BUKU DI PANDUAN KERJA MAHASISWA

BUKU PANDUAN KERJA MAHASISWA

MATA AJAR
BLOK KEPERAWATAN SISTEM ENDOKRIN DAN
METABOLIK
PROGRAM B SEMESTER I
TAHUN AKADEMIK 2014/2015

TIM PENGAJAR:

Titi Iswanti Afelya, M.Kep.,Ns.,Sp.Kep.,MB (TI)
Dr. Elly L.Sjattar,S.Kp.,M.Kes (EL)
Ns. Rini Rachmawaty, MN.,Ph.D (RR)
Abdul Majid, S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.KMB (AM)
Nurmaulid.,S.Kep.,Ns.,M.Kep (Nr)

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2014


BAB I. INFORMASI UMUM
Mata kuliah keperawatan sistem endokrin dan metabolik merupakan mata kuliah dengan
beban studi 3 SKS. Mata ajar ini membahas teori dan keterampilan untuk mengenal,
mengatasi, dan mengevaluasi masalah keperawatan yang timbul pada klien dengan gangguan
sistem endokrin dan metabolik pada klien anak, dewasa, dan lanjut usia yang mengalami
masalah pada sistem tersebut.
BAB II SASARAN PEMBELAJARAN
Tujuan Instruksional Umum Mata Ajar
Setelah mengikuti mata ajar ini mahasiswa mampu mengenal, menentukan, dan
mengembangkan asuhan keperawatan pada klien dengan gangguan sistem endokrin dan
metabolik.
Sasaran Pembelajaran Terminal Mata Ajar
Bila mahasiswa diberi masalah klien dengan gangguan sistem endokrin dan metabolik,
mahasiswa mampu menyelesaikan masalah klien dengan pendekatan asuhan keperawatan.
Sasaran Pembelajaran Penunjang Mata Ajar
Setelah mengikuti mata ajar ini mahasiswa mampu:
1. Memahami anatomi, fisiologi, dan patologi anatomi sistem endokrin dan metabolik.
2. Memahami pengkajian sistem endokrin dan metabolik pada anak, dewasa dan lansia.
3. Memahami konsep medis dan asuhan keperawatan klien dengan gangguan sistem
endokrin dan metabolik.

4. Mendemonstrasikan perawatan pada klien dengan tatalaksana sistem endokrin dan
metabolik
BAB III POKOK BAHASAN DAN SUB POKOK BAHASAN
Pokok Bahasan
1. Review sistem endokrin dan metabolik
2. Gangguan pada sistem endokrin dan metabolik pada anak, kehamilan, dewasa dan lansia.
3. Proses keperawatan pada gangguan sistem endokrin dan metabolik
Sub Pokok Bahasan
1.

2.

Review sistem endokrin dan metabolik
a. Anatomi dan fisiologi
b. Histologi dan patologi anatomis sistem endokrin dan metabolik
c. Pengkajian sistem endokrin pada anak, dewasa dan lansia
Gangguan pada sistem endokrin dan metabolik
a. Gangguan hepar dan saluran empedu
b. Gangguan fungsi hati viral, hepatitis (A, B,C,D,E, dan G)


c. Gangguan fungsi hati (Toxic hepapatis, Fulminant hepatic failure, Sirosis hari dan
transplantasi hati)
d. Diabetes melitus (DM tipe 1, DM tipe 2, DM tipe lain, Ketoasidosis diabetikum
nonketotik, hiperglikemia hiperosmolar, hipoglikemia ringan, hipoglikemia berat)
e. Pankreatitis akut dan kronik
f. Gangguan pada growth hormone (akromegali, gigantisme dan difisiensi hormon
pertumbuhan)
g. Gangguan pada hormon tiroid (Hyperparathyroidism dan hypoparathyroidism,
Hyperthyroidism dan hypothyroidism, tirotoksikosis, goiter, tiroiditis, adenoma tiroid,
karsinoma tiroid)

3.

h. Gangguan pada kelenjar adrenal (cushing’s sindrome, addison disease, krisis adrenal)
i. Gangguan pada hormon reproduksi (pubertas prekoks, hipogonadisme)
Proses keperawatan pada gangguan sistem endokrin dan metabolik
a. Proses keperawatan gangguan hepar dan saluran empedu
b. Proses keperawatan gangguan fungsi hati viral, hepatitis (A, B,C,D,E, dan G)
c. Proses keperawatan gangguan fungsi hati (Toxic hepapatis, Fulminant hepatic failure,
Sirosis hari dan transplantasi hati)

d. Proses keperawatan diabetes melitus (DM tipe 1, DM tipe 2, DM tipe lain, Ketoasidosis
diabetikum nonketotik, hiperglikemia hiperosmolar, hipoglikemia ringan,
hipoglikemia berat)
e. Proses keperawatan pankreatitis akut dan kronik
f. Proses keperawatan gangguan growth hormone (akromegali, gigantisme dan difisiensi
hormon pertumbuhan)
g. Proses keperawatan gangguan pada hormon tiroid (Hyperparathyroidism dan
hypoparathyroidism, Hyperthyroidism dan hypothyroidism, tirotoksikosis, goiter, tiroiditis,
adenoma tiroid, karsinoma tiroid)
h. Proses keperawatan gangguan kelenjar adrenal (cushing’s sindrome, addison disease,

krisis adrenal)
i. Proses keperawatan gangguan hormon reproduksi (pubertas prekoks, hipogonadisme)
BAB IV METODE PEMBELAJARAN DAN SUB POKOK BAHASAN
Metode pembelajaran yang dilaksanakan dalam MK ini adalah:
1.
2.
3.
4.
5.

6.
7.

Ceramah
Diskusi
Jigsaw
Presentasi
Pembelajaran berbasis masalah (PBM)
Investigasi kelompok
Clinical Skill Lab (CSL)

Evaluasi pembelajaran:
Kehadiran

20%

Keaktifan

30%


OSCE

25%

Final/MCQ

25%

REFERENSI

Dillon, P.M .(2007). Nursing health assessment; a critical thingking, case study approach.
Philadelphia: FA. Davis Company
Guyton, A.C & Hall, J.W. (2006). Textbook of Medical Physiology 11th edition. Mississpi: Elsevier
Saunders. Halaman 827-864, 905-917

Ignativicius, D.D. & Workman, M.L. (2010). Medical Surgical Nursing 6th edition. Elsevier
Saunders
McGuinnes, H. (2010). Anatomy and Physiology Therapy Basic. United Kingdom: Hodder
Education
PERKENI. (2011). Revisi Konsensus PERKENI.

www.perkeni.org/download/Konsensus%20DM%202011.zip
Smeltzer, S.C, Bare,B.S, Hinkle.J, & Cheever.K. (2010). Textbook of Medical Surgical Nursing 12 th
edition. Mississpi: Elsevier Saunders. Halaman 1114-1289
William, L.S & Hopper,P.D. (2007). Understanding Medical Surgical Nursing 3 rd edition.
Philadelpia: Lippincott.

BAB V. JADWAL PERKULIAHAN
Kode MK
Jumlah SKS
Ruang Kuliah
Waktu
Mgg
I

Hari/
tanggal

:
: 3 SKS
:

: 3 x 16 x 50 menit = 2400
Alokasi
Waktu

Metode

Fasilitator

Kontrak belajar dan penjelasan
silabus M.K Keperawatan
Endokrin dan Metabolik
Review anatomi & fisiologi
Endokrin dan Metabolik

1 x 50
menit

Ceramah,
diskusi


Koordinator

1 x 50
menit

Quiz

TI

Pemeriksaan Fisik dan
Farmakologi Endokrin dan
Metabolik
Tutorial I
Modul I dan II (Mudah Lelah
dan kulit kuning)
Modul I dan II (Mudah Lelah
dan kulit kuning)

2 x 50
menit


Jigsaw
Diskusi

TI

3 x 50
menit

Tutorial

TIM

3 x 50
menit

Mandiri

Mahasiswa


Tutorial II
Modul III dan IV(mudah lapar
dan haus, dan kulit menghitam)
Tutorial II
Modul III dan IV(mudah lapar
dan haus, dan kulit menghitam)
Modul I, II, III dan IV

3 x 50
menit

Tutorial

TIM

3 x 50
menit

Tutorial

Mahasiswa

3 x 50
menit

Diskusi

TIM

Asuhan Keperawatan Endokrin
dan Metabolik pada anak,
kehamilan dan lansia
Perubahan sistem endokrin pada
masa antenatal, postnatal dan
menyusui
Hubungan sistem endokrin
dengan sistem tubuh
(integumen, respirasi, saraf,
penceranaan, perkemihan,
muskuloskeletal)
Proses keperawatan pada
gangguan hormon reproduksi
(hipogonadisme, pubertas
prekoks)
Fungsi metabolisme hati

3 x 50
menit

STAD

TIM

2 x 50
menit

Ceramah,
diskusi

Nr

2 x 50
menit

Jigsaw
Diskusi

TI

2 x 50
menit

Ceramah,
diskusi

Nr

2 x 50
menit

Presentasi,
diskusi

Nr

Gangguan Fungsi hati dan
empedu

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

AM

Waktu

Pokok Bahasan

Senin, 20
Oktober
2014
Senin, 20
Oktober
2014
Senin, 20
Oktober
2014
Selasa, 21
Oktober
2014
Rabu, 22
Oktober
2014
Kamis, 23
Oktober
2014
Jumat, 24
Oktober
2014
Senin, 27
Oktober
2014
Selasa, 28
Oktober
2014
Selasa, 28
Oktober
2014
Rabu, 29
Oktober
2014

09.00 –
09.50

Rabu, 29
Oktober
2014

10.40 –
12.20

Kamis, 30
Oktober
2014
Kamis, 30
Oktober

09.00 –
10.40

09.50 –
10.40
10.40 –
12.20
09.00 –
11.30
09.00 –
11.30
09.00 –
11.30
09.00 –
11.30
09.00 –
11.30
09.00 –
11.30
11.3013.10
09.00 –
10.40

10.40 –
12.20

Mgg

III

IV

Hari/
tanggal
2014
Jumat, 31
Oktober
2014

Alokasi
Waktu

Metode

Fasilitator

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

EL

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

EL

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

AM

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

AM

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

RR

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

RR

09.00 –
10.40

Asuhan keperawatan Gangguan
fungsi hati (viral hepatitis A,
B,C,D,E dan G, toxic hepatitis,
fulminant)
Asuhan keperawatan pada
Hepatic failure, hepatic
cirrhosis, dan translplantasi hati
Asuhan Keperawatan pada
gangguaan kelenjar adrenal
(cushing’s disease, krisis
adrenal, dan addison’s disease
Asuhan Keperawatan pada
gangguaan growth hormone
(akromegali, gigantisme,
difisiensi hormin pertumbuhan)
Asuhan keperawatan pada acute
pancreatitis dan chronic
pacreatitis
Asuhan keperawatan pada
gangguan metabolisme
(sindrome metabolik)
Asuhan Keperawatan pada
gangguaan hormon tiroid

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

EL

10.40 –
12.20

Asuhan Keperawatan pada
Diabetes melitus

2 x 50
menit

Presentasi,
Diskusi

RR

09.00 –
12.20

CSL I:
1. Pengkajian
fisik sistem
endokrin pada hati, empedu
dan pankreas
2. Pemeriksaan
fisik
kaki
diabetes
CSL II:
1. Perawatan luka diabetes
2. Teknik menyuntik insulin
3. Senam kaki diabetes
CSL

4 x 50
menit

CSL

09.00 –
10.40

Waktu

Pokok Bahasan

09.00 –
10.40

Jumat, 31
Oktober
2014
Senin, 03
November
2014

10.40 –
12.20

Senin, 03
November
2014

10.40 –
12.20

Selasa, 04
November
2014
Selasa, 04
November
2014
Rabu, 05
November
2014
Rabu, 05
November
2014
Kamis, 06
November
2014

09.00 –
10.40

09.00 –
10.40

10.40 –
12.20

Jumat, 07
November
2014

09.00 –
12.20

Senin, 10
November
2014
Selasa, 11
November
2014
Rabu, 12
November
2014
Kamis, 13
November
2014
Jumat, 15
November

09.00 –
12.20

EL

TI
4 x 50
menit

CSL

4 x 50
menit

Mandiri

RR
AM
Nr
Mahasiswa

Ujian Final 1

2 x 50
menit

MCQ

TIM

09.00 –
10.40

Remedial ujian teori (ujian final
1)

2 x 50
menit

MCQ

TIM

09.00 –
12.20

Ujian Final 2

4 x 50
menit

OSCE

TIM

09.00 –
12.20

Remedial ujian praktik (Ujian
Final 2)

4 x 50
menit

OSCE

TIM

Mgg

Hari/
tanggal
2014

Waktu

Pokok Bahasan

Alokasi
Waktu

Metode

Fasilitator