PENTINGNYA BAHASA DALAM DESAIN KOMUNIKAS

PENTINGNYA BAHASA DALAM DESAIN KOMUNIKASI VISUAL
Sebelum kita membahas tentang pentingnya bahsa dalam desain komunikasi visual mari kita
membahas satu persatu, yang pertama bahasa, dalam kamus besar bahasa indonesia bahasa
adalah lambang bunyi, yang digunakan masyarakat untuk berinteraksi, kerja sama, dan untuk
identitas diri. Bahasa terbentuk dari kesepakatan masyarakat yg untuk di taati bersama. Jadi, ada
bentuk kesepakatan secara garis besar terdiri dari bahasa lokal dan bahasa universal.
Proses tercapainya suatu komunikasi antar manusia terletak pada apa yang bisa mengantar
maksud dari pihak yang melakukan aksi, dalam hal inilah pernaan bahasa mendominasi total. Dalam
posisinya yang sangat penting ini, bahasa merupakan faktor terpenting yang dikaji manusia dalam
bdang desain komunikasi visual. Desain komunikasi visual adalahbidang ilmu yang mengkaji tentang
kegitan pembuatan suatu konsep grafis yg bermula dari sebuah masalah agar masalah tersebut
terselesaikan dan tercapai tujuan dari konsep tersebut. Maka dari itu bahasa memegang peranan
utama. Dengan kemampuan manusia dalam memaksimalkan kemampuan dirinya untuk mewujudkan
keinginannya, maka kegiatan memanipulasi melalui bahasa akan diaplikasikannya. Bahsa memegang
kunci utama bagaimana seorang desainer menyelesaikan tugasnya dengan baik atau dengan buruk.
Dalam penjabarannya secara singkat, ditemukan bahwa bahasa bagi seorang desiner adalah
penting. Pemahaman yang mendalam tentang suatu obyek utama dalam suatu kasus, akan
melahirkan langkah – langkah yang teliti, terancang, tepat, dan cerdas dari seorang desiner dalam
bertindak dan berimprovisasi. Tujuan utama seorang desiner akan tercapai melalui “percakapan”
yang memiliki bobot pemahaman yang tinggi. Dan bagaimana sebuah manipulasi berjalan, itu akan
mengalir mengikuti proses keratif dari bagamana desainer berkomunikasi melalui bagasa yang tepat

dengan konsumen. Dari sinilah mungkin dapat dipahami betapa pentingnyanya unsur bahasa pada
desain komunikasi visual.
http://pixels-portal.blogspot.co.id/2011/08/pentingnya-bahasa-dalam-desain.html