Pengertian Belajar UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI)

5. Kurang Sekali : jika aktivitas belajar siswa mencapai dari 0 - 20 Dari pendapat-pendapat di atas dapat disimpulkan bahwa aktivitas belajar siswa adalah suatu rangkaian kegiatan yang dilakukan oleh siswa melalui interaksi baik aktivitas fisik maupun aktivitas mental yang diharapkan dapat mencapai tujuan pembelajaran.

C. Pengertian Hasil Belajar

Setiap proses pembelajaran selalu menghasilkan hasil belajar. Menurut Djamarah 2006:107 hasil belajar adalah perubahan yang terjadi dalam diri seseorang setelah melakukan aktifitas belajar. Suatu proses belajar mengajar tentang suatu bahan pengajaran dinyatakan berhasil apabila indikatornya dapat tercapai. Menurut Nana Sujana 2008:3 prestasi belajar atau yang disebut hasil belajar siswa pada hakikatnya adalah perubahan tingkah laku, dalam hal ini tingkah laku sebagai hasil dalam pengertian yang luas mencakup bidang kognitif, efektif, dan psikomotorik. Sedangkan menurut Djamarah 1994:67, keberhasilan proses belajar itu dibagi atas beberapa tingkatan atau taraf. Tingkatan keberhasilan tersebut adalah sebagai berikut: 1. Istimewamaksimal : apabila seluruh bahan pelajaran itu dapat dikuasai oleh siswa 2. Baik sekalioptimal : apabila sebagian besar 75 sampai 99 bahan pelajaran yang diajarkan dapat dikuasai oleh siswa. 3. Baikminimal : apabila bahan pelajaran yang diajarkan hanya 60 sampai 74 saja dikuasai oleh siswa. 4. Kurang : apabila bahan pelajaran yang diajarkan kurang dari 60 dikuasai oleh siswa. Menurut Bloom dalam Budiningsih 2005:75 ada tiga aspek hasil belajar yaitu aspek kognitif, aspek afektif, dan aspek psikomotor. Sedangkan Dimyati dan Mudjiono 2002:11 menyatakan bahwa hasil belajar siswa yang harus dimiliki siswa sebagai kapasitas siswa yaitu: 1. Informasi verbal adalah kapasitas untuk mengungkapkan dalam bentuk bahasa, baik lisan maupun tertulis. 2. Keterampilan intelektual adalah kecakapan yang berfungsi untuk berhubungan dengan lingkungan hidup serta mempresentasikan konsep dan lambang. 3. Strategi kognitif adalah kemampuan menyalurkan dan mengarahkan aktifitas kognitifnya sendiri. 4. Keterampilan motorik adalah kemampuan melakukan serangkaian gerak jasmani dalam urusan dan koordinasi sehingga terwujud otomatisme gerak jasmani. 5. Sikap adalah kemampuan menerima atau menolak obyek berdasarkan penilaian terhadap obyek tersebut.

D. Pembelajaran Kooperatif

Model pembelajaran kooperatif Cooperative Learning merupakan model pembelajaran di mana para siswa bekerja dalam kelompok-kelompok kecil untuk saling membantu satu sama lainnya dalam mempelajari materi pelajaran . Robet E Slavin, 2009 : 4. Dalam pembelajaran kooperatif, para siswa diharapkan dapat

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individuallization (tai) terhadap pemahaman konsep matematika siswa kelas v sdi ummul quro bekasi

0 10 221

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI).

6 9 167

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION ( TAI ) SISWA KELAS VI SDN 5 MERAK BATIN

0 9 45

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Tai (Team Assisted Individualization) Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Matematika

0 2 16

PENINGKATAN KREATIVITAS BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION Peningkatan Kreativitas Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) pada Siswa K

0 1 17

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION ( TAI ) Peningkatan Motivasi Belajar Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization ( TAI ) Dengan Pemanfaatan Media Komik

0 0 18

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION ( TAI ) Peningkatan Motivasi Belajar Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization ( TAI ) Dengan Pemanfaatan Media Komik

0 0 13

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED Peningkatan Partisipasi Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) Pada Siswa Kelas V SDN I Gonda

0 1 17

1 PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA

1 1 14