Strategi Promosi pada Dinas Perpustakaan dan Arsip Provinsi Sumatera Utara

STRATEGI PROMOSI PADA DINAS PERPUSTAKAAN DAN ARSIP
PROVINSI SUMATERA UTARA

KERTAS KARYA

Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk
memperoleh gelar Ahli Madya (A.Md.) dalam Bidang Ilmu Perpustakaan

Oleh :

DESI MAHA RANI
NIM. 142201026

PROGRAM STUDI D-III PERPUSTAKAAN
FAKULTAS ILMU BUDAYA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara


LEMBAR PERSETUJUAN

Judul Kertas Karya

: Strategi Promosi pada Dinas Perpustakaan dan Arsip
Provinsi Sumatera Utara

Oleh

: Desi Maha Rani

NIM

: 142201026

DosenPembimbing

: Hotlan Siahaan, S.Sos., M.I.Kom

NIP


: 19780331 200501 2 003

Tanda Tangan

:

Tanggal

:

Universitas Sumatera Utara

LEMBAR PENGESAHAN

Judul Kertas Karya

: Strategi Promosi pada Dinas Perpustakaan dan Arsip
Provinsi Sumatera Utara


Oleh

: Desi Maha Rani

NIM

: 142201026

PROGRAM STUDI D-III PERPUSTAKAAN
Ketua Jurusan

: Hotlan Siahaan, S.Sos., M.I.Kom

NIP

: 19780331 200501 2 003

Tanggal

:


FAKULTAS ILMU BUDAYA
Dekan

: Dr. Budi Agustono, M.S

NIP

: 19600805 198703 1001

Tanggal

:

Universitas Sumatera Utara

PERSETUJUAN

STRATEGI PROMOSI PADA DINAS PERPUSTAKAAN DAN ARSIP
PROVINSI SUMATERA UTARA


KERTAS KARYA

Saya mengakui bahwa kertas karya ini adalah hasil kerja saya, kecuali
beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Juli 2017

DESI MAHA RANI
142201026

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Bissmillahirrahmanirrahim,
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Alhamdulliah segala puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT,
karena atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan kertas
karya yang berjudul “Strategi Promosi pada Dinas Perpustakaan dan Arsip

Provinsi Sumatera Utara”. Kertas karya ini disusun sebagai persyaratan kelulusan
pada Program Studi Ilmu Perpustakaan Diploma III Fakultas Ilmu Budaya
Universitas Sumatera Utara Medan.
Penulis menyadari bahwa, tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai
pihak, dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan kertas karya ini, sangatlah
sulit bagi penulis untuk menyelesaikan kertas karya ini. Oleh karena itu Ucapan
terima kasih yang sebesar-besarnya penulis persembahkan kepada kedua orangtua
tercinta kepada Ayahanda Arsaluddin Amd, Kep dan Ibunda Syamsiah tercinta
dan

tersayang

yang

selalu

berdo’a

dalam


sholat

lima

waktunya,dan

menyanyangiku. Terima kasih atas seluruh dukungan moril maupun material dan
memberiku motivasi. Semangat mereka membuat penulis tidak putus asa dalam
menghadapi rintangan yang ada. Hanya Allah sajalah yang mampu membalas
besarnya kebaikan dan pengorbanan Ayahanda dan Ibunda. Dan buat ketiga
saudari dan saudara kandung penulis Meilisa Itawari, Meilida Rizki, dan Surya
Ariantara yang telah memberi dukungan moral kepada penulis.
Dalam penyusunan kertas karya ini penulis banyak mendapat saran, dorongan,
bimbingan serta keterangan-keterangan dari berbagai pihak yang merupakan
pengalaman yang tidak dapat diukur secara materi, namun dapat membukakan
mata penulis bahwa sesungguhnya pengalaman dan pengetahuan tersebut adalah
guru yang terbaik bagi penulis. Oleh karena itu dengan segala hormat dan
kerendahan hati perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih kepada:

Universitas Sumatera Utara


1. Bapak Dr. Budi Agustono, MS., selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya
Universitas Sumatera Utara.
2. Ibu Hotlan Siahaan, S.Sos, M.I Kom., selaku dosen pembimbing kertas karya,
dan juga Ketua Jurusan Program Studi D3 Ilmu Perpustakaan Fakultas Ilmu
Budaya Universitas Sumatera Utara
3. Seluruh staf pengajar program studi D3 Ilmu Perpustakaan Fakultas Ilmu
Budaya Universitas Sumatera Utara yang telah banyak membantu dan
mendidik penulis dalam perkuliahan.
4. Admin D3 Ilmu Perpustakaan Suryawan S.Sos. terimah kasih waktu dan
tenaga serta selalu memberikan masukan kepada penulis, membantu segala
urusan administrasi yang dibutuhkan oleh penulis hingga kertas karya ini
terselesaikan.
5. Teman spesial Nadia Putri Dewi, Siti Khodizah Panggabean, Dina Khairi
Mestika, Aqmarina Ghaisani, Nanda Afini, dan Zahrina Viola” yang selalu
memberi semangat dan bantuan dalam pengerjaan tugas akhir ini.
6. Seluruh teman-teman Ilmu Perpustakaan yang telah memberi semangat dan
motivasi.
7. Semua pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu yang telah
memberikan banyak bantuan, semangat dan arahan yang positif.

Dalam penyusunan tugas akhir ini, penulis menyadari masih terdapat banyak
kekurangan yang dibuat baik sengaja maupun tidak sengaja, dikarenakan
keterbatasan ilmu pengetahuan dan wawasan serta pengalaman yang penulis
miliki. Untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik serta masukan yang
membangun dari semua pihak sehingga tugas akhir ini menjadi lebih baik bagi
perkembangan ilmu pengetahuan untuk penulisan selanjutnya.

Universitas Sumatera Utara

Akhir kata, semoga dapat bermanfaat bagi penulis sendiri, institusi
pendidikan dan masyarakat luas, penulis berharap Allah SWT berkenan membalas
segala kebaikan semua pihak yang telah membantu. Amin ya Rabbal ‘ Alamin.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Medan,

Juli 2017

Penulis


Desi Maha Rani
142201026

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
Halaman
KATA PENGANTAR ..................................................................................... i
DAFTAR ISI ................................................................................................. iv
BAB IPENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ......................................................... 1
1.2 Tujuan Penulisan .................................................................... 4
1.3 Manfaat Penulisan .................................................................. 4
1.4 Ruang Lingkup ....................................................................... 4
1.5 Metode Pengumpulan Data ..................................................... 5

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Pengertian promosi perpustakaan ............................................. 6

2.2 Tujuan promosi perpustakaan .................................................. 7
2.3 Fungsi promosi perpustakaan ................................................... 8
2.4 Unsur promosi perpustakaan .................................................... 9
2.5 Strategi promosi perpustakaan ............................................... 10
2.6 Elemen-elemen promosi ........................................................ 13
2.6.1 Periklanan (Advertising) ............................................... 14
2.6.2 Promosi penjualan ........................................................ 20
2.6.3 Hubungan masyarakat .................................................. 24
2.6.4 Penjualan perorangan ................................................... 26
2.6.5 Pemasaran langsung ..................................................... 28
2.7 Hambatan promosi perpustakaan .......................................... 30

BAB III

STRATEGI PROMOSI PADA DINAS PERPUSTAKAAN
DAN ARSIP PROVINSI SUMATERA UTARA
3.1 Deskripsi perpustakaan ......................................................... 32
3.2 Tujuan promosi perpustakaan ............................................... 32
3.3 Jumlah pengunjung pertahun ................................................ 33

Universitas Sumatera Utara

3.4 Strategi promosi perpustakaan .............................................. 34
3.5 Elemen-elemen promosi perpustakaan .................................. 34
3.5.1 Periklanan (Advertising) ............................................... 35
3.5.2 Promosi penjualan ........................................................ 39
3.5.3 Hubungan masyarakat .................................................. 40
3.5.4 Penjualan perorangan ................................................... 41
3.5.5 Pemasaran langsung ..................................................... 42
3.6 Hambatan promosi perpustakaan .......................................... 43
3.7 Upaya yang dilakukan .......................................................... 44

BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan .......................................................................... 45
4.2 Saran .................................................................................... 46

DAFTAR PUSTAKA......................................................................................47
LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara