ALAT MUSIK MODERN, KLASIK DAN TRADISIONAL

Inilah Macam-Macam Alat Musik Tradisional :
1. Alat musik Serune Kalee

Alat musik serune kalee yang berasal dari daerah Aceh dan mempunyai jenis bunyi Aerofon,
alat musik ini digunakan dengan cara ditiup pada lubang yang terdapat pada serune kalee
yang berfungsi untuk mengatur nada dengan menggunakan jari-jari kita.
2. Alat Musik Aramba

Alat musik Aramba berasal dari daerah Sumatera Utara dan memiliki jenis bunyi Ideofon,
cara penggunaannya yaitu dengan dipukul memakai pemukul yang khusus sengga dihasilkan
suara yang bagus dan khas.
3. Alat musik Saluang

Alat musik saluang berasal dari daerah sumatera barat yang memiliki jenis bunyai Aerofone
alat musik ini cendderung mirip dengan seruling dan fungsinyapun tak jauh berbeda, cara
penggunaannya yaitu dengan ditiup dan pada lubang yang ada pada alat musik ini, dan untuk
pengatur nada yaitu dengan jari-jari tangan sebagai penutup lubangnya.

ALAT MUSIK TRADISIONAL
Alat musik Gambus


Alat musik yang mirip seperti gitar ini bernama Gambus, alat musik ini berasal dari didaerah
Riau yang memiliki jenis bunyi Kordofun dan cara mainnya yaitu dengan dipetik
menggunakan jari dan memainkan nada dengan jari.
5. Alat musik Gambus Jambi

Selain dari riau alat musik Gambus ini ada juga yang berasal dari daerah Jambi dan memiliki
jenis bunyi Kordofon, dan cara penggunaan yaitu dengan dipetik pada bagian senarnya.
6. Alat musik Accordion

Alat musik Accordion berasal dari daerah Sumatera Selatan yang memiliki jenis bunyi
Aerofon, cara penggunaannya yaitu dengan memakai kedua tangan kita, pada tangan yang
satu berfungsi sebagai pengatur alunan suara, sedangkan pada tangan yang kedua berfungsi
untuk mengatur nada.

ALAT MUSIK TRADISIONAL
Alat Musik Doll

Alat musik Doll berasal dari daerah Bengkulu yang memiliki jenis suara Membranofon, cara
mainnya yaitu dengan dipukul memakai alat pemukul dan akan menghasilkan suara yang
bagus apabila digabungkan dengan alat musik lainnya.

8. Alat Musik Bende

Alat Musik Bende berasal dari daerah Lampung yang memiliki jenis suara Ideofon, Cara
mainnya yaitu dengan menggunakan alat pemukul khusus untuk memukul alat tersebut agar
dihasilkan suara yang bagus.
9. Alat Musik Gendang Melayu

Gendang melayu adalah alat musik yang berasal dari daerah Kepulauan bangka belitung dan
memiliki jenis bunyi Membranofon, cara memainkannya yaitu dengan menepuk area lunak
dengan menggunakan telapak tangan kita.

ALAT MUSIK MODERN

1. Gitar.

Gitar elektrik dari namanya saja sudah tentu alat musik ini termasuk modern karena sudah
menggunakan listrik dan dibuat dengan bahan-bahan berteknologi. Selain itu semua jenis
gitar seperti gitar bas dan akustik pun termasuk alat musik modern
2. Piano.


Piano bagian dari alat musik modern yang memainkannya dengan cara di tekan oleh jari. Alat
musik piano ini cukup ekslusif karena harganya cukup mahal serta perawatannya lebih intens
di banding alat musik lain. Pemain piano disebut dengan pianis.
3. Drum

Drum adalah alat musik perkusi yang masuk ke jajaran alat musik modern. Cara
memainkannya dengan di pukul sehingga membentuk suara yang indah. alat musik ini
sebenarnya sudah dikenal sejak jaman dahulu dimana drum di buat dari kulit, hingga saat ini
drum bisa terbuat dari berbagai bahan termasuk plastik.

ALAT MUSIK MODERN

Biola

Pada alat musik ini dimainkannya dengan cara di gesek, pemainnya di sebut violin. "Biola
adalah sebuah alat musik dawai yang dimainkan dengan cara digesek. Biola memiliki empat
senar (G-D-A-E) yang disetel berbeda satu sama lain dengan interval sempurna kelima. Nada
yang paling rendah adalah G. Di antara keluarga biola, yaitu dengan biola alto, cello dan
double bass atau kontra bass, biola memiliki nada yang tertinggi."
5. Saxophone/ Saksofon


"Saksofon adalah instrumen yang masih tergolong dalam aerophone, single-reed woodwind
woodwind instrument. Saksofon biasanya terbuat dari logam dan dimainkan menggunakan

single-reed seperti klarinet. Saksofon umumnya dihubungkan dengan popular music, big
band music dan jazz, tapi awalnya ditujukan sebagai instrumen orkestra dan band militer.

Terompet

noesaja.com
Terompet merupakan keluarga alat musik modern tiup yang terbuat dari logam. Terompet
hanya memiliki tiga tombol, cara menentukan nadanya dengan mengatur udara yang lewat
dengan menekan secara teratur dan tidak sembarangan.
Untuk bermain alat musik ini kita harus memiliki napas yang panjang dan kuat. Jadi untuk
kamu yang mau menekuni alat musik ini disarankan untuk tidak merokok dan rajin
berolahraga seperti jogging di pagi hari, berenang dan lainnya.

ALAT MUSIK MODERN

Harmonika


500px.com
Harmonika adalah salah satu alat musik modern tiup yang sebenarnya sudah digunakan sejak
5000 tahun yang lalu di China yang dikenal dengan nama sheng.
Harmonika merupakan salah satu alat musik yang paling mudah untuk dimainkan setiap
orang. Caranya cukup dengan meniupkan dan menghisap lubangnya saja harmonika sudah
mengeluarkan suara yang bagus.

Alat Musik Modern Tuts
Alat musik modern tuts adalah alat musik yang memiliki papan nada yang cara
memainkannya denga cara menakan papan nada tersebut dengan menggunakan jari-jemari
tangan. Ada banyak ragam alat musik tuts di dunia, diantaranya adalah :

Keyboard

upload.wikimedia.org
Keyboard berfungsi sebagai orchestrator atau penyelaras dan aransemen dalam permainan
musik. Alat musik modern ini dimainkan seperti piano, bedanya keyboard dapat memainkan
berbagai macam suara alat musik, seperti trompet, seruling, gitar, biola sampai dengan suara
perkusi.

Hanya dengan sebuah keyboard kita bisa bermain layaknya sebuah band yang nyaman untuk
didengar, dengan memadukan berbagai suara alat musik didalamnya.

Organ

pixabay.com
Organ merupakan alat musik modern seperti halnya keyboard, dimana nada-nadanya didapat
dari tiupan udara ke sejumlah pipa. Udara tersebut diatur sehingga mampu mengeluarkan
suara seperti yang kita inginkan.
Organ menghasilkan suara yang cukup unik, karena suaranya yang berkelanjutan, tidak
semakin kecil selama tuts masih ditekan.
Berbeda dengan piano, organ mempunyai karakteristik keterikatan tempo yang lemah, namun
mempunyai lokalisasi frekuensi yang baik. Oleh karena itu, organ adalah pengiring yang baik
dalam kelompok paduan suara non-musisi.

ALAT MUSIK KLASIK
Sejarah Cello

Nama cello adalah singkatan dari kata dalam bahasa Italia violoncello, yang
berarti "violone kecil". Violone adalah sebuah instrumen yang kuno, sebuah viol

besar, yang mirip dengan bass modern.
Cello paling erat terkait dengan musik klasik Eropa. Ia adalah bagian dari
orkestra standar dan memberikan suara bas dalam sebuah kuartet gesek, serta
bagian dari banyak kelompok musik kamar. Sejumlah besar concerto dan sonata
telah digubah untuknya. Alat musik ini kurang lazim dalam musik pop, namun
kadang-kadang ditampilkan dalam rekaman-rekaman pop dan rock.
Sejarah Klarinet

Klarinet adalah instrumen musik dari keluarga woodwind yaitu Instrumen musik
tiup kayu (Bahasa Inggris: woodwind instrument) merupakan instrumen musik
yang menghasilkan suara dari getaran pada celah sempit yang terdapat pada
tepi instrumen saat ditiup oleh pemainnya. Kebanyakan instrumen musik ini dulu
dibuat dari kayu, namun beberapa di antaranya, seperti saksofon dan hampir
semua jenis flute, umumnya terbuat dari bahan lain seperti logam atau plastik.
Namanya diambil dari penambahan akhiran "-et" yang berarti "kecil" pada kata
Itali "clarino" yang berarti "trompet".

Flute

Alat musik yang lazim di sebut Silver Flute atau C Flute ini banyak digemari oleh banyak orang

karena suaranya yang hangat, lemah lembut, namun bisa juga menjadi powerful dan emosional.
Memainkan alat musik ini tidak semudah yang didengar karena selain harus memiliki pernafasan
yang baik dan kuat, harus juga memiliki emosi/ ekspresi yang kuat untuk menyampaikan makna
dari lagu - lagu yang dibawakan ke pendengar.

ALAT MUSIK KLASIK
PIANO

Piano, instrumen keyboard musik petik, yang berasal dari harpsichord dan clavichord. Juga
disebut pianoforte, ini berbeda dari pendahulunya terutama dalam pengenalan tindakan paludan-tuas yang memungkinkan pemain untuk mengubah intensitas suara dengan sentuhan kuat
atau lebih lemah dari jari-jari. Untuk alasan ini model yang paling awal dikenal (1709)
disebut sebagai gravicembalo col Piano e Forte (Istringa untuk "harpsichord dengan lembut
dan keras"). Itu dibangun oleh Bartolomeo Cristofori, pembuat harpsichord dari Florence,
Istringa, yang diakui sebagai penemu piano. Dua dari pianonya masih ada. Tanggal 1720, di
Museum Seni Metropolitan, New York City, yang lain, tanggal 1726, di sebuah museum di
Leipzig, Jerman.

Sitar

Sitar (Urdu/Persia: ‫ سههتار‬ṣītār, adalah salah satu jenis alat musik yang berasal dari Asia

Selatan. Alat musik klasik Hindustan yang menggunakan dawai/senar. Alat musik ini
menggunakan dawai simpatetik bersama dengan dawai biasa dan ruang resonansi
menggunakan gourd (sejenis buah-buahan yang dikeringkan dan berongga di dalamnya)
sehingga menghasilkan suara yang unik. Sitar merupakan alat musik yang sering digunakan
dalam seni musik klasik hindustan sejak Zaman Pertengahan.

Trombon

Trombon adalah alat musik tiup logam. Seperti pada alat musik tiup logam lainnya, suara
dihasilkan dengan menggetarkan bibir.

Kata trombon diambil dari bahasa Itali tromba (trompet) dan -one (akhiran yang berarti
besar), maka secara bahasa tulis arti trombon adalah "trompet besar".
Pemain trombon disebut trombonis.

ALAT MUSIK KLASIK
KONTRABASS

Contrabass atau Double bass atau sering disebut juga Upright bass adalah alat musik bass bersenar
yang muncul pertama kali di dunia


Trombon

Trombon adalah alat musik tiup logam. Seperti pada alat musik tiup logam lainnya, suara
dihasilkan dengan menggetarkan bibir.
Kata trombon diambil dari bahasa Itali tromba (trompet) dan -one (akhiran yang berarti
besar), maka secara bahasa tulis arti trombon adalah "trompet besar".
Pemain trombon disebut trombonis.

Sitar

Sitar (Urdu/Persia: ‫ سههتار‬ṣītār, adalah salah satu jenis alat musik yang berasal dari Asia
Selatan. Alat musik klasik Hindustan yang menggunakan dawai/senar. Alat musik ini
menggunakan dawai simpatetik bersama dengan dawai biasa dan ruang resonansi
menggunakan gourd (sejenis buah-buahan yang dikeringkan dan berongga di dalamnya)
sehingga menghasilkan suara yang unik. Sitar merupakan alat musik yang sering digunakan
dalam seni musik klasik hindustan sejak Zaman Pertengahan.