PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA ICT OLEH SISWA DAN PEMANFAATAN FASILITAS BELAJAR DISEKOLAH MELALUI MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 23 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

ABSTRAK

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA ICT OLEH SISWA DAN
PEMANFAATAN FASILITAS BELAJAR DISEKOLAH MELALUI
MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS
TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 23 BANDAR LAMPUNG
TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Oleh

Tetty Purnama

Hasil belajar merupakan hasil dari suatu interaksi proses belajar mengajar. Hasil
belajar IPS Terpadu siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun
Pelajaran 2013/2014 masih belum optimal, hal terlihat dari hasil Ujian Tengah
Semester Ganjil. Untuk meningkatkan hasil belajar perlu ditingkatkan penggunaan
media ICT oleh siswa, pemanfaatan fasilitas belajar disekolah dan motivasi belajar
siswa.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh penggunaan media
ICT oleh siswa dan pemanfaatan fasilitas belajar melalui motivasi belajar terhadap
hasil belajar siswa IPS Terpadu siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung

Tahun Pelajaran 2013/2014. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas
VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014 yang berjumlah
247 siswa dengan sampel 150 siswa yang ditentukan menggunakan rumus Cochran.
Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode deskriptif verifikatif dengan
pendekatan ex post facto dan survey. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini adalah
menggunakan uji regresi linier dengan analisis jalur (path Analysis).
Berdasarkan analisis diperoleh hasil penelitian sebagai berikut.
1) Ada pengaruh Penggunaan Media ICT Oleh Siswa terhadap Motivasi Belajar
siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2013/2014; 2) Ada

pengaruh pemanfaatan Fasilitas Belajar di sekolah terhadap Motivasi Belajar siswa
kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2013/2014; 3) Ada
hubungan antara motivasi belajar dan pemanfaatan fasilitas belajar di sekolah; 4) Ada
pengaruh langsung Penggunaan Media ICT Oleh Siswa terhadap hasil belajar IPS
Terpadu siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2013/2014;
5) Ada pengaruh langsung pemanfaatan Fasilitas Belajar di sekolah terhadap hasil
belajar IPS Terpadu siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Ajaran
2013/2014; 6) Ada pengaruh Motivasi Belajar siswa terhadap hasil belajar IPS
Terpadu siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2013/2014;
7) Ada pengaruh Penggunaan Media ICT Oleh Siswa terhadap hasil belajar IPS

Terpadu melalui Motivasi Belajar siswakelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung
Tahun Ajaran 2013/2014; 8) Ada pengaruh pemanfaatan Fasilitas Belajar di sekolah
terhadap hasil belajar IPS Terpadu melalui Motivasi Belajar siswa kelas VIII SMP
Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2013/2014; 9) Ada pengaruh Penggunaan
Media ICT Oleh Siswa dan pemanfaatan Fasilitas Belajar di sekolah secara bersamasama terhadap Motivasi Belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung
Tahun Ajaran 2013/2014; 10) Ada pengaruh Penggunaan Media ICT Oleh Siswa,
pemanfaatan Fasilitas Belajar di sekolah dan Motivasi Belajar siswa secara bersamasama terhadap hasil belajar IPS Terpadu siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar
Lampung Tahun Ajaran 2013/2014
Kata kunci : hasil belajar IPS Terpadu, motivasi belajar siswa, pemanfaatan
fasilitas belajar, dan penggunaan media ICT.

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Bandar Lampung, pada tanggal 26 Juli
1992, sebagai anak pertama dari dua bersaudara yaitu adiknya
bernama Holong Marasi Hutabarat. Penulis lahir dari keluarga
Bapak S. Hutabarat dan Ibu N. Situmorang.

Penulis dikenalkan pada pendidikan pertamanya di Sekolah Dasar Negeri 2 Sawah
Brebes tahun 1998 dan menyelesaikannya pada tahun 2004. Pendidikan dilanjutkan

kejenjang berikutnya, yaitu Sekolah Menengah Pertama di SMP Negeri 23 Bandar
Lampung pada tahun 2004 dan menyelesaikannya pada tahun 2007. Selanjutnya
penulis mengenyam pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan di SMK Kristen BPK
Penabur Bandar Lampung pada tahun 2007 dan menyelesaikannya pada tahun 2010.

Pada tahun 2010, penulis terdaftar sebagai mahasiswa Program Studi Pendidikan
Ekonomi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan Universitas Lampung melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan
Tinggi Negeri (SNMPTN). Pada bulan Januari 2013, penulis mengikuti Kuliah Kerja
Lapangan (KKL) di Jakarta-Semarang-Solo-Bali-Yogyakarta-Bandung. Pada bulan

Juli-September, penulis mengikuti Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa
Marang, Kecamatan Pesisir Selatan, Kabupaten Pesisir Barat dan PPL (Program
Pengalaman Lapangan) di SMP Negeri 4 Pesisir Selatan.

MOTO

Banyaklah rancangan dihati manusia, tetapi keputusan
TUHANlah yang terlaksana
(Amsal 19:21)


Pertolongan Tuhan tepat dan hebat pada waktunya, hati ku
percaya Tuhan punya rencana
(Tetty Purnama)

Apa yang tidak pernah dilihat oleh mata, dan tidak pernah
didengar oleh telinga, dan yang tidak pernah timbul di
dalam hati manusia, semua yang disediakan oleh Allah
untuk mereka yang mengasihi Dia
(1 Korintus 2:9)

PERSEMBAHAN
Puji Tuhan,
Dengan penuh rasa syukur dan sukacita, ku persembahkan karya
kecilku ini untuk:
Bapakku S. Hutabarat dan mama ku N. Situmorang
terimakasih untuk kasih sayang, semangat dan doa yang
tidak pernah berhenti kalian berikan selama ini.

Adikku Holong Marasi Hutabarat yang selalu memberikan

semangat serta doa yang selalu kamu berikan selama ini.

Teman teman terbaikku yang selalu memberikan canda tawa
dan semangat selama ini.

Serta Almamaterku, tempat menimba ilmu & pengalaman.

SANWACANA

✁✂✄ ukrsy☎☎t s
✑✌✒tolr ✓✡☎ n

✆☎✝✄✞ ✟✁✞☎ n✠☎✡n ☛☎✞☎ ☞✝☎
✏ ✔☎n✆✌✁m✔☎✞☎☎ny✏ ✝✌✞✄✡n✡☎ ✌p✄nuls

☎y✡n t✌☎l ✞ ✍✌✎m✌✄r✆☎ n

✞✄☎kmt




✔☎✑☎tm
✌n✌yl✌☎s✄✆☎n✄skr✑✝✄ ✔✌✓✡☎n

✂✁✔✁✕ Pengaruh Penggunaan Media ICT Oleh Siswa Dan Pemanfaatan Fasilitas
Belajar Di Sekolah Melalui Motivasi Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar IPS
Terpadu Siswa Kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran
2013/2014 ☎y✡n m
✌r✁✑☎✆☎ n✝☎☎l ✞ ✝☎tu☎sy☎r tuntk✌m✑m✌olr✌✞ ✡✌☎l r✖☎ ✂r☎✓☎
pun✚
✌✓✔✄✔✄✆☎ n ✔✄ ✗✓✄✘✌✝r✄☎t s✙☎✡m
p☎t n✄✓✄ p✌✄nuls✄✓✡✄ nm
✛☎☎l m✆✌ ✝✌☎m
✌✡n✁✜☎✑✆☎ n✌t ✄r☎m✆☎✝✄✞ ✆✌☎p✔☎ ✝✌✁m☎ ✑✄✞☎k

☎y✡n ✌t ☎l ✞ m
✌✎m☎ ntu ✑✌✄nuls ✎☎✄ k ✔✒✢☎ ☎mupn ✔✁✆✁✓✡☎ n ✔☎☎l m ✒pr✝✌s
✌m✌ny✌l ✝☎✄✆☎n✄skr✑✝✄ ✄✓✄✚ ✗ ntuk✄tu✑✌✄nulsm
✌✓✡✁✜☎✑✆☎ nt✌✄r☎m✆☎✝✄✞ ✆✌☎p✔☎:
1. Bapak Dr. Hi. Bujang Rahman, M.Si., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendidikan Unila.
2. Bapak Dr. M. Thoha B.S. Jaya, M.Si., selaku pembantu Dekan I Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unila.
3. Bapak Drs. Arwin Achmad, M.Si., selaku pembantu Dekan II Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unila.
4. Bapak Drs. Hi. Iskandarsyah, M.H., selaku pembantu Dekan III Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan Unila.
5. Bapak Drs. Hi. Buchori Asyik, M.Si., selaku Ketua Jurusan PendidikanIlmu
Pengetahuan Sosial FKIP Unila.

6. Bapak Drs. Hi. Nurdin, M.Si., selaku Ketua Program Studi Pendidikan
Ekonomi Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial FKIP Unila dan selaku
pembimbing II yang telah meluangkan waktu, tenaga dan pikiran serta
memberikan motivasi, arahan dan nasehat dalam penyelesaian skripsi ini.
7. Bapak Drs. Tedi Rusman M.Si., selaku Pembimbing Akademik dan
Pembimbing I yang telah meluangkan waktu, tenaga dan pikiran serta
memberikan arahan dan nasehat dalam penyelesaian skripsi ini.
8. Bapak Drs. Yon Rizal M.Si., selaku penguji yang telah meluangkan waktunya
untuk memberikan bimbingan, nasehat dan motivasi pada penulis dalam
penyelesaian skripsi ini.

9. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Ekonomi Jurusan Pendidikan
Ilmu Pengetahuan Sosial FKIP Unila, terima kasih kepada ilmu yang telah
diberikan kepada penulis.
10. Bapak Drs. Irwan Qalbi, M.Pd, selaku Kepala SMP Negeri 23 Bandar
Lampung, terima kasih atas ketersediaannya memberikan kesempatan kepada
saya untuk menjadikan SMP Negeri 23 Bandar Lampung sebagai subjek
dalam penelitian skripsi ini.
11. Ibu Neben Iradah, S.Pd, selaku guru mata pelajaran IPS Terpadu di SMP
Negeri 23 Bandar Lampung, terima kasih atas bimbingan, bantuan serta
informasinya yang bermanfaat untuk kepentingan penelitian dalam skripsi ini.
12. Siswa-Siswi SMP Negeri 23 Bandar Lampung, terimakasih atas kerjasamanya
sehingga penelitian ini dapat terselesaikan dengan baik.

13. Keluargaku Tercinta, Bapak S. Hutabarat dan N. Situmorang. Terimakasih
atas semua kasih sayang, do a, selalu memberikan semangat. Semoga karya
kecilku ini dapat memberikan sedikit kebahagiaan pada kalian.
14. Adik laki-lakiku H. Marasi Hutabarat, terimakasih atas dukungan serta
bantuannya, semoga aku bisa menjadi kakak yang baik dan dapat membuatmu
bangga.
15. Akak-akakku tersayang, Ana Rinjani (Nay), Levina Rizki N (Mpoh), Riza

Marta Z (Mbar), Nurul Amelia(Ameng), Dwi Rahmawati (Ting), Fadhillah
Aulia R (Uni), Wulan Setiyowati (Odet) dan Paulus Tendy (Cu). Terimakasih
untuk kebersamaan ini, terimakasih untuk semua canda tawa, semangat,
dukungan serta doa kalian selama ini :*
16. Rita Sinaga, Agnes Vloide Sinaga, Ratna Situmorang, sepupu terbaik dan tak
terlupa, terimakasih atas doa dan dukungan kalian.
17. Hana Eka Sandi Sidabutar teman seperjuanganku, terimakasih untuk
semangat dukungan dan kebersamaan kita selama ini.
18. Teman-teman Pendidikan Ekonomi angkatan 10; Pemi, Ardi, Kusworo, Dwi
Wulan, Wulan O, Asti, Nuy, Ayu Wulan, Makcin, Teteh Nira, Lianti, Eka
ning, Reni, Putri, Yuni, Poppy, Mbul Rie, Mbah Sri, Mba Ana, Mba Nuning,
Sukma, Encia, Kiki, Leni, Odon, Tia, dan seluruh teman-teman baik dari kelas
genap maupun ganjil yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Sukses untuk
kita semua 
19. Teman-teman KKN-PPL Desa Marang, Pesisir Selatan, Deci, Tiara, Made,
Riyo, Dhanar, Heni, Dimas, Fiskah. Seluruh guru dan siswa-siswi SMP

Negeri 4 Pesisir Selatan yang merupakan keluarga baru penulis saat
melaksanakan kegiatan KKN/PPL.
20. Terimakasih untuk Kak Dani, dan Om Herdi yang telah membantu dalam

penyelesaian skripsi ini.
21. Untuk kakak tingkat 2007, 2008, 2009 dan adik-adik tingkat 2011, 2012 dan
2013.
22. Terimakasih untuk seluruh pihak yang membantu dalam penyelesaian skripsi
ini yang tidak dapat disebutkan satu per satu.
Akhir kata, penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh kata sempuarna, akan
tetapi sedikit harapan semoga skripsi yang sederhana ini dapat bermanfaat bagi
kita semua. Aamiin.
Bandar Lampung, 26 Mei 2014

Tetty Purnama

✣✤✥✦✤R ISI
HALAMAN JUDUL
ABSTRAK
HALAMAN PERSETUJUAN
HALAMAN PENGESAHAN
HALAMAN RIWAYAT HIDUP
HALAMAN PERSEMBAHAN
HALAMAN MOTO

SANWACANA
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR

✧★✩★✪★✫

✬✭ ✮✯✰✱✲✧✳✴✳✲✰
✲✭
✾✭
❃✭
✱✭
✯✭
❊✭

✬★✵★✶ ✷✸✩★✹★✫✺ ✪★✻★✩★✼✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭
✬✿✸✫✵❀❁❀✹★✻❀ ✪★✻★✩★✼ ✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭
✮✸✪✷★✵★✻★✫ ✪★✻★✩★✼ ✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭
❄❅✪❅✻★✫ ✪★✻★✩★✼ ✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭
❆❅❇❅★✫ ❈✸✫✸✩❀✵❀★✫ ✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭
❋✸✺❅✫★★✫ ❈✸✫✸✩❀✵❀★✫ ✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭✭

G. Ruang lingkup penelitian .............................................................


✽❂
✽✽
✽✽
✽❉
✽●

15

II. TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA PIKIR, DAN HIPOTESIS
A. Tinjauan Pustaka ...........................................................................
1. Penggunaan Media pembelajaran ICT ......................................
2. Pemanfaatan Fasilitas Belajar ...................................................
3. Motivasi Belajar ........................................................................
4. Hasil Belajar ..............................................................................
B. Penelitian Yang Relevan ...............................................................
C. Kerangka Pikir ..............................................................................
D. Hipotesis........................................................................................

17
17
26
31
38
41
43
46

Halaman
III. METODOLOGI PENELITIAN
A. Pendekatan Penelitian .................................................................
B. Populasi dan Sampel ....................................................................
1. Populasi ...................................................................................
2. Sampel .....................................................................................
3. Teknik pengambilan sampel ....................................................
C. Variabel Penelitian .......................................................................
1. Variabel Bebas (Eksogen) .......................................................
2. Variabel Terikat (Endogen) .....................................................
D. Definisi Operasional variabel .......................................................
E. Teknik Pengumpulan Data ...........................................................
F. Uji Persyaratan Instrumen ............................................................
1. Uji Validitas Angket.................................................................
2. Uji Reliabilitas Angket ............................................................
G. Uji Persyaratan Analisis Data ......................................................
1. Uji Normalitas ..........................................................................
2. Uji Homogenitas ......................................................................
H. Uji kelinieran dan Keberartian Regresi .........................................
1. Uji Kelinieran ...........................................................................
2. Uji Multikolinearitas ................................................................
3. Uji Autokorelasi .......................................................................
4. Uji Heteroskedastisitas .............................................................
I. Pengujian Hipotesis ......................................................................
1. Persyaratan Analisis Jalur.........................................................
2. Langkah-langkah Analisis jalur ..............................................

48
49
50
50
51
52
52
53
53
57
58
58
61
64
64
65
66
66
68
68
70
72
73
74

IV. PEMBAHASAN
A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ............................................
1. Sejarah Singkat SMP Negeri 23 Bandar Lampung ..................
2. Profil Sekolah ...........................................................................
3. Visi, Misi, Dan Tujuan Sekolah ...............................................
4. Sarana dan Prasarana Sekolah ..................................................
5. Perpustakaan Sekolah ...............................................................
6. Keadaan siswa dan guru ..........................................................
7. Proses belajar-mengajar ...........................................................
8. Pengaturan Beban Belajar ........................................................
9. Struktur Organisasi Sekolah.....................................................
10.Daftar Nama Guru dan Pegawai Sekolah.................................

77
77
77
78
80
81
81
82
82
84
84

Halaman
B. Gambaran Umum responden .......................................................
C. Deskripsi data................................................................................
1. Data Penggunaan Media ICT oleh siswa (X1)..........................
2. Pemanfaatan fasilitas Belajar di Sekolah (X2)..........................
3. Motivasi Belajar (Y).................................................................
4. Data Hasil Belajar IPS Terpadu ...............................................
D. Uji Persyaratan Statistik Parametrik ............................................
1. Uji Normalitas ..........................................................................
2. Uji Homogenitas.......................................................................
E. Uji Asumsi Klasik ........................................................................
1. Uji Linearitas Garis regresi ......................................................
2. Uji Multikolinearitas ................................................................
3. Uji Autokorelasi ......................................................................
4. Uji Heterokedastisitas .................................................................
F. Analisis Data ................................................................................
G. Pengujian Hipotesis.......................................................................
H. Interpretasi Analisis Statistik .......................................................
I. Pembahasan...................................................................................

84
85
86
87
89
91
94
94
96
97
97
99
100
101
103
113
123
129

V. KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan ...................................................................................
B. Saran ............................................................................................
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

145
149

DAFTAR TABEL

Tabel
1.

2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.

18.
19.

20.

21.

Hasil Ujian Tengah Semester Pelajaran IPS Terpadu Kelas VIII
Semester Ganjil SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun
Pelajaran 2013/2014 .........................................................................
Penggunaan Media Pembelajaran ICT pada VIII Semester Ganjil
di SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012/2013 ..
Pemanfaatan Fasilitas belajar di SMP Negeri 23 Bandar Lampung
kelas VIII Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2012/2013 .................
Motivasi Belajar Siswa Kelas VIII Semester Ganjil di SMP
Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014 ................
Penelitian yang relevan ....................................................................
Data Jumlah Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 23 Bandar
Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014 ............................................
Perhitungan Jumlah Sampel Untuk Masing-Masing Kelas .............
Indikator Dan Sub Indikator Variabel ..............................................
Hasil Analisis Uji Reliabilitas Angket Untuk Variabel X1 ..............
Hasil Analisis Uji Reliabilitas Angket Untuk Variabel X2 ..............
Hasil Analisis Uji Reliabilitas Angket Untuk Variabel Y ...............
Fasilitas Fisik yang dipakai SMP N 23 Bandar Lampung ...............
Daftar siswa-siswi SMPN 23 Bandar Lampung ..............................
Jadwal Jam Belajar kelas pagi SMP Negeri 23 Bandar
Lampung ..........................................................................................
Jadwal Jam Belajar Kelas Siang SMP Negeri 23 Bandar Lampung
Beban Belajar Siswa SMP Negeri 23 Bandar Lampung ..................
Distribusi Frekuensi Penggunaan Media ICT oleh siswa (X1),
siswa Kelas VIII SMP Neger 23 Bandar Lampung Tahun
Pelajaran 2013/2014 .........................................................................
Kategori Penggunaan Media ICT oleh siswa (X1), siswa Kelas
VIII SMP Neger 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014
Distribusi Frekuensi Pemanfaatan fasilitas Belajar di Sekolah
(X2), siswa Kelas VIII SMP Neger 23 Bandar Lampung Tahun
Pelajaran 2013/2014 .........................................................................
Kategori Pemanfaatan fasilitas Belajar di Sekolah (X2), Siswa
Kelas VIII SMP Neger 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran
2013/2014 ........................................................................................
Distribusi Frekuensi Motivasi belaja (Y), Siswa Kelas VIII SMP
Negeri23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014 .................

Halaman

4
6
7
8
41
50
52
55
62
63
63
80
81
82
82
84

86
87

88

89
90

Tabel
22. Kategori Motivasi Belajar (Y), Siswa Kelas VIII SMP Neger 23
Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014 ................................
23. Distribusi Frekuensi Hasil Belajar (Z), Siswa Kelas VIII SMP
Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014 ................
24. Kategori Hasil Belajar (Z), Siswa Kelas VIII SMP Neger 23
Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014 ................................
25. Hasil Perhitungan Uji Normalitas Data ...........................................
26. Hasil Perhitungan Uji Homogenitas Data ........................................
27. Rekapitulasi Lineraritas Regrresi .....................................................
28. Rekapitulasi Hasil Uji Multikolinearitas ..........................................
29. Rekapitulasi Hasil Uji Heteroskedastisitas ......................................
30. Pengaruh Penggunaan Media ICT Oleh Siswa (X1) Dan
Pemanfaatan Fasilitas Belajar Siswa (X2) Terhadap Motivasi
Belajar ..............................................................................................
31. Pengaruh penggunaan media ICT oleh siswa (X1), pemanfaatan
fasilitas belajar siswa (X2) dan motivasi belajar (Y) terhadap hasil
belajar IPS Terpadu (Z)....................................................................
32. Ringkasan Analisis Statistik.............................................................

Halaman
90
92
92
95
96
98
100
102

106

107
127

DAFTAR GAMBAR

Gambar

Halaman

1.Kerangka Pikir .....................................................................................
2. Diagram jalur model persamaan struktural X1, X2,dan Y ke Z .........
3. Structural 1 ..........................................................................................
4. Structural 2 ..........................................................................................
5. Model diagram jalur berdasarkan paradigma penelitian .....................
6. Model Persamaan Dua Jalur................................................................
7. Substruktur 1 .......................................................................................
8. Substruktur 2 .......................................................................................
9. Substruktur 1 .......................................................................................
10. Substruktur 2 .....................................................................................
11. Diagram Jalur Lengkap ....................................................................
12. Pengaruh tidak langsung X1 Terhadap Z melalui Y..........................
13. Pengaruh tidak langsung X2 Terhadap Z melalui Y..........................

48
74
74
75
103
104
105
105
109
110
112
119
120

I. PENDAHULUAN

Bagian pertama ini akan membahas beberapa hal yaitu mengenai latar belakang
masalah, identifikasi masalah, dan pembahasan masalah. Adapun hal lain yang akan
dibahas dalam bab ini yaitu rumusan masalah, tujuan penelitian, kegunaan penelitian,
dan ruang lingkup penelitian. Adapun pembahsan lebih rinci ditunjukkan pada
bagian-bagian berikut ini.

A. Latar Belakang Masalah
Pendidikan bagi kehidupan umat manusia merupakan suatu kebutuhan mutlak yang
harus dipenuhi sepanjang hayat. Tanpa pendidikan sama sekali mustahil kelompok
manusia dapat hidup berkembang sejalan dengan aspirasi (cita-cita) untuk maju,
sejahtera dan bahagia menurut konsep pandangan hidup mereka. Pendidikan sebagai
usaha manusia untuk menumbuhkan dan mengembangkan potensi-potensi
pembawaan baik jasmani maupun rohani sesuai dengan nilai-nilai yang ada di dalam
masyarakat dan kebudayaan.
Pendidikan merupakan satuan pendidikan yang dikelompookkan sesuai dengan
sifat dan tujuannya. Jenis pendidikan dalam sistem pendidikan nasional terdiri
dari pendidikan sekolah dan pendidikan luar sekolah. Pendidikan sekolah
merupakan jenis pendidikan yang berjenjang, berstruktur, dan
berkesinambungan, sampai dengan pendidikan tinggi. Jenis pendidikan sekolah

2

mencakup pendidikan umum, pendidikan kejuruan, pendidikan kedinasan,
pendidikan keagamaan, dan pendidikan Angkatan Bersenjata Republik
Indonesia. Pendidikan luar sekolah adalah jenis pendidikan yang tidak selalu
terikat oleh jenjang dan struktur persekolahan, tetapi dapat berkesinambungan
(Ikhsan 2005).

Sekolah sebagai salah satu lembaga pendidikan formal memiliki peran penting dalam
usaha mengembangkan dan membina potensi yang dimilki siswa. Anak sebagai
peserta didik menjadi sasaran utama dalam kegiatan pendidikan, di mana mereka
diharapkan dapat mencapai keberhasilan belajar.
Hasil belajar sangat penting karena merupakan salah satu tolak ukur penentuan
keberhasilan dari proses belajar-mengajar. Bagi seorang guru hasil belajar hasil
belajar sebagai tolak ukur keberhasilan guru didalam mengajar. Seorang guru
dikatakan berhasil menjalankan program pembelajarannya apabila separuh atau lebih
dari jumlah siswa telah mencapai tujuan konstruksional khusus maupun umum.
Hasil belajar yang dicapai oleh setiap siswa memiliki tingkatan yang berbeda-beda
dan untuk mencapai hasil belajar siswa sebagaimana yang diharapkan, maka perlu
diperhatikan beberapa faktor yang mempengaruhi hasil belajar. Faktor yang
mempengaruhi hasil belajar antara lain faktor yang terdapat dalam diri siswa (faktor
intern) dan faktor yang terdapat dari luar diri siswa (faktor ekstern). Hasil belajar
siswa memiliki tingkatan yang berbeda-beda, jika hasil belajar siswa tinggi, maka hal
itu menunjukkan bahwa adanya keberhasilan dalam kegiatan mengajar. Sebaliknya,
jika hasil belajar siswa rendah maka hal itu menunjukkan bahwa tujuan pembelajaran
belum tercapai.

3

SMP Negeri 23 Bandar Lampung merupakan salah satu sekolah menengah pertama
yang beralamat di Jalan Jendral Sudirman No.76 Rawa Laut Bandar Lampung.
Keberhasilan dalam proses belajar mengajar di SMP Negeri 23 Bandar Lampung
terlihat dari hasil belajar siswa yang diperoleh selama mengikuti kegiatan belajar
mengajar di sekolah. Untuk itu, hasil belajar siswa SMP Negeri 23 Bandar Lampung
harus selalu ditingkatkan guna tercapainya tujuan SMP Negeri 23 Bandar Lampung.
Keberhasilan dalam kegiatan belajar mengajar dapat dilihat dari penguasaan materi
pelajaran dan hasil belajar siswa yang diperoleh selama mengikuti proses belajar
mengajar di sekolah. Hasil belajar siswa beberapa mata pelajaran ada yang memiliki
hasil belajar yang rendah yang dipelajari oleh siswa kelas VIII pada semester ganjil,
salah satunya adalah mata pelajaran IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) Terpadu. Untuk
itu peneliti ingin mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi hasil belajar IPS
Terpadu siswa kelas VIII SMP Negeri 23 Bandar Lampung.
Berdasarkan penelitian pendahuluan yang tela dilakukan di SMP Negeri 23 Bandar
Lampung dan keterangan dari guru bidang studi, hasil IPS Terpadu siswa kelas VIII
semester ganjil tahun pelajaran 2013/2014 kurang optimal karena ada kelas yang
sudah baik dan masih ada yang belum memenuhi KKM (kriteria ketuntasan minimal),
sebagaimana terlihat pada Tabel 1 berikut ini.

4

Tabel 1. Hasil Ujian Tengah Semester Pelajaran IPS Terpadu Kelas VIII
Semester Ganjil SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran
2013/2014
No

Kelas

Nilai
Jumlah Keterangan
siswa

Dokumen yang terkait

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG PEMANFAATAN FASILITAS BELAJAR DI SEKOLAH DAN MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS IX SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 8 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 5 75

PENGARUH CARA BELAJAR DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SEMESTER GENAP SMP NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 9 69

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN PEMANFAATAN SARANA BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 19 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012.

0 9 85

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PEMANFAATAN SARANA BELAJAR DI SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VII SMP NEGERI 3 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 52 99

PENGARUH PEMANFAATAN SARANA BELAJAR DI SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SEMESTER GENAP SMP NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

1 46 78

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN MINAT BELAJAR MELALUI MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 23 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 15 106

PENGARUH MOTIVASI DAN KETERSEDIAAN FASILITAS BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 19 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

1 15 93

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA ICT OLEH SISWA DAN PEMANFAATAN FASILITAS BELAJAR DISEKOLAH MELALUI MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 23 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 3 103

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN PERSEPSI SISWATENTANG METODE MENGAJAR GURU MELALUI MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 8 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 10 101

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 1 KALIANDA LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2014/2015

0 13 78