Gambaran Umum DAU Gambaran Umum Pendapatan Asli Daerah dan Dana Alokasi Umum .1. Gambaran Umum PAD

Dalam era otonomi diharapkan pemerintah daerah mampu menggali potensi- potensi yang didapat didaerahnya sehingga tidak lagi tergantung kepada pemerintah pusat dan pada sumber keungan lainnya, semakin berkurang dan otonomi dapat dikatakan berhasil dilaksanakan. Dalam rangka meningkatkan kemampuan keuangan daerah agar dapat melaksanakan otonomi, maka sumber-sumber penerimaan daerah yang potensial harus digali secara maksimal tentu saja dalam koridor peraturan perundang- undangan yang berlaku termasuk diantaranya adalah pajak daerah dan retribusi daerah yang memang telah sejak lama menjadi unsur PAD yang utama.

4.2.2 Gambaran Umum DAU

Berdasarkan laporan Statistik keuangan untuk tahun 2001-2008 untuk disetiap kabupaten Kota di Sumatera Utara maka, disimpulkan bahwa untuk kabupaten yang memiliki jumlah DAU yang tertinggi terdapat pada kabupaten deliserdang pada tahun 2003 sebesar Rp.501.049.820.000,- terjadi penurunan pada tahun 2004 menjadi Rp485.416.000.000,- hingga pada tahun 2005 menjadi Rp 330.429.000.000,- namun pada tahun 2006 kembali naik menjadiRp 637.495.000.000,- naik terus hingga pada tahun 2008 mencapai Rp779.762.110.000,- dana alokasi umum DAU tahun 2008 untuk kota Medan lebih tinggi yaitu sebesar Rp808.664.570.000,- Adanya sebagian kabupaten yang tiap tahunnya berturut-turut menurun yaitu pada kabupaten simalungun yaitu pada tahun 2002 sebesarRp276.260.000 ,pada tahun 2003 sebesar Rp24.947.457.000,- tahun 2004 Rp12.910.000.000,- dan pada tahun 2005 sebesar Rp.4.000.000,- juta,namun mengalami kenaikan yang sangat tinggi mulai tahun 2006-hingga pada Universitas Sumatera Utara tahun 2008 menjadi Rp645.790.130.000,-. Sebaliknya untuk nilai DAU yang terendah terdapat pada kabupaten pakpak barat dapat dilihat dari perubahannya yang dimulai pada tahun 2004 sebesar Rp25.942.000.000 tahun 2005 sebesar Rp 43.399.000.000,- namun mulai tahun 2006 sudah mulai naik menjadi Rp.127.756.000.000,- hingga pada tahun 2008 menjadi Rp155.875.045.000,- untuk memperjelas dapat kita lihat tabel seperti dibawah ini: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3 Dana Alokasi UmumDAU Tahun 2001-2008 DANA ALOKASI UMUM 000 KabKota 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 Nias 195.384.703 209.440.975 230.874.303 155.786.000 172.962.000 315.773.000 34.3779.000 393.414.349 Mandailing Natal 132.044.304 140.420.000 165.890.000 168.000.000 183.020000 298.969.000 33.8364.000 394.434.140 Tapanuli Selatan 225.998.218 253.984.186 271.621.476 252.889.000 265.560.000 455.036.000 50.1085.000 528.954.580 Tapanuli Tenggara 105.499.740 123.377.181 129.090.000 12.210.000 12.571.380 226.435.000 25.9019.000 290.589.335 Tapanuli Utara 178.415.390 211.663.645 227.813.893 139.276.000 149.607.000 286.227.000 32.0942.000 338.051.601 Toba Samosir 119.473.788 141.909.998 156.550.000 159.848.000 108.378.000 210.442.000 23.9982.000 252.143.902 Labuhan Batu 173.647945 218.440.000 263.300.000 268.127.000 286.548.000 471.211.000 53.6778.000 578.103.405 Asahan 215.625.644 237.505.000 292.739.191 274.447.000 292.231.000 493.236.000 54.6637.000 426.271.896 Simalungun 276.264.379 276.260.000 24.947.457 12.910.000 4.000.000 528.358.000 58.6985.000 645.790.130 Dairi 103.929.336 132.130.000 161.265.720 131.494.000 138.511.000 272.430.000 30.4080.000 327.408.430 Karo 92.494.416 142.470.000 173.460.000 190.230.000 194.397.000 334.102.000 37.3639.000 395.779.328 Deli Serdang 334.267.292 411.812.625 501.049.820 485.416.000 330.429.000 637.495.000 70.8480.000 779.762.110 Langkat 69.370.875 210.446.309 238.840.000 290.714.345 293.755.000 484.070.000 55.1230.978 589.366.556 Nias Selatan - - - 69.138.068 82.051.000 194.107.000 23.1315.000 258.078.780 Humbang Hasundutan - - - 7.136.800 114.926.835 119.863.000 23.4493.000 251.601.130 Pakpak Bharat - - - 25.942.000 43.399.000 127.756.000 14.5900.000 155.875.045 Samosir - - - - 62.082.000 184.943.000 20.3947.237 219.458.180 Serdang Bedagai - - - - 188.714.000 303.501.000 34.4516.000 381.432.253 Sibolga 37.179.120 87.950.000 94.313.522 931.21.000 101.569.000 163.020.000 18.4634.000 209.457.471 Tanjung Balai 43.503.812 100.174.316 4.215.796 55.20.000 6.880.000 174.380.000 19.7642.000 224.503.915 Pematang Siantar 97.902.598 129.724.883 145.029.356 1.402.29.000 149.682.000 251.255.000 27.8407.000 312.042.983 Tebing Tinggi 74.999.572 111.315.938 114.961.000 1.100.41.000 114.200.000 179.085.000 20.0708.000 221.913.915 Medan 283.116.623 351.378.074 433.041.453 4.049.89.980 420.500.000 574.568.000 74.8707.000 808.664.570 Binjai 109.085.448 128.830.000 3.832.564 1.320.50.000 146.640.000 226.847.000 25.4241.000 276.442.519 Padang Sidempuan - 70.755.137 107.484.671 1.101.15.000 128.044.000 200.749.000 22.5865.000 257.152.798 Universitas Sumatera Utara

4.2.3 Gambaran Umum Belanja Daerah