ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN GA (5)

ASUHAN KEPERAWATAN PADA
PASIEN DENGAN GANGGUAN
MEKANIKA TUBUH



Priyani Haryanti, S. Kep., Ns., M. Kep

ASUHAN KEPERAWATAN
ASSESESMEN
T

-EVALUATION:
-- Evaluate petient
outcomes
- Evaluate nursing
process
- Revise care plan

DIAGNOSA
NANDA


PLANING
OUTCOM
(NOC)/
TUJUAN
PLANING
INTERVENSI
(NIC)/
INTERVENSI

IMPLEMEN
TASI

PENGKAJIAN…….


Untuk melakukan pengkajian body mekanik
dan alignment lakukan inspeksi terhadap pada
pasien pada saat :
 Berdiri

 duduk
 Berbaring
 Cara berjalan

DIAGNOSA KEPERAWATAN:


Nyeri akut berhubungan dengan terputusnya
kontinuitas jaringan tulang
 Gangguan mobilitas fisik berhubungan dengan
gangguan neurovasculer
 Resiko cedera berhubungan dengan gangguan
keseimbangan yang disertai kelemahan otot

Nyeri akut b.d terputusnya kontinuitas jaringan tulang

NIC/ Tujuan:








Intervensi:
 Identifikasi nyeri yang dirasakan klien (P, Q, R,
Klien mengatakan nyeri
S, T,U,V)
yang dirasakan berkurang.  Eksplor faktor-faktor penyebab nyeri
 Kaji pengalaman klien masa lalu dalam
Klien dapat
mengatasi nyeri.
mendeskripsikan
 Pantau tanda-tanda vital.
bagaimana mengontrol
 Berikan tindakan kenyamanan.
nyeri
 Ajarkan teknik non farmakologik (relaksasi,
Klien mengatakan
fantasi, dll) untuk menurunkan nyeri.

kebutuhan istirahat dapat  Jelaskan prosedur yang dapat meningkatkan
terpenuhi
nyeri dan mengurangi nyeri
Klien dapat menerapkan  Kolaborasi dengan dokter untuk pemberian:
analgetik sesuai indikasi

metode non farmakologik
untuk mengontrol nyeri

EVALUASI :
- Tortikolis :
mencondongkan kepala ke
sisi yang sakit, dimana otot
sternokleidomastoideus
berkontraksi.
- Lordosis
kurva anterior pada spinal
lumbal yang melengkung
berlebihan.
- Kifosis

peningkatan kelengkungan
pada kurva spinal torakal.

LANJUTAN…
- Kifolordosis
kombinasi dari kifosis dan
lordosis.
- Skoliosis
kurvatura spinal lateral, tinggi
pinggul dan bahu tidak sama.
- Kifoskoliosis
Tidak normalnya kurva spinal
anteroposteriol dan lateral.
Penyebab: kondisi congenital,
poliomyelitis, kor pulmonal.

LANJUTAN…
Dysplasia Pnggung Kongenital
 Ketidakstabilan pinggul dengan keterbatasan
abduksi pinggul, dan kadang-kadang kontraktur

adduksi (kaput vemur tidak bersambung dengan
assetatbulum karena abnormal kedangkalan
assetatbulum).
Knock-knee (genu varum)
 Kurva kaki yang masuk ke dalam sehingga lutut
rapat jika seseorang berjalan.
Lordosis adalah kelainan pada tulang belakang
dimana hyperekstensi dari tulang lumbal.
 kurva anterior pada spinal lumbal yang
melengkung berlebihan.

Terimakasi banyak
SELAMAT BELAJAR

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN BIJI PEPAYA (Carica Papaya L) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus strain wistar) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

23 199 21

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

ANALISIS PROSPEKTIF SEBAGAI ALAT PERENCANAAN LABA PADA PT MUSTIKA RATU Tbk

273 1263 22

PENERIMAAN ATLET SILAT TENTANG ADEGAN PENCAK SILAT INDONESIA PADA FILM THE RAID REDEMPTION (STUDI RESEPSI PADA IKATAN PENCAK SILAT INDONESIA MALANG)

43 322 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25