Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

Arum Mulia Sari, 2014 Pengaruh Minat Dan Fasilitas Belajar Terhadap Motivasi Dan Implikasinya Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 1. Bagaimana gambaran minat belajar, fasilitas belajar, motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di kelas X di SMA Muhammadiyah se- Kota Bandung? 2. Bagaimana pengaruh minat terhadap motivasi siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung? 3. Bagaimana pengaruh fasilitas belajar terhadap terhadap motivasi siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung? 4. Bagaimana pengaruh minat terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung? 5. Bagaimana pengaruh fasilitas belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung? 6. Bagaimana pengaruh motivasi terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung?

1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian

1.3.1 Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui gambaran minat belajar, fasilitas belajar, motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung. 2. Untuk mengetahui pengaruh minat terhadap motivasi siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung. Arum Mulia Sari, 2014 Pengaruh Minat Dan Fasilitas Belajar Terhadap Motivasi Dan Implikasinya Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Untuk mengetahui pengaruh fasilitas belajar terhadap terhadap motivasi siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung. 4. Untuk mengetahui pengaruh minat terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung. 5. Untuk mengatahui pengaruh fasilitas belajar terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung. 6. Untuk mengatahui pengaruh motivasi terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi kelas X di SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung.

1.3.2 Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Manfaat Teoritis Diharapkan hasil penelitian ini dapat memperkaya khasanah ilmu pendidikan, khususnya mengenai minat belajar, fasilitas belajar, motivasi belajar dan hasil belajar. 2. Manfaat Praktis a. Bagi pihak SMA Muhammadiyah se-Kota Bandung sebagai masukan dalam memperbaiki dan meningkatkan hasil belajar peserta didik. b. Sebagai bahan kajian bagi peneliti yang berminat melakukan penelitian lebih lanjut. Arum Mulia Sari, 2014 Pengaruh Minat Dan Fasilitas Belajar Terhadap Motivasi Dan Implikasinya Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

Dokumen yang terkait

PENGARUH LINGKUNGAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN PENGARUH LINGKUNGAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI SISWA KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA TAHUN PELAJARA

0 1 15

PENGARUH PENGELOLAAN KELAS DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI (Survey pada siswa kelas XI SMA Negeri di Kota Bandung).

0 1 39

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI (Survey Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Cikalongwetan ).

0 1 27

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI: Survey Pada Siswa Kelas XI IPS Swasta di Kabupaten Bandung Barat.

16 59 14

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SOSIOLOGI DI KELAS X IIS SMA KARTIKA XIX-2 BANDUNG.

0 0 15

Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Minat Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi (Studi Survey Pada Siswa Kelas X Di SMA Pasundan 2 Bandung).

0 1 32

PENGARUH FASILITAS BELAJAR DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI : Survey Pada Siswa Kelas XI IPS SMA Pasundan se-Kota Bandung.

0 0 40

PENGARUH IKLIM SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI : Survey Pada Siswa Kelas XI Jurusan IPS SMA Pasundan se-Kota Bandung.

0 0 43

PENGARUH LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN EKONOMI : Survey Pada Siswa Kelas X SMA Pasundan se-Kota Bandung.

0 0 48

PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI DI SMA NEGERI 6 BANDUNG.

0 0 45