SELAMAT DATANG DI ACARA IBADAH

  

SELAMAT DATANG

DI ACARA IBADAH

  MUNGKINKAH INI TERJADI? DAPATKAH INI TERJADI?

  

MUDA FOYA-FOYA

TUA KAYA RAYA

  

BUKANKAH???

Kaya dunia bertolak

belakang dengan Kaya

Surga.

  • Abraham sangat kaya , banyak ternak, perak dan emasnya - Kejadian 13:2
    • Abraham

  • Dan orang itu menjadi kaya, bahkan kian lama kian kaya, sehingga ia menjadi sangat kaya - Kejadian 26:13
    • Ishak
    • • Yakub – Kejadian 30:43 Maka sangatlah bertambah-tambah harta

  Yakub, dan ia mempunyai banyak kambing domba, budak perempuan dan laki-laki, unta dan keledai.

  • Raja Salomo melebihi semua raja di bumi dalam hal kekayaan dan hikmat - I Raja-raja 10:23
    • Salomo
    • AYUB – Terkaya di daerah Timur tapi hidupnya saleh

  Yohanes 10:10 Aku datang, supaya mereka mempunyai hidup, dan

  Rahasia Kegagalan Seorang Kaya Matius 19: 16-22 Markus 10: 17-22 Lukas 18: 18-23

  Matius 19:16 Ada seorang datang kepada Yesus, dan berkata: "Guru, perbuatan baik apakah yang harus kuperbuat untuk memperoleh hidup yang kekal ?“

  

3 Ciri Khas dari Pria ini?

  1. Orang muda (Mat. 19: 20, 22)

  2. Sangat Kaya (Luk. 18:23)

  

3. Seorang Pemimpin (Luk. 18:18)

  Orang yang datang kepada YESUS adalah:

  1. Seorang PEMIMPIN ,

  2. Seorang EKSEKUTIF MUDA yang kaya raya,

  3. Seorang PROFESIONAL yang sedang naik daun

  

Dahulu:

Posisi & harta seseorang berbanding lurus dengan usianya

  Age : 84 Fortune : self made Source : Ikea Net Worth: $ 55,5 miliar (Rp 527,25 triliun) Country Of Citizenship: Sweden Industry : Retailing Marital Status : married, 4 children

  Age:

  67 Fortune: self made Source: Inditex, investments in Property Net Worth: $ 56 Billion Country Of Citizenship: Spanyol Industry:

  Retailing Marital Status:

  3 children

  Age:

  82 Fortune: self made Source:

  Berkshire Hathaway Net Worth: US$ 59,6 miliar (Rp 566,2 Triliun) Country Of Citizenship:

  United States Industry:

  Investments Marital Status: widowed, 3 children

  Age:

  73 Fortune: inherited and growing Source: Telecom Net Worth:

  US$ 72,1 miliar (Rp 684,9 Triliun)

Country Of Citizenship:

Mexico Industry:

  Communications Marital Status: widowed, 6 children Age: 57 Fortune: self made Source: Microsoft Net Worth:

  US$ 72,7 miliar (Rp 690,6 triliun) Country Of Citizenship: United States Industry: Marital Status: married, 3 children

  

Sekarang:

Sudah banyak orang yang masih Muda

namun kaya raya

  

Albert von Thurn und Taxis US$ 1,5 miliar atau Rp 14,2 triliun

  

Dustin Moskovitz US$ 3,8 miliar atau Rp 36,1 triliun.

  

Huiyan Yang US$ 5,7 miliar atau Rp 54,1 triliun

  

Mark Zuckerberg $13.3 billion Rp 126 triliun. Biasanya, Pengusaha Muda di dunia ini, kurang peduli dengan kerohanian, Apalagi dengan hidup kekal di surga .

  Manager pertama di dunia, yang menerima gaji 1 juta dollar berkata: “Millionares seldom smile.”

  Raja Hotel dari New York mengalami gangguan pencernaan seumur hidup karena kekuatiran dan ketakutan yang menghantui pikirannya. Dia berkata: “Saya adalah orang paling malang di dunia.”

  Mengidap penyakit alopecia yang hampir merengut nyawanya. Sehingga, dokter hanya mengizinkan dia memakan crakers dan susu murni, padahal dia manusia terkaya di bumi.

  Ayah saya memberi nasehat: “Hati-hati dengan uang. Jika engkau punya $ 5,000, engkau mengingini $ 10,000. Jika sudah punya $ 10,000, engkau mau $

  20,000. Berapapun engkau punya, tidak akan pernah cukup ” Si Raja otomotif bersaksi: “Bekerja merupakan sumber kebahagiaan. Saya merasa lebih bahagia ketika bekerja sebagai montir, daripada sebagai manager yang tinggal menerima uang.”

  “Happiness is not based on money. And the best proof of that is our family .” uang tidak menjamin kebahagiaan, bukti yang paling nyata adalah keluarga kami

  Matius 19:16 Ada seorang datang kepada Yesus, dan berkata: "Guru, perbuatan baik apakah yang harus kuperbuat untuk memperoleh hidup yang kekal ?“

  Kabar Gembiranya:

Seorang eksekutif muda yang

kaya raya mencari surga

  

Kabar Buruk:

perbuatan baik apa yang harus

kuperbuat untuk mewarisi

hidup yang kekal?”

  Matius 19:17 ….. Hanya Satu yang baik. Tetapi jikalau engkau ingin masuk ke dalam hidup, turutilah segala perintah Allah .“

  

Jangan

Hormatilah

membunuh!

Jangan ayahmu dan berzinah! ibumu!

  Jangan Jangan mengucapka n saksi mencuri! dusta! Jangan mengingini Matius 19:20 Orang muda:

  "Semuanya itu telah kuturuti, apa lagi yang masih kurang ?“

  Matius 19:21 Kata Yesus kepadanya: "Jikalau engkau hendak sempurna, pergilah, juallah segala milikmu dan berikanlah itu kepada orang-orang miskin, maka engkau akan beroleh harta di sorga

  , kemudian datanglah ke mari dan ikutlah Aku." Cara menyimpan dan menimbun harta di surga adalah menolong orang miskin dan membutuhkan saat kita di dunia ini

  Matius 19:22 Ketika orang muda itu mendengar perkataan itu, pergilah ia dengan sedih , sebab banyak hartanya.

  VERTIKAL HORISONTAL Hukum 5 - 10

  

Jikalau seorang berkata: "Aku mengasihi

Allah," dan ia membenci saudaranya, maka ia

adalah pendusta, karena barangsiapa tidak

mengasihi saudaranya yang dilihatnya, tidak

mungkin mengasihi Allah, yang tidak

dilihatnya.

  “Dan perintah ini kita terima dari Dia: Barangsiapa mengasihi Allah, ia harus juga mengasihi saudaranya .” (1 Yoh 4:21)

  

Matius 19:20

“Semuanya itu telah kuturuti,

apalagi yang masih kurang ?”

Markus 10:20

  

“semuanya itu telah kuturuti

sejak masa kecilku ." .”

  

“Pengakuan eksekutif muda sebagai pelaku hukum

Tuhan adalah bohong besar . Sikap dan jawabannya

kepada Yesus membuktikan bahwa harta kekayaan

merupakan ilah baginya . Mustahil dia dapat menuruti

Hukum Tuhan, jika harta dunia menjadi kesayangannya.

  

Dia lebih mencintai harta, yang merupakan

pemberian Tuhan; daripada mencintai Tuhan, Si

Pemberi itu

  .”

(Alpha & Omega jilid 5 hal 69)

  

Inilah bahaya kekayaan bagi manusia yang

tamak: semakin banyak dia peroleh, semakin

sukar baginya untuk berkemurahan.

  

Membahagikan harta baginya seperti

berpisah dengan nafas kehidupan

  

The lover of self is a transgressor of the law

(COL 392)

Hatinya tertarik kepada Yesus. Tetapi dia tidak siap

menerima prinsip penyangkalan diri Yesus. Dia pilih

hartanya melebihi Yesus . Dia merindukan hidup kekal,

tanpa sedia mengikis sifat ketamakannya

(COL 393)

  

The love of JESUS and of

riches cannot dwell in the

same heart

(1T 173)

  

Kata Yesus kepadanya: "Jikalau

engkau hendak sempurna, pergilah,

juallah segala milikmu dan

berikanlah itu kepada orang-orang

miskin, maka engkau akan beroleh

  HARTA DI SORGA .“

(Matius 19:21)

Penelitian oleh Yayasan Russell Sage

  

Semakin kaya seseorang, semakin

sedikit jumlah bantuannya kepada

sesama manusia. Semakin besar

pendapatan, semakin sedikit

memberi.

UANG

  

adalah satu alat universal yang

dapat digunakan sebagai paspor ke

mana saja, kecuali Sorga; alat tukar

yang dapat digunakan untuk

membeli apa saja, kecuali

kebahagiaan.

Pepatah ROMAWI

  

Uang adalah bagaikan air laut;

semakin banyak diminun, anda

merasa semakin haus

Tabiat Seseorang dapat diuji melalui sikapnya terhadap UANG : melalui bagaimana

  

dia mencarinya dan

bagaimana dia

membelanjakannya

  

Tahun 1976, di Palm Beach Florida,

Bertha Adams (71) yang tinggal

sebatang kara di rumahnya, ditemukan

wafat.

  

Dokter menyatakan penyebabnya

malnutrition. Rumahnya kotor dan

berantakan. Orang ini makan dengan

meminta sedekah dari para tetangga.

  

Ketika rumahnya digeledah yang

berwajib, ditemukan sejumlah: 700

sertifikat saham, sertifikat

tabungan $ 200 Ribu di satu Bank

dan sertifikat $ 600 Ribu di Bank

yang lain

  

Seorang muda suatu kali menemukan

di jalan uang $ 5. Sejak saat itu, dia

selalu berjalan melihat ke bawah.

Seumur hidupnya, dia menemukan: 29,

516 kancing, 54, 172 peniti, uang $12,

tetapi dia menderita punggung

bongkok.

  

Uang dapat membeli ranjang;

  Uang dapat membeli buku; tetapi tidak dapat membeli ILMU dan KEPINTARAN

  

Uang dapat membeli makanan lezat,

  

Uang dapat membeli perhiasan dan bahan-

bahan kosmetik yang mahal-mahal, tetapi

  

Uang dapat membeli istana dan rumah yang mewah,

tetapi tidak dapat membeli RUMAH TANGGA BAHAGIA

  

Uang dapat membeli ramuan obat;

tetapi tidak dapat membeli KESEMBUHAN dan

KESEHATAN

  

Uang dapat membeli hiburan ;

tetapi tidak dapat membeli KEDAMAIAN HATI dan PIKIRAN.

  Uang dapat membeli teman untuk bersenang-senang;

  

Uang dapat membeli kepelisiran;

  Uang dapat membeli seks; tetapi tidak akan dapat membeli CINTA.

  Uang dapat membeli Kayu Salib; tetapi tidak dapat membeli JURUSLAMAT

  Uang dapat membeli gedung Gereja; tetapi tidak dapat membeli SURGA atau membeli HIDUP YANG KEKAL.

  Cara menyimpan dan menimbun harta di surga adalah menolong orang miskin dan membutuhkan saat kita di dunia ini

  GENEROSITY – SUKA MEMBERI

  

Generosity is not just how much you give,

but how much you give in relation to how much you have Cara menyimpan dan menimbun harta di surga adalah menolong orang miskin dan membutuhkan saat kita di dunia ini

  

Matius 25:40

“sesungguhnya segala sesuatu

yang kamu lakukan untuk salah

seorang dari saudara-Ku yang

paling hina ini, kamu telah

melakukannya untuk Aku.”

  

Menurut saya, kekayaan itu tidak hanya tertuju pada deposito

atau uang Anda pegang. Saya selalu percaya kekayaan itu ialah

juga integritas, intelektualitas, kepribadian mulia, karakter

baik, keluarga harmonis, kesehatan. Itu adalah satu kesatuan.

  

Kekayaan itu seperti sebuah senjata. Senjata di tangan orang

baik untuk bela negara. Di tangan orang tidak baik buat

merampok. Bukan pula soal jumlah kekayaan tapi bagaimana

Anda memanfaatkan kekayaan itu dengan baik. Itulah seninya.

  • Pendiri Mayapada Group, Dato Sri Tahir, Terima

  

Penghargaan Satyalancana yaitu Penganugerahan

Tanda Kehormatan Pembangunan mendukung program

  • dinilai selama ini terus

  pemerintah , dan mendorong berbagai kegiatan sosial dan kemasyarakatan, sehingga mampu meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan rakyat