Perangkat Pembelajaran SMP Lengkap Format Words rpp jawa 7 smt 11

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 1

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan mamahami berbagai wacana lisan

dalam berbagai ragam bahasa Jawa.

Kompetensi Dasar :

Mendengarkan percakapan dalam berbagai kegiatan, misalnya

dengan teman sebaya, guru, orang tua dan orang yang dituakan

Indikator :

1 Mampu mengungkapkan isi percakapan secara lisan maupun tulisan dalam berbagai

ragam bahasa Jawa.

2 Mengajukan dan menjawab pertanyaan sesuai konteks pembicaraan.

B. Tujuan Pembelajaran :

1. Setelah mempraktekkan teks percakapan, siswa dapat menjelaskan isi percakapan.

2. Setelah mengetahui isi percakapan, siswa dapat mengajukan dan menjawab pertanyaan

sesuai konteks pembicaraan.

C. Materi Pembelajaran :

1. Pacelathon 1 (murid karo murid)

Gugur Gunung / Kerja Bakti

(Wektu ngaso ngepasi murid-murid kelas VII C padha jejagongan lan guyon ing teras klase, Naufal ketua klompok 2 ngajak rembugan babagan kerja bakti karo salah siji anggota klompoke)

Naufal: ”An, ngendikane pak guru kabeh murid klas VII Setu sore didhawuhi nindakake kerja bakti ing sekolahan?”

Andreas:” iya, bener iku.”

Naufal: ” Mulane klompoke dhewe kudu enggal-enggal dibagi tugase.”

... 2. Pacelathon 2 (guru karo murid)

3. Paramasastra : tembung lingga 4. Unggah-ungguh basa

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : Tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

E.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

Motivasi : Sapa sing wis tau krungu lan ngerti tegese tembung gugur gunung

Apersepsi: Sapa sing wis tau melu nindakake gugur gunung Pengetahuan Prasyarat : Salah satu siswa menjelaskan arti gugur gunung dan menceritakan sekilas pengalamannya


(2)

2 Kegiatan Inti a. Eksplorasi:

Beberapa siswa memperagakan teks percakapan tentang gugur gunung, siswa yang lain menyimak

b. Konfirmasi:

Siswa

mengajukan dan menjawab pertanyaan sesuai

konteks pembicaraan.

60’

ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi percakapan. Guru memberikan tugas kepada siswa untuk membuat teks percakapan tentang kerja bakti secara berkelompok. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’ Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

1. Teknik : Lisan dan Tertulis

2. Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan essay

3. Soal/ Instrumen :

1) Kanthi lelandhesan pacelathon 1, wangsulana pitakon-pitakon iki nganggo basamu dhewe!

a. Miturut ngendikane Pak Guru dina Setu sore kabeh klas VII didhawuhi ngapa? b. Klompok loro entuk tugas apa?

Soal c dan seterusnya lihat LKS!

2) Gawea pacelathon bab kerja bakti ing kampungmu antarane ketua RT karo para wargane!

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran:

Kesesuaian isi dengan tema: skor 50 Bahasa sesuai unggah-ungguh: skor 50 Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati


(3)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 2

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu membaca bacaan sastra, non sastra dalam berbagai teknik membaca dan bacaan berhuruf Jawa

Kompetensi Dasar : Membaca pemahaman bacaan sastra(cerita wayang Ramayana) atau bacaan nonsastra dengan tema tertentu

Indikator :

1. Mampu menyebutkan dan menuliskan topik bacaan. 2. Menjawab dan mengajukan pertanyaan.

3. Mampu menuliskan kembali bacaan ke ragam bahasa lain (ngoko ke krama). 4. Mampu menjelaskan karakter tokoh-tokoh cerita pewayangan.

5. Mampu menceritakan kembali baik lisan maupun tertulis dengan bahasa sendiri.

B. Tujuan Pembelajaran :

1. Menyebutkan dan menuliskan topik bacaan. 2. Menjawab dan mengajukan pertanyaan

3. Menuliskan kembali bacaan ke ragam bahasa lain (ngoko ke krama). 4. Menjelaskan karakter tokoh-tokoh cerita pewayangan.

5. Menceritakan kembali baik lisan maupun tertulis dengan bahasa sendiri.

C. Materi Pembelajaran :

KIDANG KENCANA

Prabu Ramawijaya nalika lelana sajroning alas Dhandhaka sekaliyan karo garwane

yaiku Dewi Sinta, lan didherekake dening rayine kekasih Raden Lesmana. Saking

mbangunturute karo ingkang ramane yaiku Prabu Dasarata ing Ngayodya, satriya Rama karo

garwane ninggal kamukten lelana menyang alas. Raden Lesmana ora keri, setya tuhu

ngiringake sedulir tuwa menyang alas. Tekan tengah alas, sawise nundhungi buta-buta sing

ganggu gawe para pandhita sing mertapa lan gawe rusaking pratapane, satriya Rama sekaliyan

ameng-ameng utawa enggar-enggar penggalih didherekake satriya Lesmana menyang ara-ara

tengah alas kang ngresepake pandulu.

...

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

F.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru menginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

Motivasi: Sapa sing wis tau krungu crita wayang Ramayana Apersepsi: Sapa sing ngerti urut-urutane crita wayang Ramayana?

Pengetahuan Prasyarat : Salah satu siswa menceritakan


(4)

sekilas tentang crita Ramayana 2 Kegiatan Inti

Eksplorasi: Mampu menyebutkan dan menuliskan topik bacaan.

b. Elaborasi:

Menjawab dan mengajukan pertanyaan.

Menjelaskan karakter tokoh-tokoh cerita pewayangan. c. Konfirmasi:

Menceritakan kembali baik lisan maupun tertulis

dengan bahasa sendiri.

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru memberikan tugas kepada siswa untuk menuliskan kembali bacaan ke ragam bahasa lain (ngoko ke krama). Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

Penugasan

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP Buku referansi: Senang Wayang

Paraga wayang: Rama, Sinta, Rahwana G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen:

A. Kanthi lelandhesan wacana iku, wangsulana pitakon-pitakon iki nganggo basamu dhewe!

1) Sing dadi underaning rembug (pokok pikiran/ topik) crita ing dhuwur iku apa? 2) Ing ngendi Prabu Rama lan garwane anggone lelana?

3) Sapa asmane rayine Prabu Rama?

4) Kidang Kencana iku sabenere panjalmane sapa? Soal no 5 sd 10 di LKS.

B. Wacana ing dhuwur owahana basane dadi krama alus! Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran:

Skor benar tiap soal: 10, nilai: skor x 10 Kesesuaian isi dengan tema: skor 50 Bahasa sesuai unggah-ungguh: skor 50 Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,


(5)

No. 3 A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mengungkapkan pikiran, gagasan, pendapat dan perasaan dalam berbagai jenis karangan menggunakan ragam bahasa jawa sesuai unggah-ungguh dan menulis paragraf berrhuruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis pengalaman pribadi menggunakan ragam ngoko dan krama. Indikator :

1. Mampu membuat kerangka topik pengalaman pribadi.

2. Mampu menulis pengalaman sendiri dalam ragam ngoko dan krama

B. Tujuan Pembelajaran :

1. Membuat kerangka topik pengalaman pribadi.

2. Menulis pengalaman sendiri dalam ragam ngoko dan krama C. Materi Pembelajaran :

a. Tuladha wacana pengalaman pribadi

Nerusake Sekolah

“Atiku seneng lan mongkog bisa ketampa ing SMP kang dadi pilihan sepisanan,” mangkono

kandhane Ady Nugroho marang Okvita lan Dedy Purwanto. Bocah telu iku nalika ing SD

bareng saklas ing desane. Nanging nalika ndaftar SMP bocah telu iku duwe kekarepan

beda-beda. Dedy Purwanto ndaftar ing MTS dene Okvita ndaftar kang manggone beda kecamatan.

...

b. Praktik Nulis Pengalaman Pribadi

Bab-bab kang kudu digatekake sadurunge nulis pengalaman pribadi yaiku:

1. Miliha pengalaman kang nyenengake.

2. Dicathet kabeh bab kang penting kanggo pathokan nulis.

3. Wektu praktek nulis:

a. Basa kang dienggo kudu miturut unggah-ungguh (bahasa).

b. Isining crita kudu narik kawigaten (isi).

c. Yen diucapake kedaling pocapan kudu cetha (vokal).

d. Yen dienggo ekspresi kudu bener manut isine crita (ekspresi)

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

G.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

Motivasi: Sapa sing wis tau maca crita bab pengalaman pribadi

10’

Ceramah Tanya jawab


(6)

Apersepsi: sapa kang bisa nyebutake tuladha pengalaman pribadi

Pengetahuan Prasyarat : Salah satu siswa menyebutkan contoh pengalaman pribadi

2 Kegiatan Inti

Eksplorasi: Setelah membaca contoh cerita pengalaman pribadi, siswa membuat kerangka topik pengalaman pribadi masing-masing.

Elaborasi:

Siswa menulis pengalaman sendiri dalam ragam ngoko atau krama

60’

Penugasan individu

3 Penutup

Guru memberikan tugas kepada siswa untuk melanjutkan menulis pengalaman pribadi di rumah dan dikumpulkan keesokan harinya (tugas terstruktur).

Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

Penugasan

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Tertulis Bentuk Instrumen : essay

Soal/ Instrumen: Gawea crita pengalaman pribadi kang narik kawigaten, tulisen ing kertas folio!

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran:

Kesesuaian isi dengan tema: skor 50 Bahasa sesuai unggah-ungguh: skor 50 Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 4


(7)

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami berbagai wacana lisan dalam berbagai ragam bahasa jawa

Kompetensi Dasar :

Mendengarkan cerita teman tentang budi pekerti /pahlawan dalam ragam ngoko dan krama

Indikator :

1. Mampu mengungkapkan isi cerita teman secara lisan maupun tertulis dalam ragam bahasa Jawa 2. Mampu memberi tanggapan mengenai isi cerita yang didengar.

3.

Mampu menceritakan kembali cerita teman dengan bahasanya sendiri B. Tujuan Pembelajaran :

1. Mengungkapkan isi cerita teman secara lisan maupun tertulis dalam ragam bahasa Jawa 2. Memberi tanggapan mengenai isi cerita yang didengar.

3.

Mampu menceritakan kembali cerita teman dengan bahasanya sendiri C. Materi Pembelajaran :

Rungokna crita saka kanca kanthipremati!

UNGGAH-UNGGUH

Dhek jaman biyen, bab unggah-ungguh iku digatekake tenan. Bocah utawa wong enom

padha wedi sarta ngajeni banget marang wong tuwa.

Wong mono ora bisa urip dhewe, amarga ora bisa nyukupi butuhe urip ing saben

dinane tanpa pambiyantune wong liya. Mula wis samesthine wong urip ing bebrayan iku kudu

bantu-binantu gotong-royong.

...

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

H.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru menginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

Motivasi: Sapa sing wis ngerti unggah-ungguh

Apersepsi: Sapa sing ngerti tuladhane unggah-ungguh kang becik

Pengetahuan Prasyarat : Salah satu siswa menjelaskan unggah-ungguh

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti

Eksplorasi: mengungkapkan isi cerita teman secara lisan maupun tertulis dalam ragam bahasa Jawa

Konfirmasi: tanggapan mengenai isi cerita yang didengar. Mampu menceritakan kembali cerita teman dengan bahasanya sendiri

60’

Ceramah Tanya jawab


(8)

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen:

Kunci Jawaban:

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 5


(9)

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu mengungkapkan pikiran, pendapat, gagasan dan perasaan secara lisan melalui berbicara, bertelepon dan berdialog dalamberbagai ragam bahasa Jawa dengan ungah-ungguh basa yang sesuai.

Kompetensi Dasar : Berdialog

Indikator :

1. Mampu mengungkapkan dan menanggapi pembicaraan

2. Mampu bertanya dan menjawab pertanyaan sesuai konteks pembicaraan dengan santun bahasa yang tepat.

3. Mampu memperagakan dialog dengan bahasa yang santun dan tepat. B. Tujuan Pembelajaran :

1.

Mengungkapkan dan menanggapi pembicaraan

2.

Bertanya dan menjawab pertanyaan sesuai konteks pembicaraan dengan santun bahasa yang tepat.

3.

Memperagakan dialog dengan bahasa yang santun dan tepat.

C. Materi Pembelajaran :

UNGGAH-UNGGUH

Wanci dina Minggu bocah telu entuk tugas saka gurune biologi.

Bocah telu

: Kula nuwuuun

Pak San

: Ooo...kowe ta nak, ana parigawe apa, awan-awan kok dha gemruduk mrene?

Ade

nuwun sewu Pak, sowan kula sakanca badhe nyuwun pirsa.

Pak San

: Arep takon bab apa, sajak wigati banget?

...

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

I.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti

Eksplorasi: Mampu mengungkapkan dan menanggapi pembicaraan

b. Elaborasi:

Bertanya dan menjawab pertanyaan sesuai konteks pembicaraan dengan santun bahasa yang tepat.

Memperagakan dialog dengan bahasa yang santun dan tepat.

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. 10’

Ceramah Tanya jawab


(10)

Guru menutup pelajaran dengan salam.

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen:

Pitakon ing ngisor iki wangsulana kanthi ringkes! Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 6


(11)

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu membaca bacaan sastra, non sastra dalam berbagai teknik membaca dan bacaan berhuruf Jawa

Kompetensi Dasar : Membaca nyaring

Indikator :

Mampu membaca dengan suara yang jelas.

1. Mampu melafalkan kata-kata dengan lafal, intonasi, ejaan yang benar. 2. Mampu menjelaskan kembali isi cerita secara ringkas.

3. Mampu menuliskan pesan moral / nilai-nilai yang terkandung dalam cerita. B. Tujuan Pembelajaran :

1. Membaca dengan suara yang jelas.

2. Melafalkan kata-kata dengan lafal, intonasi, ejaan yang benar. 3. Menjelaskan kembali isi cerita secara ringkas.

4. Menuliskan pesan moral / nilai-nilai yang terkandung dalam cerita. C. Materi Pembelajaran :

KUWAJIBANIPUN PARA MUDHA

Bangsa Indonesia sampun wiwit taun 1945 menika dados bangsa ingkang mardika,

ingkang adhedhasar Pancasila saha UUD 1945. sampun samesthinipun bangsa mardika

gadhah idham-idhaman murih rakyatipun sadaya manggih kamulyan. Bangsa Indonesia

piyambak inggih temtu kemawon anggadhahi idham-idhaman, inggih menika masyarakat adil

makmur.

...

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

J.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Membaca dengan suara yang jelas.

Melafalkan kata-kata dengan lafal, intonasi, ejaan yang benar.

b. Elaborasi:

Mampu menuliskan pesan moral / nilai-nilai yang terkandung dalam cerita.

60’

Ceramah Tanya jawab


(12)

c. Konfirmasi:

Menjelaskan kembali isi cerita secara ringkas. 3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen:

Pitakon kang ana gandheng cenenge karo wacan wangsulana! (daftar pertanyaan 1-10 lihat LKS)

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 7

A. Identitas


(13)

Kelas : VII

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu mendengarkan dan memahami berbagai wacana lisan dalam berbagai ragam bahasa jawa

Kompetensi Dasar : Mendengarkan dan memahami pengumuman tentang rencana kegiatan di sekolah atau masyarakat

Indikator :

1 Mampu mengungkapkan isi pengumuman secara lisan maupun tulis dengan bahasa siswa setempat

2 Mampu memberi tanggapan tentang isi pengumuman

3 Mampu menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi pengumuman B. Tujuan Pembelajaran :

1 Mengungkapkan isi pengumuman secara lisan maupun tulis dengan bahasa siswa setempat 2 Memberi tanggapan tentang isi pengumuman secara berkelompok.

3 Menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi pengumuman

C. Materi Pembelajaran :

Gatekna wara-wara ing ngisor iki!

WARA-WARA

Nuwun,

Ngaturi uninga dhumateng warga dhusun Sidomukti RT 5 RW 3, bilih gugur gunung ingkang

sewau bade kalaksanan benjang Minggu Wage 7 November 2010 dipunundur dinten Minggu

Legi 14 November 2010.

Mugi ndadosaken kawuningan.

Nuwun

Ketua RT 5 RW 3

Dhusun Sidomukti

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

K.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

15’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Mengungkapkan isi pengumuman secara lisan maupun tulis dengan bahasa siswa setempat

b. Elaborasi:

Menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan isi pengumuman

c. Konfirmasi:

Memberi tanggapan tentang isi pengumuman secara

65’

Ceramah Tanya jawab


(14)

berkelompok. 3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen:

Wenehana tanggapan ngenani isi wara-wara mau! Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 8

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa


(15)

Semester : 1

Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu membaca bacaan sastra, non sastra dalam berbagai teknik membaca dan bacaan berhuruf Jawa

Kompetensi Dasar : Membaca indah, geguritan dan tembang macapat durma

Indikator :

1. Mampu membaca suatu karya sastra (geguritan) sesuai dengan lafal, intonasi dan irama yang benar.

2. Mampu menembangkan tembang dengan titi laras yang sesuai . 3. Mampu menjelaskan isi tembang/geguritan.

4. Mampu memparafrasekan teks geguritan/teks tembang durma B. Tujuan Pembelajaran :

1. Membaca suatu karya sastra (geguritan) sesuai dengan lafal, intonasi dan irama yang benar. 2. Menembangkan tembang dengan titi laras yang sesuai .

3. Menjelaskan isi tembang/geguritan.

4. Memparafrasekan teks geguritan/teks tembang durma

C. Materi Pembelajaran :

Sekar Durma Laras Pelog Barang

Geguritan: Aja Mliyur anggitanipun: Eyang Kakung

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas, praktek 2. Pendekatan : Life Skill

L.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

Apersepsi: Guru bertanya sapa kang bisa nembangake tembang macapat Durma

Pengetahuan prasyarat: siswa menembangkan tembang Durma

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Guru memberi contoh menembangkan titi laras Tembang Durma, siswa menirukan.

Guru memberi contoh menembangkan syair/cakepan tembang Durma

b. Elaborasi:

Siswa menjelaskan isi tembang Durma secara berkelompok Siswa memparafrasekan isi teks Durma

60’ Diskusi

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang budi pekerti yang bisa diambil dari teks tembang Durma Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’ Ceramah


(16)

Pertemuan 2

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

Apersepsi: Guru bertanya sapa kang bisa maca geguritan

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Guru memberi contoh membaca geguritan sesuai dengan lafal dan intonasi yang benar.

Salah satu siswa membaca geguritan, siswa lain mendengarkan.

b. Elaborasi:

Siswa menjelaskan isi teks geguritan c. Konfirmasi:

Siswa maju satu-persatu membaca geguritan.

60’ Diskusi

Tanya jawab Praktek

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan tentang budi pekerti yang bisa diambil dari teks geguritan

Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’ Ceramah

Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP Manca Warna: Warih Jatirahayu

G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay

Soal/ Instrumen: Wacanen geguritan “Aja Mliyur” kanthi vokal, lafal lan intonasi kang bener!

Pedoman Penskoran: Dasar Suara (vokal): 50 Pengayatan: 30

Penampilan: 20

Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 9

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII


(17)

Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi :Mampu mengungkapkan pikiran, gagasan, pendapat dan perasaan dalam berbagai jenis karangan menggunakan ragam bahasa jawa sesuai ungguh dan menulis paragraf berhuruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis kalimat berhuruf Jawa

Indikator :

1. Mampu menjelaskan fungsi setiap sandhangan panyigeg

2. Mampu menulis kalimat berhuruf Jawa dengan menerapkan sandhangan panyigeg 3. Mampu melengkapi kalimat rumpang dengan huruf Jawa

B. Tujuan Pembelajaran :

1. Menjelaskan fungsi setiap sandhangan panyigeg

2. Menulis kalimat berhuruf Jawa dengan menerapkan sandhangan panyigeg 3. Melengkapi kalimat rumpang dengan huruf Jawa

C. Materi Pembelajaran :

Aksara Jawa dan pasangannya

Sandhangan aksara Jawa

Sandhangan panyigeg wanda

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

M.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Siswa menyebutkan dan menuliskan wujud aksara Jawa beserta pasangannya dengan hafal.

Menjelaskan fungsi setiap sandhangan panyigeg b. Elaborasi:

Menulis kalimat berhuruf Jawa dengan menerapkan sandhangan panyigeg

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru memberikan tugas kepada siswa untuk menulis wacana dengan aksara Jawa

Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’ Ceramah

Tanya jawab Penugasan

Pertemuan 2


(18)

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Guru memberikan apersepsi dengan mengulas pelajaran pada pertemuan sebelumnya

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti

Guru bersama siswa membahas tugas menulis wacana dengan aksara Jawa

c. Konfirmasi:

Melengkapi kalimat rumpang dengan huruf Jawa

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP Manca Warna: Warih Jatirahayu

G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 10

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII


(19)

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi :

Mampu mengungkapkan pikiran, pendapat, gagasan dan perasaan secara lisan melalui berbicara, bertelepon dan berdialog dalamberbagai ragam bahasa Jawa dengan ungah-ungguh basa yang sesuai.

Kompetensi Dasar :

Menelepon atau menyampaikan pesan lisan kepada orang lain

Indikator :

1. Mampu menjelaskan tata cara menelpon /menyampaikan pesan yang baik dan benar. 2. Mampu menelepon/menyampaikan pesan secara santun sesuai keperluan.

3. Mampu menerima telepon/ menanggapi pesan secara santun.

4. Mampu menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan menelpon/menyampaikan pesan B. Tujuan Pembelajaran :

1. Menjelaskan tata cara menelpon /menyampaikan pesan yang baik dan benar.

2. Secara berkelompok siswa memperagakan menelepon/menyampaikan pesan secara santun sesuai keperluan.

3. Menerima telepon/ menanggapi pesan secara santun.

4. Menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan menelpon/menyampaikan pesan C. Materi Pembelajaran :

Pacelathon nganggo telpon

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

N.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Menjelaskan tata cara menelpon /menyampaikan pesan yang baik dan benar.

b. Elaborasi:

Secara berkelompok siswa memperagakan menelepon/menyampaikan pesan secara santun sesuai keperluan.

Menerima telepon/ menanggapi pesan secara santun. Menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan menelpon/menyampaikan pesan

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru memberikan tugas kepada siswa untuk membuat teks percakapan melalui telepon sesuai dengan topik yang telah ditentukan.

Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab


(20)

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay

Soal/ Instrumen : gawea pacelathon nganggo telpon jumbuh karo topik kang wis katemtokake!

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran:

Kesesuaian isi dengan tema: skor 50 Bahasa sesuai unggah-ungguh: skor 50 Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 11

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII


(21)

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi :

Mampu membaca bacaan sastra, non sastra dalam berbagai teknik membaca dan bacaan berhuruf Jawa

Kompetensi Dasar :

Membaca kalimat berhuruf jawa

Indikator :

1. Mampu membaca kata dengan penerapan setiap sanhangan panyigeg 2. Mampu membaca dan melafalkan bacaan berhuruf jawa dengan lancar. 3. Mampu menyalin ke dalam huruf latin dengan benar.

4. Mampu menjawab pertanyaan bacaan dengan huruf Jawa B. Tujuan Pembelajaran :

1.

Membaca kata dengan penerapan setiap sanhangan panyigeg 2. Membaca dan melafalkan bacaan berhuruf jawa dengan lancar. 3. Menyalin ke dalam huruf latin dengan benar.

4. Menjawab pertanyaan bacaan dengan huruf Jawa C. Materi Pembelajaran :

Wacana beraksara Jawa : TRIPAMA

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

O.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Membaca kata dengan penerapan setiap sanhangan panyigeg

Membaca dan melafalkan bacaan berhuruf jawa dengan lancar

b. Elaborasi:

Menyalin ke dalam huruf latin dengan benar c. Konfirmasi:

Menjawab pertanyaan bacaan dengan huruf Jawa

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

Penugasan

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis


(22)

Soal/ Instrumen: Wacana aksara Jawa ing dhuwur sawise kowaca, owahana dadi tulisan latin!

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 12

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa


(23)

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu mengungkapkan pikiran, gagasan, pendapat dan perasaan dalam berbagai jenis karangan menggunakan ragam bahasa jawa sesuai ungguh dan menulis paragraf berhuruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis poster atau iklan Indikator :

1. Mampu merencanakan isi poster /iklan 2. Mampu menulis poster atau iklan

3. Mampu memberikan nuansa estetis poster/iklan 4. Mampu memparafrasekan poster/iklan

B. Tujuan Pembelajaran : 1. Merencanakan isi poster/iklan 2. Menulis poster atau iklan

3. Memberikan nuansa estetis poster/iklan 4. Memparafrasekan poster/iklan

C. Materi Pembelajaran : Contoh iklan/ poster

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

P.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru menginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

15’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Merencanakan isi poster/iklan b. Elaborasi:

Menulis poster atau iklan

Memberikan nuansa estetis poster/iklan Memparafrasekan poster/iklan

65’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen : Gawea pariwara kanthi tema bebas!


(24)

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati


(1)

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi :

Mampu mengungkapkan pikiran, pendapat, gagasan dan perasaan secara lisan melalui berbicara, bertelepon dan berdialog dalamberbagai ragam bahasa Jawa dengan ungah-ungguh basa yang sesuai.

Kompetensi Dasar :

Menelepon atau menyampaikan pesan lisan kepada orang lain

Indikator :

1. Mampu menjelaskan tata cara menelpon /menyampaikan pesan yang baik dan benar. 2. Mampu menelepon/menyampaikan pesan secara santun sesuai keperluan.

3. Mampu menerima telepon/ menanggapi pesan secara santun.

4. Mampu menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan menelpon/menyampaikan pesan B. Tujuan Pembelajaran :

1. Menjelaskan tata cara menelpon /menyampaikan pesan yang baik dan benar.

2. Secara berkelompok siswa memperagakan menelepon/menyampaikan pesan secara santun sesuai keperluan.

3. Menerima telepon/ menanggapi pesan secara santun.

4. Menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan menelpon/menyampaikan pesan C. Materi Pembelajaran :

Pacelathon nganggo telpon

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

N.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Menjelaskan tata cara menelpon /menyampaikan pesan yang baik dan benar.

b. Elaborasi:

Secara berkelompok siswa memperagakan menelepon/menyampaikan pesan secara santun sesuai keperluan.

Menerima telepon/ menanggapi pesan secara santun. Menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan menelpon/menyampaikan pesan

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru memberikan tugas kepada siswa untuk membuat teks percakapan melalui telepon sesuai dengan topik yang telah ditentukan.

Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab


(2)

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay

Soal/ Instrumen : gawea pacelathon nganggo telpon jumbuh karo topik kang wis katemtokake!

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran:

Kesesuaian isi dengan tema: skor 50 Bahasa sesuai unggah-ungguh: skor 50 Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 11

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa

Kelas : VII


(3)

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi :

Mampu membaca bacaan sastra, non sastra dalam berbagai teknik membaca dan bacaan berhuruf Jawa

Kompetensi Dasar :

Membaca kalimat berhuruf jawa

Indikator :

1. Mampu membaca kata dengan penerapan setiap sanhangan panyigeg 2. Mampu membaca dan melafalkan bacaan berhuruf jawa dengan lancar. 3. Mampu menyalin ke dalam huruf latin dengan benar.

4. Mampu menjawab pertanyaan bacaan dengan huruf Jawa B. Tujuan Pembelajaran :

1.

Membaca kata dengan penerapan setiap sanhangan panyigeg 2. Membaca dan melafalkan bacaan berhuruf jawa dengan lancar. 3. Menyalin ke dalam huruf latin dengan benar.

4. Menjawab pertanyaan bacaan dengan huruf Jawa C. Materi Pembelajaran :

Wacana beraksara Jawa : TRIPAMA

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

O.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru mennginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

10’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Membaca kata dengan penerapan setiap sanhangan panyigeg

Membaca dan melafalkan bacaan berhuruf jawa dengan lancar

b. Elaborasi:

Menyalin ke dalam huruf latin dengan benar c. Konfirmasi:

Menjawab pertanyaan bacaan dengan huruf Jawa

60’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

Penugasan

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis


(4)

Soal/ Instrumen: Wacana aksara Jawa ing dhuwur sawise kowaca, owahana dadi tulisan latin!

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati

Kepala Sekolah,

Guru Mata Pelajaran,

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 12

A. Identitas

Mata Pelajaran : Bahasa Jawa


(5)

Semester : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

Sekolah : SMP Negeri 6 Pati

Standar Kompetensi : Mampu mengungkapkan pikiran, gagasan, pendapat dan perasaan dalam berbagai jenis karangan menggunakan ragam bahasa jawa sesuai ungguh dan menulis paragraf berhuruf Jawa.

Kompetensi Dasar : Menulis poster atau iklan Indikator :

1. Mampu merencanakan isi poster /iklan 2. Mampu menulis poster atau iklan

3. Mampu memberikan nuansa estetis poster/iklan 4. Mampu memparafrasekan poster/iklan

B. Tujuan Pembelajaran : 1. Merencanakan isi poster/iklan 2. Menulis poster atau iklan

3. Memberikan nuansa estetis poster/iklan 4. Memparafrasekan poster/iklan

C. Materi Pembelajaran : Contoh iklan/ poster

D. Metode dan Pendekatan

1. Metode : ceramah, tanya jawab dan pemberian tugas. 2. Pendekatan : Life Skill

P.Skenario Pembelajaran Pertemuan I

No Kegiatan Waktu Metode

1. Kegiatan Pendahuluan:

Guru membuka pelajaran dengan salam.

Guru menanyakan presensi siswa yang hadir mengikuti pelajaran.

Informasi : Guru menginformasikan tentang KD yang akan diajarkan.

15’ Tanya jawab

2 Kegiatan Inti Eksplorasi:

Merencanakan isi poster/iklan b. Elaborasi:

Menulis poster atau iklan

Memberikan nuansa estetis poster/iklan Memparafrasekan poster/iklan

65’

Ceramah Tanya jawab

3 Penutup

Guru bersama siswa membuat kesimpulan isi wacana. Guru menutup pelajaran dengan salam.

10’

Ceramah Tanya jawab

F. Sumber Belajar dan Media Belajar:

Munif dkk, 2008. Kawruh Basa Jawa kelas VII semester 1. Pati:MGMP G. Penilaian

Teknik : Lisan dan Tertulis

Bentuk Instrumen : Daftar pertanyaan dan soal essay Soal/ Instrumen : Gawea pariwara kanthi tema bebas!


(6)

Kunci Jawaban:

Nyumanggakaken dwija Pedoman Penskoran: Jumlah skor maksimal : 100

Mengetahui :

Pati