BAB V SEMESTER 1 - BAB V TOLERANSI DALAM ISLAM

  TOLERANSI DALAM

  ISLAM

BAB V SEMESTER 1

PENGERTIAN TOLERANSI

  • Secara bahasa:
    • – Dalam bahasa asing kata toleransi berasal dari kata “Tolerar” artinya bersikap sabar, menahan diri, dan menghargai pendapat orang lain.
    • – Dalam bahasa Arab kata toleransi dikenal dengan

      ْح ُمماَسَتل َمما (at-tasamuh) artinya berlapang hati.
    • – Menurut KBBI: sifat atau sikap toleran: dua kelompok

  yang berbeda kebudayaan itu saling berhubungan dengan penuh.

  • Secara istilah: suatu sikap seseorang atau

  

kelompok baik minoritas atau mayoritas untuk

menjaga perasaan dan saling menghormati

  TOLERANSI DALAM AL QUR’AN

  • Firman Allah:

  

اًبوُع ُش ْمُكاَنْلَعَجَو ىَثْنُأَو ٍرَكَذ ْنِم ْمُكاَنْقَلَخ اَنِإ ُساَنلا اَهّيَأ اَي

ٌميِلَع َهَللا َنِإ ْمُكاَقْتَأ ِهَللا َدْنِع ْمُكَمَرْكَأ َنِإ اوُفَراَعَتِل َلِئاَبَقَو

ٌريِبَخ

  Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku- suku supaya kamu saling kenal-mengenal.

  

Sesungguhnya orang yang paling mulia diantara kamu

disisi Allah ialah orang yang paling takwa diantara kamu. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal. (QS. Al Hujurat [49]:13)

TOLERANSI DALAM HADITS

  ْنَع َقاَحْسإإ ُنْب ُدَمَحُم انأ َلاَق ُديإزَي ىنثدح ىبأ ىنثدحح هللا دبع اإنَثَدَح

  • إهَللا إلوُسَرإل َليإق َلاَق ٍساَبَع إنْبا إنَع َةَمإرْكإع ْنَع إنْيَصُحْلا إنْب َدُواَد

    َأ إناَيْدَلْا ُيَأ َمَلَسَو إهْيَلَع ُهَللا ىَلَص ُةَحْمَسلا ُةَيإفيإنَحْلا َلاَق إهَللا ىَلإإ ُبَح
  • Telah menceritakan kepada kami Abdillah, telah menceritakan kepada saya Abi telah menceritakan kepada saya Yazid berkata; telah mengabarkan

    kepada kami Muhammad bin Ishaq dari Dawud bin Al

    Hushain dari Ikrimah dari Ibnu 'Abbas, ia berkata; Ditanyakan kepada Rasulullah saw. "Agama manakah yang paling dicintai oleh Allah?" maka beliau

    bersabda: "Al-Hanifyyah As-Samhah (yang lurus lagi

    toleran). [HR. Al Bukhari]

JENIS-JENIS TOLERANSI

  SESAMA MUSLIM KEPADA NON MUSLIM TOLERANSI KEPADA SESAMA

MUSLIM

Muslim yang masih Muslim namun orang

  Muslim namun orang saudara lain lain

  • Menunaikan hak-hak me
  • Menunaikan hak-hak

  sebagai sesama muslim, misal:

  saudara, seperti warisan,

  menjenguk ketika sakit, wasiat, perwalian. menjawab salam, membayar

  • Tolong menolong dalam hutang dll.

  kebaikan dan takwa.

  • Menghormati perbedaan pandangan dalam per
  • Menunaikan hak-hak

  cabang dalam agama yang

  sebagai muslim secara

  memungkinkan berbeda,

  umum, misal: menjawab

  selama tidak menyimpang dari

  salam, menerima tamu, ajaran Islam. memberi hadiah dll.

  • Tidak mengganggu
  • Menghormati perbedaan

  menyakiti dalam bentuk pendapat. apapun. TOLERANSI DENGAN NON MUSLIM AKIDAH MUAMALAH

TOLERANSI DALAM AKIDAH

  • Menghormati keyakinan agama orang lain yang berbeda. Dalam aspek akidah, islam mengajarkan:
    • – Tidak mengikuti tata cara ibadah mereka
    • – Tidak meniru simbol-simbol keagamaan mereka
    • – Tidak ikut dalam perayaan hari-hari raya

    • – Tidak merusak tempat-tempat ibadah milik agama lain.
    • – Bagimu agamamu dan bagiku agamaku

  1. Katakanlah: Hai orang-orang kafr

  2. Aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah

  

3. Dan kamu bukan penyembah Tuhan yang aku sembah

  

4. Dan aku tidak pernah menjadi penyembah apa yang

kamu sembah

  5. Dan kamu tidak pernah (pula) menjadi penyembah Tuhan yang aku sembah

  6. Untukmu agamamu, dan untukkulah, agamaku

  

Bagaimanakah Hukum Mengucapkan

Selamat Natal?

Majelis Ulama Indonesia pada 7 Maret 1981, mengeluarkan fatwa haramnya seorang

mulsim mengucapkan natal dengan dasar-dasar berikut:

  • Bahwa ummat Islam diperbolehkan untuk bekerja sama dan bergaul dengan ummat agama-agama lain dalam masalah-masalah yang berhubungan dengan masalah keduniaan.
  • Bahwa ummat Islam tidak boleh mencampur-adukkan agamanya dengan aqidah dan peribadatan agama lain.
  • Bahwa ummat Islam harus mengakui ke-Nabian dan ke-Rasulan Isa Al-masih bin Maryam sebagaimana pengakuan mereka kepada para Nabi dan Rasul yang lain.
  • Bahwa barangsiapa berkeyakinan bahwa Tuhan itu lebih dari satu, Tuhan itu mempunyai anak dan Isa Almasih itu anaknya, maka orang itu kafr dan musyrik.
  • Bahwa Allah pada hari kiamat nanti akan menanyakan Isa, apakah dia pada waktu di dunia menyuruh kaumnya agar mereka mengakui Isa dan Ibunya (Maryam) sebagai Tuhan. Isa menjawab: Tidak.
  • Islam mengajarkan bahwa Allah Subhanahu wataala itu hanya satu.
  • Islam mengajarkan ummatnya untuk menjauhkan diri dari hal-hal yang syubhat dan dari larangan Allah Subhanahu wataala serta untuk mendahulukan menolak kerusakan daripada menarik kemaslahatan.

  “Mencegah kerusakan lebih didahulukan (diutamakan) daripada menarik kemaslahatan” Untuk kemudian MUI mengeluarkan fatwanya berisi :

  

Kaidah Ushul Fikih

إحإلاَصَمْلا إبْلَج ىَلَع ٌمَدَقُم إدإساَفَمْلا ُأْرَد

  • • Perayaan Natal di Indonesia meskipun tujuannya merayakan

    dan menghormati Nabi Isa as, akan tetapi Natal itu tidak dapat dipisahkan dari soal-soal yang diterangkan di atas.
  • Mengikuti upacara Natal bersama bagi ummat Islam hukumnya haram.
  • Agar ummat Islam tidak terjerumus kepada syubhat dan

    larangan Allah Subhanahu Wata’ala dianjurkan untuk tidak

    mengikuti kegiatan-kegiatan perayaan Natal.

  • Ada sebagian kecil ulama yang

    membolehkan mengucapkan natal

    dengan kondisi khusus:
    • – Dipaksa untuk mengucapkannya, jika

      tidak, akan membahayakan keselamatan jiwanya.
    • – Pada wilayah muslim yang minoritas,

      karena jika tidak mengucapkan, maka akan membahayakan dirinya.

  Fatwa MUI No. 56 Tahun 2016 Tentang Penggunaan Atribut Natal

  • Pertama:  Ketentuan Umum

  Atribut keagamaan adalah sesuatu yang dipakai dan digunakan sebagai identitas, ciri khas atau tanda tertentu dari suatu agama dan/atau  umat beragama tertentu, baik terkait dengan keyakinan, ritual ibadah, maupun tradisi dari agama tertentu.

  • Kedua: Ketentuan Hukum 
    • – Menggunakan atribut keagamaan non-muslim adalah haram.
    • – Mengajak dan/atau memerintahkan penggunaan atribut keagamaan non- muslim adalah haram.

TOLERANSI DALAM MUAMALAH

  • • Dibolehkan berinteraksi dengan non

    muslim dalam urusan keduniawian, seperti bisnis, kerjasama, sosial dan kemasyarakatan.
  • Prinsip yang dipegang adalah nilai-

    nilai dasar manusia, kesamaan hak

    dan kewajiban, keadilan, keseimbangan dan hukum yang berlaku.

  

DALIL BERMUAMALAH DENGAN NON

MUSLIM

  • ْمَلَو إنيِدلا يإف ْمُكوُلإتاَقُي ْمَل َنيإذَلا إنَع ُهَللا ُمُكاَهْنَي ل َأ ْمُكإراَيإد نِم مُكوُجإرْخُي َهَللا َنإإ ْمإهْيَلإإ اوُطإسْقُتَو ْمُهوُرَبَت ن َنيإطإسْقُمْلا ُبإحُي
  • Allah tiada melarang kamu untuk berbuat

  

baik dan berlaku adil terhadap orang-orang

yang tiada memerangimu karena agama dan

tidak (pula) mengusir kamu dari negerimu.

Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang

yang berlaku adil.” (QS. Al Mumtahanah: 8)

JENIS-JENIS ORANG KAFIR

  • Kafr mu’ahid yaitu orang kafr yang tinggal di negeri mereka sendiri dan di antara mereka dan kaum muslimin terikat perjanjian damai.
  • Kafr dzimmi yaitu orang kafr yang tinggal di negeri kaum muslimin dan sebagai gantinya mereka mengeluarkan jizyah (semacam upeti) sebagai kompensasi perlindungan kaum muslimin terhadap mereka.
  • Kafr musta’man yaitu orang kafr masuk ke negeri kaum muslimin dan diberi jaminan keamanan oleh penguasa muslim atau dari salah seorang muslim.
  • Kafr muharib (orang-orang kafr yang memerangi umat Islam di negeri yang saat itu sedang terjadi konfik antar-pemeluk agama), yaitu orang kafr selain tiga jenis di atas. Kaum muslimin disyariatkan untuk memerangi orang kafr semacam ini sesuai dengan kemampuan mereka.

  TOLERANSI DALAM MUAMALAH

  • Berbuat baik terhadap tetangga meski non muslim.
  • Boleh berjual beli dan pinjam meminjam
  • Adil dalam hukum
  • • Boleh memberi hadiah kepada non

    muslim
  • Tolong menolong dalam urusan

  

Fatwa MUI Terkait Doa Bersama Lintas

Agama No:  3/MUNAS VII/MUI/7/2005

  • Ketentuan Umum

    Do’a Bersama adalah berdo’a yang dilakukan secara

    bersama-sama antara umat Islam dengan umat non-

    Islam dalam acara-acara resmi kenegaraan maupun

    kemasyarakatan pada waktu dan tempat yang sama,

    baik dilakukan dalam bentuk satu atau beberapa

    orang berdo’a sedang yang lain mengamini maupun

    dalam bentuk setiap orang berdo’a menurut agama

    masing-masing secara bersama-sama.
  • Mengamini orang yang berdo’a termasuk do’a.
  • Do’a dalam bentuk “Setiap orang berdo’a menurut agama masing-masing” hukumnya MUBAH.

  

Ketentuan Hukum

  • Do’a bersama yang dilakukan oleh orang Islam dan non-muslim tidak dikenal dalam Islam. Oleh karenanya, termasuk bid’ah.
  • Do’a bersama dalam bentuk “Setiap pemuka agama berdo’a secara bergiliran” maka orang Islam HARAM mengikuti dan mengamini do’a yang dipimpin oleh non-muslim.
  • Do’a bersamadalam bentuk “Muslim dan non-muslim berdo’a secara serentak” (misalnya mereka membaca teks do’a bersama-sama) hukumnya HARAM.
  • Do’a bersama dalam bentuk “Seorang non-Islam memimpin do’a” maka orang Islam HARAM mengikuti dan mengamininya. Do’a bersama dalam bentuk “Seorang tokoh Islam memimpin do’a” hukumnya MUBAH.

  

Dalil Haramnya Doa Bersama Lintas

Agama

  • ْمُتْنَأَو َقَحْلا اوُمُتْكَتَو إلإطاَبْلاإب َقَحْلا اوُسإبْلَت َلَو

    َنوُمَلْعَت Dan janganlah kamu campur adukkan yang hak dengan yang bathil dan janganlah kamu sembunyikan yang hak itu, sedang kamu mengetahui. (QS. al-Baqarah [2]: 42)

  

Dalil Haramnya Doa Bersama Lintas

Agama

  • ٍل َلَض يإف َلإإ َنيإرإفاَكْلا ُءاَعُد اَمَو …Dan do`a orang-orang kafr itu hanyalah sia-sia belaka. (QS. Ghafr [40]: 50).

SIAPAKAH AHLUL KITAB?

  

Ahlul kitab dalam Al Qur’an adalah kaum Yahudi dan Nasrani, karena kitab

suci telah diturunkan kepada mereka. Penyebutan ahlul kitab yang

bermakna kaum Yahudi dan Nasrani juga berlaku secara umum, tanpa ada

pengkhususan kelompok tertentu dari mereka. Sedangkan umat Budha, Hindu, Konghucu dan Majusi (penyembah api) tidak termasuk ahlul kitab. Firman Allah:

  

اَنْيَلإإ َلإزنُأ اَمَو إهّللاإب اَنَمآ ْنَأ َلإإ اَنإم َنوُمإقنَت ْلَه إباَتإكْلا َلْهَأ اَي ْلُق{

}َنوُقإحساَف ْمُكَرَثْكَأ َنَأَو ُلْبَق نإم َلإحزنُأ اَحمَو Artinya: “Katakanlah: ‘Hai Ahli Kitab, apakah kamu memandang kami salah, hanya lantaran kami beriman kepada Allah, kepada apa yang diturunkan kepada kami dan kepada apa yang diturunkan sebelumnya,

sedang kebanyakan di antara kamu benar-benar orang-orang yang fasik?

(QS. Al Maidah: 59)

AHLUL KITAB ADALAH KAFIR

  ٌدِحاَو ٌهَلِإ َلِإ ٍهَلِإ ْنِم اَمَو ٍةَث َلَث ُثِلاَث َهَللا َنِإ اوُلاَق َنيِذَلا َرَفَك ْدَقَل Sungguh telah kafr orang yang mengatakan bahwa Allah adalah salah satu unsur dari trinitas (Tiga Tuhan). Padahal tidak ada tuhan yang berhak disembah kecuali satu tuhan. (QS. al-Maidah: 73).

   امو ميرم نبا حيمسملاو هللا نود نم ابابرأ مهنابهرو مهرابمحأاوذختا{ }نوكرشي امع ىلاعتو هناحبس وه لإ هلإ ل ادحاواهلإ اودبعيل لإ اورممأ Artinya: “Mereka menjadikan orang-orang alimnya, dan rahib-rahib mereka sebagai tuhan selain Allah, dan (juga mereka mempertuhankan) Al Masih putra Maryam, padahal mereka hanya disuruh menyembah Tuhan Yang Maha Esa, tidak adaTuhan (yang

berhak disembah) selain Dia. Maha Suci Allah dari apa yang mereka

persekutukan” (At Taubah : 31)

  Hukum Sembelihan Ahlul Kitab

  • Para ulama menegaskan, bahwa semua yang beragama yahudi dan nasrani, maka mereka ahli kitab. Terlepas dari semua penyimpangan yang mereka lakukan.
  • Istilah ’ahli kitab’ adalah istilah dalam al-Quran untuk menyebut orang yahudi dan nasrani yang tidak masuk islam.
  • Karena yang dimaksud dengan al-Kitab di sini adalah Taurat dan Injil, apabila di depannya di tambahkan kata ’ahlu’.” (Tafsir Ibnu Asyura at-Tahrir wa at-Tanwir, 27/249)

  

SYARAT SEMBELIHAN AHLI KITAB

HALAL

  • Jika kita tidak tahu bagaimana proses penyembelihannya, dan itu dilakukan di luar ritual ibadah mereka, maka sembelihannya halal.
  • Jika kita tahu penyembelihannya maka: Cara menyembelih mereka

    seperti yang dilakukan oleh muslim. Dalam arti, terputus tenggorokan,

    kerongkongan dan urat leher. Bukan dengan cara dicekik atau ditembak, atau dipukul, disiksa apalagi disetrum.
  • Disembelih dengan menyebut nama Allah, bukan nama berhala atau yang lain.
  • Tidak dijadikan sebagai persembahan kepada selain Allah

  Hukum Menikahi Wanita Ahlul Kitab BOLEH BOLEH HARAM HARAM

  1. Pendapat Yang

Membolehkan

Ini merupakan pendapat mayoritas Ulama, dalilnya: نهروجأ نهومتيتآ اذإ مكلبق نم باتكلا اوتوأنيذلا نم تانصحملاو تانمؤملا نم تانصحملاو

  }نادخأ يذختم لو نيحفاسم ريغ نينصحم Dan dihalalkan menikahi wanita yang menjaga kehormatan di antara wanita-

wanita yang beriman dan wanita-wanita yang menjaga kehormatan di antara

orang-orang yang diberi Al Kitab sebelum kamu, bila kamu telah membayar maskawin mereka dengan maksud menikahinya, tidak dengan maksud berzina dan tidak (pula) menjadikannya gundik-gundik” (QS. Al Maidah: 5)

  • Pendapat ini juga dikuatkan Perilaku para sahabat, karena mereka telah menikahi wanita-wanita yang berstatus Ahli Kitab.
  • Utsman bin Afan telah menikahi Nailah binti Al-Gharamidhah Al-Kalbiyyah, padahal ia seorang wanita Nasrani, lalu masuk Islam.
  • Hudzaifah Radhiyallahu ‘anhu menikah dengan seorang wanita Yahudi dari Al-Madain.

  2. Pendapat Yang

Mengharamkan

َلَحو ْمُكْتَبَجْعَأ ْوَلَو ٍةَكإحر ْشُم ْنإم ٌحرْيَخ ٌةَنإمْؤُم ٌةَمَ َلَو َنإمْؤُي ىَتَح إحتاَكإر ْشُمْلا اوُحإحكْنَت َلَو

َنوُعْدَي َكإئَلوُأ ْمُكَبَجْعَأ ْوَلَو ٍكإر ْشُم ْنإم ٌرْيَخ ٌنإمْؤُم ٌدْبَعَلَو اوُنإمْؤُي ىَتَح َنيإكإر ْشُمْلا اوُحإحكْنُت

  َنوُرَكَذَتَي ْمُهَلَعَل إساَنلإل إهإتاَيآ ُنِيَبُيَو إهإنْذإإإب إةَرإفْغَمْلاَو إةَنَجْلا ىَلإإ وُعْدَي ُهَللاَو إراَنلا ىَلإإ Dan janganlah kamu nikahi wanita-wanita musyrik, sebelum mereka beriman. Sesungguhnya wanita budak yang mu’min lebih baik dari wanita musyrik, walaupun dia menarik hatimu. Dan

janganlah kamu menikahkan orang-orang musyrik (dengan wanita-

wanita mu’min) sebelum mereka beriman. Sesungguhnya budak yang mu’min lebih baik dari orang musyrik walaupun dia menarik hatimu. Mereka mengajak ke neraka, sedang Allah mengajak ke

surga dan ampunan dengan izin-Nya. Dan Allah menerangkan ayat-

ayat-Nya (perintah-perintah-Nya) kepada manusia supaya mereka

mengambil pelajaran.” (QS. al-Baqarah [2]: 221).

  

FATWA MUI Nomor : 4/MUNAS

  

VII/MUI/8/2005 Tentang PERKAWINAN

BEDA AGAMA

  1. Perkawinan wanita muslimah dengan laki-laki non muslim adalah haram hukumnya

  2. Seorang laki-laki muslim diharamkan mengawini wanita bukan muslim. Tentang perkawinan antara laki-laki muslim dengan wanita Ahlu Kitab terdapat perbedaan pendapat. Setelah mempertimbangkan bahwa mafsadahnya (kerusakan) lebih besar daripada maslahatnya (kebaikan), Majelis

Ulama Indonesia memfatwakan perkawinan

tersebut hukumnya HARAM .

  

Pertimbangan MUI

  • • Akhir-akhir ini disinyalir banyak terjadi perkawinan beda

    agama.
  • Perkawinan beda agama ini bukan saja mengundang perdebatan di antara sesama umat Islam, akan tetapi juga sering mengundang keresahan di tengah-tengah masyarakat.
  • Bahwa di tengah-tengah masyarakat telah muncul

    pemikiran yang membenarkan perkawinan beda agama

    dengan dalih hak asasi manusia dan kemaslahatan.
  • • Bahwa untuk mewujudkan dan memelihara ketentraman

    kehidupan berumah tangga, bahwa mafsadahnya (kerusakan) lebih besar daripada maslahatnya (kebaikan),

  HUKUM SHALAT DI GEREJA ATAU TEMPAT IBADAH NON MUSLIM MUBAH

MAKRUH

HARAM HARAM

  

MUBAH

Syaratnya:

  • Tidak ada gambar yang bernyawa dan patung
  • Tidak ada najis dan kotoran
  • Mendapat izin pengelola • Tidak ada masjid terdekat atau tidak ada tempat lain.

    Ibnu Qudamah berkata, “Tidak mengapa shalat di gereja yang

    bersih. Yang memberi keringanan hal itu adalah Hasan, Umar

    bin Abdul Aziz, As-Sya’bi, Al-Auza’i, Said bin Abdul Aziz. Dalilnya sabda Nabi: دجسم هنإف , لصف ةلصلا كتكردأ امنيأف Dimana saja kau dapati shalat maka shalatlah, karena itulah masjid (Al Mughni, 1/407)

  

MAKRUH

  • Yang berpendapat Makruh adalah Lajnah Daimah Lembaga Fatwa Saudi Arabia, juga Syekh Utsaimin, larangan shalat pada tempat yang ada gambar, karena menurut mereka gambar hukumnya makruh.

  Sabda Nabi: هتيوسا إاافرشم ارربقا لااهتسمطا إاةروصاعدتا “Janganlah engkau biarkan gambar, melainkan engkau hapus, dan tidak juga kuburan yang

  (Fatawa Al-Lajnah Ad- tinggi kecuali engkau ratakan. Daimah, 5/377)

  

HARAM

  • Yang berpendapat haram adalah Syaikhul Islam Ibnu Taymiyah, alasannya adalah karena didalamnya ada gambar, karena beliau berpendapat haramnya gambar.

  UMAR BIN KHATTAB TIDAK SHALAT

DI GEREJA

  Ibnu Khaldun rahimahullah mengisahkan Umar bin Khaththab memasuki Baitul Maqdis dan mendatangi gereja al-Qumamah, kemudian beliau duduk di halamannya. Sampai tiba waktu shalat. beliau berkata pada sang pendeta: ‘Aku mau shalat’, sang pendeta berkata kepada beliau: ‘Shalatlah di tempatmu (maksudnya di dalam gereja)’. Beliau menolak, kemudian beliau shalat sendiri di sebuah tempat (semacam balkon yang terletak) di atas pintu gereja. Setelah beliau selesai dari shalat, beliau berkata kepada sang pendeta: ‘Andaikata aku shalat di dalam gereja, kaum

  

muslimin setelahku akan menirunya, mereka akan berkata: ‘di

sinilah dulu Umar pernah shalat’. Umar pun memerintahkan

  agar tempat beliau shalat di balkon gereja tersebut tidak dijadikan tempat berjama’ah dan tempat dikumandangkannya adzan shalat. (Tarikh Ibnu Khaldun: 2/225.