Respon Rate HASIL DAN PEMBAHASAN

20 93 berhasil dikunjungi dengan kisaran persentase 79 persen hingga 97 persen. Sedangkan sampel individu yang diperkirakan sebesar 31248 individu, 82 anggota rumah tangga ART berhasil dilakukan wawancara dan pengukuran. dengan kisaran persentase antara 70-90 persen. Tabel 3.1 menggambarkan keragaman jumlah persentase blok sensus dan rumah tangga yang dikunjungi serta anggota rumah tangga yang diwawancarai dan diukur menurut kabupatenkota di Provinsi Riau. Respon rate rumah tangga di Kabupaten Bengkalis 79,17 dan individu di Pekan Baru 70,21 menunjukan persentase paling rendah. Sedangkan Kabupaten Indragiri Hilir menunjukan persentase paling tinggi untuk respon rate rumah tangga 96,58, Indragiri Hulu menunjukkan respon rate paling baik untuk rumah tangga 96,55 maupun individu 90,35. Tabel 3.1 Persentase Respon Rate Blok Sensus, Rumah Tangga dan Individu Menurut KabupatenKota, di Provinsi Riau, Riskesdas 2007 Kabupaten Kota Jumlah Sampel Cakupan Kunjungan Respon Rate BS RT Individu BS RT Individu BS RT Individu Kuantan Singingi 38 608 2736 37 586 1990 97.37 96.38 72.73 Indragiri Hulu 38 608 2736 37 587 2472 97.37 96.55 90.35 Indragiri Hilir 42 672 3024 42 649 2435 100.00 96.58 80.52 Pelalawan 38 608 2736 38 571 2029 100.00 93.91 74.16 Siak 38 608 2736 38 579 2340 100.00 95.23 85.53 Kampar 40 640 2880 40 612 2492 100.00 95.63 86.53 Rokan Hulu 38 608 2736 37 582 2429 97.37 95.72 88.78 Bengkalis 42 672 3024 36 532 2247 85.71 79.17 74.31 Rokan Hilir 40 640 2880 40 619 2598 100.00 90.16 90.21 Pekan Baru 42 672 3024 42 581 2123 100.00 87.95 70.21 Dumai 38 608 2736 38 554 2375 100.00 91.12 86.81 Riau 434 6944 31248 425 6460 25530

97.93 92.45 81.70

3.2.2 Karakteristik Responden

Komposisi ART dalam rumah tangga terpilih yang berhasil diwawancarai terdiri 51 laki-laki dan 49 perempuan Tabel 3.2. Menurut kelompok umur, ART sampel Riskesdas terdir dari 34 persen kelompok usia di bawah 15 tahun, 58 persen kelompok usia produktif 15-54 tahun dan 8 persen kelompok lansia Gambar 3.1. Sebagian besar adalah ART kelompok umur 5-14 tahun 22. 21 Tabel 3.2 Persentase Karakteristik Umur Responden Menurut Jenis Kelamin dan Kelompok Umur, di Provinsi Riau, Riskesdas 2007 Kelompok Umur Laki-laki Perempuan Total Jumlah Jumlah Jumlah 1 tahun 269 1,05 248 0,97 517 2,02 1-4 tahun 1253 4,91 1084 4,25 2337 9,15 5-14 tahun 2987 11,70 2785 10,91 5772 22,61 15-24 tahun 2174 8,51 2174 8,51 4348 17,03 25-34 tahun 2149 8,42 2343 9,18 4492 17,59 35-44 tahun 1801 7,05 1884 7,38 3685 14,43 45-54 tahun 1299 5,09 1135 4,45 2434 9,53 55-64 tahun 604 2,37 514 2,01 1118 4,38 65-74 tahun 284 1,11 255 1,00 539 2,11 75+ tahun 145 0,57 145 0,57 290 1,14 Riau 12965 50,78 12567 49,22 25532 100,00 Gambar 3.1 Distribusi ART Menurut Kelompok Umur, di Provinsi Riau, Riskesdas 2007 2.0 9.2 22.6 17.0 17.6 14.4 9.5 4.4 2.1 1.1 1 th 1-4 th 5-14 th 15-24 th 25-34 th 35-44 th 45-54 th 55-64 th 65-74 th 75+ th Menurut status perkawinan, ART dengan belum kawin sebanyak 51 persen dan status kawin sebesar 45 persen dan sisanya 4 persen adalah cerai cerai hidup dan cerai mati. Gambar 3.2