skripsi psikologi HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS II SMU LAB SCHOOL JAKARTA TIMUR

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN
PRESTASI BELAJAR PADA SISWA KELAS II
SMU LAB SCHOOL JAKARTA TIMUR

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Psikologi Universitas Persada Indonesia Y.A.I
Untuk memenuhi sebagian dari Syarat-syarat Guna Memperoleh
Derajat Sarjana Psikologi

Oleh :
AMALIA SAWITRI WAHYUNINGSIH
NIM : 981703229
NIRM : 983120380050241

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS PERSADA INDONESIA Y.A.I
JAKARTA
2004

Dipertahankan di Depan Panitia Ujian Skripsi

Fakultas Psikologi Universitas Persada Indonesia Y.A.I
Dan Diterima untuk Memenuhi Sebagian
Dari Syarat-syarat Guna Memperoleh
Derajat sarjana
Pada Tanggal 30 Januari 2004

Mengesahkan
FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS PERSADA INDONESIA Y.A.I
Dekan,

(Drs. H. Zainuddin SK,M.Psi)

Dewan Penguji,

Tanda Tangan

1. Wazar Pulungan, M.Psi
Ketua Dewan Penguji


1. _______________

2. Erdina, M.Psi
Anggota Dewan Penguji

2. _______________

3. Dra. Sondang Silaen, M.Psi
Anggota Dewan Penguji / Pembimbing I

3.________________

4. Muchliyanto, S.Psi
Anggota Dewan Penguji / Pembimbing II

4. ________________

ii

Sebuah sukses terwujud

Karena diiktiarkan, melalui...
Perencanaan yang matang, keyakinan,
Kerja keras, keuletan dan niat baik

Karya ini kupersembahkan untuk
Orang-orang yang kucintai,
Mama, Papa, mas Bonang, mas Agung dan Pravi

iii

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rakhmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi
yang berjudul “Hubungan antara kecerdasan emosional dengan prestasi belajar pada
siswa kelas II SMU Lab School Jakarta Timur”.
Penulis menyadari bahwa keberhasilan penyusunan skripsi ini tidak terlepas
dari bantuan berbagai pihak baik langsung maupun tidak langsung. Dalam
kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya
kepada :
1. Bapak Drs. H. Zainuddin, SK. M. Psi selaku Dekan Fakultas Psikologi UPI Y.A.I

2. Ibu Dra. Sondang Silaen, M.Psi selaku dosen pembimbing I atas bimbingan,
pengarahan, saran serta dukungan yang berarti kepada penulis selama penyusunan
skripsi.
3. Bapak Drs. Muchliyanto selaku dosen pembimbing II atas bimbingan,
pengarahan, saran serta dukungan yang berarti kepada penulis selama penyusunan
skripsi.
4. Ibu Dra. Hj Ulya Latifah selaku kepala sekolah SMU Lab School Jakarta Timur
atas izinnya memperbolehkan penulis melakukan penelitian.

iv

5. Ibu Ita selaku koordinator Bimbingan Penyuluhan/Bimbingan Konseling SMU
Lab School yang banyak membantu penulis dalam mendapatkan data-data yang
diperlukan.
6. Siswa siswi SMU Lab School Jakarta Timur khususnya kelas II yang telah
bersedia meluangkan waktu untuk mengisi skala yang diberikan.
7. Mama, Papa, Mas Agung, Mas Bonang yang tercinta atas semua kasih sayang,
dukungan moril maupun materil serta doa yang selalu menyertai penulis
8. Pravira SN, ST yang dengan sabar banyak memberikan doa, waktu, perhatian,
serta dukungan yang sangat besar kepada penulis

9. Kiblat, Bunga, dan Iin atas segala doa, dukungan, perhatian serta canda tawa
selama penulis meyelesaikan skripsi ini
10. Endah, Lina, Eva,Ita, Emil, Dini, Arie, Yuke dan juga banyak lagi teman-teman
angkatan ’98 yang tidak dapat disebutkan satu persatu yag telah memberikan doa,
dukungan dan masukkan yang yag berguna untuk skripsi ini.
Semoga segala kebaikan dan pertolongan semuanya mendapatkan berkah dari
Allah SWT. Akhir kata penulis mohon maaf apabila masih banyak kekurangan dalam
penyusunan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang
memerlukan,. AMIN.

v

DAFTAR ISI
DAFTAR ISI.................................................................................................................vi
DAFTAR TABEL........................................................................................................vii
DAFTAR LAMPIRAN..............................................................................................viii
ABSTRAK...................................................................................................................ix
BAB I PENDAHULUAN............................................................................................1
A. Latar belakang masalah........................................................................................1
B. Rumusan masalah dan Pokok-pokok Bahasan.....................................................6

C. Tujuan Penelitian..................................................................................................7
D. Manfaat Penelitian................................................................................................7
E. Sistematika Skripsi................................................................................................8
BAB II TINJAUAN PUSTAKA..................................................................................9
A. Prestasi Belajar.....................................................................................................9
1. Pengertian Belajar..............................................................................................9
2. Pengertian prestasi belajar...............................................................................12
3. Faktor-faktor yang mempengaruhi prestasi belajar.........................................13
4. Pengukuran prestasi belajar.............................................................................20
B. Kecerdasan Emosional........................................................................................22
1. Pengertian emosi..............................................................................................22
2. Pengertian kecerdasan emosional....................................................................25
3. Faktor Kecerdasan Emosional.........................................................................28
C. Keterkaitan antara kecerdasan emosional dengan prestasi belajar pada siswa
SMU.........................................................................................................................31
D. Hipotesis.............................................................................................................34
BAB III METODE PENELITIAN.............................................................................35
A. Identifikasi variabel penelitian...........................................................................35
B. Definisi Operasional...........................................................................................35
C. Populasi dan metode pengambilan sampel.........................................................36

D. Metode pengambilan data...................................................................................38
E. Metode Analisis Instrumen.................................................................................41
F. Metoda Analisis Data...........................................................................................44
BAB IV LAPORAN PELAKSANAAN PENELITIAN............................................45
A. Orientasi kancah Penelitian................................................................................45
B. Uji Coba Instrumen Penelitian............................................................................48
C. Pelaksanaan Penelitian........................................................................................52
D. Analisis Data Penelitian......................................................................................52
BAB V KESIMPULAN.............................................................................................54
A. Rangkuman Hasil Penelitian...............................................................................54
B. Pembahasan.........................................................................................................55
C. Kesimpulan.........................................................................................................58
D. Saran-saran.........................................................................................................58
DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................60

vi

DAFTAR TABEL

Tabel

Tabel 1
Tabel 2
Tabel 3
Tabel 4

Halaman
Distribusi sampling..............................................................................................47
Blue print Skala kecerdasan Emosional...............................................................48
Distribusi Penyebaran Item Valid dan Gugur Skala Kecerdasan Emosional.......59
Korelasi Antar Faktor Skala Kecerdasan Emosional...........................................60

vii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran A

: Distribusi Skor Uji Coba Skala Kecerdasan Emosional

Lampiran B


: Hasil Uji Validitas Item Skala Kecerdasan Emosional

Lampiran C

: Hasil Uji Korelasi Antar Faktor Skala Kecerdasan Emosional

Lampiran D

: Reliabilitas Skala Kecerdasan Emosional

Lampiran E

: Hasil Analisis Korelasi Antara Kecerdasan Emosional dengan
Prestasi Belajar.

Lampiran F

: Skala Kecerdasan Emosional


Lampiran G

: Tabel Morgan

Lampiran H

: Surat Keterangan Penelitian

viii

ABSTRAK

Selama ini banyak orang yang berpendapat bahwa untuk meraih prestasi
belajar yang tinggi diperlukan Kecerdasan Intelektual (IQ) yang juga tinggi. Namun,
menurut hasil penelitian terbaru dibidang psikologi membuktikan bahwa IQ bukanlah
satu-satunya faktor yang mempengaruhi prestasi belajar seseorang, tetapi ada banyak
faktor lain yang mempengaruhi salah satunya adalah kecerdasan emosional. Tujuan
penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada peranan kecerdasan emosional
terhadap prestasi belajar pada siswa kelas II SMU.
Kecerdasan emosional adalah kemampuan seseorang untuk mengenali emosi

diri, mengelola emosi diri, memotivasi diri sendiri, mengenali emosi orang lain
(empati) dan kemampuan untuk membina hubungan (kerjasama) dengan orang lain.
Sedangkan prestasi belajar adalah hasil belajar dari suatu aktivitas belajar yang
dilakukan berdasarkan pengukuran dan penilaian terhadap hasil kegiatan belajar
dalam bidang akademik yang diwujudkan berupa angka-angka dalam rapor. Bila
siswa memiliki kecerdasan emosional yang tinggi, maka akan meningkatkan prestasi
belajar. Hipotesis alternatif (Ha) dalam penelitian ini adalah ada hubungan antara
kecerdasan emosional dengan prestasi belajar pada siswa kelas II SMU dan Hipotesis
nihil (Ho) adalah tidak ada hubungan antara kecerdasan emosional dengan prestasi
belajar pada siswa kelas II SMU.
Variabel bebas dalam penelitian ini adalah kecerdasan emosional sedangkan
prestasi belajar sebagai variable terikat. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa
kelas II SMU Lab School Jakarta Timur yang seluruhnya berjumlah 240 orang.
Sampel penelitian adalah 148 siswa, menggunakan metode proporsional random
sampling. Dalam pengumpulan data digunalan metode skala untuk kecerdasan
emosional berdasarkan teori Daniel Goleman yang terdiri dari mengenali emosi diri,
mengelola emosi diri, memotivasi diri sendiri, mengenali emosi orang lain (empati)
dan membina hubungan (kerjasama) dengan orang lain; dan untuk mengukur prestasi
belajar siswa digunakan metode pemeriksaan dokumen dengan melihat nilai rapor
semester I.
Nilai korelasi yang diperoleh pada analisis validitas instrumen dengan rumus
korelasi Product Moment dari Pearson berkisar antara 0,320 - 0,720 dan p berkisar
antara 0,000 - 0,008. Berdasarkan pada taraf signifikan 0,05 diperoleh 85 item valid
dan 15 item gugur dari 100 item yang ada pada skala kecerdasan emosional. Nilai
koefisien reliabilitas yang diperoleh 0,9538 dihitung dengan rumus Alpha Cronbach.
Hasil analisis data penelitian menunjukkan nilai koefisien korelasi sebesar
0,248 dengan p 0,002 (

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN BIJI PEPAYA (Carica Papaya L) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus strain wistar) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

23 199 21

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

PENERIMAAN ATLET SILAT TENTANG ADEGAN PENCAK SILAT INDONESIA PADA FILM THE RAID REDEMPTION (STUDI RESEPSI PADA IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA MALANG)

43 322 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25