT. Indomarco Adi Prima Cabang Denpasar).

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Apakah penerapan prinsip-prinsip good corporate governance memiliki pengaruh

terhadap kinerja karyawan sebuah perusahaan.

2. Berapa besar pengaruh penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan PT. Indomarco Adi Prima.

1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian 1.3.1 Maksud Penelitian:

Untuk mengumpulkan data dan informasi mengenai prinsip-prinsip good corporate governancebeserta penerapannya dan kinerja karyawan perusahaan, serta hubungan diantara keduanya.

1.3.2 Tujuan Penelitian:

1. Mengetahui pengaruh penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan pada PT. Indomarco Adi Prima.

2. Mengetahui seberapa besar pengaruh penerapan prinsip-prinsip good corporate governance di dalam perusahaan.


(15)

BAB I PENDAHULUAN 6

Universitas Kristen Maranatha 1.4 Manfaat Penelitian

Adapun manfaat yang dapat diambil dari penelitian ini adalah:

1. Bagi akademisi, untuk lebih memahami tentang pengaruh penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan perusahaan dan untuk membandingkan antara teori dengan praktik yang sesungguhnya.

2. Bagi praktisi bisnis, untuk dapat digunakan sebagai bahan referensi bagi penelitian lebih lanjut mengenai masalah-masalah yang berkaitan dengan penerapan good corporate governance dan kinerja karyawan di perusahaan.


(16)

58 Universitas Kristen Maranatha

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada PT. Indomarco Adi Prima dan didukung oleh data-data yang diperoleh melalui wawancara, observasi, dan kuesioner yang telah dilakukan, maka penulis menarik simpulan sebagai berikut:

1. Penerapan prinsip-prinsip good corporate governance pada PT. Indomarco Adi Prima dilakukan berdasarkan prosedur dan kebijakan yang telah ditentukan sebelumnya dan keseluruhan prosedur tersebut telah dipenuhi dengan baik sesuai dengan peraturan yang berlaku di PT. Indomarco Adi Prima. Dari penerapan prinsip-prinsip good corporate governance yang dilakukan oleh manajer dapat ditemukan beberapa faktor yang menjadi kekuatan serta kelemahan bagi PT. Indomarco Adi Prima serta manajer dapat menemukan hal-hal yang berkaitan dengan kinerja karyawan PT. Indomarco Adi Prima. Secara keseluruhan penerapan prinsip-prinsip good corporate governance pada PT. Indomarco Adi Prima telah berjalan dengan baik dan mampu menunjang kinerja karyawan di PT. Indomarco Adi Prima.

2. Secara simultan dan parsial hasil pengaruh antara penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan perusahaan dinyatakan dengan nilai sig sebesar 0,002 yang berarti besar pengaruh antara penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan perusahaan sebesar 17,7% ((β x β)x100%)), dan sisanya 82,3% dipengaruhi faktor - faktor


(17)

BAB V SIMPULAN DAN SARAN 59

Universitas Kristen Maranatha lain. Atas penelitian yang telah dilakukan, maka penulis menyimpulkan sebuah hipotesis yang mewakili hasil penelitian ini. Dimana hipotesis itu adalah Ha yaitu

Penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan perusahaan”. Hipotesis ini didapat berdasarkan hasil pengolahan data menggunakan SPSS versi 16.0 terkait analisa regresi linear dan didapat hasil Sig. lebih kecil dari £ yaitu 0.002 (0,002 < 0,05) dimana hal tersebut menandakan hipotesis Ho ditolak.

5.2 Saran

Berdasarkan simpulan yang telah ditulis penulis, maka penulis mencoba untuk memberikan beberapa saran yang diharapkan dapat membantu pihak manajemen dalam menunjang kinerja karyawan perusahaan PT. Indomarco Adi Prima. Saran-saran tersebut antara lain sebagai berikut:

1. Diharapkan setelah adanya hasil penelitian ini, perusahaan mampu terus mengevaluasi segala aspek yang berkaitan dengan prinsip-prinsip good corporate governance . Diharapkan para anggota perusahaan mampu memiliki tanggung jawab atas pekerjaan masing-masing khususnya yang berkaitan dengan kinerja karyawan perusahaan, dan pada akhirnya diharapkan perusahaan akan memperbaiki kinerja yang sudah ada agar menjadi lebih baik lagi.

2. Prinsip-prinsip good corporate governance pada PT. Indomarco Adi Prima harus dipertahankan kinerjanya dan diarahkan lebih baik lagi dan disediakannya kesempatan bagi para karyawan untuk dapat menambah wawasan dan kemampuannya dalam melakukan kinerjanya seperti diadakan pelatihan kembali


(18)

BAB V SIMPULAN DAN SARAN 60

Universitas Kristen Maranatha dan dilakukannya seminar, sehingga proses pembelajaran dapat terus berlangsung untuk kemajuan dan kebaikan kinerja karyawan PT. Indomarco Adi Prima.

3. Bagi bidang ilmiah dan penelitian selanjutnya (future research) diharapkan dapat dilakukan dengan lebih baik lagi dari pada penelitian ini dan penelitian sebelumnya. Hal ini dikarenakan dalam penelitian ini sumber-sumber literatur untuk memenuhi teori penelitian tidak diambil seluruhnya dari sumber yang terbaru dan data- data perusahaan tidak dapat diperoleh sepenuhnya dengan alasan kepentingan perusahaan. Hipotesis penelitian selanjutnya pun diharapkan dapat mewakili seluruh perusahaan yang ada karena hipotesis penelitian ini hanya mewakili PT. Indomarco Adi Prima dan tidak dilakukan penelitian ilmiah mengenai penerapan hipotesis pada perusahaan lain.


(19)

61 Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR PUSTAKA

Almilia, Luciana Spica. (2007). Analisis Pengaruh Independensi, Mekanisme Corporate Governance dan Kualitas Audit Terhadap Integritas Laporan Keuangan. Simposium Nasional Akuntansi X.

Agoes, Sukrisno. (2009). Etika Bisnis dan Profesi, Tantangan Membangun Manusia Seutuhnya. Salem Empat. Jakarta.

Armstrong, Michael. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia. Media Kompetindo. Jakarta.

Black, B.S., Jang, H., & Kim, W. (2003). Predicting Firms Corporate Governance dan Dampak Manajemen Laba dengan Menggunakan Analisis Jalur. Makalah SNA VIII.

Che Haat, Mohd. Hassan. (2008). Corporate Governance, Transparency and Performance of Malaysian Companies. Managerial Auditing Journal, Vol. 23, No. 8, pp. 744-778.

Darmawati, Deni. (2005). Hubungan Corporate Governance dan Kinerja Perusahaan. Jurnal Riset Akuntansi Indonesia, Vol. 8, No.6; 65-81.

Dessler, Gary. (2006). Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Indeks. Jakarta. Dharma, Surya. (2001). Manajemen Kinerja. Edisi Ketiga, Pustaka Pelajar,

Yogyakarta.

FCGI. (2001). Peranan Dewan Komisaris dan Komite Audit dalam Pelaksanaan Corporate Governance (Tata Kelola Perusahaan). Edisi ke-2, Jilid II, FCGI. FCGI. (2001b). Corporate Governance: Tata Kelola Perusahaan. Edisi ke-3, Jilid I,

FCGI.

Febriyana, A. (2007). Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance terhadap Kinerja Perusahaan Publik. Skripsi, Program Strata Satu Universitas Brawijaya, Malang

Gibson, James L. (2000). Organisasi, Perilaku, Struktur dan Proses. Edisi ke-5, Cetakan ke-3, Erlangga, Jakarta.

Gompers, P.A., Ishii, J.L., & Metrick, A. (2001). Corporate Governance and Equity Prices, Working Paper (August).

Hamid, E. S. (2003). Membangun Profeisonal Muhammadiyah. LPTP Muhammadiyah dan UAD PRESS. Yogyakarta.


(20)

62

Universitas Kristen Maranatha Hasan, M. Iqbal. (2002). Pokok-Pokok Materi Metodologi Penelitian dan

Aplikasinya. Ghalia Indonesia. Jakarta.

Hasibuan , S. P. Melayu. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Bumi Aksara. Jakarta.

Hastuti, Theresia Dwi. (2005). Hubungan antara Good Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan dengan Kinerja Keuangan. Makalah SNA VIII.

Hidayah, Erna. (2008). Pengaruh Mekanisme Corporate Governance Terhadap Kinerja: Transparansi sebagai Variabel Intervening. Simposium Nasional Akuntansi XVI.

Indriantoro, Nur., dan Supomo, Bambang. (2002). Metodologi Penelitian Bisnis. Cetakan Kedua, Penerbit BFEE UGM, Yogyakarta.

Klapper, L.F. & Love, I. (2003). Corporate Governance, Investor protection, and Performance in Emerging Markets. Working Paper-The World Bank.

Khomsiyah. (2003). Hubungan Governance dan Pengungkapan Informasi: Pengujian Simultan. Makalah SNA VI.

Mardiasmo, Prof., Dr., MBA., Ak,. (2004). Otonomi dan Manajemen Keuangan Daerah. Andi Yogyakarta. Yogyakarta.

Mitton, T. (2002). A Cross-Firm Analysis of The Impact of Corporate Governance on the East Asian Financial Crisis. Journal of Financial Economics.

Murdjianto. (2004). Pengaruh Penerapan Total Quality Management Terhadap Kualitas Sumber Daya Manusia. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol. 6, No. 1, Maret 2004, hal. 72-81.

Nazir, Moch. (2003). Metode Penelitian. Cetakan Kelima, Ghalia, Jakarta.

Paramita, Asteria. (2007). Analisis Hubungan Budaya Perusahaan terhadap Penerapan Good Corporate Governance pada PT. Aneka Tambang Tbk. Journal The Winners, Vol. 8, No. 2, September 2007 : 126-138.

Rivai, Veithzal. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari Teori ke Praktek . PT. Grafindo Persada. Jakarta.

Robbins, Stephen P. Diterjemahkan oleh Tim Index. 2006. Perilaku Organisasi, Jilid II, Edisi 10, Gramedia, Jakarta.

Siallagan & Machfoedz, M. (2006). Mekanisme Corporate Governance, Kualitas Laba dan Nilai Perusahaan. Makalah SNA IX.


(21)

63

Universitas Kristen Maranatha Simamora, Henry. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia. Aditama Media.

Yogyakarta.

Sugiyono, Dr. (2004). Metode Penelitian Bisnis. CV. ALFABETA. Bandung.

Surya, Indra., dan Yustiavandana, Ivan. (2006). Penerapan Good Corporate Governance. Penerbit Kencana Prenada Media Group. Jakarta.

Tjager, I Nyoman., Alijoyo, Antonius., Djimat, Humprey R., dan Soembono, Bambang. (2003). Corporate Governance. PT Prenhalindo. Jakarta.

Tunggal, Imam Sjahputra., dan Tunggal, Amin Widjaja. (2002). Membangun Good Corporate Governance. PT. Prenhalindo. Jakarta.

Umar, Husein. (2003). Metode Riset Bisnis. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. Wardhani, R. (2006). Mekanisme Corporate Governance dalam Perusahaan yang

Mengalami Permasalahan Keuangan (Financially Distressed Firms). Makalah SNA IX.


(1)

58 Universitas Kristen Maranatha

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada PT. Indomarco Adi Prima dan didukung oleh data-data yang diperoleh melalui wawancara, observasi, dan kuesioner yang telah dilakukan, maka penulis menarik simpulan sebagai berikut:

1. Penerapan prinsip-prinsip good corporate governance pada PT. Indomarco Adi Prima dilakukan berdasarkan prosedur dan kebijakan yang telah ditentukan sebelumnya dan keseluruhan prosedur tersebut telah dipenuhi dengan baik sesuai dengan peraturan yang berlaku di PT. Indomarco Adi Prima. Dari penerapan prinsip-prinsip good corporate governance yang dilakukan oleh manajer dapat ditemukan beberapa faktor yang menjadi kekuatan serta kelemahan bagi PT. Indomarco Adi Prima serta manajer dapat menemukan hal-hal yang berkaitan dengan kinerja karyawan PT. Indomarco Adi Prima. Secara keseluruhan penerapan prinsip-prinsip good corporate governance pada PT. Indomarco Adi Prima telah berjalan dengan baik dan mampu menunjang kinerja karyawan di PT. Indomarco Adi Prima.

2. Secara simultan dan parsial hasil pengaruh antara penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan perusahaan dinyatakan dengan nilai sig sebesar 0,002 yang berarti besar pengaruh antara penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan perusahaan sebesar 17,7% ((β x β)x100%)), dan sisanya 82,3% dipengaruhi faktor - faktor


(2)

BAB V SIMPULAN DAN SARAN 59

lain. Atas penelitian yang telah dilakukan, maka penulis menyimpulkan sebuah hipotesis yang mewakili hasil penelitian ini. Dimana hipotesis itu adalah Ha yaitu “Penerapan prinsip-prinsip good corporate governance terhadap kinerja karyawan perusahaan”. Hipotesis ini didapat berdasarkan hasil pengolahan data menggunakan SPSS versi 16.0 terkait analisa regresi linear dan didapat hasil Sig. lebih kecil dari £ yaitu 0.002 (0,002 < 0,05) dimana hal tersebut menandakan hipotesis Ho ditolak.

5.2 Saran

Berdasarkan simpulan yang telah ditulis penulis, maka penulis mencoba untuk memberikan beberapa saran yang diharapkan dapat membantu pihak manajemen dalam menunjang kinerja karyawan perusahaan PT. Indomarco Adi Prima. Saran-saran tersebut antara lain sebagai berikut:

1. Diharapkan setelah adanya hasil penelitian ini, perusahaan mampu terus mengevaluasi segala aspek yang berkaitan dengan prinsip-prinsip good corporate governance . Diharapkan para anggota perusahaan mampu memiliki tanggung jawab atas pekerjaan masing-masing khususnya yang berkaitan dengan kinerja karyawan perusahaan, dan pada akhirnya diharapkan perusahaan akan memperbaiki kinerja yang sudah ada agar menjadi lebih baik lagi.

2. Prinsip-prinsip good corporate governance pada PT. Indomarco Adi Prima harus dipertahankan kinerjanya dan diarahkan lebih baik lagi dan disediakannya kesempatan bagi para karyawan untuk dapat menambah wawasan dan kemampuannya dalam melakukan kinerjanya seperti diadakan pelatihan kembali


(3)

BAB V SIMPULAN DAN SARAN 60

Universitas Kristen Maranatha dan dilakukannya seminar, sehingga proses pembelajaran dapat terus berlangsung untuk kemajuan dan kebaikan kinerja karyawan PT. Indomarco Adi Prima.

3. Bagi bidang ilmiah dan penelitian selanjutnya (future research) diharapkan dapat dilakukan dengan lebih baik lagi dari pada penelitian ini dan penelitian sebelumnya. Hal ini dikarenakan dalam penelitian ini sumber-sumber literatur untuk memenuhi teori penelitian tidak diambil seluruhnya dari sumber yang terbaru dan data- data perusahaan tidak dapat diperoleh sepenuhnya dengan alasan kepentingan perusahaan. Hipotesis penelitian selanjutnya pun diharapkan dapat mewakili seluruh perusahaan yang ada karena hipotesis penelitian ini hanya mewakili PT. Indomarco Adi Prima dan tidak dilakukan penelitian ilmiah mengenai penerapan hipotesis pada perusahaan lain.


(4)

61 Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR PUSTAKA

Almilia, Luciana Spica. (2007). Analisis Pengaruh Independensi, Mekanisme Corporate Governance dan Kualitas Audit Terhadap Integritas Laporan Keuangan. Simposium Nasional Akuntansi X.

Agoes, Sukrisno. (2009). Etika Bisnis dan Profesi, Tantangan Membangun Manusia Seutuhnya. Salem Empat. Jakarta.

Armstrong, Michael. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia. Media Kompetindo. Jakarta.

Black, B.S., Jang, H., & Kim, W. (2003). Predicting Firms Corporate Governance dan Dampak Manajemen Laba dengan Menggunakan Analisis Jalur. Makalah SNA VIII.

Che Haat, Mohd. Hassan. (2008). Corporate Governance, Transparency and Performance of Malaysian Companies. Managerial Auditing Journal, Vol. 23, No. 8, pp. 744-778.

Darmawati, Deni. (2005). Hubungan Corporate Governance dan Kinerja Perusahaan. Jurnal Riset Akuntansi Indonesia, Vol. 8, No.6; 65-81.

Dessler, Gary. (2006). Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Indeks. Jakarta. Dharma, Surya. (2001). Manajemen Kinerja. Edisi Ketiga, Pustaka Pelajar,

Yogyakarta.

FCGI. (2001). Peranan Dewan Komisaris dan Komite Audit dalam Pelaksanaan Corporate Governance (Tata Kelola Perusahaan). Edisi ke-2, Jilid II, FCGI. FCGI. (2001b). Corporate Governance: Tata Kelola Perusahaan. Edisi ke-3, Jilid I,

FCGI.

Febriyana, A. (2007). Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance terhadap Kinerja Perusahaan Publik. Skripsi, Program Strata Satu Universitas Brawijaya, Malang

Gibson, James L. (2000). Organisasi, Perilaku, Struktur dan Proses. Edisi ke-5, Cetakan ke-3, Erlangga, Jakarta.

Gompers, P.A., Ishii, J.L., & Metrick, A. (2001). Corporate Governance and Equity Prices, Working Paper (August).

Hamid, E. S. (2003). Membangun Profeisonal Muhammadiyah. LPTP Muhammadiyah dan UAD PRESS. Yogyakarta.


(5)

62

Universitas Kristen Maranatha Hasan, M. Iqbal. (2002). Pokok-Pokok Materi Metodologi Penelitian dan

Aplikasinya. Ghalia Indonesia. Jakarta.

Hasibuan , S. P. Melayu. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Bumi Aksara. Jakarta.

Hastuti, Theresia Dwi. (2005). Hubungan antara Good Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan dengan Kinerja Keuangan. Makalah SNA VIII.

Hidayah, Erna. (2008). Pengaruh Mekanisme Corporate Governance Terhadap Kinerja: Transparansi sebagai Variabel Intervening. Simposium Nasional Akuntansi XVI.

Indriantoro, Nur., dan Supomo, Bambang. (2002). Metodologi Penelitian Bisnis. Cetakan Kedua, Penerbit BFEE UGM, Yogyakarta.

Klapper, L.F. & Love, I. (2003). Corporate Governance, Investor protection, and Performance in Emerging Markets. Working Paper-The World Bank.

Khomsiyah. (2003). Hubungan Governance dan Pengungkapan Informasi: Pengujian Simultan. Makalah SNA VI.

Mardiasmo, Prof., Dr., MBA., Ak,. (2004). Otonomi dan Manajemen Keuangan Daerah. Andi Yogyakarta. Yogyakarta.

Mitton, T. (2002). A Cross-Firm Analysis of The Impact of Corporate Governance on the East Asian Financial Crisis. Journal of Financial Economics.

Murdjianto. (2004). Pengaruh Penerapan Total Quality Management Terhadap Kualitas Sumber Daya Manusia. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol. 6, No. 1, Maret 2004, hal. 72-81.

Nazir, Moch. (2003). Metode Penelitian. Cetakan Kelima, Ghalia, Jakarta.

Paramita, Asteria. (2007). Analisis Hubungan Budaya Perusahaan terhadap Penerapan Good Corporate Governance pada PT. Aneka Tambang Tbk. Journal The Winners, Vol. 8, No. 2, September 2007 : 126-138.

Rivai, Veithzal. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari Teori ke Praktek . PT. Grafindo Persada. Jakarta.

Robbins, Stephen P. Diterjemahkan oleh Tim Index. 2006. Perilaku Organisasi, Jilid II, Edisi 10, Gramedia, Jakarta.

Siallagan & Machfoedz, M. (2006). Mekanisme Corporate Governance, Kualitas Laba dan Nilai Perusahaan. Makalah SNA IX.


(6)

63

Universitas Kristen Maranatha Simamora, Henry. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia. Aditama Media.

Yogyakarta.

Sugiyono, Dr. (2004). Metode Penelitian Bisnis. CV. ALFABETA. Bandung.

Surya, Indra., dan Yustiavandana, Ivan. (2006). Penerapan Good Corporate Governance. Penerbit Kencana Prenada Media Group. Jakarta.

Tjager, I Nyoman., Alijoyo, Antonius., Djimat, Humprey R., dan Soembono, Bambang. (2003). Corporate Governance. PT Prenhalindo. Jakarta.

Tunggal, Imam Sjahputra., dan Tunggal, Amin Widjaja. (2002). Membangun Good Corporate Governance. PT. Prenhalindo. Jakarta.

Umar, Husein. (2003). Metode Riset Bisnis. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. Wardhani, R. (2006). Mekanisme Corporate Governance dalam Perusahaan yang

Mengalami Permasalahan Keuangan (Financially Distressed Firms). Makalah SNA IX.