Tabel 61 Hasil HASIL PENELITIAN

266 Margin OPM, dan Net Profit Margin NPM. Sedangkan untuk delapan rasio yang lain tidak terdapat perbedaan yang signifikan untuk 1 tahun sebelum dan 1 tahun sesudah merger dan akuisisi. 2. Perbandingan Kinerja Keuangan Perusahaan untuk 1 Tahun Sebelum dan 2 Tahun Sesudah Merger dan Akuisisi Berikut ini adalah hasil Wilcoxon Signed Ranks Test untuk pengujian data kinerja keuangan perusahaan untuk 1 tahun sebelum dan 2 tahun sesudah merger dan akuisisi:

R. Tabel 61 Hasil

Wilcoxon Signed Ranks Test untuk 1 Tahun Sebelum dan 2 Tahun Sesudah Merger dan Akuisisi Rasio Keuangan T hitung T tabel pada a = 0,05 1. Current Ratio CR 3 2. Quick Ratio QR 4 3. Debt-to-Equity Ratio DER -3 4. Debt-to-Total Assets Ratio DTAR -2 5. Total Assests Turnover TAT -4,5 6. Inventory Turnover IT -2 7. Gross Profit Margin GPM 8. Operating Profit Margin OPM 9. Net Profit Margin NPM 10. Return on Investment ROI 1 11. Return on Equity ROE 4 Tabel 61 di atas menunjukkan bahwa dengan taraf signifikansi 5, dari sebelas rasio keuangan yang diuji, terdapat tiga rasio yang berbeda secara signifikan untuk 1 tahun sebelum dan 2 tahun sesudah merger dan akuisisi. Tiga rasio tersebut adalah Gross Profit Margin, Operating profit Margin,dan Net Profit Margin. Hal ini dikarenakan nilai t hitung ketiga rasio tersebut sama dengan t tabel 267 pada a =5, sehingga H o ditolak tidak didukung. Sedangkan pada Current Ratio, Quick Ratio, Debt-to-Equity Ratio, Debt-to-Total Asset Ratio, Total Assets Turnover, Inventory Turnover, serta Tingkat Pengembalian atas Investasi ROI, dan Pengembalian atas Ekuitas ROE tidak menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan untuk 1 tahun sebelum dan 2 tahun sesudah merger dan akuisisi. Kesimpulan ini ditunjukkan dengan nilai t hitung rasio-rasio tersebut yang lebih besar dari t tabel pada a =5, sehingga H o tidak ditolak didukung. Hasil pengujian hipotesis selengkapnya disajikan pada tabel 62 berikut ini: Tabel 62 Ringkasan Hasil Pengujian Hipotesis 1 Tahun Sebelum dan 2 Tahun Sesudah Merger dan Akuisisi No Rasio T hitung T tabel pada a = 0,05 Kesimpulan 1 CR 3 H o tidak ditolak 2 QR 4 H o tidak ditolak 3 DER -3 H o tidak ditolak 4 DTAR -2 H o tidak ditolak 5 TAT -4,5 H o tidak ditolak 6 IT -2 H o tidak ditolak 7 GPM H o ditolak 8 OPM H o ditolak 9 NPM H o ditolak 10 ROI 1 H o tidak ditolak 11 ROE 4 H o tidak ditolak Dari tabel 62 dapat ditarik kesimpulan bahwa dengan taraf signifikansi 5, kinerja keuangan perusahaan manufaktur go public di Indonesia yang diwakili dengan rasio-rasio keuangan, terdapat tiga rasio yang berbeda secara signifikan untuk 1 tahun sebelum dan 2 tahun sesudah merger dan akuisisi. Ketiga rasio tersebut adalah Gross Profit Margin GPM, Operating Profit Margin OPM, dan Net Profit Margin 268 NPM. Sedangkan untuk delapan rasio yang lain tidak terdapat perbedaan yang signifikan untuk 1 tahun sebelum dan 2 tahun sesudah merger dan akuisisi. 3. Perbandingan Kinerja Keuangan Perusahaan untuk 2 Tahun Sebelum dan 1 Tahun Sesudah Merger dan Akuisisi Pengujian data dengan menggunakan Wilcoxon Signed Ranks Test untuk membuktikan adanya perbedaan yang signifikan tingkat kinerja keuangan perusahaan antara 2 tahun sebelum dan 1 tahun sesudah merger dan akuisisi, disajikan pada tabel 63 berikut ini:

S. Tabel 63 Hasil