Network Interface Layer Internet Layer

menengah, hingga jaringan-jaringan utama yang menjadi tulang punggung internet seperti NSFnet, NEARnet, SURAnet, dan lain-lain. DC. Green Jaringan-jaringan ini saling berhubungan atau berkomunikasi dengan berbasiskan protokol-protokol yang terbagi-bagi dalam dalam 4 layer yaitu Network Interface Layer, Internet Layer, Transport Layer, dan Application Layer.

2.1.1 Network Interface Layer

Layer ini bertanggung jawab mengirim data dan menerima data dari media fisik. Beberapa contohnya adalah: a Ethernet yaitu sebuah card yang terhubung ke card yang lain melalui ethernet hub dan kabel UTP atau hanya menggunakan sebuah kabel BNC yang diterminasi di ujungnya. b SLIP yaitu teknik enkapsulasi datagram dimana diagram IP yang diterima dienkapsulasi dengan menambahkan karakter END pada awal dan akhir Frame. c PPP terdiri dari beberapa protokol mini yaitu LCP Link Control Protocol yang berfungsi membentuk dan memelihara link, Authentication Layer yang digunakan untuk memeriksa boleh tidaknya user menggunakan link ini, dan Network Control Protocol yaitu berfungsi mengkoordinasi operasi bermacam- macam protokol jaringan yang melalui link PPP ini.

2.1.2 Internet Layer

Dalam internet layer terdapat beberapa bagian yang mendasari kinerja dari internet layer tersebut yaitu: a IP Internet Protocol merupakan inti dari protokol TCPIP. Seluruh data yang berasal dari protokol pada layer di atas IP harus dilewatkan, diolah oleh protokol IP, dan dipancarkan sebagai paket IP, agar sampai ke tujuan. Universitas Sumatera Utara b ICMP Internet Control Message Protocol adalah protokol yang bertugas mengirimkan pesan-pesan kesalahan dan kondisi lain yang memerlukan perhatian khusus. Pesan ICMP akan dikirim jika terdapat masalah pada layer IP misalnya karena router yang crash, putusnya kabel, atau matinya host tujuan. c ARP Address Resolution Protocol berfungsi untuk keperluan pemetaan IP address dengan ethernet address. Karena dalam jaringan lokal, paket IP biasanya dikirim melalui card ethernet. Untuk berkomunikasi mengenali dan berkonumikasi dengan ethernet lainnya, digunakan ethernet address. Ethernet address ini besarnya 48 bit. Setiap card ethernet memiliki ethernet address yang berbeda-beda. Ketika hendak mengirimkan data ke komputer dengan IP tertentu, suatu host pada jaringan ethernet perlu mengetahui, di atas ethernet address yang manakah tempat IP tersebut terletak.

2.1.3 Transport Layer

Dokumen yang terkait

Kualitas Layanan Pada Jaringan Nirkabel Worlwide Interoperability For Microwave Access (WIMAX)

0 31 64

Analisis Pengaruh Smart Antenna Pada Perluasan Daerah Jangkauan Dan Penambahan Kapasitas Sistem Komunikasi Code Division Multiple Access (CDMA) Dengan Menggunakan Teknik Space Division Multiple Access (SDMA)

1 41 97

Analisis Determinan Harga Saham Pada Industri Telekomunikasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

4 70 104

ANALISIS TRAFIK TELEKOMUNIKASI SELULER 3G (Third-Generation Technology) BERBASIS TEKNOLOGI WCDMA (Wideband Code-Division Multiple Access) DI WILAYAH KABUPATEN JEMBER

0 8 79

ANALISIS PREFERENSI MAHASISWA TERHADAP OPERATOR TELEPON SELULER CDMA (CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS) (Studi Kasus Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA Unand Angkatan 2003-2007).

0 0 6

APLIKASI DAN TINJAUAN TEKNIS DIRECT SEQUENCE CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS (D S-CDMA) | Sollu | SMARTek 597 2102 1 PB

0 0 9

ANALISIS KUALITAS PANGGILAN CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS (CDMA) 2000 1X MENGGUNAKAN TEMS - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 7

Pemodelan Soft Capacity Pada Wideband-Code Division Multiple Access (WCDMA) Herlinawati

0 0 12

BAB II CODE DIVISION MULTIPLE ACCESS 2.1 Pendahuluan - Analisis Performansi Jaringan CDMA Berdasarkan Data Radio Base Station (RBS) PT Indosat Divisi Starone Medan

0 0 14

Implementasi dan Evaluasi Kinerja Multi Carrier Direct Sequence Code Division Multiple Access (MC DS CDMA) Menggunakan WARP - ITS Repository

0 0 133