Hasil Penelitian dan Pembahasan 1. Deskripsi responden berdasarkan jenis kelamin Deskripsi responden berdasarkan Jenis Pekerjaan Pengetahuan Merek Induk X1

45 4.2. Hasil Penelitian dan Pembahasan 4.2.1. Analisis Statistik Deskriptif Gambaran statistik deskriptif digunakan untuk mengetahui gambaran jawaban responden berdasarkan hasil penyebaran kuesioner terhadap unsur- unsur yang ada pada setiap variabel.

a. Deskripsi responden berdasarkan jenis kelamin

Identitas Responden Menurut Jenis Kelamin dapat dilihat pada Tabel 4.1. Dalam Tabel 4.1 terlihat bahwa dari 105 responden 20 responden 19 adalah laki-laki, 85 responden 81 perempuan. Tabel 4.1 Identitas Responden Menurut Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah Persentase Laki-Laki 20 19 Perempuan 85 81 Total 105 100 Sumber : Lampiran.

b. Deskripsi responden berdasarkan Jenis Pekerjaan

Pada tabel 4.2 menunjukkan bahwa responden adalah berprofesi sebagai mahasiswa sebanyak 63,6 dan sebagai pegawai swasta sebanyak 22,7 dan pegawai negeri sipil sebanyak 13,7. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 46 Tabel 4.2 Identitas Responden Menurut Jenis Pekerjaan No Jenis Pekerjaan Jumlah orang Persentase 1. Mahasiswa 50 63,6 2. Pegawai Swasta 30 22,7 3. PNS 15 13,7 Total 105 100 Sumber : Lampiran.

4.2.2. Deskripsi Hasil Penelitian

a. Pengetahuan Merek Induk X1

Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner yang dilakukan kepada para responden yang berjumlah 105 orang diperoleh jawaban sebagai berikut : Tabel 4.3. Hasil Jawaban Responden untuk Pertanyaan Variabel Pengetahuan Merek Induk X1 Skor Jawaban No Pertanyaan 1 2 3 4 5 6 7 Total 1 Ingatan yang tinggi terhadap merek pasta gigi Ciptadent 37 35.2 19 18.1 19 18.1 18 17.1 12 11.4 105 2 Sikap mendukung perluasan merek pada pasta gigi Ciptadent 1 1 28 26.7 32 30.5 20 19.0 17 16.2 7 6.7 105 Jumlah 1 65 51 39 35 19 Sumber: Hasil Penyebaran Kuesioner diolah peneliti Berdasarkan hasil penyebaran kuesioner diketahui bahwa jawaban yang diberikan reseponden cukup bervariatif. Hal tersebut ditunjukkan dengan banyaknya responden yang memberikan jawaban dengan skor 3 hingga 7. Akan tetapi bila dicermati akan terlihat bahwa jawaban responden yang terbesar berada pada skor 3. Responden cenderung Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 47 memberikan pendapat bahwa ingatan konsumen terhadap merek sikat gigi Ciptadent sangat kurang.

b. Persepsi kualitas X2