Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu menjelaskan pengertian menu. Materi Pembelajaran Metode, Model dan Media Pembelajaran Sumber Alat dan Bahan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Dibuat oleh Faiq Abdul Aziz Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi doumen tanpa ijin tertulis dari SMK PIUS X Magelang Diperiksa oleh: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Semester 1 Melayani Makan dan Minum Hal. 1 dari 4 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Sekolah : SMK PIUS X Magelang Mata Pelajaran : Melayani Makan dan Minum KelasSemester : X Patiseri I Alokasi Waktu : 3 x 30 menit Standar Kompetensi : Melayani Makan dan Minum Kompetensi Dasar : Menyusun Berbagai Jenis Menu Indikator : 1. Menjelaskan pengertian menu 2. Menyebutkan macam - macam jenis menu 3. Menyebutkan fungsi menu. 4. Mengklasifikasikan menu berdasarkan waktu makan. 5. Menyebutkan syarat menyusun menu breakfast, lunch dan dinner. 6. Giliran hidangan breakfast, lunch, dan dinner. Nilai – Nilai Karakter : Disiplin, tanggungjawab, ketelitian, mandiri, kreatif, peduli lingkungan, rasa ingin tahu, inovatif, kerjasama, berani menanggung resiko, ketekunan, gemar membaca.

A. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu menjelaskan pengertian menu.

2. Siswa mampu menyebutkan macam – macam jenis menu. 3. Siswa mampu menyebutkan fungsi menu. 4. Siswa mampu mengklasifikasikan menu berdasarkan waktu makan. 5. Siswa mampu menyebutkan syarat menyusun menu.

B. Materi Pembelajaran

1. Pengertian, macam, dan fungsi menu Dibuat oleh Faiq Abdul Aziz Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi doumen tanpa ijin tertulis dari SMK PIUS X Magelang Diperiksa oleh: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Semester 1 Melayani Makan dan Minum Hal. 2 dari 4

C. Metode, Model dan Media Pembelajaran

1. Metode : Tanya jawab, diskusi, ceramah. 2. Model : Mind mapping. 3. Media : Kertas.

D. Sumber Alat dan Bahan Pembelajaran

Sumber Belajar : - http:kualitasmakanan.blogspot.co.id diakses pada Kamis, 4 Agustus 2016 pukul 12.23 pm. - Buku “Restoran dan Segala Permasalahannya” Marsum WA, Yogyakarta. 1991. - BSE Restoran Jilid 3 Karya Prihastuti Ekawatiningsih, dkk. Alat Pembelajran : Papan tulis, penghapus, spidol, kertas asturo, lem, penggaris, gunting.

E. Kegiatan Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan - Berdoa dengan tujuan menanamkan kebiasaaan pribadi siswa bahwa pengembangan diri harus selaras dengan nilai kerohanian. - Guru mengecek kehadiran siswa. - Sebagai pembuka apersepsi, guru menayakan pelajaran yang telah dipelajari di pertemuan sebelumnya. - Menyampaikan tujuan mempelajari menyusun berbagai jenis menu. 5 menit Inti Eksplorasi - Guru menanyakan pendapat beberapa siswa tentang contoh menu. - Guru memberikan tanggapan terhadap pendapat siswa tentang menu. Elaborasi - Guru menjelaskan keseluruhan cakupan materi yang akan dibahas. Dibuat oleh Faiq Abdul Aziz Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi doumen tanpa ijin tertulis dari SMK PIUS X Magelang Diperiksa oleh: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Semester 1 Melayani Makan dan Minum Hal. 3 dari 4 - Siswa dibagi menjadi 6 kelompok secara acak. - Siswa mengambil soal undian yang akan di diskusikan Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu - Siswa berdiskusi tentang soal yang di dapat dan ditulis dan digambar pada kertas kelompok. - Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi didepan kelas dan guru memberikan masukan dan tambahan. Konfirmasi - Guru memberikan review materi yang telah di sampaikan. - Guru memberikan post test untuk mengukur keterserapan materi. 80 menit Penutup - Guru memberikan motivasi kepada siswa untuk belajar hubungan kerjasama area dapur dan area pelayanan di luar pelajaran. - Guru memberikan informasi materi pokok yang akan di berikan pada pertemuan berikutnya dan memberikan saran untuk mencari secara mandiri materi tersebut dari buku atau interenet. - Pembelajaran ditutup dengan doa. 5 menit

F. Referensi