Pengaruh Stres Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Bagian Pengolahan di PTPN IV Cabang Bah Butong Sidamanik, Pematang Siantar

Lampiran 1
KUESIONER PENELITIAN
“PENGARUH STRES KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP
KINERJA PEGAWAI PADA PTPN IV CABANG BAH BUTONG
SIDAMANIK, PEMATANG SIANTAR
Saya mahasiswa dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Departemen
Manajemen Universitas Sumatera Utara, sedang menyusun sebuah karya ilmiah
sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi darai
Universitas Sumatera Utara dengan judul “PENGARUH STRES KERJA DAN
MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PTPN IV CABANG
BAH BUTONG SIDAMANIK, PEMATANG SIANTAR”.
Besar harapan saya kiranya Bapak/ Ibu/ Saudara/ Saudari bersedia mengisi
kuesioner ini dengan sejujur – jujurnya tanpa paksaan dari pihak manapun. Atas
kerja samanya saya ucapkan terima kasih.
Petunjuk pengisian
1. Jawablah setiap pertanyaan ini sesuai dengan pendapat Bapak/ Ibu/
Saudara/ Saudari dengan sejujur – jujurnya, dan perlu dketahui bahwa
jawaban dari kuesioner ini tidak berhubungan dengan benar atau salah.
2. Pilihlah jawaban dengan memberi tanda checklist
√) pada
(

salah satu
jwaban yang sesuai menurut Bapak/ Ibu/ Saudara/ Saudari. Adapun makna
tanda tersebut adalah sebagai berikut:
SS
= Sangat Setuju
S
= Setuju
KS
= Kurang Setuju
TS
= Tidak Setuju
STS = Sangat Tidak Setuju
Identitas Responden
Nama

:

Umur

:


Lama bekerja di perusahaan

:

Universitas Sumatera Utara

Jenis kelamin

: a. Laki – laki
b. perempuan

Pendidikan Terakhir

: a. Pendidikan Dasar

Golongan:

b. SLTA/ SMK,
c. Diploma, dan

d. S1/ S2/ S3
Berilah tanda checklist√)( pada salah satu jawaban sesuai dengan pendapat
menurut Bapak/ Ibu/ Saudara/ Saudari.
1. Variabel Kuesioner Stres Kerja (� � )
No

Pernyataan

SS

S

KS TS

STS

Perilaku
1.

Beban kerja yang berlebihan membuat saya sering tidak

hadir (absen) ke kantor.

2.

Tingginya perputaran tenaga kerja (employee turnover)
menjadi kecemasan bagi saya untuk tidak bekerja dengan
baik.

3.

Tuntutan pekerjaan saya untuk bekerja dengan cepat
sering mengakibatkan terjadinya kecelakaan kerja.

Gejala Psikologi
4.

Pekerjaan yang selalu monoton membuat saya bosan dalam
bekerja.

5.


Pekerjaan yang sulit membuat saya mudah tersinggung.

Gejala Fisiologi
6.

Beban kerja yang belebihan membuat saya sering sakit.

7.

Beban kerja yang berlebihan menjadikan saya pribadi
yang tempramental

Universitas Sumatera Utara

2. Variabel Motivasi (� � )
No

Pernyataan


SS

S

KS TS

STS

Intrinsik
1.

Saya memperoleh pujian untuk pekerjaan yang telah saya
lakukan dengan baik.

2.

Saya menyenangi tanggung jawab yang saya peroleh dari
pekerjaan saya.

3.


Saya memiliki kesempatan yang luas untuk memperoleh
kemajuan dalam karir.

4.

Saya merasa puas karena berhasil menyelesaikan tugas
yang sulit.

Ekstrinsik
5.

Gaji yang saya terima membuat saya termotivasi dalam
bekerja.

6.

Saya merasa nyaman dengan kondisi tempat saya
bekerja.


7.

Kebijakan kepegawaian dalam instansi saya ditetapkan
dengan jelas.

8.

Saya merasa nyaman bekerja sama dengan rekan – rekan
kerja saya.

9.

Ketersediaan peralatan kerja dan fasilitas kesehatan yang
diberikan perusahaan memotivasi saya untuk bekerja
dengan baik.

Universitas Sumatera Utara

3. Kinerja (Y)
No


Pernyataan

SS

S

KS TS

STS

Kuantitas
1.

Saya mencapai target kerja yang telah ditetapkan
perusahaan.

2.

Saya tidak keberatan apabila bekerja melebihi jam telah

ditentukan oleh perusahaan.

Kualitas
3.

Saya dapat menyelesaikan dengan cepat dengan hasil
yang memuaskan.

4.

Saya selalu berhati – hati dalam melaksanakan pekerjaan
untuk meminimalisir kesalahan dalam bekerja.

Jangka waktu
5.

Saya melaksanakan pekerjaan dengan tidak menunda –
nunda waktu.

6.


Saya melaksanakan pekerjaan sesuai dengan jadwal shift
yang ditetapkan.

Kehadiran
7.

Saya selalu menaati peraturan yang telah ditetapkan oleh
perusahaan.

8.

Saya selalu tepat waktu datang ke kantor.

Kerja sama
9.

Saya memiliki hubungan kerja sama yang baik dengan
rekan kerja saya.

10. Pimpinan saya selalu membimbing saya agar bekerja
dengan lebih baik.

TERIMA KASIH ATAS WAKTU DAN PARTISIPASI ANDA

Universitas Sumatera Utara

Lampiran 2

Tabel 3.4
Hasil Uji Validitas
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
butir_1
butir_2
butir_3
butir_4
butir_5
butir_6
butir_7
butir_8
butir_9
buitr_10
butir_11
butir_12
butir_13
butir_14
butir_15
butir_16
butir_17
butir_18
butir_19
butir_20
butir_21
butir_22
butir_23
butir_24
butir_25
butir_26

Scale Variance
if Item Deleted

104.83
104.83
104.90
104.60
104.87
104.73
104.90
104.80
104.80
104.97
104.97
104.90
104.73
105.10
104.70
104.83
104.87
104.50
105.07
104.93
104.87
105.03
104.67
104.87
104.50
105.07

110.351
108.764
110.852
110.386
109.154
108.685
110.645
106.648
109.338
105.826
107.344
108.438
110.202
111.817
106.976
106.213
107.361
107.983
111.168
108.961
107.913
108.723
108.575
107.361
107.983
111.168

Corrected ItemTotal
Correlation
.664
.645
.420
.499
.489
.558
.477
.632
.531
.636
.465
.411
.610
.378
.726
.721
.609
.761
.500
.575
.572
.458
.597
.609
.761
.500

Cronbach's
Alpha if Item
Deleted
.925
.925
.928
.927
.927
.926
.927
.925
.926
.925
.928
.929
.925
.928
.923
.923
.925
.923
.927
.926
.926
.928
.925
.925
.923
.927

Reliability Statistics
Cronbach's Alpha

N of Items

.928

26

Universitas Sumatera Utara

Uji asumsi klasik

Universitas Sumatera Utara

Tabel 4.9
Hasil Uji Normalitas Pendekatan
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
Unstandardized
Residual
N
Normal Parametersa,b

Most Extreme Differences
Kolmogorov-Smirnov Z
Asymp. Sig. (2-tailed)

Mean
Std. Deviation
Absolute
Positive
Negative

67
0E-7
3.44105952
.082
.074
-.082
.675
.753

a. Test distribution is Normal.
b. Calculated from data.

Universitas Sumatera Utara

Tabel 4.10
Hasil Uji Gletser Heterokedastisitas Coefficients (a)
Coefficientsa
Unstandardized Coefficients

Model

B

1

Std. Error

(Constant)

3.767

3.149

stres_kerja

-.134

.090

.020

.072

motivasi_kerja

Standardized
Coefficients
Beta

t

Sig.

1.196

.236

-.187

-1.494

.140

.034

.274

.785

a. Dependent Variable: kinerja_abs

Tabel 4.11
Uji Nilai Tolerance dan VIF
Coefficientsa
Unstandardized Coefficients

Model

B
(Constant)
26.585
1 stres_kerja
-.480
motivasi_kerja
.579
a. Dependent Variable: kinerja_kerja

Std. Error
5.824
.166
.133

Standardized
Coefficients
Beta

t

Sig.

Collinearity Statistics
Tolerance

-.299
.451

4.564
-2.898
4.369

.000
.005
.000

.954
.954

Tabel 4. 12
Hasil Regresi Linier Berganda
Coefficientsa
Model

Unstandardized Coefficients

B
(Constant)
26.585
1
stres_kerja
-.480
motivasi_kerja
.579
a. Dependent Variable: kinerja_pegawai

Std. Error
5.824
.166
.133

Standardized
Coefficients
Beta

T

Sig.

4.564
-2.898
4.369

-.299
.451

.000
.005
.000

Tabel 4.13
Hasil Uji F Signifikan (Uji-F)
ANOVAa
Model

1

Sum of Squares

Df

Mean Square

Regression

421.218

2

210.609

Residual

781.499

64

12.211

1202.716

66

Total

F
17.248

Sig.
.000b

Universitas Sumatera Utara

VIF
1.048
1.048

a. Dependent Variable: kinerja_pegawai
b. Predictors: (Constant), motivasi_kerja, stres_kerja

Tabel 4.14
Hasil Signifikansi Parsial (uji-t)
Coefficientsa
Model

Unstandardized Coefficients
B
26.585

Std. Error
5.824

stres_kerja
-.480
motivasi_kerja
.579
a. Dependent Variable: kinerja_pegawai

.166
.133

(Constant)
1

Standardized
Coefficients

T

Sig.

Beta
-.299
.451

4.564

.000

-2.898
4.369

.005
.000

Tabel 4.15
Hasil Pengujian Koefisien Determinasi
Model Summaryb
Adjusted R
Std. Error of the
Square
Estimate
a
1
.592
.350
.330
3.494
a. Predictors: (Constant), motivasi_kerja, stres_kerja
b. Dependent Variable: kinerja_pegawai
Model

R

R Square

Universitas Sumatera Utara