IV. RIWAYAT KESEHATAN MASA LALU
A. Penyakit yang pernah dialami
Pasien mengatakan bahwa dahulu pernah sakit Diare 6xhari tiap 1-2 jam sekali warna kuning, disertai muntah dan tidak mau makan.
B. Pengobatantindakan yang dilakukan -
C. Pernah dirawatdi operasi
Tidak pernah
D. Lama dirawat
-
E. Alergi
Amoksilin dan yodium
F. Imunisasi
Pasien tidak ingat semua status imunisasinya, pasien hanya ingat pernah mendapat imunisasi campak dan polio saat masih kecil.
V. RIWAYAT KESEHATAN KELUARGA
A. Orang tua
Orang tua pasien sudah meninggal dunia beberapa tahun yang lalu, dan mempunyai riwayat stroke, osteoporosis, dan asam urat.
B. Saudara kandung
Pasien anak ke 3 dari 4 bersaudara.
C. Penyakit keturunan yang ada
Pasien mengatakan tidak ada penyakit keturunan dalam keluarga.
D. Anggota keluarga yang meninggal
Kedua orangtua dan abang pasien.
Universitas Sumatera Utara
E. Penyebab meninggal
Orang tua laki-laki pasien meninggal disebabkan oleh penyakit stroke, sedangkan orang tua perempuan pasien meninggal karena kanker otak,
dan abang pasien meninggal karena kecelakaan lalu lintas.
VI. RIWAYAT KEADAAN PSIKOSOSIAL
A. Persepsi pasien tentang penyakitnya
Pasien beranggapan bahwa penyakitnya masih dapat disembuhkan.
B. Konsep diri
- Gambaran diri
: Pasien dapat menerima gambaran dirinya.
- Ideal diri
: Pasien ingin cepat sembuh dan kembali
beraktivitas seperti biasanya
- Harga diri
: Pasien tidak ada gangguan harga diri yang
Berat. -
Peran diri
: Peran pasien sebagai wiraswasta.
- Identitas
: Pasien sebagai anak dari 4 bersaudara.
C. Keadaan emosi :
Pasien dapat mengontrol emosi dan mengungkapkan emosi dengan baik.
D. Hubungan sosial
-
Orang yang berarti :
Pasien mengatakan orang yang berarti bagi dirinya adalah anggota keluarganya.
Universitas Sumatera Utara
-
Hubungan dengan keluarga :
Hubungan pasien berjalan dengan baik, hal ini dapat dibuktikan adanya dukungan dari keluarga terutama kakak pasien, selama
pasien dirawat di rumah sakit selalu ada yang menemani pasien. -
Hubungan dengan orang lain
Hubungan pasien dengan orang lain berjalan baik, dapat dibuktikan pasien bersosialisasi dengan baik bersama Tn.R disamping tempat
tidurnya sesama kamar II2. Rindu A2 RSUP Haji Adam Malik Medan.
-
Hambatan dalam berhubungan dengan orang lain :
Karena penyakit yang dideritanya pasien harus istirahat dengan posisi semi fowler sehingga menghambat pasien berinteraksi
dengan orang lain.
E. Spiritual :