FAKTOR-FAKTOR SOSIAL EKONOMI KELUARGA YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN GONDOK PADA MURID SD

Jurnal Gizi dan Pangan, Maret 2007 2(1): 47-55

FAKTOR-FAKTOR SOSIAL EKONOMI KELUARGA YANG BERHUBUNGAN
DENGAN KEJADIAN GONDOK PADA MURID SD
(The Socio-economic Fact or s of Famil y in Rel at ed Goit er among El ement ar y School St udent )

(Siti Madanijah1 dan Ageng Basuki Hirmawan2)
ABST RACT

The obj ect ive of t his st udy is t o ident if y t he f act or s t hat af f ect t he high pr eval ence of
goit er among el ement ar y school st udent s in goit er endemic ar ea. The specif ic obj ect ive ar e
t o ident if y t he socio-economic char act er ist ics of t he sampl e f amil y, t o anal yze f ood
consumpt ion r el at ed t o goit er , t o ident if y t he var iet y of f ood cont ains of goit r ogenic subst ances, t o measur e t he iodium sal t concent r at ion, t o anal yze t he cor r el at ion bet ween
mot her knowl edge about IDD, f ood consumpt ion and t he qual it y of sal t wit h t he goit er
st at us. This r esear ch was designed wit h cr oss sect ional st udy wit h pur posive met hod. This
r esear ch was conduct ed at Kabupat en Tasikmal aya, West Java f r om Apr il t o May 2005. The
r espondent consist ed of 60 el ement ar y school st udent s, which 30 of t hem cl assif ied as
nor mal gr oup and t he r est of t hem bel ong t o t he goit er group. The t wo sampl e groups were
anal yzing by t he t -t est and Mann Whit ney t est . The cor rel at ion var iabl es wer e anal yzed by
t he Spearman t est . There wer e signif icant dif f er ence bet ween t he income on t he nor mal
gr oup and t he goit er gr oup; t he nor mal gr oup had higher income t han t he r est . Ther e wer e

signif icant dif f erence bet ween t he adequacy l evel of ener gy on t he nor mal gr oup (73.5%)
and t he goit er gr oup (55.8%) and t he average of t he var iet y of goit r ogenic f ood
consumpt ion. The Mann Whit ney t est showed t her e wer e al so signif icant dif f er ences f or t he
qual it y of sal t . There wer e signif icant cor r el at ions bet ween mot her knowl edge about IDD
wit h t he adequacy of iodium, and bet ween t he cases of goit er wit h t he qual it y of sal t
consumed by t he f amil y. Int ensive nut r it ion educat ion of IDD is needed t o improve t he
nut r it ion knowl edge of t he mot her s, as wel l as t he avail abil it y of t he accessibl e iodized sal t .
Keywords: goit er , iodium, mot her knowl edge
PENDAHULUAN1
Latar Belakang

Gangguan Akibat Kekurangan Iodium
(GAKI) merupakan salah satu masalah gizi utama di Indonesia yang memerlukan penanganan
intensif mengingat dampaknya dapat mempengaruhi kelangsungan hidup dan kualitas manusia. Kelompok masyarakat yang sangat rawan
terhadap masalah dampak defisiensi iodium
adalah wanita usia subur (WUS), ibu hamil,
balita dan anak usia sekolah (Jalal, 1998).
Dari segi pengembangan sumber daya
manusia (SDM), GAKI berdampak sangat luas
meliputi gangguan tumbuh kembang manusia

fisik maupun mental, kecerdasan dan perkembangan sosial. Penderita GAKI akan mengalami
defisit berturut-turut 5 IQ point (gondok), 50
IQ point (kretin) dan 10 IQ point (non gondok
non kretin). Dengan situasi penderita GAKI dan
luasnya daerah risiko GAKI saat ini, diperkira1
2

Staf pengajar Departemen Gizi Masyarakat,
Fakultas Ekologi Manusia (FEMA) IPB.
Alumni Program Studi Gizi Masyarakat dan
Sumberdaya Keluarga, Faperta IPB

kan telah terjadi defisit IQ point sebagai akibat GAKI sebesar 132.5-140 juta IQ point. Jika
setiap tahun lahir 1 juta bayi di daerah risiko
GAKI maka akan terjadi tambahan kehilangan
10 juta IQ point setiap tahun (Thaha, 1995).
Kekurangan iodium mengakibatkan keterampilan kognitif rendah, kelainan otak yang
berdimensi luas (gangguan fungsi mental, perkembangan otak dan neuromotor yang tidak
dapat disembuhkan), terhambatnya pertumbuhan (kekerdilan, bisu, tuli), tekanan darah
rendah, gerakan lambat dan menurunkan

kecerdasan anak. (Cahyadi, 2004; Stanbury,
1994). Selain itu anak memerlukan waktu relatif lama untuk menyelesaikan tingkat pendidikan formal tertentu, dan pada GAKI tingkat berat (kretin, kretinoid), sulit menyerap pelajaran tingkat dasar (Depkes, 2002).
Hasil pemetaan nasional GAKI menunjukkan penurunan prevalensi secara keseluruhan
dari 30% pada tahun 1980 menjadi 27,9 tahun
1990 dan 11,1% tahun 2003. Hal ini karena
adanya program penanggulangan GAKI yang
intensif. Dilaporkan adanya kantong-kantong
prevalensi GAKI tinggi, pada daerah-daerah

47

Jurnal Gizi dan Pangan, Maret 2007 2(1): 47-55

dengan konsumsi garam beriodium rendah
(Atmarita 2005).
Berdasarkan pemetaan GAKI nasional tahun 1998, Provinsi Jawa Barat merupakan salah satu provinsi endemik GAKI tingkat sedang
(Depkes RI, 1998), dengan prevalensi gondok
endemik (TGR) murid SD sebesar 22.1%.
Kecamatan Cipatujah, Kabupaten Tasikmalaya,
merupakan salah satu daerah endemik dengan

prevalensi gondok pada anak usia sekolah
sebesar 17.2% pada tahun 2004.
Penurunan prevalensi gondok secara keseluruhan seiring dengan meningkatnya konsumsi garam beriodium pada tingkat rumah
tangga, yaitu kurang dari 25% pada tahun 1982
(Muhilal, Latief, Kartono & Permaesih, 1998)
menjadi 65% (1998), 65% (2002) dan 73% (2003)
(Depkes, 2003; Atmarita & Fallah, 2004). Kenaikan persentase rumahtangga yang mengonsumsi garam beriodium dengan kadar iodium
cukup (30 ppm) belum begitu berarti, karena
adanya produksi garam konsumsi tidak beriodium atau garam beriodium dengan kadar iodium

Dokumen yang terkait

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

PENGEMBANGAN TARI SEMUT BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER DI SD MUHAMMADIYAH 8 DAU MALANG

57 502 20

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

PENERIMAAN ATLET SILAT TENTANG ADEGAN PENCAK SILAT INDONESIA PADA FILM THE RAID REDEMPTION (STUDI RESEPSI PADA IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA MALANG)

43 322 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25