Metode Analisis Data METODE PENELITIAN

commit to user yaitu dengan membandingkan besarnya realisasi PAD dengan total pendapatan daerah, yaitu:

E. Metode Analisis Data

1. Model Analisis Penelitian ini menggunakan model regresi linier. Regresi linier adalh studi mengenai ketergantungan variabel dependen terikat dan variabel independen variabel penjelas bebas, dengan tujuan mengestimasi danatau memprediksi rata-rata populasi atau nilai rata-rata variabel dependen berdasarkan nilai variabel independen yang diketahui Gujarati dalam Ghozali, 2006. Model yang digunakan adalah berikut. Keterangan Persamaan Regresi Linier Simbol Keterangan X Kinerja Keuangan Pemerintah Daerah parameter: rasio efisisiensi, efektivitas, dan kemandirian a Koefisien b Koefisien Regresi t tahun 2. Teknik Analisis Peneliti akan menggunakan software SPPS for windows 11.5 untuk melakukan analisis data. Untuk memastikan apakah dalam praktiknya saat menganalisis tidak mendapati suatu masalah dan untuk mendapatkan suatu model yang baik maka commit to user perlu dilaukakn pengujian asumsi klasik Kuncoro, 2007:90. Uji asumsi klasik yang dilakukan adalah berikut ini. a. Uji multikolonieritas Uji ini mempunyai tujuan untuk mendeteksi apakah ditemukan adanya korelasi antar variabel bebas dalam model regresi. Uji multikolonieritas ini bertujuan juga untuk menjegah terjadinya bias dalam pengambilan kesimpulan. b. Uji Normalitas Untuk menguji data yang berdistribusi normal akan digunakan alat uji normalitas, yaitu one sample Kolmogorov-Smirnov . Data dikatakan berdistribusi normal jika signifikansi variabel dependen memiliki nilai signifikansi lebih dari 5. Data penelitian yang baik adalah yang berdistribusi secara normal Ghozali, 2006:110. c. Uji Autokorelasi Uji autokorelasi memiliki tujuan untuk menguji dalam model regresi apakah ada korelasi antara kesalahan yang mengganggu pada periode t dengan kesalahan pada periode sebelumnya atau t-1 Ghozali, 2006:95. commit to user TABEL III.1 TABEL NILAI DURBIN-WATSON Nilai DW Kesimpulan Kurang dari 1,10 1,10 sampai 1,54 1,55 sampai 2,46 2,47 sampai 2,90 Lebih dari 2,91 Ada autokorelasi Tanpa kesimpulan Tidak ada autokorelasi Tanpa kesimpulan Ada autokorelasi d. Uji Heteroskedastisitas Heteroskedastisitas berarti terdapat varian yang tidak sama dalam kesalahan pengganggu. Untuk menentukan heteroskedastisitas dengan grafik scatterplot, titik yang terbentuk harus menyebar secara acak, baik diatas maupun dibawah angka 0 pada sumbu Y. Bila kondisi ini terpenuhi maka tidak terjadi heteroskedastisitas Ghozali, 2006:105. 3. Uji Hipotesis Uji hipotesis dilakukan dengan tujuan untuk menguji kesesuaian teori dengan hasil regresi. Secara statistik hal ini dapat diukur dari nilai statistik t, koefisien determinasi, dan nilai statistik F. Suatu perhitungan statistik disebut signifikan secara statistik apabila nilai uji statistiknya berada dalam daerah kritis daerah H ditolak. Sebaliknya disebut tidak signifikan saat nilai uji statistiknya berada pada daerah dimana H diterima Kuncoro, 2007:81. Hipotesis yang akan diuji adalah sebagai berikut ini. Sumber: Ghozali 2006:96 commit to user Ha 1 : Rasio efisiensi tahun lalu mempengaruhi rasio efisiensi tahun ini tahun yang akan datang. Ha 2 : Rasio efektivitas tahun lalu mempengaruhi rasio efektivitas tahun ini tahun yang akan datang. Ha3: Rasio tingkat kemandirian tahun lalu mempengaruhi rasio tingkat kemandirian tahun ini tahun yang akan datang. Uji statistik t menujukkan seberapa jauh pengaruh suatu variabel penjelas secara individual dalam menerangkan variasi variabel terikat. Uji statistik F menunjukkan apakah semua variabel bebas yang dimasukkan dalam model memiliki pengaruh secara bersama-sama terhadap variabel terikat, sedangkan koefisien determinasi mengukur seberapa jauh kemampuan model menerangkan variasi variabel terikat. commit to user

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN